NovelToon NovelToon
Balas Dendam Pengantin Pengganti

Balas Dendam Pengantin Pengganti

Status: sedang berlangsung
Genre:Crazy Rich/Konglomerat / Pengantin Pengganti / Balas dendam pengganti / Roman-Angst Mafia
Popularitas:9.1k
Nilai: 5
Nama Author: swetti

Leira Anggara sang pemimpin dunia gelap bawah tanah terpaksa harus menjadi pengantin pengganti adik kembarnya demi menuntut balas pada kekasih pria yang di jodohkan dengannya. Ia terus mengumpulkan bukti kejahatan Flomy yang telah membayar orang untuk memperkosa adik kembarnya yang bernama Leika hingga Leika memilih untuk bunuh diri. Sampai ia mendapatkan bukti, ia menghukum Flomy dan mengirimnya ke penjara.
Namun dalam mencari bukti tersebut, Leira mengalami banyak kesulitan karena Bima Putra sang suami sangat mencintai dan mempercayai Flomy. Apapun yang ia lakukan selalu di tentang oleh suaminya sendiri. Hingga pada akhirnya Leira harus menjauhkan keduanya dengan membuat Bima jatuh cinta padanya.
Bagaimana kehidupan Leira dan Bima setelah itu? Apakah Leira memilih pergi dan melanjutkan kehidupan yang sebenarnya atau ia memilih melanjutkan hidup bersama Bima?
Yuk dukung kisahnya mau sad ending atau happy ending tergantung suport dari readers ya. Terima kasih..

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon swetti, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

MENCOBA MEMPROVOKASI GIO

" Kau berani mengancam istriku!!!" Tekan Bima menatap Jovan dengan tatapan tak bersahabat.

Jovan tersenyum sinis menatapnya. " Memangnya bisa apa kamu hah? Pria lumpuh tak berdaya, cuma bikin susah Lei aja." Cibir Jovan.

" Dia suamiku jadi udah seharusnya aku ngerawat dia, nggak ada kata nyusahin. Sekarang mending om pergi aja sana." Leira mendorong Jovan sampai depan pintu.

" Nggak rela kalau harus berpisah denganmu." Ucap Jovan setelah mereka keluar dari ruangan Bima.

Jovan menarik kedua tangan Leira lalu menggenggamnya. " Lei, ceraikan Bima dan menikah dengan om. Om benar benar mencintaimu dari dalam lubuk hatiku yang paling dalam. Om janji, setelah menikah dengan om, om akan membuatmu bahagia. Kamu cukup di rumah saja tanpa perlu turun tangan mengurus perusahaan maupun mengurus anggota genk kamu. Rasanya om tidak bisa jauh dari kamu." Ucap Jovan.

" Aku nggak mau." Leira menarik tangannya. Ia menatap Jovan dengan tajam. " Om pengin tahu kan apa hubungan aku sama Gio?"

Jovan menganggukkan kepalanya.

" Karena jatuh dari tangga, Gio hilang ingatan. Yang dia ingat hanya aku. Dan apa om tahu hubungan apa yang dia ingat?" Jovan menggelengkan kepala.

" Dia menganggapku sebagai istrinya makanya dia memberikan semua saham miliknya kepadaku."

" A.. Apa???" Pekik Jovan tak percaya.

" Bagaimana bisa dia mengingatmu sebagai istrinya sementara hubungan kalian selama ini seperti musuh bebuyutan." Imbuh Jovan.

" Semua berdasarkan amal dan perbuatan. Karena amalku yang begitu baik, maka Tuhan mengembalikan milikku dengan cepat." Sahut Leira.

" Ini pasti akal akalan kamu saja." Ucap Jovan.

" Kamu tidak tahu kalau ternyata sepuluh tahun lalu Gio jatuh cinta padaku."

Deg...

Jantung Jovan terasa berhenti berdetak.

" Kenapa? Kenapa semua pria jatuh cinta pada Lei? Kenapa bukan aku saja? Aku sudah lama memendam perasaan ini, bahkan aku yakin aku jatuh cinta pada Lei jauh sebelum mereka bertemu dengan Lei."

" Om tidak percaya?" Tanya Leira menatap Jovan. " Gio di rawat di sini, om bisa menemuinya sekarang dan tanyakan saja hal ini padanya. Dan satu lagi." Leira menjeda ucapannya. " Ingat janji om pada daddy! Kalau sampai kapan pun om akan melindungi dan menjaga aku dengan baik. Bukan malah memusuhiku, apalagi bekerja sama dengan orang lain untuk menyerang perusahaan daddy. Ingat! Daddy mendirikan perusahaan itu dengan susah payah. Setidaknya om bisa balas kebaikan daddy seperti apa yang aku lakukan selama ini. Aku mau mengurus suamiku dulu, bye om."

Krek..

Leira menutup pintunya.

Jovan mengepalkan erat tangannya, " Aku tidak terima dengan semua ini. Kenapa dulu kakak menghalangiku untuk menikahi Lei? Seharusnya dia merasa tenang karena satu satunya putrinya berada dalam penjagaanku. Tapi ucapan Lei barusan memang benar. Tidak seharusnya aku bekerja sama dengan Gio untuk menyerangnya. Ya Tuhan, kenapa aku jadi merasa bersalah seperti ini? Memang cinta bisa membuat orang buta. Buta mata bahkan buta hati seperti yang aku lakukan sebelum ini. Kak Rosse, maafkan aku!" Monolog Jovan merasa bersalah.

Jovan segera menuju meja informasi untuk mencari ruangan dimana Gio di rawat.

Di dalam ruangan Bima, Leira menghampiri Bima yang rupanya sedang melakukan panggilan telepon.

" Kamu tangani saja, aku tunggu kabar selanjutnya." Ucap Bima menyudahi teleponnya.

" Kenapa? Apa ada masalah?" Tanya Leira menatap Bima.

Grep...

Tiba tiba Bima menarik Leira ke pangkuannya.

" Lepas mas!" Ucap Leira.

" Aku selalu ingin dekat denganmu yank. Rasanya aku nggak bisa jauh dari kamu." Ujar Bima.

" Dih gombal." Cibir Leira.

" Suer." Sahut Bima mengangkat dua jarinya.

Keduanya saling menatap satu sama lain.

Deg... Deg.. Deg...

Jantung keduanya saling berpacu seperti genderang mau perang. Bima memajukan wajahnya lalu memagut bibir Leira dengan lembut. Keduanya saling menikmati manisnya saling bertukar saliva. Kini Leira tidak malu malu lagi, ia benar benar mencoba membuka hati untuk Bima. Suara decapan memenuhi ruangan mereka saat ini.

" Ya Tuhan, aku membuka hatiku untuk suamiku. Berikan lah kebahagiaan untuk kami berdua. Aku ingin memiliki keluarga yang utuh." Batin Leira.

**

" Kamu siapa?" Tanya Gio pada Jovan yang baru saja masuk ke ruangan rawatnya.

Jovan menatap Gio dengan tatapan menyelidik. " Elo bener bener ilang ingatan atau cuma pura pura hah?" Ucap Jovan.

" Aku nggak tahu maksud kamu. Aku mau istriku sekarang, dimana dia? Apa kamu melihatnya?" Tanya Gio menatap Jovan.

" Memangnya siapa istrimu?" Tanya Jovan.

" Leira." Sahut Gio.

" Sial!! Ucapan Lei memang benar. Dia hilang ingatan dan hanya ingat sama Lei. Gawat! Kalau seperti ini harapanku bisa bersama Lei musnah. Sungguh pesona Lei luar biasa, dia bisa membuat tiga pria sekaligus jatuh cinta padanya. Lei.. Memang tidak salah om memberikan hati ini padamu." Ujar Jovan dalam hati.

" Kamu belum jawab pertanyaanku, kamu siapa? Kenapa kamu ada di sini?" Tanya Gio.

" Aku Jovan, pamannya Leira." Sahut Jovan.

" Oh, hai paman. Apa kau juga sedang mencari istriku? Tadi dia pamit ketemu sama temannya tapi sampai sekarang belum juga kembali. Apa aku bisa minta tolong padamu? Tolong carikan dimana istriku sekarang!" Ucap Gio.

" Istrimu sedang jalan jalan sama temannya." Sahut Jovan.

" Oh begitu. Aku takut dia meninggalkan aku, paman. Aku sangat mencintainya. Aku tidak mau kehilangan dia. Apapun yang dia mau, aku akan memberikannya." Ujar Gio.

" Termasuk semua saham yang baru kamu beli di perusahaan LR group?"

" Iya. Apapun akan aku berikan untuk istriku sebagai bentuk cintaku padanya." Sahut Gio.

" Apa kau ingin tahu kebenaran tentang istrimu?"

" Apa maksudmu paman?" Tanya Gio sambil mengerutkan keningnya.

" Sebenarnya Leira bukan istrimu."

Deg...

Jantung Gio terasa berhenti berdetak.

" Jangan bohong! Jelas jelas aku sudah menikahinya." Ujar Gio.

" Entah kapan kamu menikahinya yang jelas dia tidak pernah menikah denganmu, tapi dia menikah dengan orang lain." Ucap Jovan.

" Kau pasti bohong!!! Kau bohong, paman!!!!" Teriak Gio hilang kendali.

" Aku tidak bohong, aku bisa membuktikannya." Ucap Jovan.

" Bukti apa yang kau bawa?" Tanya Gio.

Jovan mengotak atik ponselnya.

" Ini lihatlah!" Jovan menunjukkan foto pernikahan Leira dan Bima.

Deg... Deg.. deg...

" A.. Apa? Bagaimana bisa yang ada di dalam foto itu bukan aku? Ini pasti editan. Entah apa tujuanmu yang jelas, kamu sengaja ingin merusak hubungan kami. Aku tidak akan terprovokasi." Ucap Gio.

" Terserah kau percaya atau tidak. Yang jelas Leira bukan istrimu. Hubungan kalian sebelumnya tidak baik baik saja. Kalian musih bebuyutan, lalu bagaimana kalian bisa bersatu dalam ikatan pernikahan?"

" Kenapa bisa aku memusuhi Lei? Aku mencintainya, sangat mencintainya. Bahkan aku jatuh cinta padanya sejak dia masih kecil. Memangnya ada masalah apa di antara kami?" Tanya Gio.

" Karena Lei yang menyebabkan kekasihmu meninggal dunia."

Jeduarrr...

TBC....

1
Cindy
lanjut
Cindy
next
VANESHA ANDRIANI: siap makasih suportnya
total 1 replies
kriwil
kalau berhenti jadi mafia ya ga seru lah mak nia🤣
VANESHA ANDRIANI: hh bener ya kak.. makasih suportnya
total 1 replies
kriwil
apa felix bakal jadi musuh lei🙄
VANESHA ANDRIANI: enggak lah kan sohib setia
total 1 replies
kriwil
makan tuh penolong palsumu bimo
VANESHA ANDRIANI: hah Bimo? 🤣🤣🤣🤣
total 1 replies
kriwil
balas perkosa balik dong biar impas
VANESHA ANDRIANI: siap makasih suportnya
total 1 replies
Cindy
lanjutt
Cindy
lanjut
VANESHA ANDRIANI: siap makasih suportnya
total 1 replies
VANESHA ANDRIANI
siap makasih suportnya
Santi Sukmawati
seruuuu
VANESHA ANDRIANI: makasih kak
total 1 replies
Santi Sukmawati
emng lu salah orang dodol
VANESHA ANDRIANI: hhh jitak aja kepalanya kak.. makasiih suportnya
total 1 replies
Santi Sukmawati
ku kira flomy cowo ternyata cewe
VANESHA ANDRIANI: cewek kak makasih suportnya
total 1 replies
VANESHA ANDRIANI
siap makasih suportnya
VANESHA ANDRIANI
siap
Moes Rifah
🌺🌺🌺🌺
VANESHA ANDRIANI
siap makasih suportnya
VANESHA ANDRIANI: makasih di tunggu bintang limanya ya
total 2 replies
Cindy
lanjut
VANESHA ANDRIANI: siap makasih suportnya
total 1 replies
VANESHA ANDRIANI
siap makasih suportnya
Cindy
lanjut
Cindy
lanjut kak
VANESHA ANDRIANI: siap makasih suportnya
total 1 replies
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!