NovelToon NovelToon
TAK SELALU BHAGIA

TAK SELALU BHAGIA

Status: sedang berlangsung
Genre:Berbaikan / Dikelilingi wanita cantik
Popularitas:977
Nilai: 5
Nama Author: minie MIRROR

Maira dan harun adalah sepasang suami istri yg tak kunjung memiliki keturunan ,konflik mulai terjadi setelah kehadiran orang ketiga,ahirnya maira dan harun berpisah

lima tahun kemudian mereka bertemu kembali dengan kebetulan yg tak tertuga.

Akan kah mereka bersatu kembali,atau tetap memilih jalan mereka masing2?? yuk,,ikuti perjalanan dan lika -liku kisah maira dan harun dalam mencari kebahagian mereka...

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon minie MIRROR, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

BAB 35 wajah cantik saat pagi hari ketika bangun tidur

Malam menjelang ,keluarga harun sudah ada di rumah maira,masing2 keluarga sudah siap ada dua orang saksi ,prosesi ijab kabul dilaksanakan .

Semuanya menggemakan kata sah, tidak seperti pernikahan maira yg dulu ini hanya untuk mengesahkan saja.

Pemuka agama menganjurkan untuk segera mengurus akta nikah agar lebih nyaman,saksi dan pemuka agama telah berpamitan,mamah dan diana pun berpamitan. Harun dan maira memutuskan untuk kembali kerumah mereka yg dulu.

Bapak menyerahkan kunci rumah pada maira,pak toto meminta beristirahat di rumah bapak saja karena takut mengganggu.

besok sore maira dan harun akan kembali lagi ke kota sebelah. maira melangkah kan kaki nya kembali kerumah mereka,setelah sampai di halaman rumah.

Harun sedang menyimpan mobil nya di garasi sadang maira menunggu suami nya itu di teras depan.

Harun menutup pintu garasi dan melangkah menuju maira,ia mengalungkan lengan nya di bahu maira.

"ayo sayang.kita masuk," harun merangkul maira menuju pintu,maira memasukan kunci dan membukanya

"assalamualaikum rumah..." maira mengucapkan salam pada rumah yg tak berpenghuni,seperti yg sering ia dengarkan anjuran dari guru agama nya dulu saat sekolah.

Ucapkan lah salam ketika kamu memasuki rumah walau rumah dalam keadaan kosong,agar rumah mendapat kan keberkahan dan penghuni senantiasa mendapat limpahan keselamatan.

Begitu kira2 nasehat guru agama nya dulu,dan maira gunakan hingga menjadi kebiasaan nya.

Lampu utama di nyalakan,harun terpesona.ternyata rumah itu tetap bersih dan masih dalam keadaan yg sama saat ia meninggalkan rumah itu.

"kamu benar2 menjaga rumah kita dg baik sayang," harun menghadapkan tubuh maira pada dirinya dan mengecup ujung kepala maira.

Maira menikmatinya dg memejamkan matanya,betapa bersyukurnya ia bisa bersama kembali dg kekasih hatinya walau pun dg luka yg lama untuk sembuh.

"ibu menyuruh anak tante rita untuk membersihkan rumah ini 2minggu sekali mas." ucap maira.

"baiklah..." harun tiba2 mengangkat tubuh maira

" aw..mas," maira terkejut karena tubuhnya tiba2 melayang.

Ia spontan mengalungkan tangan nya di leher harun dan tertawa manja.

"bikin kaget aja deh.." maira berucap sambil mengigit kecil telinga harun ,yg terasa bukan seperti gigitan melainkan gelitikan. Dan hal itu membuat harun bersemangat.

Harun langsung menyambar bibir maira.

"sayang..kamu yg pertama menggodaku.." nafas harun dan maira terengah2 seusai berciuman,harun kembali menyambar bibir maira melumat nya kembali dg liar.

Maira masih di gendongan harun,maira makin erat mencengkram dan meremas bagian belakang rambut harun.harun makin memperdalam ciumannya memainkan lidah nya dg lincah. Ia membawa maira menaiki tangga di lantai 2,ciumannya terlepas.

Mereka saling lempar tawa bahagia,saling menyatukan kening mereka.

Mereka sampai di depan pintu kamar nya,maira membuka kunci kamar sambil masih terus bergelayut dalam gendongan harun.

Harun menutup kamar mereka menggunakan satu kaki nya,memulai lagi memagut istrinya tersebut.gairah mereka berdua semakin memuncak,harun meletak kan maira di atas kasur.

Tanganya mulai meraba nakal di atas dada maira,meremas nya dan membuka kancing baju maira satu persatu.

"agrhhh maaas..." maira mendesah dan menggelinjang karena geli, dan semakin membuat harun bersemangat.

bereka bercumbu penuh cinta sampai peluh mengalir di sekujur tubuh mereka,udara malam yg dingin dan volume ac yg rendah bahkan tak mereka rasakan.

"sayang ..aku mencintai mu.." harun mengecup kening maira,matanya dan turun ke bibir nya kembali..

"terimalah mas sayang.." maira mengangguk dan harun memberikan kenikmatan yg tiada tara.

Mereka melalui petulangan mereka dg penuh kerinduan dan kenikmatan yg dalam di sertai dg peluh dan desahan yg indah.

Mereka telah di persatukan kembali oleh tuhan dg cara yg tak terduga setelah melalui masa yg panjang dan duka yg dalam.

\=\=\=

Setelah petualangan tadi,maira terkulai di dada harun,ia tertidur pulas karena kelelahan.

Harun masih terjaga, setia membelai rambut maira dan sesekali menciumi ujung kepala maira.

Maira menggerakan badan nya, mengubah posisi membelakangi harun.harun segera merapat kan tubuhnya, memeluk erat tubuh maira dari belakang dan membenamkan wajah nya ke belakang kepala maira, dan ia ikut menyelami alam mimpi bersama istri nya itu.

Suara alarm dari hape maira bergetar dan maira tersadar,ia meraba nakas yg ada di samping nya tampa membuka matanya.

Maira menyipit kan mata melihat waktu dari alarm,iya terlonjak kaget dan segera bangkit. Ternyata jm 9pagi,kenapa waktu sudah sangat siang.

Ia menaruh kembali hape di nakas dan menoleh ke kanan,ternyata harun sedang memandangi nya dg lembut.

"udah bagun sayang..?" harun mengelus kepala maira kemudian mencium kening maira. Mereka masih terbaring di atas kasur dan dg tubuh polos yg hanya tertutup selimut tebal.

"ihh..mas kok gak bangunin aku sih.." suara maira serak khas bangun tidur,harun masih mengelus kepala maira dan kini beralih membelai pipi maira.

"mas sangat rindu melihat wajah mu seperti ini,wajah cantik saat pagi hari ketika bangun tidur." harun membawa maira kepelukan nya.

"haah...?" maira mendongakkan wajah nya menghadap harun

"mas lagi nyindir aku ya..?" maira menyipit kan matanya sambil mengusap2 mulut nya.

"bukanya mas dulu selalu bilang kalau aku bangun tidur tuh ileran..!" maira memanyunkan bibir nya.

Harun tertawa terbahak segera meraih kepala maira dan kembali membenamkan wajah maira di dadanya yg bidang.

"mas sayang kamu mai.." betapa menggemaskan istrinya ini,bahkan hal jail pun masih di ingat nya walaupun mereka berpisah selama 5 tahun.sungguh merasa dirinya menjadi laki2 yg benar2 istimewa..

Maira memeluk erat suaminya itu dan wajah nya merona karena malu.

"sayang..kamu ileran tuh dari ujung bibir sampe ujung telinga.." dulu harun selalu menjaili maira seperti itu.

Harun sering memandangi maira saat pagi ketika bangun tidur,harun adalah tipe laki2 yg selalu bangun pagi.

ia akan lari pagi 3x seminggu. Dia rutin melakukanya setelah menikah dg maira dulu.

Harun ingin merubah pola hidup nya agar lebih sehat,motivasinya adalah karena ingin hidup sampai tua bersama maira.

Saat dulu belum berkenalan dg maira,harun adalah tipe laki2 yg suka ke club hanya untuk minum,walau pun dia bukan lah tipe laki2 yg suka umbar seks.

karna dia sedikit menghindar dari perempuan pasca batal bertunangan dari sandra dulu.

Dia raja tongkrongan di club tapi dia anti perempuan. Dan itu terkenal dikalangan anak2 clubbing waktu itu,dia tak tersentuh oleh perempuan..

apa yg dilakukan sandra membuat nya jadi laki2 yg tak percaya sama sekali terhadap perempuan.

Dan hidup nya berubah setelah bertemu dg gadis penjual kue keliling di taman pinggiran kota dulu. dialah maira gadis yg menjungkir balikan hidup harun,mulai dari temperamen nya ,kebiasaanya, dan pergaulan nya.

Dulu ia bekerja hanya untuk memenuhi keinginan ayahnya dan hanya kerja kerja dan kerja.

Emosi nya akan meledak saat pekerjaan tak sesuia harapan dan tak segan untuk menyalahkan pegawai..dia adalah sosok menyebalkan di mata pegawai2 ayah nya.

maira mampu mengubah dunia harun tampa sadar dan tampa melakukan apa2,rasa penasarannya semakin besar terhadap maira yg mampu merubah dirinya tampa ia sadari.

Ia jadi sosok yg jauh lebih lembut, sedikit ramah dan bijaksana. Kharisma nya semakin memancar dan membuat harun di gandrungi wanita2 di perusahaanya.

Pamor bos menyebalkan hilang dari dirinya,berganti menjadi bos yg tegas dan berwibawa.

Temperamen nya berkurang sejak kenal maira,harun sering tersenyum tampa sengaja karena sebenarnya dia sedang jatuh cinta.

Ayah memperhatikan hal itu, untuk itu ayah sangat mendukung dirinya dg maira tampa melihat status sosial maira.

Maira mampu mencairkan bongkahan es dalam diri harun.

1
minie MIRROR
mohon masukanya kk..🙏
☘☘☘yudingtis2me🍂🍋
Ngga bosen-bosen!
minie MIRROR: terimakasih kk
total 1 replies
Hiro Takachiho
Ngagetin banget!
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!