NovelToon NovelToon
Terikat Syarat Jailangkung

Terikat Syarat Jailangkung

Status: sedang berlangsung
Genre:Horor / Cinta Beda Dunia / Mata Batin / Kumpulan Cerita Horror / hantu / Roh Supernatural
Popularitas:39.4k
Nilai: 5
Nama Author: Arias Binerkah

Fatima seorang gadis yang sering main jailangkung. Suatu saat yang datang di permainan jailangkung nya adalah roh Dewantara mahasiswa di kampusnya yang hilang saat naik gunung, sudah hampir satu tahun lalu dan tidak ditemukan jasadnya. Ada perkiraan jasad Dewantara dimakan binatang buas, namun juga ada yang mengira Dewantara tersesat di kerajaan jin.

Roh Dewantara terus meneror Fatima namun perjalanan waktu dua makluk beda alam itu justru saling menaruh rasa kasih dan lama kelamaan rasa cinta.

Berkat rasa cintanya pula Fatima pergi ke gunung yang berada di luar jawa itu untuk memenuhi permintaan roh Dewantara . Di sebersit hati Fatima ada harapan jasad Dewantara ditemukan bahkan ada harapan lebih dari pada itu.

Fatima :
“Hmmm ada yang bilang jika tersesat di kerajaan jin bisa kembali pulang roh dan raganya...”

Benarkah yang masuk di jailangkung roh Dewantara? Dan apa yang sebenarnya telah terjadi pada Dewantara, satu tahun lalu?

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Arias Binerkah, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Bab. 35.

“Masss Dewaaaa!” teriak Fatima lagi dengan suara yang lebih keras. Akan tetapi betapa kagetnya Fatima karena sosok itu kini berubah menjadi sosok kera putih tinggi besar yang berdiri tegak tadi.. Fatima mengucek ucek kedua matanya, dan sosok di depan nya masih tetap berwujud sosok kera putih besar.

“Hiks... hiks... hiks... Aku hanya halusinasi atau memang jin itu bisa berubah ubah wujud nya..” ucap Fatima sambil terisak isak karena dia benar benar sangat kecewa dan khawatir..

Dan Fatima lebih kaget lagi sosok kera putih berjalan tegak itu kini sudah berada di dekat nya.

“Sudah dibilang disuruh masuk tidak juga masuk masuk. Sana cepat masuk!” suara kera putih penjaga portal kerajaan jin itu.

“Maaf saya menunggu teman teman saya.” Ucap Fatima dengan takut takut.

“Mereka sudah masuk ke dalam.” Ucap kera putih itu lalu sosok itu pun hilang lenyap dari pandangan mata Fatima.

‘Mereka sudah masuk? Kenapa aku tidak melihat mereka melewati aku? Apa di sini kita tidak bisa saling melihat?” gumam Fatima di dalam hati. Lalu dia pun melangkah lebih masuk ke dalam taman itu...

Sementara itu Pak Hasto pun juga sama seperti Fatima, dia sudah masuk melewati jembatan emas dan sudah disapa oleh jin kera putih penjaga portal. Pak Hasto pun juga sangat kaget sebab dia mengira yang menjaga kera putih kecil yang imut dan lucu, tetapi ternyata manusia kera putih yang wajahnya serem mengerikan persis seperti di gambar ilustrasi manusia kera di jaman pra sejarah. Namun bulu bulu putih memenuhi seluruh tubuhnya, persis seperti kera putih.

“Fatima kok tidak terlihat ya? Pungki dan Syahrul juga tidak terlihat? Aku sekarang harus ke mana?” gumam Pak Hasto sambil menoleh noleh...

Pak Hasto tampak kaget sebab matanya tetap tidak melihat tiga pemuda yang dicari tetapi malah melihat jin sosok besar kera putih yang tadi menyapa nya.

“Cepat masuk ke sana!” suara berat jin manusia kera putih itu sambil menatap tajam ke arah Pak Hasto. Wajahnya terlihat semakin seram menakutkan Pak Hasto.

“Hmmm kenapa beda dengan bayanganku ya, aku kira penunggu nya tidak seram begini, Syahrul bilang katanya penunggu nya di kerajaan jin yang dia masuki kakek yang baik...” gumam Pak Hasto di dalam hati dan terus melangkah masuk.

Sesaat mata Pak Hasto melihat seorang perempuan berada di dalam taman itu. Namun bukan Fatima perempuan itu, sebab perempuan itu memakai kain panjang dari dada hingga mata kaki, rambut panjang terurai menutupi sebagian pundak mulusnya yang terbuka tanpa tertutup oleh kain.

“Siapa dia apa ratu kerajaan jin di sini, seperti yang Syahrul bilang, kalau benar itu Ratu jin, aku akan tanya di mana Dewa anakku, akan aku bawa pulang Dewa anak ku. Apa pun syaratnya aku penuhi.” Gumam Pak Hasto di dalam hati.

Akan tetapi tiba tiba...

DEG

Jantung Pak Hasto terasa berhenti, saat perempuan itu tersenyum manis sambil mengerlingkan matanya. Persis seperti kelakuan Angela atau sang sekretaris wanita nya dulu di saat awal mula menggoda dirinya. Bahkan perempuan itu terlihat sangat cantik jelita, melebihi cantik nya Angela, sang mantan sekretaris bahkan masa gadisnya mantan sang istrinya. Bagi Pak Hasto kini, Cantiknya semua wanita di bumi kalah telak dengan cantik nya perempuan di depan mata Pak Hasto itu.

“Bahaya ini, barang ku bisa bisa berdiri tegak kalau perempuan itu lama lama menatapku.” Gumam Pak Hasto di dalam hati yang menyadari jika barangnya yang di bawah sudah lama tidak mendapat sentuhan lembut perempuan.

Dan tiba tiba perempuan cantik itu sudah berdiri di dekat Pak Hasto...

“Benar kamu akan memenuhi semua syarat?” ucap lembut suara perempuan itu, dan tidak lupa bibir tersenyum manis dan tatapan mata yang menggoda.

Jantung Pak Hasto berdebar debar, benar barang miliknya di bawah sana sudah mulai bereaksi, mengeras dan membesar...

Namun untung saja Pak Hasto segera teringat akan pesan Syahrul agar selalu ingat pada Allah... dan juga teringat pengalaman masa lalu, godaan dua perempuan yang telah menghancurkan keluarganya.

Pak Hasto mengusap wajah dengan telapak tangannya sambil menyebut nama Allah...

Sesaat telinga Pak Hasto mendengar suara berat kera putih penjaga portal kerajaan jin tadi..

“Laksmi... pergi sana kamu! Tahu saja kamu ada manusia gagah dan ganteng butuh sentuhan...” suara berat kera putih penjaga portal kerajaan jin itu.

“Achhh kamu mengganggu saja! Kalau cemburu bilang dong...” ucap perempuan itu tampak merajuk dan kesal.

“Sana kamu cepat pergi aku laporkan pada Ratu Dewi...” ucap kera putih itu, dan perempuan cantik yang tidak lain adalah jin penggoda laki laki itu pun segera menghilang lenyap dari pandangan mata Pak Hasto.

“Ooo dia bukan Ratu, untung saja aku cepat cepat sadar dan tidak tergoda...” gumam Pak Hasto di dalam hati.

“Hmmm di alam gaib pun aku digoda perempuan cantik, tapi jin.. hiii apa wujud aslinya dia juga monyet besar seperti penjaga portal...” gumam Pak Hasto di dalam hati lagi, sambil begidik ngeri.

“Sudah cepat masuk sana!” suara kera putih penjaga portal itu lagi.

“Di mana Sang Ratu berada? Di mana anakku Dewa?” tanya Pak Hasto memberanikan diri.

“Ratu berada di dalam istana. Kalau soal anak kamu aku tidak tahu. Manusia yang masuk ke sini tersebar di dalam kerajaan di gunung yang luas ini bukan di kerangkeng. Mereka ada yang bekerja menjadi abdi Sang Ratu ada juga yang sudah berkeluarga di sini menyatu dengan penghuni asli kerajaan di sini.” Ucap kera putih penjaga portal itu.

DEG

Jantung Pak Hasto serasa kembali berhenti. Dia sangat takut jika anaknya yang ganteng tampan dan gagah sudah menikah dengan perempuan jin dan hiiiiii.... Pak Hasto kembali begidik ngeri membayangkan memiliki menantu dalam wujud yang berubah ubah dan memiliki cucu dalam wujud makluk aneh...

“Cepat sana masuk, kamu bisa saja bertemu dengan manusia manusia yang tersesat di sini. Kalau Sang Ratu Dewi .. berkenan beliau juga mau menampakkan diri ke kamu.” Suara kera putih besar berwajah seram itu lagi...

.....

1
Tuxepos Jasmine
emakkkk.....sumpahh keren bgt ihhhh😁😁😁😁😁😁
Andini Andana
baru Mbah dukun ya Mak, Mbah Gugel aja kasi jawaban ngeyel abis di semprot sama emak /Facepalm//Facepalm//Facepalm/
Ai Emy Ningrum: diluaran boleh jd preman,di dlm rumh tetep anak emak tersayang 😍😍
Andini Andana: macem2 langsung sikaaattt /Curse//Curse//Curse/
total 3 replies
Ai Emy Ningrum
Emak tipikal keluarga Cemara sekali yaa 😍😍
🎵 Harta yg paling berharga adalah keluarga...Istana yg paling berharga adalah keluarga.. Puisi yg paling berharga adalah keluarga..
selamat pagi emak,selamat pagi abah 🎵
Ai Emy Ningrum: tp potong gaji ceu ,itu sangat diluar prediksi kan /Whimper//Whimper/
Andini Andana: pokoknya masih seputar potong memotong mah masih ke handle lah /Proud//Casual/
total 24 replies
Mata Peña_✒️
masuk sini gk ngajak2 ya..
@Andini Andana
@Ai Emy Ningrum
Arias Binerkah: terima kasih kak sudah mampir, monggo monggo di mari 🙏🙏🙏🙏🙏🤗🤗🤗🤗🤗
Ai Emy Ningrum: /Rose//Rose//Rose//Rose//Rose//Coffee//Coffee//Coffee/
bunga dan kopi untukmu ..
biyar tambah semangad menjalani hari /Determined//Determined/
total 8 replies
naynay
wah udah polllll
naynay
bpk bpk 🤦‍♀️
ren rene
dukun cabul
Nit_Nit
nikah masal 🤭🤭🤭🤭😂😂😂😂
Reni
hadehhhh tetangga nya kok gitu ya takutnya ini dukun abal2 plus cabul apa mungkin ini justru Sarkawi
naynay
fat ngga usah pusing² ...
naynay
wAdduhduhhhh
naynay
ngakakk dibab ini
😅😅
terimakasih thor
Arias Binerkah: 🙈🙈🙈🙈😂

sama² kak terima kasih 🙏🙏🙏🤗🤗🤗🤗🥰🥰🥰🥰
total 1 replies
naynay
ngga takut dia ya...
naynay
siapa lg yg muncullll😨
naynay
aku blm nyampe loh ditinggal...
naynay
hayuh kaget knp tuh...
andien bkn tuh
naynay
ikut author aja
author tahu yg terbaik 😁👍
naynay
inalillahi dewantara... 😢
naynay
oh kembar....
dr awal cm saudara² doang... kirain kk adik biasa...
mantul thor
naynay
ndaru kali...
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!