NovelToon NovelToon
Kapten Pilot Dingin Suami Wasiat Dari Mendiang Ayah

Kapten Pilot Dingin Suami Wasiat Dari Mendiang Ayah

Status: sedang berlangsung
Genre:Beda Usia / Pernikahan rahasia / Nikahmuda / Dijodohkan Orang Tua / Crazy Rich/Konglomerat / Cinta Seiring Waktu
Popularitas:37.4k
Nilai: 5
Nama Author: mom beauty

Aletta seorang gadis cantik primadona SMANSA dan periang yang berusia 18 tahun masih duduk di sekolah SMA kelas 3 terpaksa menikah paksa karena wasiat dari almarhum sang ayah.

ia menikah dengan pria tampan nan dingin bernama Lucien Bryan yang berusia 25 tahun. seorang kapten pilot yang ber kharisma dan sudah memiliki kekasih.

bagaimana kisah kehidupan rumah tangga aletta. yuk simak ceritanya....

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon mom beauty, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

pagi pertama setelah married.

pagi ini mentari sudah bersinar cerah. cahaya nya menyelorot kuning keemasan memasuki kamar mewah Lucien melalui sela-sela jendela kaca. dan memberikan kehangatan di wajah aletta.

"emm..., " aletta mengucek matanya kemudian perlahan-lahan membuka mata.

"sudah terang rupanya. kok aku kesiangan ya. " letta yang hendak bangkit merasakan berat di perutnya. seperti ada yang menindih. ia lantas menoleh ke samping dan matanya membelalak.

"AKHH"

teriak aletta dengan kencang kemudian menunjang Lucien hingga jatuh ke lantai.

"sialan. cari-cari kesempatan. " wajahnya sudah memerah menahan amarah.

Lucien yang terlelap tadi tiba-tiba terkejut karena ditendang oleh istrinya dan merasakan bokongnya sedikit sakit.

"apaan sih lo. minta diusir rupanya, " ucapnya pada letta dengan wajah geram sambil berdiri dan menggosok bokongnya yang nyeri.

"ya lagian lo main peluk-peluk badan gue. ya gue kaget lah, refleks dong tadi, " jawabnya tak mau salah.

"lo itu istri gue, wajar dong kalau gak sengaja peluk. lagian kita ini pasangan sah secara hukum dan agama, " per tegas Lucien.

"lebih tepatnya pasangan rahasia, " aletta menambahkan.

Lucien langsung terdiam. tak bisa berkata-kata.

suasana dikamar itu yang tadinya hangat oleh mentari pagi tiba-tiba saja berubah dingin.

 padahal AC dikamar itu tidak menyala karena tadi malam Lucien sempat terbangun dan mematikan tombol.

Lucien duduk di pinggiran tempat tidur dengan wajah bantalnya. " cepetan mandi sana. setelah itu kita sarapan dan balik ke apartemen, " titah nya pada sang istri.

"he'um, " aletta menjawab malas dan bangkit dan berjalan memasuki kamar mandi tanpa menoleh kebelakang.

"tunggu letta, " panggil Lucien sebelum aletta menutup pintu kamar mandi.

"apalagi? " tanya letta yang sudah menghentikan langkahnya didalam sana dan menoleh.

"bersikaplah layaknya seperti istri sungguhan di hadapan papa dan mama. jangan buat mereka curiga dengan pernikahan kita, " titah Lucien yang duduk ber sender di bahu ranjang.

aletta tak menanggapi ocehan Lucien. ia langsung menutup pintu dengan keras.

BRAKK

"sialan tuh bocah. berani-beraninya dia berbuat kasar dikamar gue. awas aja ntar kalo di apartemen, gue balas lo dengan kejam, " lirih Lucien yang sudah mengepalkan kedua tangannya. ia tak terima dengan sikap aletta yang kurang ajar padanya.

………………………

di ruang makan. papa dan mama Lucien sudah selesai sarapan. mereka tidak sabar untuk menunggu pengantin baru turun ke bawah karena terlalu siang.

"pagi ma, pa, " sapa Lucien sudah duduk di kursi. kemudian disusul aletta disampingnya kemudian mengambil piring untuk sang suami.

"mau sarapan apa kak? "

"sarapan kamu, " jawab Lucien spontan.

"ekhm, " tegur sang papa. "iya deh yang pengantin baru. tadi malam belum puas memakan istrimu, sampai bangun pagi pun kesiangan, " celetuk davian tanpa malu.

sementara aletta wajahnya sudah merona. ia merasa malu dengan ucapan frontal sang papa mertua.

bu sonya hanya tersenyum manja menatap kedua anak dan menantunya bergantian. "jangan disiksa istrimu Lucien. kasihan dia masih SMA. jangan sampai kebobolan, " bu sonya menasehati putranya. padahal aslinya mereka tadi malam tidak melakukan adegan yang iya-iya.

...****************...

siang ini Lucien sudah bersiap-siap membawa istrinya pulang ke apartemen. ia bergegas menuntun letta mencari sang nyonya besar.

"ma, Lucien pamit ya. nanti kapan-kapan main kemari, " Lucien memeluk mama nya erat. setelah pelukan terlepas, ny. sonya menatap menantunya dengan lembut, ia menyentuh pipi letta yang chubby, "kalian sering-sering main kesini ya. mama kesepian gak ada kalian. " wajahnya terlihat murung.

aletta mengangguk pelan. "iya ma, nanti kalau kak Lucien libur kita main kesini, " balas letta yang sudah memeluk mama mertuanya.

ny. sonya pun mengantarkan Lucien dan letta spai ke depan. ia berdiri di ambang pintu. tanpa terasa air mata nya menetes kecil kemudian sonya segera menghapusnya. "Lucien... akur-akur dengan istrimu, nak. sayangi dia seperti kau menyanyangi mama dan dirimu, " ny. sonya memberi nasehat.

"iya ma. Lucien akan menjaga menantu mama, " balasnya. kemudian mereka pun memasuki mobil sport berwarna hitam milik Lucien.

"hati-hati, nak. "

"bye... mama, " pamit Lucien.

......................

hai..hai...ini nih om Lucien nya aletta.

buat para readers jangan lupa di like dan tinggalin jejak dikolom komentar ya😘😘

1
Bima Sakti
up lagi ka
Mei Mei
syafakillah mom, semangat buat nulis nya💪
mom beauty: thnk u syg....
total 1 replies
Kasandra Kasandra
lanjut double up
Masha 235
seumur umur baru tau kalo kewong itu....."NGANU"🤣🤣🤣....opo aku sing kudet Yo??🤣
Fitriah Fitri
siapa tuh 🤔🤔🤔
Mei Mei
jangan aja sekretaris nya berulah
Mei Mei
semangat nulis nya kaka💪
Kasandra Kasandra
lanjut double up
Rahmi Niar
up lebih byk dong thor
mom beauty: 😊kita usahakan ya... para readers manja.. mengkek ku terlope.. lope....
total 1 replies
Rahmi Niar
up lebih banyak dong thor
astr.id_est
wahh congrats letta... lanjut min.. 😍💪💪
Rahmi Niar
up yg byk lah thor
Fitriah Fitri
ko sekarang up nya cuma sekali ya. biasanya kan 2x sehari thor
astr.id_est
kalau sudah tiada baru terasa, bahwa kehadirannya sungguh berharga.. 💃
betul apa kata mama sonya..
astr.id_est
sukurinnnn lupita kena juga kau
kalea rizuky
km bner letta wong dia emank selingkuh kan dr awal
astr.id_est
hadeuh menjijikkan sekali si jalang lupis
ayo mama sonya hajar dia jambak aja tampar dia n seret keluar biar kapok
Fitriah Fitri
amiit amiit ... malu2in z tetiak2 bgtu di rumah orang
Fitriah Fitri
biasanya double up thor hehe ... ko ini cuma 1 z heheh
mom beauty: 😊aduh... reader ku sayang... maaf ya author lagi sibuk banget. harus membagi waktu di sela-sela kekosongan. 🥰 untuk kedepannya akan author usahakan ya... mohon dukungan like and comment nya ya😍
total 1 replies
astr.id_est
mimpi saja lupita
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!