NovelToon NovelToon
Tragedi Cinta Gadis Desa

Tragedi Cinta Gadis Desa

Status: sedang berlangsung
Genre:Romantis / Cintapertama / Patahhati / Nikahmuda / Badboy / Romansa-Tata susila
Popularitas:75.1k
Nilai: 5
Nama Author: Gadiss

Mutia Syakila
Seorang gadis desa yang berparas cantik dan di juluki kembang desa, ia berumur 20 tahun, mempunyai adik perempuan satu , namun orang tuanya bercerai saat ia masih SMA. sesuatu yang sangat mengharuskan jika anak perempuan pertama pasti menjadi tulang punggung keluarga, apalagi ayahnya memiliki sakit jantung.

Ia bekerja siang malam untuk menhidupi keluarga dan pengobatan ayahnya. Dan cobaannya tidak sampai disitu, karena ia bertemu dengan sorang lelaki Yaitu Rangga aditiya yang membawa cinta sekaligus luka bagi mutia

Bagaimanakah kelanjutannya, ???

#Tinggalkan jejak setelah membaca yaa para readers tercintah🤗❤️

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Gadiss, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Seperti singa

Setelah selesai masak mutia langsung memanggil rangga untuk makan, namun tidak ada jawaban, mutia berjalan ke ruang tamu dan melihat rangga yang tertidur pulas di sofa, mutia memperhatikan setiap inci wajah tampan rangga.

"Dia sebenarnya tampan,.. tapi sikap nya yang dingin dan seperti singa itu sungguh menyeramkan" gumam mutia

"Apa kamu bilang?" Bentak rangga

Mutia kaget dan terpental sampai terduduk.

"Ahh singanya bangun eh" mutia memukul-mukul bibirnya sendiri karena selalu keceplosan

Rangga yang melihat itu sangat gemas dengan mutia dan langsung mencubit kedua pipinya yang agak sedikit temben.

"Aahhhh sakitt.. lepaskan"

"Ini hukuman karna kamu berani mengataiku singa"

"Maaf.. aku minta maaf.. aku gak sengajaa.. lebih baik kamu makan dulu sanah aku sudah selesai masaknya"

Ucap mutia sambil mengelus kedua pipinya yang mungkin sudah memerah.

Setelah selesai menemani rangga makan dan beres-beres mutiapun pulang ke rumahnya.

...**********...

Ke esokan harinya pagi- pagi sekali mutia sudah berangkat ke apertemen rangga karna harus menyiapkan segala keperluan rangga sebelum ia berangkat ke rumah sakit.

Sesampainya di depan pintu apertmen mutia berniat mengetuk pintu., Namun pintu itu sudah terbuka sendiri dan menampilkan rangga yang sudah rapih.

"Kenapa lama sekali datangnya hah?"

Mutia terpengangah karena ini masih subuh dan ia bilang lama sekali.

"Hey ini masih subuh.. memang harus jam berapa aku datang kesini ?" Ucap mutia dengan nada protesnya

"Jam 3.. aku dari jam 3 nunggu kamu"

"Hahhh.. kenapa harus jam 3 memang ada pekerjaan apa sampai aku harus jam 3 datang kesini?"

"Sudah jangan banyak protes. Besok kamu harus datang jam 3. Sekarang masuk dan siapkan sarapan untukku" ucap rangga dengan tegas dan berlalu ke kamarnya

"Dia aneh sekali, dasar manusia es" ucap mutia sambil berjalan ke arah dapur

Sarapanpun selesai. Dan rangga hendak keluar untuk berangkat , namun baru sampai pintu ia mambalikan badan

"Kamu tetap di apertemen , awas kalo sampai keluar" titah rangga pada mutia

"Iya" jawab mutia dengan singkat

Selepas kepergian rangga. mutia membersihkan apertemen rangga, tak lupa ia memutar musik dangdut kesukaannya agar ia selalu semangat bekerja, sambil bergoyang-goyang mutia membersihkan barang-barang pajangan yang ada di ruang tamu tersebut.

ia tidak tau kalau di ruang tamu terdapat cctv.

Di tempat lain , rangga sudah terpingkal-pingkal tertawa karena ia melihat kelakuan mutia lewat cctv.

hari ini rangga tidak terlalu banyak pasien dan entah kenapa ia selalu teringat dengan mutia, akhirnya ia melihat rekaman cctv yang ada di apertemennya lewat leptopnya.

"Dia itu lucu sekali" ucap rangga sendirian dan sambil terus tertawa

Apertemen rangga

"Tringgg tringgg tringgg" Suara telepon rumah berbunyi

"Ahhh siapa sih ganggu aja" Ucap mutia krna mendengar telepon itu terus berbunyi

"Iya halo.. Disini dengan mutia, Siapakah disana?"

Rangga sedikit tertawa mendengar ucapan mutia ketika mengangkat teleponnya. dan langsung datar kembali ketika hendak bicara.

"ini aku rangga"

"Ehh.. ada apa?" tanya mutia dengan ketus

"Apakah begitu sikapmu terhadap majikan mu"

"Lalu aku harus bagaimana?"

"Panggil aku tuan dan bicaralah dengan baik" tegas rangga.

Mutia sedikit kesal namun ia tetap menuruti kata-kata rangga.

"ah iya tuan, apa ada yang bisa saya bantu?"

"Nahhh begitu.." ucap rangga dengan senyum tipis

"Jam 11 nanti bawakan aku makan siang. jangan sampe telat. telat 1 detik kau akan mendapatkan hukuman"

"Hahhh kenapa kau..."

tut tut . telepon pun terputus secara sepihak.

"Dassarrr singa "

1
Queen
Luar biasa
Fhivi Yeliaana
critanya bgus jd pnasaran crita slnjutnya ayo sgera up yg bnyk udh gk sbr bacanya
t_€h_πo€®z
bodo
Dewi Dewi Ahmat
lnjut..
Wahyu
lanjut
Dewi Dewi Ahmat
lnjut..seru..
Dewi Dewi Ahmat
lnjut..
Candra S
lanjt bikin penasaran
Dewi Dewi Ahmat
lnjut..ya mndngn lo pkulin aj tu mreka semua mutia biar kpok,bla prlu jblos kn ke dlm pnjra,,biar di hkm seumr hdp..
dm😘
makin penasarani nicchh
dm😘
update lgi dong ceritanya
dm😘
bgmn crax bisa terbuka episede berikutx.....
dm😘
bgmn crta kelnjutannya....
dm😘
ttp semnagat
Candra S
semangat
Dewi Dewi Ahmat
ih dsar jeni centl nggk tau malu,,main pluk2 aj,di krain sma dngn lki2 yng sllu di gda nya kli..
Dewi Dewi Ahmat
emng ya rngga bisa aj bkin mutia jngkl..
Dewi Dewi Ahmat
ih dsar rangga aneh deh..
Dewi Dewi Ahmat
👍👍👍👍👍👍💪💪💪💪💪💪💪
Dewi Dewi Ahmat
👍👍👍👍
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!