NovelToon NovelToon
Bangkitnya Istri Tidur Sang CEO

Bangkitnya Istri Tidur Sang CEO

Status: sedang berlangsung
Genre:Agen Wanita / Misteri / Mafia / Balas dendam dan Kelahiran Kembali / Fantasi Wanita / Tamat
Popularitas:115.9k
Nilai: 5
Nama Author: Kasmawati

Aleta Rayn atau sering di panggil dengan sebutan Mawar Hitam, seorang Agen rahasia yang sangat hebat dan profesional di bidangnya.

tetapi pada saat ia melakukan misinya ia dibunuh oleh teroris karena kecerobohannya sendiri, begitu lah kabar yang beredar di kalangan media , tetapi tidak sampai disitu Aleta Rayn atau mawar hitam tidak lah benar-benar meninggal jiwanya masih hidup di dalam raga seorang wanita yang sudah tiga tahun tertidur layak nya seperti putri tidur.

Apa kah Aleta Rayn atau Mawar Hitam akan membalaskan dendam nya kepada teroris yang membunuh nya itu atau justru ia membiarkan kematiannya begitu saja ?

siapa kah sosok wanita tidur itu ?

dan apakah kematian Aleta Rayn atau Mawar Hitam murni karena di bunuh oleh terotis atau justru ada seorang kerabat atau teman nya yang terlibat di dalam kematiannya itu ?

saksikan kisah selengkapnya hanya di Novel ini 🤗🥰 .

jangan lupa Like Comen dan Vote.

author nya juga di follow ya guysss hehehe 😁😁🤭

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Kasmawati, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Inilah Kenyataannya

.

.

Hari ini terlihat keluarga kecil itu sedang menikmati sarapan pagi nya di meja makan.

" oh ya sayang aku baru saja mendapatkan kabar dari Martin jika Paula dan rekan nya sudah di tempat kan di dalam sel penjara yang ada di bawa tanah " ucap Roger.

Aleta sedang fokus menyuapi Arkan itu menatap Roger dengan serius " itu adalah balasan yang setimpal yang pantas mereka dapatkan " ucap nya

" tapi aku penasaran dimana kau mendapatkan keberanian seperti itu sayang " tanya Roger ia sangat penasaran dengan sikap istri nya yang sangat berbeda selama wanita itu terbangun dari tidur panjang nya

Aleta diam ia terus menyuapi Arkan yang sangat lahap sekali makan.

" aku bukan lah Aleta istri mu " ucap Aleta tanpa menatap wajah pria itu

Roger yang ingin kembali memakan sarapan nya itu menghentikan tanganya di depan mulut dengan sendok yang terisi dengan makanan. ia menatap Aleta dengan tatapan bingung nya

" jangan lah bercanda sayang aku sedang serius dengan ucapan ku " ucap Roger

Aleta menghembuskan nafasnya dengan panjang saat makanan yang ada di dalam piring Arkan itu sudah habis

" sudah habis, sekarang Arkan minum ya sayang, setelah itu Arkan main nanti Mami menyusul ok " ucap Aleta dengan lembut seraya membantu Arkan meminum air,

" ok Mami, Alkan tunggu di taman belakang ya cekalian Alkan mau ajakin Mami untuk melihat kucing pelihalaan nya Alkan " ucap Arkan

Aleta tersenyum seraya mengelus kepala Arkan dengan lembut, setalah nya Arkan melangkah pergi meninggalkan dua orang dewasa yang masih berada di dalam ruang makan itu

Roger masih menatap Aleta dengan bingung , Aleta menatap Roger dengan tatapan serius nya

" mungkin kau tidak akan percaya dengan apa yang aku katakan kali ini, tetapi itu lah kenyataan nya " ucap Aleta

Aleta menarik napas nya dengan panjang setalah nya ia kembali menatap Roger dengan sangat serius begitupun juga dengan pria tampan yang saat ini sudah rapi dengan jas kantor nya .

" aku bukan lah Aleta Zayn istrimu " ucap Aleta

Roger menaikkan sebelah alisnya mendengar ucapan wanita itu, apa kah istri nya itu sedang bercanda.

" hahahahaaa... jangan bercanda sayang ini masih terlalu pagi " Roger tertawa merasa lucu dengan ucapan Aleta itu

" aku tidak bercanda Roger... aku ini Aleta Rayn " ucap Aleta menghentikan tawa Roger

Roger kembali menatap wanita cantik yang menatap nya dengan sangat serius itu di tatap nya mata cantik Aleta yang juga menatap nya, tidak ada kebohongan yang terlihat dimana wanita itu.

" apa kau percaya dengan perpindahan jiwa " tanya Aleta

Roger terdiam ia berfikir sejenak, memang ia pernah mendengar adanya perpindahan jiwa tetapi ia tidak pernah percaya dengan hal itu.

" aku pernah mendengar nya tetapi aku tidak mempercayai nya " ucap Roger

Aleta menghela nafasnya dengan panjang " itu lah yang aku alami Roger, aku transmigrasi ke tubuh istrimu ini Aleta Zayn " ucap Aleta

Deg

Roger yang mendengar itu seakan jantung nya berhenti berdetak, ia menatap Aleta dengan tatapan serius nya .

" aku Aleta Rayn... dan negara asalku bukalah di negara ini aku berasal dari Hongkong " lanjut Aleta

Roger pria itu menggelengkan kepalanya mendengar ucapan demi ucapan yang keluar dari mulut Aleta Rayn.

" di kehidupan ku yang sebelum nya aku lah seorang agen rahasia, dan namaku di kenal dimana-mana karena kehebatan yang aku miliki , dan para teroris bahkan menunduk di bawa kaki ku , tetapi pada saat aku sedang melakukan misi rahasia ku seperti nya ada salah satu anggota tim ku yang berkhianat kepadaku , hingga pada saat itu anggota teroris yang menjadi terget ku mengenal indetitas ku yang sedang menyamar, dan disitulah aku tertangkap dan dibunuh oleh mereka dengan cara yang sangat tragis " ucap Aleta dengan panjang lebar

Roger yang mendengar itu menatap wanita itu dengan serius ia mencari kebohongan di mata wanita itu tetapi ia tidak menemukannya.

" tetapi sebelum mereka me mutilasi tubuh ku aku bersumpah kepada Tuhan dan semesta jika aku di beri kehidupan kedua maka aku akan membalas mereka semua dengan tak kalah sadis nya , ... dan Tuhan menjawab sumpah dan doa ku, aku di berikan kesempatan kedua untuk hidup di bumi ini untuk membasmi pengkhianat di kehidupan sebelum ku " lanjut nya lagi

Roger pria itu masih diam, hal yang selama ini tidak pernah ia percaya ih kini terjadi di kehidupan nya tubuh istri nya di tempati oleh jiwa lain yang bernama Aleta Rayn.

" dan. . dimana istriku sekarang ? " tanya Roger dengan matanya yang berkaca-kaca

Aleta menarik nafasnya dengan panjang setalah nya ia melanjutkan ucapan nya " Aleta Zayn dia sudah bahagia di tempat baru nya " jawab Aleta

Roger yang mendengar itu langsung berdiri seraya memukul meja makan dengan kasar

Brak

" tidak....ini tidak benar, kau bisa mengembalikan jiwa istri ku lagi " ucap nya

Aleta kembali menarik nafasnya dengan panjang setalah nya ia juga berdiri dan menatap pria itu dengan matanya yang masih berkaca-kaca tetapi tatapan mata Roger itu sangat tajam .

" aku bukan Tuhan Roger yang bisa mengembalikan jiwa istrimu kedalam raganya ini, dan ini juga bukan kemauan ku yang berada di dalam raga Aleta Zayn istrimu " ucap Aleta

" tetapi sebelum ini Aleta Zayn istrimu pernah menemuiku di alam mimpi, dan dia memintaku untuk memecahkan rahasia yang selama ini tersembunyi " ucap Aleta

Roger kembali mendudukkan dirinya di kursi makan dengan menunduk " aku minta maaf jika aku mengecewakan dirimu dan juga Arkan, tetapi itu lah kenyataan nya Roger aku bukan Aleta Zayn istrimu "

" dan kau tenang saja satu rahasia lagi yang harus aku pecahkan setelahnya aku akan kembali ke Hongkong tempat asalku " setalah mengatakan itu Aleta melangkah pergi dari sana meninggalkan Roger yang masih duduk dengan menundukkan kepala nya.

" ti.. tidak ini tidak mungkin, Aleta istriku dia sudah meninggal " ucap Roger menggelengkan kepalanya

setalahnya pria itu mengambil ponsel nya yang ia letakkan di atas meja dan menelpon seseorang

" cari indentitas lengkap tetang Agen Rahasia bernama Aleta Rayn yang berasal di negara Hongkong " ucap Roger saat panggilan sudah tersambung dan setelah nya ia memutuskan panggilan telepon itu

Roger menghela nafasnya dengan panjang, kejujuran yang dikatakan oleh wanita yang selama ini ia anggap sebagai istrinya itu sangat membuat nya syok.

ia masih belum menerima jika jiwa lain yang menghuni raga istrinya itu adalah jiwa wanita lain dan jiwa itu bukan lah wanita sembarangan melainkan seorang agen rahasia yang berasal dari negara Hongkong dan agen rahasia itu bukan sebarangan agen tetapi agen yang sangat hebat dan di takuti oleh teroris.

berbeda dengan Aleta yang saat ini sedang menghampiri Arkan yang sedang memberi makan kucing nya

" Mami ayo cini... " ucap bocah kecil itu tersenyum senang saat melihat Aleta datang menghampiri nya

Aleta berjongkok di samping bocah kecil yang sangat menggemaskan itu ia mengelus kepala Arkan dengan lembut

" mungkin setelah ini kau akan merasa kecewa, tetapi ini lah kenyataan nya Arkan aku bukan lah mami mu, meskipun Aleta Zayn sudah memberikan kepercayaan untuk tidak meninggalkan dirimu dan juga Papi mu tetapi rasanya aku tidak lah pantas untuk menjadi mami mu apa lagi istri dari Papi mu , aku sangat tidak pantas menggantikan posisi Aleta Zayn di hati Papi dan juga dirimu nak " ucap Aleta dalam hati nya dengan senyuman tulus terukir di bibir nya.

.

.

.

Lambat Up nya maaf ya guysss 🙏🙏😔 setor dua bab dulu untuk siang ini dan bab yang lain nnya menyusul 🙏🙏

.

.

.

1
Sribundanya Gifran
lanjut💪💪💪💪💪
Sribundanya Gifran
lanjut
kas. maa29: besok ya guyss, author lagi sakit 🙏🙏
total 1 replies
Erni Noviyanti
salah nama
kas. maa29: 🙈🙊🙉 Sorry guysss 🙏 Author ceroboh
total 1 replies
kas. maa29
keren 😎
Hikam Sairi
😁😁😁😁👊
sasa adzka
🤭🤭 kannn lu seh pril cila ngerubah rambut segala.. kan kurang cantik😂😂
thor bikin cantik nanti Pricilla nya.. berubah gitu biar dapat yg tampan🤣🤣🤣
kas. maa29: ok siap 💁👌
total 1 replies
Osie
Jackson ente bos makpia tp ente kagak tegas bersikap didpn pricillia..
sasa adzka
sehat sehat thor...
semangat tuk nulisnya.. keren ceritamu thor😍😍 apalagi kalau up nya banyak banyak, makin lah tambah keren🤣🤣🤣 ngelunjak aku mah🤭
kas. maa29: thanks atas do'anya guysss.... nanti kalo author dah sehat kembali ya baru up banyak lagi 🤗🤗
total 1 replies
sasa adzka
itu lah pricil kenapa jakson tidak mau sama kamu... penampilan cowo tapi gak bisa berantem.. mau jakson tu yg berani seperti mami nya😂😂😂 alamat sdh ne patah hati si prisil🤭🤭🤭
Sribundanya Gifran
lanjut thor
kas. maa29: Aaasssiiiaaapppp
total 1 replies
sasa adzka
patah hati am Pricilla nya🤭🤭... haduhhhh thor jangan lama lama Pricilla nya tau klo jakson nya punya cewek.. kasihan kali thor😂😂.. carikan ganti nya thor.. rubah juga tomboi nya jadi peminim dikit lah
kas. maa29: 😅😅😅😅😁😁🤭🤭🤭🤭
total 1 replies
sasa adzka
nenek sihir gak tuh... 😂😂😂
alkan gak boleh ngomong kaya gitu ya.. nanti tante culik loh, ta jodohin sama anak tante😄
kas. maa29: Alkan " nanti lah kalo Alkan dah becal ya tante balu tante jodohin Alkan cama anak nya tante " 😂😂😁🤭
total 1 replies
Dewi Yanti
ibu yg gagal
Myra
Keep
Osie
Bener dah tebakanku..so apa Jackson juga saudara kandung aleta?
Osie
Roger jgn ngaku ceo kalau lemot
Osie
clue nih..jangan jangan aleta n aleta adik kakak yg terpisah krn perceraian ortunya..hmmmm
Osie
lah paula ternyata lbh kere dr pd aleta
Osie
aku mampir nih..selalu suka cerita transmigrasi dgn MC nya sosok wanita tangguh jago bela diri n smart
Sribundanya Gifran
lanjut thor
kas. maa29: siaapppp
total 1 replies
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!