NovelToon NovelToon
Menjadi Karakter Sampingan Di Novel Harem

Menjadi Karakter Sampingan Di Novel Harem

Status: sedang berlangsung
Genre:Fantasi / Reinkarnasi / Sistem / Transmigrasi ke Dalam Novel / Harem / Romansa
Popularitas:2.9k
Nilai: 5
Nama Author: Maverick day hydra

recky saputra, adalah seorang pemuda dari bumi yang baru saja lulus sma, ketika recky sedang dalam perjalanan untuk interview kerja pertamanya, dia dihadang oleh penjahat yang mencoba merampoknya, tetapi tragisnya recky di tusuk hingga meninggal. ketika sadar kembali recky terbangun dan menyadari bahwa dirinya tidak sedang berada di alam baka, melainkan sudah bereinkarnasi menjadi karakter sampingan dalam sebuah novel ber genre Fantasy romance yang dia sukai dan di dunia ini recky bertekad untuk menyelamatkan dan menghindari sad ending seperti di novel aslinya.

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Maverick day hydra, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

hadiah dari alexa

"apakah kita menjadi sepasang suami istri sekarang?" tanya aulia sambil tersenyum..

"mungkin aku akan mati jika bilang ya, karena ibuku yang tau akan marah karena tidak mengundang teman temannya, apalagi dia tidak disini" kata ku tersenyum kecut..

"tetapi sumpah seperti ini sudah jarang di temui di pernikahan manapun dan bahkan mungkin sekarang hanya kita berdua" kata ku padanya

"yah aku cukup kaget karena kamu tau sumpah seperti ini austin, apakah kamu suka membaca teks kuno?" tanya aulia penasaran..

Ya sumpah seperti ini hanya tercatat di teks kuno, dan austin mengetahuinya karena di novel aslinya protagonis mengucapkan sumpah seperti itu kepada seluruh haremnya saat pernikahannya, tetapi aku mengucapkan sumpah seperti itu bahkan saat belum menikah dan belum resmi tunangan..

"yah, aku hanya mengetahui dikit lia, dan itu sebenarnya di kasih tau kakek" kata ku menjual nama kakek ku..

"hm begitu ya, aku cukup kaget karena berfikir hanya aku yang tau sumpah seperti itu" ucap aulia

"apa kamu punya teksnya? " tanya ku penasaran..

"ya, aku kebetulan mendapatkan teks itu di reruntuhan saat ayahku melakukan ekspedisi disana" jawab selvia..

ketika aku ingin bertanya lagi kepada selvia, tiba tiba Alexa pun muncul dan berkata..

{selamat tuan, karena mendapat kan istri yang sangat potensial yang bahkan menjadi heroine utama dan salah satu istri yang sangat di sayang protagonis oleh karena itu Alexa akan memberimu hadiah} katanya di dalam kepalaku..

"benaran Alexa?, hadiah apa? " tanyaku padanya..

{selamat tuan mendapatkan katana dengan level ilahi yang sekarang di turunkan menjadi level mitos, ini di lakukan untuk melindungi tuan dari mata para dewa jadi mohon di mengerti, dan katana sudah bisa diambil di inventaris} katanya padaku

austin yang mendengar itu pun ingin berteriak senang karena mendapatkan senjata yang sangat di inginkan nya yaitu katana, karena dia merasa keren untuk memakainya dari pada pedang.

{dan tuan juga mendapatkan akar petir, jika tuan ingin menggabungkan nya dengan tubuh tuan, maka tuan bisa memberi tauku} katanya padaku..

"oke Alexa kita bicarakan itu nanti" kata ku dan memutua obrolan ku dengan Alexa dulu, takut kalau terlalu lama berdiam diri di samping aulia..

"jadi kamu tau membaca teks kuno aulia?" tanya ku penasaran..

"aku hanya bisa menerjemahkan setengahnya saja austin, karena aku masih membutuhkan banyak riset untuk menerjemahkan setengahnya lagi" katanya padaku..

"biar ku tebak kamu masih bingung untuk mencari arti hurufnya kan? " tanya ku padanya..

"ya, karena catatan yang sudah ada artinya sangat langka bahkan seperti item tingkat kuno" katanya menghela nafas sedih...

"hm, Zephyra apakah kamu tau banyak tentang teks kuno?" tanya ku pada zephyra yang berdiam diri entah kemana..

[aku sangat fasih, karena tentu saja waktu dulu menggunakan teks itu jika berkirim pesan] jawab zephyra..

"apa aku boleh minta tolong untuk membuatkan arti setiap kata zephyra? " tanya ku padanya dengan nada meminta tolong..

[kenapa kamu tidak memintaku menerjemahkan nya saja austin? ] tanya zephyra..

"tentu saja untuk aulia belajar dan paham bahasa kuno, setidaknya aku harus memberikan nya hadiah di saat pertunangan kita" kata ku pada zephyra memohon..

[baiklah, kamu tenang saja nanti akan aku terjemahkan dan menitipkannya pada inventaris alexa, anggap saja itu hadiah pertunangan untuk ku buat mu dan aulia] katanya lembut

"ya, terimakasih zephyra" kataku semangat dan berterimakasih

Dengan begitu austin pun kembali lagi fokus ke aulia..

"tenang aja, siapa tau nanti kamu bakal punya terjemahan nya dan aku akan bantu cari" kata ku mencoba membuat nya percaya..

aulia yang mendengarku pun tersenyum dan mengangguk..

"baiklah aulia, ayo aku anter ke kamar mu biar kamu bisa istirahat" kata ku padanya sambil memegang tangannya membawanya pergi..

...ΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩ...

setelah mengantarkan aulia kembali ke kamarnya, austin pun , sekarang sudah berada di dalam kamarnya sendiri..

"jadi Alexa apa maksutnya dengan akar petir?, bukannya aku seharusnya bisa mempelajari nya tanpa harus ada sebuah akar?" tanyaku padanya..

{itu benar tuan, tetapi perbedaan memiliki akar dan tidak adalah, jika anda memiliki akar anda bisa menghasilkan energi melewati akar anda dan menjadikan energi petir lebih kuat, dan kalau anda hanya mempelajari nya anda hanya meminjam energi di udara yang tanpa di olah oleh akar, menjadikannya serangan biasa aja atau terbilang cukup lemah}kata Alexa..

"sebenarnya aku sudah tidak kuat hari ini untuk menambah jumlah akar Alexa, apalagi harus tahan 20 menit" kata austin mengeluh karena memang dia sudah menahan akar yang di buat oleh zephyra dan itu sangat sakit seperti organnya hancur lebur..

{karena itu adalah akar yang diwariskan oleh dewa dan memiliki kekuatan ilahi tuan, berbeda dengan akar petir yang akan aku berikan, yang akan biasa saja kamu rasakan karena memang tidak sesakit itu, terlebih lagi akar ini juga akan mengikuti perkembangan mu bahkan jika kamu nantinya menjadi dewa}katanya meyakinkan ku

mendengar itu austin pun menghela nafas dan menerimanya..

"yaudah deh aku siap" kata ku langsung..

Dengan begitu aulia pun memulai prosesnya..

"aahh... " erangku sakit..

dan 10 menit pun berlalu..

"hah.... hah.. " nafasku berat.

"meskipun ini tidak sesakit itu, tetapi jujur ini masih terbilang cukup sakit" kataku pada Alexa..

{tetapi Alexa tidak berbohong kalau ini tidak sesakit yang di berikan oleh zephyra bahkan waktunya hanya 10 menit} kata Alexa tidak mau di salahkan

"iya deh kamu bener, yaudah kalau gitu aku mandi dulu sebelum tidur" kata austin dan pergi ke kamar mandi..

sehabis di kamar mandi austin langsung merebahkan badannya yang sudah capek dan sebelum tidur dia mengucapkan selamat tidur kepada Alexa dan zephyra..

"selamat malam Alexa, zephyra dan selamat tidur" kataku pada mereka berdua..

{selamat malam dan selamat tidur tuan} ucap alexa

[selamat malam dan selamat tidur austin] ucap zephyra

...ΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩ...

(07.30) pagi

Dengan begitu austin pun sudah bangun dan duduk di kasurnya..

"hoammm.. "

"hah.. nyenyak banget tidur nya" kata austin dan mengucek ucek matanya..

[austin, jangan lupa bahwa kita mempunyai jadwal berlatih dan aku akan mengajarimu beberapa jurus] kata zephyra mengingatkan austin..

"aku ingat kok zephyra, tunggu sebentar ya aku mandi dulu kalau gitu dan langsung menuju ruangan latihan" kataku

Dan dengan begitu austin pun mulai beranjak dari kasur dan memasuki kamar mandi untuk membersihkan dirinya..

8 menit kemudian austin pun sudah keluar dari kamar mandinya dan menuju lemari untuk mencari pakaian yang akan di pakai untuk latihan..

Dan dengan begitu austin berjalan keluar dari kamar nya dan ketika austin melihat pelayan dia harus menanyakan tentang aulia..

"Lita, apa kamu tau nona aulia sudah bangun apa belum? " tanya ku pada pelayan ku yang bernama lita..

"kebetulan nona aulia sudah bangun sedari tadi tuan, dan sedang menemani nyonya pergi berbelanja menggunakan mobil" katanya padaku..

ya di dunia ini meskipun Fantasy dan memiliki berbagai tahapan budidaya serta hal hal yang tidak masuk akal lainnya, tetapi dunia ini sudah mengalami modernisasi seperti bumi, bahkan ada teknologi yang lebih baik di banding bumi..

"yaudah deh, nanti kalau nona aulia cari aku, tolong kamu antarkan dia ke ruang latihan ya, karena aku akan berlatih disana" kata ku pada lita..

"baik saya laksanakan tuan" katanya dan membungkuk..

Dengan begitu austin pun mengangguk dan berjalan pergi ke ruang latihan..

1
Falah35
ntah napa keliatannya mirip dengan Noa dari Blue Archive🗿
Falah35: dari game sih
Maverick day hydra: noa blue archive novel juga kah bro? karena jujur gue enggak tau
total 2 replies
Maverick day hydra
iya juga, makasih pengingatnya 🤣
Falah35
terbalik kata-katanya🗿
Alea Thya
Baru selesai baca, tapi kok aku merinding terus ya. ✨
Shogo Makishima
Wow!
( KANG SESAD )
lanjutkan bang ok
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!