NovelToon NovelToon
Bad Girls & Ice Boy

Bad Girls & Ice Boy

Status: tamat
Genre:Teen / Action / Nikahmuda / Mafia / Tamat
Popularitas:1.2M
Nilai: 4.6
Nama Author: Maulida_ap

Hai hai hai ini karya kedua Author ya.

Menceritakan seorang perempuan yang sangat dingin dan datar jika dengan orang yang baru di kenalnya, tetapi jika dengan keluarga dan orang terdekat nya dia ramah dan juga jail.

Ada suatu kejadian sehingga membuat dia menjadi gadis yang sangat dingin dan datar.

Kejadian di mana saat seseorang yang sudah di anggap first love olehnya pergi tanpa pamit dengannya sehingga membuat dia menjadi gadis yang tidak pernah ingin berhubungan dengan laki laki manapun selain Daddy dan Abangnya.

Namun dia dan Sahabatnya memiliki sifat yang bar bar dan juga tomboi, suka tawuran sehingga membuat mereka berkali kali di keluarkan dari sekolah, namun tidak membuat mereka jera.

Mereka bertiga memiliki hobi yang sama, yaitu Tawuran, Berantem dan juga Balapan, bukan karena apa, tapi semua itu hanya sekedar untuk permainan mereka saat mereka bosan.

Apakah Adiba Shakilla Atmarini Rahardian di pertemukan dengan seseorang yang sudah di anggap firs love nya itu ??


Bagaimana cerita selanjutnya ? Yuk kita ikuti ceritanya ❤️

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Maulida_ap, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

BG_Eps 04 Murid Baru

" Ayok uncle antar kalian ke kelas " ajak Uncle Adit, mereka bertiga hanya mengangguk dan mengikuti uncle Adit dari belakang.

Saat mereka sudah berada di depan kelas yang bertulisan X MIPA 1, kepala sekolah mengetok pintu kelas.

Tok tok tok

" Permisi Bu, ini saya ada membawa murid baru, dan tolong jaga mereka bertiga " ucap uncle Adit dingin.

" Baik pak, terimakasih banyak bapa sudah membawa mereka kemari, maaf merepotkan bapa " ucap ibu guru tak enak yang berada di dalam kelas X MIPA 1.

" Tidak masalah, kalo begitu saya permisi " pamit kepala sekolah.

" Belajar yang rajin ya sayang " bisik uncle Adit sebelum dia pergi meninggalkan Killa, Kiya dan Gita.

" Anak anak perhatikan ibu sebentar, di kelas kita kedatangan tiga murid baru " ucap Ibu Sarah.

~ Semoga cogan

~ Cogan terus, sesekali Cecan kenapa, di sini itu udah banyak Cogan.

~ Yaa biarin ajalah, biar nambah personil Cogan.

~ Gue berharap nya Cecan.

~ Iya semoga Aya memang Cecan.

" Sudah anak anak diam sebentar " lerai ibu Sarah menghentikan bisikan bisikan siswa siswi yang berada di dalam kelas.

" Kalian bertiga masuk dan perkenalkan nama kalian " ucap ibu Sarah.

Killa, Kiya dan Gita yang di perintahkan untuk masuk dan memperkenalkan diri hanya membalas dengan anggukan kepala, dan berjalan masuk ke dalam kelas dan berdiri tegap di depan papan tulis menghadap semua siswa siswi, para siswa yang melihat kecantikan mereka bertiga terpana dan ternganga.

" Adiba Shakilla Atmarini R. ( Killa ) ucapnya datar dan dingin, sehingga membuat satu kelas merinding.

" Azkiya Angelina A. ( Kiya ) ucapnya datar dan cuek

" Agita Ramdhanti W. ( Gita ) ucap nya dingin dan acuh.

Begitulah Agita jika di hadapan orang orang dia akan menjadi dingin dan acuh, tetapi tidak dengan keluarga nya, apalagi jika dia bersama dengan Killa dan Kiya pasti sifat manjanya keluar.

" Baiklah, perkenalkan nama ibu Sarah Aulia, ibu mengajar kimia sekaligus wali kelas di kelas ini " jelas ibu Sarah memperkenalkan diri di balas anggukan kepala dari Killa dkk.

" Baiklah, apakah ada yang ingin bertanya ?" tanya ibu Sarah.

" Saya Bu " ucap salah satu siswa dan mengangkat tangannya.

" Ya kamu ada apa ?" tanya ibu Sarah.

" Kok nama belakangnya di singkat ,?" tanyanya.

" PRIVASI " jawab Killa, Kiya dan Gita berbarengan dan membuat seisi kelas melongo, ibu Sarah juga ikut melongo.

" Oke, kalian bertiga silahkan duduk di kursi yang kosong itu " Ucap ibu Sarah melihat keadaan arah pojok dekat jendela.

Killa, Kiya dan Gita berjalan kearah yang di tunjuk ibu Sarah.

Kebetulan di kelas itu satu meja dengan 3 kursi membuat Killa senang bisa satu kelas dan satu meja bersama sahabatnya.

Killa berjalan terlebih dahulu dan duduk di dekat jendela, di susul Gita yang duduk di tengah dan terakhir Kiya.

Mereka bertiga sibuk dengan kegiatan mereka masing masing, dengan Killa yang selalu melihat keluar jendela, dia melamun mengingat seseorang yang menjadi first love nya saat dia masih kecil dulu, namun seseorang itu pergi entah kemana sehingga membuat dia menjadi gadis dingin dan cuek.

Gita dan Kiya yang melihat Killa melamun hanya bisa menghembuskan nafas mereka.

" Killa hari ini hari pertama kita belajar, jangan melamun dong " bujuk Kiya.

" Gita ga mau Kaka Killa kena hukuman " ucap Gita cemberut membuat Killa tersenyum dan mengangguk.

" Kaka Killa ga akan melamun lagi kok " jawab Killa tersenyum.

Sedari tadi ada tiga pasang mata yang memperhatikan pembicaraan dan sikap Killa, Kiya dan Gita, namun mereka bertiga tidak menyadarinya.

( Cantik ) batin orang 1

( Imut banget sih dia kalo cemberut gitu ) batin orang 3

( Kelihatannya dia dewasa banget ) batin orang 2

( Bersambung )

1
marchang
loh ini gimana kk tamat si thor kan blm di JELASIN knp tama sikap nya kk gty trs istrinya yg meniggal trs dalang yg nyulik si killa
Aisyah Zahra
agak aneh sih hubungan antara adek kakak ngak seromantis itu harus nya
Aisyah Zahra
lucu sekali tingkah mereka
Elina
😵😵
tyas
.
tyas
walaupun happy end tapi terlalu singkat. yahh tapii ceritanya bagus menarik 👍
tyas
nah kan bener dugaan gw, Killa disebut Shasa terus Rendi pasti Andra
Maryani Yani
katanya panggilan Killa sewaktu kcil bareng Rendi adalah Sasha kenapa sekarang jdi Rini.. dak jelas Author mah.
Rani Nurjanah
perbedaan umurnya jauh bgt katanya diawal tadi pisah nya udah 10 tahun. antara killa dan first love nya sedangkan sekarang umurnya baru 16 tahun harusnya kelas 3 SD itu umurnya antara 8-9 tahun
Suzieqaisara Nazarudin
Keprabadian sroarang KETOS dan juga putra dari keluarga terpandang kok miris banget sih,gak salah nih thor.. sikapnya Tama jelek dan hancur banget,di sekolah lagi Hadeeehhh..pusing gue🤦🤦🤦🙄🙄
Suzieqaisara Nazarudin
Udah jadi salah paham tu kan jadi nya,,makanya dengan sahabat gak perlu main rahasia rahasia segala klu udah nikah.apa lagi Tama srndiri tau Riko juga sama putri,itu berarti salah Tama sendiri...
Suzieqaisara Nazarudin
Pantesan Riko marah diam diam Tama nikung Riko,malah sampai segitunya hubungan Tama bersama Putri...Aaah elaaah..tadi kata Tama first kiss nya ke adeknya..bingung aku🤦🤦🤦
Suzieqaisara Nazarudin
Bukannya panggilan kecil Killa itu Shasa kok jadi Rini sih???🤔🤔🤔
Suzieqaisara Nazarudin
Kenapa Rendi gak tanya aja ke mommy nya killa panggilan waktu kecil Killa itu apa...🤔🤔🤔
Suzieqaisara Nazarudin
Waaahhhh kayaknya Rendi lagi cekatan mencari info dari pada papanya Killa...semangat Rendi💪💪💪💪👍👍👍
Suzieqaisara Nazarudin
Apa panggilan nama syakilla waktu kecil Shasa ya...
Suzieqaisara Nazarudin
Waahh rahasia Killa udah ketahuan nih sama Rendi cs...😂
Suzieqaisara Nazarudin
Manja banget si Killa nya,sama abg sendiri posesifnya udah kayak orang pacaran,dimana jiwa bar bar nya killa...🤦🤦
Suzieqaisara Nazarudin
Atau waktu killa kecil di culik apa Rendi juga yg menolongnya??
Tp kok penculiknya ingat saja wajah Killa kan sekarang udah gede,apa motif jya menculik Killa lagi setelah sekian lama🤔🤔🤔🤔
Suzieqaisara Nazarudin
Waaahhh Rendi mengambil kesempatan ya🤣🤣🤣🤣🤣🤣
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!