NovelToon NovelToon
The Rise Of Industrialization Systems In Other Worlds

The Rise Of Industrialization Systems In Other Worlds

Status: sedang berlangsung
Genre:Sistem / Epik Petualangan / mengubah sejarah / dan perjuangan hegemoni / Perperangan
Popularitas:11.7k
Nilai: 5
Nama Author: NoComent

Langit yang terlihat cerah berwarna biru di sertai oleh suara ketukan roda kayu yang terus berderak. Seorang anak laki laki sedang berbaring dengan santai di gerobak kereta kuda diatas muatan sambil memandang langit.

Dari langit biru menjadi langit kelabu, perubahan apa yang akan mengguncang dunia yang terbelakang ini.

Perubahan apa saja yang dilakukan Arthur dalam usahanya untuk membuat dunia ini menjadi dunia yang makmur bagi semua orang.

Mulai dari :

- Sosial & Budaya
- Ekonomi Industri
- Pertanian & Peternakan
- Teknologi perang & Industri Sipil
- Pendidikan dan lain sebagainya.

Tentunya, setiap perubahan pasti akan diwarnai dengan nyala api perang dan butuh sebuah pengorbanan.

Nantikan kisah Arthur yang akan merubah wajah dunia ini menjadi asap hitam yang membumbung ke langit.

Catatan Author : Semoga cerita ini dapat menambah wawasan bagi pembaca dan adik adik sekalian yang masih sekolah apabila ada kesamaan tokoh dan tempat mohon di maafkan.

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon NoComent, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Chapter 08 : Sekolah Umum Kota Wales

Sekolah yang sedang di rencanakan oleh Arthur untuk sekarang ini adalah sekolah yang dijalankan oleh guru dari kalangan terpelajar dan juga dari teknisi seperti pandai besi, tukang kayu dan arsitek.

Siswa akan belajar membaca bahasa Lutea, sekolah akan lebih menekankan belajar cara menulis, membaca dan menghitung, dan dengan tambahan sampingan seperti pengenalan dasar menjadi pandai besi, tukang kayu serta arsitek dari berbagai bidang.

Dana pembangunan dan operasional yang di rencanakan oleh arthur dari uang sendiri dan donatur.

Nantinya Arthur juga akan menerima para guru sukarelawan yang mau mengajar tanpa di bayar. Sekolah juga menyediakan beberapa buku yang akan di gunakan sebagai bahan mata pelajaran.

Siswa yang di harapkan membawa kertas sendiri dari rumah yang sekarang harganya jauh lebih murah tanpa harus memikirkan biaya sekolah, dana akan di tanggung oleh Arthur sendiri.

Setelah persiapan lebih dari sebulan pembangunan sekolah umum yang di beri nama sekolah umum Wales yang nantinya menjadi cikal bakal Universitas Wales yang terkenal di daratan berhasil di bangun dan di resmikan.

[ Ding ~ ]

[ Host berhasil menyelesaikan misi tersembunyi, menyelesaikan dasar pondasi pendidikan di dunia terbelakang ini ]

[ Mendapatkan mendapatkan penghargaan medali dari system ,sebagai pionir pendidikan ]

[ Mendapatkan 100.000 koin emas ]

[ Mendapatkan Buku panduan dasar sekolah cara membaca dan menulis ]

Dana yang di keluarkan oleh Arthur untuk menunjang sekolah tetap beroperasi selama sebulan penuh sekitar 2000 koin emas dan dana pembangunan sekolah menelan anggaran 200 koin emas beserta buku dan alat operasional lainnnya.

"Nak, bagaimana kamu meyakinkan keluarga Van dalam membantu dan melancarkan kesuksesan berdirinya sekolah umum pertama di Wales ?" Tanya pak Agris penasaran.

"Mudah saja, keluarga Van sendiri dulunya dari keluarga petani, jadinya tidak banyak pertentangan untuk meyakinkan mereka di tambah biaya sogok sebesar 5.000 koin emas yang saya keluarkan, keluarga Van mendukung penuh berdirinya sekolah umum pertama di kota Wales." awab Arthur.

"Benar saja Van tua itu, sudah saya bicarakan tetapi dia sedikit ragu ragu, ternyata meminta biaya pelicin." kata pak Agris.

"Tidak apa ayah, soal masalah biaya operasional sekolah Arthur yang tanggung." Kata Arthur dengan percaya diri.

"Ayah kamu akan menjadi kepala sekolah pertama di sekolah kota Wales ini ? Bagaimana " tanya Arthur.

"Boleh nak, tetapi ayah akan jarang membantu maupun mengajar di sekolah apakah tidak apa? Paling paling sesekali berpidato." Kata pak Agris.

"Tidak apa ayah, ini sebagai bentuk penghormatan kepada walikota saja." Kata Arthur.

Setelah selesai mengobrol dengan ayahnya, Arthur berjalan keluar dari kantor walikota.

Arthur sendiri sedang menuju toko percetakan buku yang ada di kota Wales. Setelah berjalan ke distrik timur kota, Arthur sampai di toko buku tersebut.

"Toko buku Inspirasi." Benak Arthur melihat papan nama toko.

C krek...

Arthur masuk ke dalam toko, masuk ke ruang kerja pak Hogwart.

"Boleh saya masuk pak Hogwart ?" Tanya Arthur .

"Silahkan masuk tuan muda." Kata pak Hogwart.

Sambil memerintahkan pegawai untuk membuat teh untuk tuan muda " David cepat buatkan teh untuk tuan muda! " Perintah pak Hogwart.

"Iya pak, sebentar." Kata David.

Melihat meja kerja yang berantakan pak Hogwart berkata "maaf tuan muda tempat kerja pak tua berantakan dan tidak rapi, silahkan duduk ! " .

"Tidak apa pak Hogwart, bagaimana pesanan buku panduan belajar dasar dan buku panduan pertanian ?" tanya Arthur.

"Sudah setengah jadi tuan muda dari pesanan 2000 buku baru tercetak 1000 buku." kata pak Hogwart.

"Saya akan mengambil 1000 buku untuk di bagaikan kepada siswa dan sekolah serta perpustakaan kota dan menyediakan para petani yang berminat membeli buku dengan harga murah." Jawab Arthur.

"Tuan muda paling tidak saya bisa menyelesaikan pesanan yang tersisa dalam waktu dua minggu, tidak apa tuan muda ?" Tanya pak Hogwart.

"Iya bisa pak Hogwart." Kata Arthur.

Keluar dari toko buku inspirasi, melihat keramaian distrik timur kota Wales.

......................

Banyak sekali siswa miskin dari masyarakat sipil kota Wales yang antusias menyambut berdirinya sekolah umum yang bisa di akses semua kalangan dan yang terpenting bebas biaya.

Sekolah umum ini sendiri terdiri dari 2 bangunan utama dan 1 bangunan tambahan dan dapat menampung 100 siswa sekaligus.

Dengan banyaknya warga sipil yang datang, mungkin mencapai ratusan. Akhirnya sekolah tersebut memutuskan jadwal sekolah di bagi menjadi 3 sesi, pagi, siang dan sore.

Untuk siswa yang tidak mendapatkan jadwal akan di atur ke hari lainnya begitu sebaliknya siswa yang hari ini sudah terjadwal besoknya libur.

Mau bagaimana lagi, lahan dan gedung yang ada tidak dapat menampung semua siswa.

Tapi tidak apa menurut arthur itu sudah menjadi langkah bagus, nantinya setiap tahun akan di bangun gedung baru sehingga kuota siswa akan bertambah.

Arthur sendiri terkadang akan datang ke sekolah menjadi guru sukarelawan. Mengajar bagaimana cara membaca dan menulis yang benar.

"Apakah kalian senang dengan berdirinya sekolah ?"Tanya Arthur dengan suara keras.

Arthur sendiri merasa terhormat bisa menjadi pengajar di sekolah umum pertama di benua.

"Sangat senang kak Arthur, kami merasa itu terasa mimpi. Kata orang orang sekolah hanya untuk orang kaya dan bangsawan." Jawab salah satu siswa.

"Sekolah bukan hanya milik orang kaya dan bangsawan, jadi belajarlah yang rajin agar bisa merubah dunia ini menjadi lebih baik. Apakah kalian mengerti ?"jelas Arthur.

"Mengerti kak Arthur."Jawab semua siswa.

"Kak Arthur tidak bisa mengubah dunia sendirian, kak Arthur membutuhkan kalian semua generasi muda." Jelas Arthur pada siswa.

"Iya kak Arthur, setelah saya bisa membaca dan menulis akan membantu kak Arthur." Jawab salah satu siswa karena mereka hanya tahu kalau sekolah adalah tempat belajar membaca dan menulis.

"Senang mendengarnya, kak Arthur akan menunggu kalian." Kata Arthur.

Setelah pidato dan perkenalan singkat, Arthur kemudian melakukan sesi mengajar.

Sesi mengajar di sini seperti membimbing anak teka harus kreatif, maklum di dunia pendidikan sangat terbelakang ini harus mengubah pola pikir dari dasar dan menciptakan banyak sarjana kelak.

Waktu menunjukkan pukul 12.00 kalau menggunakan waktu di Bumi.

Tapi di sini hanya berdasarkan pergerakan arah matahari, Itu tandanya waktu belajar telah berakhir.

1
♛𝓐𝓡𝓪𝓪𝓬𝓷𝔃٭˚〠
kenapa rara baca nya tadi kurban ya apa gara²habis hari raya idul adha/Drowsy//Hunger/
NoComent🇮🇩🇮🇩: /Sweat//Sweat//Sweat/
total 1 replies
♛𝓐𝓡𝓪𝓪𝓬𝓷𝔃٭˚〠
typo kah yang ini? kah jadi lah? /Drowsy/
NoComent🇮🇩🇮🇩: /Determined/iyakah
total 1 replies
♪Fifi♪
Jam buang sampah sembarangan!
NoComent🇮🇩🇮🇩: /Determined/nice
♪Fifi♪: udah paham kok.
total 3 replies
♪Fifi♪
Kurasa aku harus pelan² membaca Novel anda, mungkin dengan begitu aku tidak akan bingung Ahahahah 🤣 kebiasaan ku membaca dengan cepat tidak berlaku di sini~
NoComent🇮🇩🇮🇩: mulai dari chapter awal neng/Smile/
total 1 replies
♪Fifi♪
ok sekarang aku mulai mengerti.
NoComent🇮🇩🇮🇩: /Smile/bisa gitu
total 1 replies
Dewi Kematian
ceritanya tentang perang atw industri..
ga nyambung sama judulnya..
bisa perang tp, jgan terlalu lama..
soalnya ini industri bukan perang judulnya..🤔🤔🤔
NoComent🇮🇩🇮🇩: /Smile/setiap perubahan pasti dimulai dengan perang, contohnya revolusi industri di eropa. dengan adanya perang membuat negara 2 lain berlomba2 berinovasi dalam teknologi.
total 1 replies
♛𝓐𝓡𝓪𝓪𝓬𝓷𝔃٭˚〠
untung lagi gak ada orang thur kalau ada apa gak.... /Doge/
NoComent🇮🇩🇮🇩: /Determined/bisa aja neng
total 1 replies
♛𝓐𝓡𝓪𝓪𝓬𝓷𝔃٭˚〠
kecil kecil cabe rawit nih sih Arthur/Blush/
NoComent🇮🇩🇮🇩: ngambek mulu/Smug/entar cepet tua
♛𝓐𝓡𝓪𝓪𝓬𝓷𝔃٭˚〠: dih dih dihh dihhh!!!/Right Bah!/
total 5 replies
Aiyuki
2 iklan +🌹 untuk author ! 😁
NoComent🇮🇩🇮🇩: /Determined/makasih .
total 1 replies
Aiyuki
msih 10 thun ajj udh bgni aplgi nnti pas udh dewasa.. keren !
NoComent🇮🇩🇮🇩: Ndak papa, kalo bisa demo sekalian /Smile/
Aiyuki: iya aja dah, takut ah bahas negara 🤭🤫
total 7 replies
NoComent🇮🇩🇮🇩
/Chuckle/bisa jadi kak. tapi belom ada colokan listrik nya
Aiyuki
poin nya kurang ya thur 🤭
NoComent🇮🇩🇮🇩: /Smile//Smile//Smile/
total 1 replies
Aiyuki
Lincah bngt ini anak kga betah diem🤣
NoComent🇮🇩🇮🇩: mumpung masih muda, ya nggak/Smile/
total 1 replies
Aiyuki
merica ama lada msih 1keluarga🥲
NoComent🇮🇩🇮🇩: /Facepalm/baru tahu neng. gw kira sama
Aiyuki: samaa🥲🤣🤣🤣 yg beda ketumbar
total 3 replies
♛𝓐𝓡𝓪𝓪𝓬𝓷𝔃٭˚〠
lah udh selesai aja
♛𝓐𝓡𝓪𝓪𝓬𝓷𝔃٭˚〠: kenapa gak sekali sampai subuh aja? /Toasted/
NoComent🇮🇩🇮🇩: udah sore/Determined//Determined//Determined/
total 2 replies
♛𝓐𝓡𝓪𝓪𝓬𝓷𝔃٭˚〠
waduhh bakal peran kahh nihh/Scare/
NoComent🇮🇩🇮🇩: iya , bakal war/Determined/
total 1 replies
♛𝓐𝓡𝓪𝓪𝓬𝓷𝔃٭˚〠
rara mampir lagi
NoComent🇮🇩🇮🇩: /Determined/makasih, penggemar setia
total 1 replies
❤️⃟Wᵃf➳ᴹᴿˢ᭄°➳βC᭄ ☠ ᴳ᯳ᷢApriZYi☺
Arthur terkenal yaa di dunia pernovelan😁😁
NoComent🇮🇩🇮🇩: hehe, namanya agak Laen emang/Determined/
total 1 replies
Durian Anget
tamat ga nih?
Durian Anget: maksud nya bakalan tamat ga nih?
NoComent🇮🇩🇮🇩: belom sob/Determined/
total 2 replies
NoComent🇮🇩🇮🇩
/Determined//Determined//Determined/nunggu besok lagi!
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!