NovelToon NovelToon
Pernikahan Rahasiaku

Pernikahan Rahasiaku

Status: tamat
Genre:Tamat / Kehidupan Manis Setelah Patah Hati / Romansa / Ibu Tiri
Popularitas:12.9k
Nilai: 5
Nama Author: Queen trihena

Seorang gadis SMA tiba-tiba saja dijodohkan oleh orangtuanya. Padahal gadis itu masih berusia 18 tahun dan beberapa bulan lagi ia akan menghadapi ujian. Dengan seribu alasan gadis itu menolak perintah orangtuanya karena ia ingin kuliah dan menghabiskan masa mudanya bersama teman-temannya.yuk ikuti kisah selanjutnya bagaimana ia bisa menjalani rumah tangganya walaupun dia masih duduk di bangku SMA? ... Apakah ia akan lolos dari berbagai macam rintangan yang akan dihadapi atau malah sebaliknya..?

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Queen trihena, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Cemburu

Hari ini jadwal Rakha diperusahaan tak begitu padat dan masalah yang kemarin sudah diselesaikan oleh Zean. beberapa hari kemarin ia tak masuk sekolah jadi hari ini dia sangat bersemangat untuk mengajar.

Ayla sudah bersiap karena akan ada pembagian kelas tambahan untuk mempersiapkan ujian nanti.

"Tumben kamu sudah bersiap? "tanya Rakha.

"Iya dong...kan sebentar lagi mau ujian jadi harus rajin dan gak boleh telat. "jawab Ayla.

"Anak bagus! "sambil mengelus pucuk rambut Ayla.

"Mau bareng sama saya?"ucap Rakha.

"Hmmm enggak deh, saya bawa motor aja. udah lama gak bawa motor takut lupa. "

"Baiklah kalau begitu. "Rakha pun langsung berangkat duluan dengan mengendarai mobil. Setelah iti Ayla langsung menyusul menggunakan motor scoopynya.

Pov disekolah:

ketika baru masuk ke kelas anak-anak sudah riuh.

"Eh hari ini kita bakal dibagi kelas tambahan buat peminatan ujian antara biologi sama kimia. "Ujar Brian

"Gue mau milih kimia aja ah, biar dibimbing sama pak Rakha! "sahut Laras dengan gaya so cantiknya.

"Elah... katanya lho mau ikut peminatan biologi?! "ucap Bella

"Gak papa dong gue mau milih mapel apa? masalah buat lho? "ujar laras

"Diam semuanya! kalau berdebat jangan disini deh berisik! Gue disuruh pak Rakha buat nyatet siapa aja yang ikutan kelas biologi sama kimia. "ujar Brian lagi karena dia adalah ketua murid jadi agak galak.

"Nindi, tolong lho catet di white board yang milih kedua peminatan itu. "imbuh Brian

"Okeyy.. "jawabnya lalu menuju ke papan tulis.

"Yang ikut peminatan biologi acungkan tangan ya, dan sebutkan nama. "ujar Brian

"Ayla,Nindi,Shofia,Bayu,Riska,Aditya,Bella,Silka dan Vian." ucap Brian menyebutkan.

"Yang ikut kelas kimia tolong acungkan tangan! Laras, Arsen, Brian, Adinda, Vanesa Rizky, dan Arkan."

"Ini gak ada yang berubah pikiran lagi kan? jangan sampai nanti udah diserahkan ke pak Rakha kalian ada yang berubah pikiran lagi. "

"Kayanya enggak deh, semuanya sudah setuju kan?? "Seru Ayla.

"Setujuu..... "jawab semuanya serempak.

"Kalau begitu gue akan tulis namanya sesuai Mapel yang kalian pilih. "ucap Brian.

"Eh Ay.. lho bener mau ikut kelas biologi? sedangkan... dia kan jadi guru kimia, gak bakal terjadi huru hara kan? "ujar Nindi pelan takut anak-anak yang lain mendengar pembicaraannya.

"Gak Bakal lah.. gue senengnya sama biologi, lho tahu kan otak gue tidak menerima perhitung-hitungan? "jawabnya.

"Ya udah bagus deh kalau begitu. "sahut Nindi.

Rakha pun tiba-tiba masuk ke kelas Ayla. matanya masih mencari istrinya dan ternyata dia duduk dibangku kedua terakhir.

"Selamat pagi semuanya. " sapa Rakha.

"Selamat pagi pak.."jawab semuanya serentak.

"Oh ya, saya ingin mengatakan kalau jadwal bimbingan peminatan untuk ujian akan dilaksanakan mulai besok, jadi saya harap kalian sudah matang memilih mata pelajaran yang akan kalian minati."

" Coba Brian siapa saja yang ikut kelas biologi dan kimia."tanyanya

"Ini pak. "jawab Brian dengan memberikan selembar kertas.

Rakha pun membaca kertas tersebut dan ternyata Ayla ikut peminatan biologi. padahal dia berharap Ayla ikut mapelnya tetapi diluar nalarnya dia memilih mata pelajaran yang lain.

"Kalau begitu, kalian harus mempersiapkan diri selama 3 minggu ini akan ada jam tambahan untuk bimbingan mapel yang kalian pilih. tapi tenang saja pelajaran tambahannya dimulai di jam pertama sampai istirahat. setelah itu kaian bisa belajar mapel jadwal sehari - hari lagi. "ucap Rakha.

"Apa ada yang mau bertanya? kalau tidak ada saya cukupkan sekian dan terima kasih. "Ucapnya setelah itu langsung keluar meninggalkan kelas.

Tiba saatnya bel pulang berbunyi, anak-anak sangat bersemangat untuk menanti waktu ini.

"Ay.. gue numpang sama lho ya, gue gak ada yang jemput soalnya. " Ucap Nindi.

"Oke... "jawab Ayla singkat.

Ayla pun mengantarkan Nindi pulang kerumahnya dan pada saat dijalan tiba-tiba motor yang mereka tumpangi ban motornya kempes terkena paku.

"Ya... malah kempes lagi.. mana disini bengkelnya jauh! "ujar Ayla.

"Gimana dong ini.. masa kita harus dorong sampai ketemu bengkel? "tanya Nindi.

"Tenang, gue cari bantuan dulu. siapa tahu Pak Rakha belum Pulang."ucapnya lalu mengambil ponsel dari dalam tasnya dan mencari kontak nama suaminya.

Ironmen

Karena waktu dulu dia kesal sekali dengan kelakuan Rakha, jadi dia menamainya itu.

Maaf nomor yang anda tuju sedang tidak dapat dihubungi

Ayla pun tak menyerah dia menelpon Whats up tetapi nomornya sama tetap tak aktif.

"Ihh.. rese banget sih, gak aktif-aktif telponnya! "kesal Ayla.

"Ya udah Ay... kita cari bantuan aja, gak mungkin kan kita jalan sambil dorong motor. "

"Hmmm sabar... sabar... orang sabar disayang tuhan. "ucap Ayla sambil mengelus dada.

Beberapa saat kemudian ada sebuah mobil berhenti dan seseorang turun menghampiri mereka.

"Kalian kenapa? "tanya seorang laki-laki itu yang terdengar tak asing.

Mereka pun menoleh kearah sumber suara dan dilihatlah ternyata Devano yang muncul dihadapan mereka.

"Ehh bapa.. ini motor Ayla bannya kempes, kami cari tumpangan sambil menunggu disini. "ujar Nindi.

"Kalau begitu kalian ikut sama saya aj, nanti biar motornya saya suruh orang untuk membawanya. " Ucap Dev.

"Makasih banyak pa, tapi kami gak mau merepotkan. "ucap Ayla dengan menolak secara halus.

"Sama sekali enggak. kalian mau disini terus sampai malam? "tanya Dev yang membuat kedua siswinya membayangkan gimana rasanya kalau mereka diam terus disini sampai larut malam.

"Enggak mau pak, "ucap Ayla.

Devano pun tersenyum dan berkata.

"Kalau gak mau nurut sama saya,mumpung saya baik. "

Mereka pun akhirnya ikut dengan Dev. Akhirnya Alloh kasih seseorang yang baik disaat meeka tertimpa musibah. ternyata Devano selain asik dikelas juga asik diajak berbicara diluar. bisa dilihat dari tutur katanya yang membuat kedua muridnya ini tertawa karenanya.

"Oh ya.. kalian tinggalnya berdekatan apa enggak? "tanya Dev.

"Enggak pak, rumah kami berjauhan. jawab Ayla.

"Jauhan mana sama Nindi? "tanyanya lagi.

"Jauhan Ayla pak, "jawab Nindi.

"Kalau begitu, saya antar Nindi dulu yang dekat. "

"Oke pak.. "ucap Nindi dia terlihat senang sekali dengan guru yang satu ini. selain ganteng dia juga ramah dan baik hati. sampailah mereka di rumah Nindi. tak lupa Nindi pun mengucapkan terima kasih kepada Dev yang sudah mengantarkannya. setelah iti Dev langsung mengantarkan Ayla.

"Oh ya Ayla.. kamu sudah punya pacar belum? "tanya Dev.

"Kenapa emangnya pak? "tanya Ayla.

"Saya sarankan kamu jangan dulu punya pacar, karena biasanya orang yang sudah berpacaran telponan sampai malam dan melupakan pelajaran disekolah. saya gak mau nanti kamu tak fokus belajar dan nilai ujian kamu jelek. "ujarnya.

"Ohh.. tenang aja pak, saya rajin kok belajar, kalau mapel yang disukai tapi... "jawab Ayla

"Memang kamu suka pelajaran apa? "

"Eh... saya suka biologi pak, karena gak ada ngitung-ngitungan hehe... "

Devano pun tersenyum melihat tingkah Ayla yang menggemaskan dia merasa senang karena bisa mendekati Ayla. ternyata dia diam-diam menyukai siswinya itu sejak pertama kali dia bertemu.

"Saya turun didepan pak. "ucap Ayla.

"Ohh jadi kamu tinggal disini? "tanya Dev.

"Iya pak..."

"Nanti motor kamu saya suruh orang untuk antarkan kesini kalau begitu. "ucap Rakha.

"Iya pak..makasih banyak pak sudah mau direpotkan. "balasnya.

"Sama sekali tidak merepotkan, tenang aja.. "jawab Rakha.

Ternyata dari tadi Rakha melihat Ayla diantar oleh Dev seketika datanglah gejolak api dihatinya melihat kedekatan mereka. Setelah Dev pergi Rakha menghampiri Ayla.

"Motor kamu kemana? "tanya Dev to the point.

"Itu.. bannya kempes, untung saja ada pak Dev lewat dan dia memberi tumpangan. "

"Kamu kelihatan bahagia sekali diantarnya. "

"Dia orangnya asik diajak ngobrol, jadi saya gak malu untuk berbicara dengannya. "jawab Ayla lalu masuk ke dalam rumah.

"Besok kamu berangkat sekolahnya sama saya dan pulang pun harus sama saya lagi."

"Tapi ..".

"Gak ada tapi tapian, ini perintah dari saya! " ucapnya memotong pembicaraan Ayla lalu masuk ke ruang kerjanya.

"Aneh banget sih,! mulai kan ngeselinnya ni Orang! "ujar Ayla yang tidak sadar bahwa Rakha cemburu padanya.

1
Nina_ Ei Rimiri{minami♤♡
semangat kakak
Queen trihena
Iya kak
Nina_ Ei Rimiri{minami♤♡
btw...semangat!!
Nina_ Ei Rimiri{minami♤♡
Bener banyak anak muda yang ingin menikah saat masih muda🗿aku pula termasuk
Nina_ Ei Rimiri{minami♤♡
semangat kak
Devi Nurdianti
ttp semngt thor..💪
王贝瑞: Mampir juga kak ke My Secret Lover 😄
total 1 replies
Nina_ Ei Rimiri{minami♤♡
SEMANGQT KAK!!
➳βC᭄☠Agatha☠ ᴹᴿ᭄°ℛᵉˣ
udah aku subscribe nih....
ku tunggu jejakmu kembali😄😘
Queen trihena: ok kka...
total 1 replies
➳βC᭄☠Agatha☠ ᴹᴿ᭄°ℛᵉˣ
ayo saling dukung kak..
saling mampir kembali😉😄
Má lúm
Yowes, gak usah ragu untuk baca cerita ini guys, janji deh mantap. 😍
Queen trihena: makasih kak...
total 1 replies
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!