NovelToon NovelToon
Terjebak Badgirl

Terjebak Badgirl

Status: sedang berlangsung
Genre:Diam-Diam Cinta / Cinta pada Pandangan Pertama / Cinta Seiring Waktu / Romansa
Popularitas:1.5k
Nilai: 5
Nama Author: prettyaze

Mungkin hal biasa kalo cewek cupu pacaran sama bad boy, namun kali ini kebalikanya gimana peran sicewe yang urak-urakan, suka balap liar, dan tidak mau diatur malah dia jatuh cinta dengan cowo cupu kutu buku yang anti sosial.

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon prettyaze, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

pacaran

sera dan gara akhir-akhir ini terlihat dekat seperti sekarang mereka berdua tengah duduk bersama di taman belakang sekolah. tanpa ada aba-aba sera menyuruh gara untuk kesini

"denger-denger lo suka ya sama gue? " tanya sera tiba-tiba pada gara.

seluruh tubuh gara terasa kaku dan gugup mendengar ucapan sera tadi

"a aku..

belum sempat gara melanjutkan perkataan nya sera sudah menyela ..

" oke kita pacaran sekarang!"

"sera a.. aku..

" mau gak!?"

lagi lagi sera menyela omongan gara yang belum selesai.

"iya sera... " gara bingung namun dia tidak bisa menolak nya, dia benar suka pada sera.

***

Berita hubungan pacaran sera dan gara sudah tersebar di sekolah semua siswa mungkin sudah mendengar hubungan mereka, kaget mengetahui anna yang urak-urakan tidak bisa diatur itu. pacaran sama gara, cowo cupu kutu buku yang jarang terlihat itu.

Pagi hari ini sera telat berangkat sekolah yang berakhir dihukum untuk membersihkan kamar mandi yang kotor dan bau itu.

Bergadang setelah balap liar yang menyebabkan dia bangun kesiangan lagi kali ini, untung dia menang balapannya.

"Sialan" umpatnya sembari membersihkan lantai

"Gue ga nyangka ya!, selera lo sekarang rendahan" suara terdengar dari pintu toilet, dia itu theo mantan sera dengan tampang songong yang menyebalkan itu.

Tidak ada niatan untuk membalas omongan tadi, sera bergegas membersihkan dengan cepat. dia bangkit cuci tangan dan pergi, saat ingin melewatinya menuju pintu theo menghadang sera "udah ga bisa ngomong lo" marahnya menarik kuat tangan sera hingga gadis itu sedikit kaget.

"Urusan sama lo apa brengsek!!, dia lebih baik ya dari pada lo tukang selingkuh!!.. ngapain masih ngurusin hidup gua dasar gatau malu!!" Teriak sera dengan mendorong theo kasar agar dirinya bisa pergi dan keluar dari toilet itu.

theo yang mendengar itu mengepal tangannya kasar dengan ekspesi marah dan pergi dengan emosi.

sera berjalan menuju kelas dengan perasaan kesal, mood nya sedang buruk tambah buruk gara-gara si sialan theo itu.

menghela nafas pelan sera mengetuk pintu kelas yang sudah memulai pelajaran sedari tadi.

"permisi bu, saya telat"

"Lagi-lagi kamu sera!!, sana duduk"

sera berjalan menuju mejanya, asa yang melihat kedatangan sera pun akhirnya bisa bernafas lega

"Gue kirain lo kenapa-napa anjir!..habis balapan gak berangkat sekolah, huhu... sera gue khawatir banget sama lo" cerocos asa tanpa henti pada sera yang duduk disebelah nya.

"Apaansi! orang gue cuma telat bangun, habis pulang balapan gue maraton drakor dulu! " balas sera sembari mengeluarkan buku.

mereka melanjutkan pelajaran seperti biasa, hingga jam istirahat tiba sera berjalan ke kelas gara tanpa asa, dia menyuruh asa untuk ke kantin duluan. Sesampainya dikelas gara dia melihat lelaki itu hanya duduk sendiri sambil membaca buku ditangannya.

"gara! ayo kekantin" sera menarik tangan gara, lelaki itu kaget melihat kehadiranya.

Mereka berjalan menuju kantin bersama.

bisikan dan tatapan sinis dari murid lain tidak sera pedulikan ia hanya acuh saat melewati mereka

setibanya di kantin ia melihat asa duduk sendirian menunggu dirinya. ia segera menghampirinya.

"lama banget sih! lo! " seru asa melihat sera baru tiba berjalan kearahnya bersama gara

" iya maap, kali ini lu gue traktir deh"

"Beneran nih oke... sekalian lo pesan apa, sama lu gara" tanya asa kepada mereka berdua.

"Aku sama kaya sera aja.." balas gara sembari duduk disamping sera.

"Gue kaya biasa sa.."

"Dasar bucin lo berdua! Oke deh tunggu ya... kalian bisa pacaran dulu bye" asa pergi meninggalkan mereka berdua.

" sera kenapa tadi kamu telat?" gara mencoba membuka obrolan.

"Gue bergadang, habis balapan. ga ngantuk" jawab anna seadanya.

"kamu masih suka balapan ya? "

"Iya kenapa lo mau ikut" tawarnya pada gara

"Enggak kok, tapi kan balapan itu gak baik apa lagi kamu cewe"

"gue udah biasa kali...lebay lo! " jawaban santai dari sera

gara mengela nafas berat mengetahui gadis itu sangat keras kepala, sera yang tak mudah dinasehati.

"Nanti malam kita jalan mau nggak?" Tanya gara lembut niat hati agar anna tidak balapan

"Gabisa gara, ntar malem gue mau ke club bareng teman.. kapan-kapan aja deh"

"Mau apa ke club? " dengan polos juan bertanya sudah jelas club untuk mabok dan party.

sera memutar bola matanya malas menatap gara

"mau party lah! merayakan kemenangan gue"

"Hay guys... ini pesanan kalian..." datang asa memotong obrolan pasangan tersebut.

Mereka memakan dan saling mengobrol satu sama lain.

1
Kei Kurono
ceritanya keren banget, thor! Aku jadi ketagihan!
kimm: makasih❤
total 1 replies
𝑪𝒉𝒆𝒓𝒓𝒚🍒✨_
Karya indah dengan plot yang tak terduga!
kimm: makasih ❤
total 1 replies
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!