NovelToon NovelToon
Cinta Mahasiswi Absurd.

Cinta Mahasiswi Absurd.

Status: sedang berlangsung
Genre:Dijodohkan Orang Tua
Popularitas:8.8k
Nilai: 5
Nama Author: Skay. official

Karna sering diberi hukuman, clara merasa benci dengan angga sang dosen. Bahkan sampai berucap jika dia tak ingin memiliki pasangan seperti dosennya, namun siapa sangka orang tua mereka saling kenal, alhasil mereka dijodohkan dan menikah. Akan kah cinta tumbuh dihati Clara setelah terjadi pernikahan?

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Skay. official, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Virga Atau Bukan

"semua harap berkumpul ke tengah lapangan sekarang, cepat. Yang lelet jalan jongkok" interupsi sang ketua BEM.

Clara dan yang lainnya dengan gesit untuk menggiring Maba ke tengah lapangan, rasanya mereka seakan menggiring ribuan bebek agar pulang ke kandang. 

"Cepat, jangan lelet yang lelet jalan jongkok" trial Clara menginterupsi para Maba itu. 

"Hey kamu, jalan jongkok kamu" kata Shania memerintah satu Maba yang dilihatnya telat karna meletakkan tasnya terlebih dahulu.

Mendadak Shania, Yola dan Clara bertampang tegas dan garang didepan para Maba. Sehingga Maba itu takut kepada mereka, tidak tau saja mereka betapa gesreknya tiga orang itu jika sudah berkumpul dan berghibah. Bahkan tingkah mereka yang centil kini berubah seakan mereka adalah penguasa yang tegas dan jiwa kepemimpinan mereka tiba tiba muncul. 

Slama tiga jam lebih mereka mengospek maba, kegiatan yang cukup melelahkan dan menguras tenaga. Pasalnya  begitu banyak kegiatan yang diadakan hari ini, gelak tawa dan ketegangan yang diciptakan mereka. Seru, namun juga melelahkan, di akhir kegiatan hari ini sekitar pukul tiga sore mereka diajak untuk tanya jawab dengan dosen. Setelah itu mereka semua dipersilahkan untuk pulang kembali kekediaman mereka masing masing.

"Clar, jadi ke salon nggak kita?" Tanya Shania yang sudah menyejajarkan langkahnya dengan Clara.

"Jadi, kita sekalian nge-mall lagi yuk, gue pingin shoping hari ini. Eits ada kabar gembira juga buat kalian" kata klclara yang kalimatnya sengaja ditahan dan menciptakan rasa penasaran kepada kedua sahabatnya itu.

"Apaan, kabar gembira apa?" Tanya Shania dan Yola bersamaan dengan rasa penasaran yang penuh.

"Gue mau traktir kalian makan, cuma makan ya kalok shoping kalian bayar sendiri" 

"Ah, gue suka ni kalok gratisan, ok deh biar cuma makan doang mah kagak papa lah" jawab Shania dengan antusias dan senyum yang terkembang.

" Roman romannya si Clara baru ditransfer bokap nih" sarkas Yola menerka.

"Hehe, tau aja Lo kalok gue baru dikasih uang jajan" jawab Clara seraya menyebut.

"Ok lah saatnya kita..." Kata Clara lalu disambung oleh dua sahabatnya.

"Cabs......., Yeeee" teriak mereka penuh kegembiraan.

Tiga gadis muda itu pergi menuju ke sebuah mall yang sedikit jauh dari kampus, mall terbesar yang ada di sana. Pertama masuk mereka menuju ke salon dan memanjakan diri disana, treatment kecantikan tanpa memikirkan beban hidup. Setelah selesai mereka lanjut belanja, dan puas berbelanja mereka makan di restoran yang masih ada di mall tersebut. Mereka tampak riang gembira saling tertawa dan saling bercanda. Selesai makan mereka memutuskan untuk pulang, namun Shania dan Yola tidak pulang semobil dengan Clara, mereka berdua telah dijemput oleh sopir pribadi mereka masing masing.

"Clar kita duluan ya, besok kita ketemu lagi" pamit Yola setelah sopirnya datang.

"Iya hati hati ya" jawab Clara. Kini Yola dan Shania sudah pulang, Clara memundurkan mobilnya keluar parkiran. Ia melirik ke sepion mobilnya dengan niatan ingin memastikan apakah dibelakang ada mobil atau orang yang hendak lewat, namun tanpa sengaja ia melihat laki laki yang mirip dengan virga tengah berjalan sambil gandengan tangan masuk kedalam mall.

"Virga?, Apa bener itu virga? Sama siapa dia" dalam benak Clara ia ingin turun dan memastikan jika itu benar virga, namun urung ia lakukan saat tukang parkir meniup peluit ya menginterupsi Clara yang hendak keluar parkiran.

"Ya mudor mudor" teriak tukang parkir itu menginterupsi Clara membantu keluar dari parkiran.

Setelah itu Clara meninggalkan kawasan mall yang megah, mobilnya kini telah berbaur dengan kendaraan dijalan raya. Meliuk liuk menyalip beberapa kendaraan didepannya, hingga kini ia sampai didepan komplek rumahnya. Sampai didepan rumahnya ia membunyikan klakson mobil tiga kali lalu penjaga rumahnya itu membukakan pintu gerbang selebar mungkin. 

Clara memasukan mobil kedalam garasi, dan masuk kedalam rumah dengan membawa beberapa belanjaannya.

"Mamah papah" sapa Clara kepada mama dan papanya yang tengah duduk dimeja makan menikmati santap malam, Clara mencium pipi sang mama lalu bergantian mencium pipi sang papa.

"Kok tumben pulang jam segini?" Tanya Bu Claudia kepada anaknya.

"He.em, tumben" sahut pak Hermawan menimpali.

Clara menyengat menunjukan deretan giginya kepada mama dan papanya.

"Hehe, Clara tadi kesalon dulu mah, nggak papa kan?" Tanya Clara pada mamanya, mamanya hanya berdecak melirik anaknya itu dengan tatapan kecewa.

"Waktu itu kan udah ke salon, kenapa ke salon lagi?" Tanya sang mama.

"Udah la mah, nggak papa biarin aja kenapa sih?" Kata pak Hermawan membela Clara.

"Tuh papa aja ngijinin masak mama enggak, lagi pula Clara juga butuh refreshing mah. Seharian ngospek Maba itu capek loh mah, bayangin Clara harus panas Pancasan, keringetan. Jadi Clara juga butuh memanjakan diri" terang Clara kembali dengan mode super cerewet. 

Bu Claudia hanya menghela nafas kemudian lanjut menyantap makanannya.

"Itu sih alasan kamu aja" kembali Bu Claudia mengomel sekilas.

"Udah lah ma, lagian kalau anak seneng rejeki kita lancar" kata pak Hermawan yang masih membela Clara.

"Enaahhh nice pa, bener tuh mah kata papa" sambut Clara mendengar pembelaan dari papanya kemudian ikut duduk bergabung dengan mereka untuk makan.

"Kalau anak seneng rejeki orang tua lancar, buktinya papa selalu sukses menang tander ya kan pa?" Tanya Clara kepada papanya.

Pak Hermawan tersenyum dan mengangguk, sedangkan Bu Claudia masih tetap terdiam menikmati hidangannya. Pasalnya jika keduanya sudah clop seperti itu, tak akan ada bantahan yang bisa masuk kedalam otak mereka.

"Ya tapi kamu juga jangan boros boros clar, ingetin kamu itu kuliahnya masih lama. Dan ingetin juga pokoknya kamu setelah lulus kuliah harus mau ikut mama buat nerusin usaha mama" 

"Nggak bisa gitu dong ma, Clara harus ikut papa nerusin bisnis papa" 

Kedua orang tua Clara akhirnya saling berebut Clara setelah lulus kuliah akan diminta untuk meneruskan bisnis siapa. Mereka saling berebut dan yang direbutkan hanya memandang heran dengan terus mengunyah makanan di mulutnya.

"Heran orang wisuda masih lama juga udah pada berebut aja" gumam Clara 

"Retweet sudah sudah, dari pada papa sama mama debat Clara harus ikut siapa, mendingan mama sama papa bikin lagi satu" ucap Clara menghentikan perebutan mereka.

"Bikin lagi satu apa maksudmu?" Tanya mereka bersamaan.

"Ya bikin lagi satu yang kayak Clara" ucap Clara penuh tekanan teki.

Pak Hermawan dan Bu Claudia saling pandang, kemudian mereka memandang Clara yang terus menatap mereka heran.

"Gimana ma?" Tanya pak Hermawan.

"Ya udah ayo" kata Bu Claudia menyetujui.

Kemudian Bu Claudia dan pak Hermawan dengan langkah penuh kegembiraan meninggalkan Clara, namu kembali dihentikan oleh Clara.

"Eeeehh mah pah, mama sama papa mau kemana?" Tanya Clara.

"Mau bikin yang kayak kamu lagi satu" sahut Bu Claudia dan pak Hermawan.

"Hah, kan Clara cuma bercanda, jangan dong" kata Clara yang panik dengan usulannya sendiri yang akan direalisasikan papa dan mamanya.

1
Askhana Sakhi
asik, lanjut apdet dong
Askhana Sakhi
asik , apdet lagi dong
Felicia amira
bener" seru bgt ceritanya
Kurnia Sari: Terimakasih pembaca setiaku atas suportnya
total 1 replies
Felicia amira
seruuuu bgt thor, bikin deg"n
iron angel
buat paragraf ini terlalu panjang thor mungkin bisa beberapa baris paragraf aja biar enak dibaca/Scowl/
iron angel
hati hati bisa aja berjodoh/Slight/
Felicia amira
seru Thor lanjut
Felicia amira
semangat ka
Soeharto
random
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!