NovelToon NovelToon
Kubalas Pengkhianatan Suamiku

Kubalas Pengkhianatan Suamiku

Status: tamat
Genre:Tamat / Balas Dendam / Konflik Rumah Tangga-Pembalasan dendam
Popularitas:84.8M
Nilai: 4.8
Nama Author: Alvaro zian

Seorang perempuan cantik bernama Lia yang berprofesi sebagai desainer di selingkuhi oleh suaminya dengan wanita muda, pernikahan yang awalnya damai dan harmonis berubah menjadi pernikahan neraka yang tiap hari disuguhi dengan pertengkaran hebat....

akan kah Lia bertahan dengan pernikahan nya???atau malah memilih menyerahkan suaminya secara suka rela??

ikuti terus kisah nya di novel pertama ku...beri dukungan dan Vote nya ya🙏🙏🙏

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Alvaro zian, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

mulai curiga

pagi ini Lia benar-benar mengatur jadwal nya dia mengantarkan Kenzo kesekolah terlebih dahulu...

setelah mengantarkan Kenzo Lia ingin kembali ke butik tetapi saat lampu merah dia melihat sekilas mobil Arya,,tetapi karena kaca gelap tak bisa melihat siapa Yang ada di dalam nya..

" tin.....tin..." Klakson mobil dari belakang berbunyi membuat lamunan Lia buyar,dia batu sadar lampu sudah menyala hijau

Lia ingin mengikuti kemana arah mobil suaminya itu karena Lia yakin saat ini ada seseorang yang duduk di samping kemudi suaminya..

tetapi ponsel Lia tiba-tiba berdering,Lia mengambil handset nya dan segera menjawab panggilan...

" buk,klien nya sudah menunggu ibu dari setengah jam yang lalu" ujar Rahmi salah satu pegawai butik

" astaga...aku hampir melupakan nya" ujar Lia mematikan panggilan dan menginjak pedal gas mobil nya....

pagi ini dia janjian dengan salah satu klien penting, mereka meminta Lia untuk membuat kan gaun pesta pengantin yang mewah untuk acara anak nya...

****

" maaf aku sedikit terlambat nyonya" ujar Lia

" tidak masalah..hanya saja anak ku ini sedang buru-buru" jawab Nyonya Martin ibu dari calon pengantin

"terimakasih anda sudah mempercayakan saya untuk merancang baju kalian sekeluarga"

" jangan begitu, siapa yang tak kenal desainer ternama seperti mu,selain pintar kau mempunyai kecantikan yang luar biasa,pasti suamimu merasa beruntung sudah menikahi perempuan seperti mu" puji Nyonya Martin

" nyonya juga cantik,apalagi anak anda sangat muda dan cantik" ucap Lia juga memuji

setelah selesai dengan klien nya Lia segera menghubungi Ratna untuk membahas acara pesta ulangtahun pernikahan nya..

***

" jadi kamu mau konsep seperti apa?" tanya Ratna

" sederhana saja yang penting niat nya,aku juga tak begitu banyak mengundang orang,hanya beberapa kerabat saja"

" baiklah segera akan ku urus..." jawab Ratna

Lia sedikit merasa heran dengan tingkah suaminya saat ini,Arya beberapa kali tepergok sedang menelepon dan saat Lia datang sambungan telepon di matikan...sudah beberapa kali juga bau pakaian kotor Arya bercampur bau Parfum perempuan...

Lia mencoba menepis pikiran buruknya karena mereka sudah hampir 11 tahun berumah tangga dan sifat Arya pun tak pernah berubah selalu berlaku manis...

malam ini mereka sedang duduk di balkon kamar menikmati pemandangan luar yang penuh dengan bintang...

" pih.....apa hal terbesar yang paling kamu takuti?" tanya Lia

" kehilangan Kenzo,,dia nyawaku karena dia yang akan meneruskan perusahaan ku kelak" jawab Arya

" hmmm.....apa kamu pernah berbohong di belakang ku?" tanya Lia lagi

" seperti nya tid-ak" jawab Arya sedikit gugup

" sudah ku duga kamu memang suami yang baik" Lia menyentuh pipi Arya dan mencium bibir suaminya itu, ciuman panas pun berlangsung sekitar lima menit..

Lia tersenyum menatap suaminya,, perasaan nya sedikit menghangat mendengar ucapan Arya,dia juga yakin tak ada hal yang di sembunyikan Arya darinya

" kamu terlalu sibuk akhir-akhir ini pih, membuat waktu kita berdua sedikit berkurang" ujar Lia

" ya.... aktifitas mu pun begitu padat" jawab Arya

Lia mengakui kalau dia begitu gila kerja karena menjadi desainer ternama adalah salah satu impian nya dari kecil...

dulu dia mempunyai cita-cita saat menikah akan membuatkan baju yang indah untuk keluarga nya tetapi cita-cita itu tinggal angan baginya,belum sempat menikah keluarga nya sudah pergi meninggalkan dirinya untuk selamanya...

Lia sedikit tersadar akan kebersamaan keluarga yang saat ini makin menjauh....

Lia ingin mengembalikan kehangatan keluarga yang hampir hilang ini..

1
Trisna
yeiii bila pasti bahagia dengan Farel,
farel yang dewasa dan mengayomi bisa melengkapi kekosongan ya bila
Trisna
Bagaimana kalau Dania tak setuju begitu juga dengan Naina.... karena naina mengira Lia lah penyebab orangtuanya berpisah
Trisna
entah mengapa hubungan Ken dan mau akan terhalang oleh hubungan masalalu.
antara Lia dan Aditya
Trisna
wah ternyata papanya naina adalah Aditya.
teman masa kecil Lia
Trisna
entah mengapa baca ya deg-degan dengan Alexa....
seperti ada rencana licik
Murniyati
Joe suami selanjutnya
sary bangsawan
Lumayan
sary bangsawan
Biasa
Helen Nirawan
mang lu jd laki gk guna , oon lu over dosis , pacar gelap lg hamil lu bikin ribut terus , skr liat kan ,issh
Helen Nirawan
sana sini mas , ampun
Helen Nirawan
dodol , lu kasi dia nginep , jd ngelunjak tau , lagian lu jd kyk kasi kesempatan buat deketin lu lg , oon oon ,isshh
Helen Nirawan
aduuhh lia apain msh manggil mas ? seh , panggil aj kampret , emosi gw
Helen Nirawan
alasan lu seember , pengen py anak cewe trus cari pacar gelap gt , anak satu aj lu gk ada waktu , amit2
Savitri Eka Qodri
Luar biasa
Nay Nayla
.
Istifada
Luar biasa
martina melati
eits... sdh selingkuh koq msh punya rasa mencintai sih...
martina melati
iy... betul, yg keluar rmh pria, laki2 aja...
martina melati
pdhl joe sepupu arya y... jarang2 lho sepupu ato sanak keluarga suami bisa dekat/akrab.
martina melati
koq jd bgini... menyimpulkn sendiri... gk mikir apa bgm perasaan istri??? dmadu lho...
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!