(revisi) Gadis cantik Elionoirre Castilla,gadis korban bully yang terlahir kembali untuk mengubah takdir nya,ia berusaha untuk melawan pembullyan dan menegakkan keadilan untuk siswa-siswi sekolah nya,apakah ia akan berhasil simak kelanjutan nya.
Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Zynzee, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri
Bab 12 Playing victim?
Bab 12 Playing victim?
Elionoirre terbangun dari tidurnya, ia segera bangkit dari tempat tidur nya dan menuju ke kamar mandi untuk membersihkan diri, ia melihat wajah nya di cermin beserta di walk in closed, gadis tersebut merenung sebentar.
"mungkin di kehidupan kali ini gue emang beruntung karena tau apa yang akan terjadi sama gue, tapi gak ada yang tau apa yang akan terjadi nanti bisa aja segala nya gak sesuai sama masa lalu" batin Ellie sambil mengusap tangannya, Ellie ingat bahkan sebelum pindah ke SMA Nusa Bangsa puji ia sering di bully oleh banyak orang, namun ia saat itu masih bertahan dan melawan hingga akhirnya dia pindah ikut ayah nya yang ditugaskan di kota lain sehingga boada akhirnya ia terjebak di SMA Nusa bangsa yang dimana ia bertemu dengan Clara dkk yang terus membully nya hingga akhir hayat nya.
"Ellie ini bukan waktu nya untuk lemah, mungkin sekarang gue punya Areksa dan papa yang sebenarnya sangat melindungi gue, tapi mulai sekarang setidaknya aku harus bertindak sedikit demi sedikit, perlahan tapi pasti" batin nya sembari mengepal kedua tangan nya dengan kuat.
"Let's play the game b*tch"
*****
Disekolah...
Brakk
"heh j4lang, masih punya muka juga li masuk sekolah" ujar Clara pada Ellie sambil menggebrak meja nya
"kenapa emang" tanya Ellie sambil menatap Clara enteng
"heh j4lahg berani juga lo ya, gue sejak awal udah bilang sama lo jangan dekat dekat sa cowo gue"ujar Clara
"hah? cowo lo? cowo lo yang mana b*tch" ujar Ellie sambil bangkit dari kursi nya
"... setau gue cowo lo kan banyak suami orang lagi upss" bisik Ellie pada Clara yang membuat Clara panik dan marah
"jaga mulut lo dasar J4lang" pekik Clara
"well, j4lang kok teriak J4lang" ujar Ellie tersenyum smirk
"anjing dasar lo" ujar Clara kesal
"Clara..Clara.. , kalo gue anjing lo apa monyet bekantan atau NAKED MOLE RAD? " tekan Ellie pada bagian akhir yang membuat Clara mengangkat tangan nya untuk menampar Ellie
"sesuai rencana" batin gadis tersebut
Ellie tersenyum smirk membuat Clara heran namun dengan percaya diri gadis cabe tersebut menampar Ellie.
Plakk..
Ellie terjatuh dengan keras lebih tepat nya pura pura terjatuh dengan begitu keras..
"Clara hiks, kok kamu bully aku sih" ujar Ellie smbil berpura-pura menangis kesakitan membuat Clara kaget si tambah sebuah suara yang terdengar keras dari belakang nya...
"CLARA ZEELA VERONIKA!! "
Clara segera membalikkan badan nya ia sangat kenal suara ini, tapi ini tidak mungkin pikir nya.Tubuh Clara bergetar hebat ketika ia melihat seorang pria paruh baya dengan pakaian formal nya
"pa papa, kok papa bisa ada di sini" Clara bergetar hebat, habis sudah dia ayah nya pasti akan memarahinya habis habisan sekarang
Bramasta Frederick, ayah dari Clara,merupakan seorang pengusaha di bidang industri yang cukup terkenal di kota itu, ia merupakan pria yang tegas dan penuh wibawa, ia sangat memanjakan putri nya namun di sisi lain ketika putri nya akan melakukan kekerasan pria paruh baya tersebut pasti akak selalu menghukum nya karena,Bramasta sangt membencimu kekerasan yang pernah membuat nya hampir gila pada usia muda nya.
tak
tak
tak
Suara sepatu pantofel mengenai di lantai, clara menunduk ketakutan.
"saya tidak pernah mengajari mu untuk menyiksa orang lain" ujar bramasta dingin
"seperti nya kamu harus lebih di tekan kan lagi Clara!! " jar nya lalu pergi
"temui saya sepulang sekolah" ujar Bramasta lalu pergi
"ini baru permulaan" batin Ellie..
Bersambung....