NovelToon NovelToon
KISAH DUA DETEKTIF CANTIK

KISAH DUA DETEKTIF CANTIK

Status: sedang berlangsung
Genre:Action / Persahabatan / Misteri Kasus yang Tak Terpecahkan
Popularitas:1.9k
Nilai: 5
Nama Author: Aurora79

Kisah petualangan dua orang gadis yang sudah bersahabat sejak umur 6 tahun di sebuah panti asuhan HOPE yang berada di West New York- Amerika.

Dengan mengandalkan otak dan kemampuan mereka, mereka berdua membuka sebuah "Agency DC2" di New Jersey-Amerika. Dibawah naungan NJSP (New Jersey State Police)- Komisaris Cyderyn Baycora.

************

Bagaimanakah kisah-kisah mereka dalam menyelesaikan kasus-kasus rumit dan penuh misteri?

Yang penasaran, ikuti kisah mereka di novel ini 😊🍻

Note : Bila kalian tidak berkenan, tinggalkan saja... Jangan memberikan rating buruk yach... Komen saja apa yang kurang, Insya Allah akan author perbaiki...😊

Jangan lupa VOTE, COMMENT, LIKE, DAN SUBSCRIBE... plus GIFT-nya yach untuk mensupport Author. Terima kasih 🙏❤

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Aurora79, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

INVESTIGASI LANJUTAN

"Hello... Apa kabar Mr. Fergie Smith?" Tanya Danaya ketika sampai di depan penginapan suram itu.

"Hmmm... Siapa anda?! Dan bagaimana anda tahu nama saya dengan sangat tepat?!" jawab lelaki desa itu waspada, sepasang matanya memicing curiga.

"Hehehehe... Tenang, Mr. Fergie... Tenang... Saya mengetahui dari papan nama yang ada di atas kepala anda. Tidak sulit bagi saya untuk menebak seseorang yang menjadi pemilik atas rumahnya sendiri... Apakah anda mempunyai kereta kuda atau sejenisnya di dalam kandang kuda anda?" ujar Danaya tertawa pelan.

"Saya tidak punya!" jawab Mr. Fergie singkat.

"Saya ini hampir tidak bisa berpijak menggunakan kaki saya, loh!" ujar Danaya sambil memperlihatkan kakinya.

"Ya sudah, tidak usah anda pijakkan ke tanah kaki anda! Gitu aja kok repot..." ujar Mr. Fergie sinis.

"Tapi saya tidak bisa berjalan, Sir.." ujar Danaya setengah memaksa.

"Jika begitu, anda tingggal melompat saja!" geram Mr. Fergie sambil mendelikkan matanya ke arah kami.

"BRAAAAKKK"

"YAAAAK!!! KAMI BERTANYA DENGAN SOPAN YAH, SIR!... KENAPA JAWABAN ANDA TIDAK MENGENAKAN SEKALI?!" teriak Cecilia yang sudah tidak sabar dengan kelakuan lelaki tua jelek di depannya, sambil menggeprak meja.

Danaya dan Mr. Fergie tersentak kaget...

"F**K!!! Kaget gue, Cia! Untung jantung gue ASLI buatan Tuhan, kalau buatan manusia pasti gue udah mokat, Huh!" seru Danaya kepada Cecilia.

Tata Krama Mr. Fergie Smith memang jauh dari kata menyenangkan, tapi Danaya menerimanya dengan sikap tenang.

"Maaf, Sir... Begini... Ini sebenarnya membuat saya tidak enak hati, tapi saya hanya memikirkan bagaimana caranya saya melanjutkan perjalanan ini," ujar Danaya dengan nada sopan.

"Ck! Begitu pula dengan saya..." decak Mr. Fergie dengan wajah muram.

"Masalah ini sangat penting, Sir... Saya akan membayar berapa pun untuk sebuah sepeda...." ujar Danaya serius.

Mr. Fergie menatap kami dengan tatapan yang tajam dan mulai menajamkan telinganya.

"Anda ingin menuju kemana?" tanya Mr. Fergie mulai serius

"Ke Mansion Ackerman..." jawab Danaya singkat.

"Apakah kalian teman dari Yang Mulia Duke?" tanya Mr. Fergie sambil mengamati pakaian kami yang terkena lumpur.

"Hahahahaha... Duke pasti akan menemui kami, walaupun penampilan kami berantakan..." ujar Danaya sambil tertawa riang.

"Kenapa bisa begitu yakin?" tanya Mr. Fergie penasaran.

"Karena kami membawa kabar tentang anaknya yang hilang," jawab Danaya santai.

Ada perubahan di wajah Mr. Fergie Smith ketika mendengarnya.

"Apakah kalian mengikuti jejaknya?" tanya Mr. Fergie penasaran.

"Ya... Kami mendengar kabar bahwa dia berada di Maryland. Mereka yang menahannya berharap agar ada yang menjemputnya," jawab Danaya.

Sikap Mr. Fergie Smith tiba-tiba berubah total setelah mengalami perubahan pada wajahnya yang terlihat berantakan.

"Saya tidak mempunyai alasan untuk mendiakan kebaikan Sang Duke, dibandingkan dengan orang-orang dikuar sana... Sebelumnya, saya adalah supir pribadinya dan dia memperlakukan saya dengan buruk! Dia adalah orang yang memecat saya tanpa penjelasan! Seperti sifat seorang pedagang sayuran yang tukang bohong. Tapi..., saya senang mendengar Tuan Muda Almero sudah ditemukan di Maryland. Saya akan membantu anda untuk membawa berita ini sampai ke Mansionnya," ujar Mr. Fergie panjang lebar.

"Terima kasih, Mr. Fergie... Kami akan makan terlebih dahulu, baru anda bisa membawa sepedanya kepada kami," ujar Danaya sambil tersenyum.

"Tapi saya tidak mempunyai sepeda, Nona..." ujar Mr. Fergie.

Danaya dan Cecilia saling menatap...

"Saya akan menawarkan pengganti yang sesuai dengan sebuah sepeda, Mr. Fergie...." ujar Danaya akhirnya.

"Saya sudah bilang, saya tidak mempunyai sepeda... Tapi saya akan membawa kalian dengan sebuah kereta kuda, dan menurunkan kalian di dekat Mansion," ujar Mr. Fergie bersikeras.

"Baiklah... baiklah... Kita akan membicarakannya kembali setelah kami memakan sesuatu di sini..." ujar Danaya mengalah.

Lalu kami memasuki penginapan tersebut, menuju ke arah dapur. Cecilia mulai penasaran dengan sikap Danaya...

"Loe kenapa sich, Dany? Bukannya buruan pergi dari sini, malah pake mau makan dulu," ujar Cecilia dengan suara pelan.

"Loe tenang aja, Cia... Ada hal yang harus gue selidiki di tempat ini..." jawab Danaya tenang.

"Ck! Buruan yach! Jangan sampai gue ngamuk di sini... Gue kesel liat si Mr. Fergie yang gak ada ramah-ramahnya itu!" ujar Cecilia berdecak kesal.

"Iya... iya... Loe tenang aja, oke?" ujar Danaya sambil tersenyum.

Setelah Mr. Fergie Smith meninggalkan kami di dapurnya tang berdinding batu, Cecilia melihat bagaimana kaki Danaya yang terkilir itu terlihat baik-baik saja. Cecilia tersenyum miring, rupanya itu hanyalah akal-akalan Danaya agar bisa masuk ke dalam penginapan kumuh ini.

Hari sudah menjelang malam dan kami belum makan seharian, oleh karena itu kami makan dengan waktu yang lebih lama. Danaya sangat larut dalam pikirannya, satu atau dua kali dia akan berjalan ke arah jendela dan melihat ke arah luar.

Dari jendela itu terlihat halaman yang tidak terawat. Ada sebuah bengkel pandai besi yang terlihat dari kejauhan, tempat orang bekerja yang sangat kotor... Di sisi lainnya terlihat sebuah kandang kuda. Danaya duduk kembali setelah melihat semua itu... Tiba-tiba Danaya berseru sambil melompat turun dari kursinya.

"Oh My GOD, Cia! Gue rasa, gue udah mendapatkan jawabannya!!" seru Danaya tercerahkan.

"Udah pasti begitu... Ya, pasti seperti itu! Apa loe ingat saat kita melihat jejak sapi hari ini, Cia?" ujar Danaya kembali.

"Eung!... Ada beberapa jejak di sana..." jawab Cecilia.

"Dimana coba?" tanya Danaya.

"Yaaaa, dimana-mana. Ada di daerah rawa, ada di jalur itu, dan ada lagi di dekat Ewald Loye malang yang menemui ajalnya itu," jawab Cecilia lugas.

"Tepat sekali! Nah, Cia... Ada berapa ekor sapi yang loe lihat di tegalan itu?" tanya Danaya.

"Hmmm... Gue gak melihat seekor sapi pun disana," jawab Cecilia sambil berfikir.

"Bukannya ini aneh, Cia? Kita melihat jejaknya di semua jalur kita, tapi kita tidak melihat seekor sapi pun di seluruh tegalan. Aneh, kan?" ujar Danaya serius.

"Hooo'ooh! Sangat aneh!" ujar Cecilia sambil memasukkan makanan ke dalam mulutnya.

"Nah, Cia... Coba di ingat-ingat... Telusuri ingatan loe lebih jauh! Apakah loe bisa membayangkan jejaknya?" ujar Danaya.

"Yup! Gue bisa!" jawab Cecilia.

Danaya langsung menyusun beberapa remahan roti di hadapan Cecilia.

"Apakah seperti ini- : : : : : - Ataukah seperti ini- :' :' :' :' :'- Atau yang seperti ini- .' .' .' .' .'- Apakah loe bisa mengingatnya?" tanya Danaya kepada Cecilia.

"Sorry, Dany... Gue gak bisa mengingatnya dengan jelas," sesal Cecilia kepada Danaya.

"Tapi gue bisa mengingatnya, Cia! Gue bersumpah akan hal itu... Kita akan kembali saat waktu senggang nanti. Ck! Gue merasa kaya orang buta yang gak bisa menyimpulkan hal itu dengan cepat," sesal Danaya sambil berdecak.

"Kalau begitu...., apa kesimpulan loe?" tanya Cecilia.

...****************...

*Jangan lupa COMMENT, SUBSCRIBE, dan FREE GIFT serta RATE-nya guy's... itu semua akan sangat membantu aku untuk semangat menulis 🤗💖🙏

1
Sakura 💚🤍
kq bacanya deg degan ya
Aurora79: Follow balik aku kak...🙏🍻
Aurora79: 😂😂😂😂... Tenang kak... Gak nakutin koq...😂😂😂
total 2 replies
Sakura 💚🤍
aq mampir Thor, aq suka cerita detektif tp sayang yg cerita sprti ini sedikit
Aurora79: Follback aku ya kak...🙏🙏
Aurora79: Terima kasih kak.... Happy reading 🙏❤
total 2 replies
eka siti N
udh kasus ke 2 nih🤭 JD gini ya enaknya maksud kakaknya, fokus ke cerita detektif nya 1 kasus bereskan. baru kasus lagi yg k 2. ✌️ternyata setiap penulis itu memiliki sudut pandang yg berbeda-beda...
Aurora79: Ya... Beda penulis, beda pula imajinasinya. Intinya menuangkan imajinasi itu ke dalam sebuah cerita yang bisa di nikmati pembaca tanpa banyak konflik di dalamnya kak...
Aurora79: Benar... 1 Judul berfokus dengan kasusnya sampai selesai kak, jadi gak akan ada misteri atau kasus yang bertumpuk-tumpuk... Jadi kita gak akan rumit menyelesaikan setiap kasus yang ada.
total 6 replies
eka siti N
kaya ada yg terlewat... kakak disini gak jelasin ya final pencarian s almero. tiba" langsung dibungkus dengan pendapat Miss dane, maksudnya tidak d jelaskan satu persatu misalkan hasil dari perjalanan 1 hasil dari TKP 2 hasil TKP 3... jadi aku sampe wow kok bisa, sempet bingung dan syukurlah akhirnya dijelaskan. cuman pendapat aku jadi gak sabar aja untuk kasus 1 sampe bbrpa part ya wow bgt. 👏👏
Aurora79: Iya kak... Sebenarnya bisa aku kembangin lagi, tapi takut kepanjangan ceritanya. Jadi aku langsung bungkus aja. Penjelasannya pasti panjang untuk tutup kasus, takut pembaca bosan dan gak sabaran nanti bacanya...😂😂😂✌
total 1 replies
eka siti N
jgn sampe JD gini ya dad, aduh s adam mau jadi pa kalau salah pun masih dibela
Aurora79: Mau jadi penjahat kak...😂😂😂

Ayahnya bela dia karena dia anak cinta pertamanya, tapi salah jalan ternyata. Itu aja udah bagus si Danaya kasih pengampunan... Gak di penjara... hehehehe✌
total 1 replies
eka siti N
skrg udh jelas ya ternyata s Adam pengecut🤭✌️ aduh gimana ini Adam bisanya bersembunyi terus, tdk bisa menerima kenyataan, dan serakah. harusnya Adam itu tau klw ibunya sendiri yg menolak dinikahi bukan duke yg melarikan diri. dia merasa paling benar dan merasa paling jdi korban ... huhu kok ngeselin ya.
eka siti N: Kita nyari aman" aja ya 🤭✌️
Aurora79: Makasih kak, cuma aku kurang puas. Tokoh antagonisnya dalam novel ini semuanya aksinya agak aku rem sedikit agar bisa lolos review NT... 😁😁😁
total 6 replies
eka siti N
bentar ya sampe part ini aku blum ngeuh 🤔pasti di part selanjutnya ada penjelasannya ya
Aurora79: Mereka gak nyangka aja, ternyata Adam itu anaknya si Ackerman sama cinta pertama dia... hehehehe.
total 1 replies
eka siti N
hah? kok bisa. ini kaya yg asal nebak atau gimana ya
eka siti N: ia aku aku ngeuh skrg🤭
Aurora79: Hasil.penyelidikan yang Danaya sama Cecilia temuin malamnya, waktu pertemuan mereka di hotel itu. Danaya langsung buat kesimpulan yang ternyata tepat.
total 2 replies
eka siti N
? dimana kira" belum disebutkan emang dimana almero, hanya Miss dane yg tahu🤭
eka siti N: 😅🙏tenyata sama
Aurora79: Ahahahahahaha... Sama kak, kadang suka lupa jalan cerita kalau gak baca full. 😁
total 4 replies
eka siti N
masih penasaran dengan karakter duke Ackerman ini, 🤔klw dari visual sama gak kaya karakternya
eka siti N: oh ia kak, klw dijelasin gini aku ngerti jadinya.
Aurora79: Sama kak... Orangnya angkuh dan gak mau disorot media tentang kehidupan pribadinya. Dia orang yang gila hormat soalnya... Segalanya harus sempurna dimata publik. Makanya dia gak mau ngakuin si Adam ke publik, dia gak mau reputasi dia hancur. Itu yang membuat Adam iri sama si Almero
total 2 replies
eka siti N
sambil menyelam minum air. i setiap perjalanan itu dua"nya mendapatkan informasi yg tanpa bisa disangka". wih keren.
Aurora79: Ide Danaya memang agak absurd di sini kak, tapi selalu berhasil....😁😁😁
total 1 replies
eka siti N
2 petualang tangguh, 👍🤟
Aurora79: Makasih kak...🍻🤗
eka siti N: keren
total 3 replies
eka siti N
kudeta kah? wkwk ..
Aurora79: Biar gak penasaran kak....😁😁😁
eka siti N: wah udah kebuka 😅🤭aku nyicil" bacanya. meski penasaran bener
total 3 replies
eka siti N
udah beruntung bisa lolos juga . gak kebayang klw anak 2 ini ditangkep jadi apa kalian 😅✌️
Aurora79: Jadi peyek kak... 😂😂😂😂
total 1 replies
eka siti N
🤭 aku suka gayanya ..
eka siti N
wow bikin kaget akutu
eka siti N
wah sangat teliti sekali
Aurora79: Harus kak... Namanya juga detektif... 😂😂😂
total 1 replies
eka siti N
😅 lucu asli
eka siti N
syukurlah masih punya hati loh😅✌️
eka siti N
is barbar syuka sekali. emang harus gitu buat ngadepinnya. kasih faham 😅✌️
Aurora79: Xixixixixi....😁
eka siti N: mantap....
total 3 replies
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!