NovelToon NovelToon
Kekasihku Masa Lalu Ibuku

Kekasihku Masa Lalu Ibuku

Status: sedang berlangsung
Genre:nikahmuda
Popularitas:9.1k
Nilai: 5
Nama Author: Zahra Putri Mandala

Aura adalah gadis desa yang terpaksa putus sekolah karena masalah ekonomi keluarga,ayahnya sakit sakitan dan ibunya membanting tulang untuk mencukupi kebutuhan hidup keluarganya,Aura memiliki seorang adik perempuan bernama Nia yang masih sekolah SMA,Aura memilih putus sekolah dan mencari kerja di kota besar,Hingga membawanya jatuh cinta kepada orang kota yag ternyata mantan pacar ibunya dulu,

Bagaimana kelanjutan cerita ini,dan bagaimana bisa kekasih ibunya bisa menjadi kekasih anaknya,ikuti terus ya novel ini😍😍🙏🏻🙏🏻

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Zahra Putri Mandala, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Bab 11

Kinar yang emosi membanting semua barang barang yang ada didepannya dia tidak terima diabaikan Bara"Aarrrggghhhhhh sial sial,dasar perempuan gatel dia hanya pembantu beranu beraninya merebut Bara dariku,"Teriaknya penuh emosi.

"Ini gak bisa dibiarkan,Bara harus jadi milikku secepatnya dia harus menikahi aku,"Gumamnya yakin.

Kinar yang melihat ponselnya berbunyi meliriknya dia tersenyum karena Bara menghubunginya yang artinya Bara masih mencintainya dia sengaja tidak mengangkat ponselnya agar Bara datang menemuinya.

Dikediaman Bu Helena Aura merasa bersalah karena dirinya Bara dan Kinar bertengkar dia tengah melamun di belakang bu Helena yang melihatnya terus menghampiri Aura.

"Ra kenapa malah disini bukannya istirahat di kamar,"Tegur bu Helena.

"Eh nyonya,dikamar bosan nyah Nathan juga sedang tidur,"Jawab Aura merubah posisi duduknya.

"Dengan kaki kamu seperti ini bagaimana bisa menjaga Nathan Ra,istirahat saja dulu biar Nathan sama saya dan bi Surti,"Jawab bu Helena

"Kan tangan saya gak apa apa nyah,hanya kaki saya yang sakit besak juga sudah sembuh,nyonya terimakasih banyak ya sudah banyak membantu saya selama disini,"Ucap Aura tulus

"Sama sama Ra,sudah kewajiban manusia saling tolong menolong,"Jawab bu Helena

"Tuan Bara dan non Kinar pasti berantem ya nyah,semua gara gara saya,jika nona Kinar kesini saya akan menjelaskannya nyah,"Kata Aura

"Justru saya senang jika mereka putus Ra,saya tidak suka dengan Kinar,dari dulu sampai sekarang dia hanya mata duitan Ra,dulu sewktu Bara jatuh miskin dia meninggalkan Bara dengan laki laki Kaya,Gara gara dia juga Bara kehilangan cinta pertamanya,"Curhat bu Helena

"Kok bisa nyah,bukannya cinta pertama tuan Bara almarhum istrinya?"Jawab Aura.

"Bukan Ra,cinta pertama Bara adalah teman SMAnya dulu,mereka berpisah gara gara Kinar juga,"Ucapnya Kesal.

"Jangan marah marah nyah nanti darah tingginya kambuh,"Ledek Aura membuat bu Helena tertawa.

Saking keasikan mengobrol mereka tidak menyadari Bara sedang mencari Aura,dia ingin menanyakan kabar tentang kakinya.

"Kalian sedang apa sepertinya sangat seru sampai sampai aku panggil panggil gak menyahut,"Ucap Bara menghampiri kedua wanita tersebut.

"Hai sayang,sudah pulang?bagaimana Kinar?"Selidik bu Helena

"Masih marah bu,biarkan saja lama lama juga luluh,Nathan mana bu?"Tanya Bara

"Dia masih tidur tuan,Tuan terimakasih tadi sudah menolong saya,"Jawab Aura

"Tak masalah,bagaimana keadaan kaki kamu Ra?"Tanya Bara

"Kaki saya sudah baikan tuan,terimakasih tuan sudah menolong saya,"Jawab Aura tulus

"Iya sama sama jangan terimakasih terus sudah keberapa kali kamu ucapkan hem,"Kata Bara yang seperti gemas pada Aura dan Aura hanya bisa nyengir..

"Ehm ehm ada ibu lo disini,"Deheman bu Helena membuat mereka berdua salah tingkah.

Bara menyuruh Aura istirahat karena dia melihat kakinya sedikit bengkak,Aura pun menurut sedangkan Bara memilih ke kamar Nathan semenjak dekat Dengan Aura Bara lebih sering dirumah.

Sudah tiga hari Bara tak kunjung kerumah Kinar dia merasa sebal karena Bara tak lagi menghubunginya setiap hari hanya uring uringan saja membuat kedua orang tuanya heran.

"Kin kenapa kamu setiap hari kerjaanya uring uringan gak jelas,"Tanya ayahnya pak Seno

"Bara yah,dia gak kesini lagi bujuk aku,"Jawabnya manja

"Kinar kinar kamu itu sudah dewasa jangan sedikit sedikit marah dan ngambek,lama lama Bara bosan sama kamu,laki laki itu punta batas Kin sebesar apapun cinta Bara ke kamu jika kelakuan dan sifat kamu kayak gitu justru jadi ilfil,"Nasihat ibunya

"Ah ibu bukannya memberi solusi yang baik gitu,malah nasehat melulu,"Gerutunya

"Kin apa yang dibilang mama kamu benar,buanglah egomu sedikit saja jangan sampai Bara bosan dengan kelakuan kamu lo,"Sambung pak Seno.

"Coba deh fikirkan lagi apa yang kita bicarakan ini Kin,kamu sudah dewasa lo,"Ucap ibunya dan Kinar hanya diam.

Akhirnya Kinar memutuskan untuk kerumah Bara benar yang dikatakan orang tuanya jangan sampai pengasuh Bara mengambil Bara darinya.Dia sudah berdandan cantik untuk kerumah Bara.Setibanya disana justru pemandangan yang tak diinginkan yang dia lihat,Bara tengah bersama Aura di taman belakang rumahnya.

Prooook prooook proook Kinar bertepuk tangan"Bagus ya bukannya meminta maaf malah enak enakan disini,"Ucap Kinar dengan angkuhnya.

"Kinar,Nona,"Jawab Bara dan Aura bersamaan.

"Heh pembantu kamu itu hanya pengasuh disini jadi gak usah ngelunjak,"Ancam Kinar pada Aura

"Kinar apa apaan kamu,aku yang mengajak Aura makan disini,bukannya kau yang gak mau aku temui kan,kamu yang sudah mengabaikan aku,jadi buat apa aku mohon mohon sama kamu,aku capek Kin dengan sikap ke kanak kanakan kamu,"Jelas Kinar membuat dirinya tak percaya Bara bisa berbicara begitu.

Bara meninggalkan mereka,dia tak peduli Kinar yang memanggil manggil namanya."Bara tunggu maafkan aku,aku cemburu Bar,jangan kayak gini oke aku minta maaf sama kamu aku gak akan kayak gini lagi,Baraaaa,"Teriaknya mengejar Bara.

Bu Helena yang tahu Aura akan menjadi sasaran kemarahan Kinar maka dia membawanya ke kamarnya karena di kamar utama Kinar tidak akan berani masuk.

1
Nurma Yani
lanjut Thor.....👍
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!