NovelToon NovelToon
Transmigrasi Eka

Transmigrasi Eka

Status: sedang berlangsung
Genre:Reinkarnasi / Kehidupan di Sekolah/Kampus / Transmigrasi ke Dalam Novel
Popularitas:17.6k
Nilai: 5
Nama Author: isy_yuli

eka Nur cahaya, ialah gadis yang pintar dan mandiri mempunyai cafe hasil dari menabungnya . eka berasal dari keluarga yang sederhana dan harmomis. namun sayang eka mengalami kecelakaan ketika ia menyelamatkan nenek yang sedang menyebrang.

namun, bukannya pergi ke alam baka. ia justru terjebak ke dalam novel yang di bacanya ,ia menempati tubuh echa putri mahendra, gadis yang tidak diinginkan oleh keluarganya malah menyayangi sepupunya yang bermuka dua

apakah echa yang yang sekarang tubuhnya sudah di tempati oleh raga eka masih mencari perhatian keluarganya?

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon isy_yuli, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

echa pemeran utama

Dzaky masih menatap ke arah tangga, ia masih menunggu seseorang yang ia tunggu. layla yang sedari tadi di cuekin menjadi sangat kesal.

"kak dzaky cobak liat penampilan aku, sudah cantik kan " ucap malu malu layla

mereka yang melihat penampilan layla dari atas ke bawah merasa jijik apalagi wajahnya yang bermake up tebal dan tak lupa lipstik warna merah terang.

bagaimana gak jijik, layla menggunakan gaun yang cukup terbuka apalagi di bagian dadanya seperti jalang yang menjajah tubuhnya.

dzaky tidak menghiraukan keberadaan layla ia tetap fokus ke arah tangga. sedangkan bhisma dan Aksa saling berbisik.

"mata dia minus apa ya? dandanan kayak tante girang aja dibilang cantik " bisik bhisma

"betul, gua aja sakit mata liat penampilannya saat ini" bisik Aksa

"pfftttt" bhisma hampir meledakkan tawa nya.

Yang ditunggu tunggu akhirnya datang..

Tap

Tap

Tap

Suara high heels menggema, echa dengan elegan dan tenang turun dari tangga sebaimana bak model echa mengangkat dagu nya ke atas. mereka yang melihat echa yang turun membuat semua orang terpesona.

"siapa tuh, wanita cantik? "

"cantik, sexy sungguh sempurna"

"bini gua mah itu"

"itu kan echa, cantik banget sumpah"

Banyak bisikan bisikan dari pria lain yang berada di acara tersebut, membuat satu orang mengepalkan tangannya bisa bisanya kekasihnya di pandang seperti itu. Dzaky langsung menghampiri sang kekasih di ujung tangga. Echa yang melihat kekasih nya menunggu di ujung tangga tersenyum sangat manis.

"jangan tersenyum babe" ucap lembut dzaky setelah echa sudah turun. dzaky mengulurkan tangannya dengan senang hati echa menyambut uluran sang kekasih.

"emangnya kenapa kalau aku senyum? " tanya echa sambil berjalan menuju ke arah teman temannya.

"aku gak rela babe, lihat para lelaki memandang mu seperti singa kelaparan. ingin ku congkel mata mereka" geram dzaky yang sekarang tangganya merengkuh pinggang sang kekasih.

echa hanya memutar bola matanya dengan malas, dzaky memang sangat posesif dengan echa walaupun begitu echa sangat suka dengan posesif kekasihnya itu berarti dzaky sangat tidak mau ke hilangan dirinya.

Di posisi layla dan yang lainnya di buat terpesona oleh penampilan echa. echa sudah membuat dirinya menjadi pemeran utama di acara ini.

"wow perfect banget si echa" ucap bhisma

"cantik dan tampan. pasangan yang serasi" ucap Aksa

"sahabat gua mah itu." celetuk lala. ya, Sahabat echa baru datang.

"astaga bikin gua kaget lu" kaget bhisma dibalas cengiran oleh sang empu.

di posisi layla menatap tajam ke arah echa, dadanya naik turun seharusnya dia yang menjadi princess di hari ulang tahunnya.

"kurang ajar lu cha, ini acara gua seharusnya gua yang jadi pemeran utamanya. echa anj*ng " batin layla mata nya sudah memerah.

echa dan dzaky sudah sampai di tempat teman temannya, echa melirik ke arah sang sepupu dia tahu bahwa layla sekarang sedang marah.

"kalah kan lu, echa di lawan" batin echa tersenyum puas

"lu cantik banget cha malam ini, sumpah gua sampek pangling di buatnya " ucap lala

"makasi ya, tapi lu berlebihan banget sih gua mah ngerasa penampilan gua biasa biasa saja " kata echa merendah

"biasa gimana, lu tuh cantik malam ini, behh sexy pula" celetuk bhisma, Aksa langsung menyenggol tangan temannya.

Bhisma yang tidak mengerti bertanya, Aksa mengkode dengan lirikan matanya menuju ke arah dzaky yang sedang menatap tajam bhisma. bhisma yang mengikuti lirikan temannya menjadi paham.

Glekk

"mampus gua" batin bhisma ketar ketir

"hehehehe maaf ky" lirih bhisma

Bersambung...

...ΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩ...

Hay para kakak.. Terima kasih sudah mampir🤗 jangan lupa kasik like dan komennya ya.. biar tambah semangat buat up nya... 😘😁

1
Lala Kusumah
lanjuuuuuuuuut
Icha Arsy
dikit amat thor, tambahin lagi napa biar agak panjang
Sribundanya Gifran
lanjut💪💪💪💪
Sribundanya Gifran
lanjut
Lala Kusumah
😭😭😭😭😭
Icha Arsy
thor dah kebiasaan up nya dikit bener
Ida Rohani
😱yah author 😱napa dikit banget up lg donk😱😭😭😭
Lala Kusumah
lanjutkan Echa , kamu kuat n hebaaaaaatt 👍👍😍😍
Sribundanya Gifran
kereeeeeeennnnn
Lala Kusumah
kalian semua aja yg pada ga tahu Echa tuh CEO loh, dasar....
Icha Arsy
semangat lanjut thor
Enah Siti
💪🏿💪🏿💪🏿💪🏿💪🏿😍😍😍😍😍🤗🤗🤗🤗🤗🤗
Icha Arsy
digantung lagi....
next up thor 💪💪
Lala Kusumah
hebaaaaaatt n kereeeeeennn Echa, lanjutkan 👍😍💪
Ida Rohani
🤗next lagi banyak banyak thor 😍tetap semangat ya thor 😘tiap hari di tunggu up x💖💖
Icha Arsy
tetap semangat lanjut thor 💪💪🥰
Yumma Maliha
lanjut kak,,,,😘😘
Sribundanya Gifran
lanjut up lagi thor
Icha Arsy
thor up tiap hari dong biar gak kelama ni nunggunya
tetap semangat lanjut 💪💪
Sribundanya Gifran
lanjut
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!