NovelToon NovelToon
Antara Cinta Dan Kehancuran

Antara Cinta Dan Kehancuran

Status: sedang berlangsung
Genre:Cintapertama / Dosen / Nikahmuda / Nikah Kontrak / Cinta Paksa / Dijodohkan Orang Tua
Popularitas:16k
Nilai: 5
Nama Author: Tomat _ merah

Tahun ini adalah tahun pertama Layla kuliah, jadi orang tua Layla sangat khawatir kalau Layla akan mengalami masalah yang sama seperti saat Layla masih di sekolah menengah atas dan menengah pertama.

Layla adalah seorang gadis yang sangat nakal dan suka berkelahi, orang tua Layla sering diminta oleh guru untuk datang ke sekolah karena ulah Layla. Oleh karena itu, mereka memutuskan untuk menjodohkan Layla dengan seorang dosen di kampus Layla. Secara kebetulan, dosen tersebut adalah anak dari teman dekat ayah Layla.

Layla tidak bisa berbuat apa-apa karena keputusan ayahnya sudah tidak bisa diganggu gugat lagi. Layla akhirnya menikah, setelah menikah dan Felix tidur di kamar terpisah.

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Tomat _ merah, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Bab 27 Boneka

Keesokan harinya tepat pukul 12.00 siang Layla duduk di sofa sembari menonton Tv di ruang tamu.

" Ehem! " deheman tersebut membuat Layla terkejut seketika. Layla menoleh kebelakang dan melihat Felix berdiri di ambang pintu.

Layla menatap sebuah boneka yang sangat besar yang di bawah oleh Leo dan Evano. Layla membelak lalu segera bangkit dan menghampiri bonekanya.

" Heh! kau yang bener pegangnya!! " ucap Evano kesal karna boneka itu sangat berat. " Susah!! berat kali ni boneka " ucap Leo kesal.

" E-eh LEO!! " Teriak Evano ketika dirinya terjatuh dan jatuh ke boneka tersebut. " Eh? Evan aku sungguh minta maaf " ucap Leo tertawa terbahak bahak.

Layla tertawa tipis ketika melihat Evano terjatuh di boneka besar tersebut. Felix tertawa tipis lalu menatap ke arah Layla dengan lekat.

" Boneka untukmu " ucap Felix dengan lembut. Layla tersenyum lalu membangunkan bonekanya.

Layla Seketika terdiam sejenak merasakan tidak aneh kepada boneka ini. " Kenapa? apakah kau tidak suka? " tanya Felix bingung.

" A-ah tidak aku menyukainya " jawab Layla dengan senyuman tipis. " Bolehkah aku membawanya ke kamar? " tanya Layla.

" Tentu tapi tidak denganmu, Leo Evan bawa boneka ini ke kamar Layla " ucap Felix santai. Leo dan Evano mengangguk lalu segera membawa boneka itu menuju kamar Layla.

*

*

Layla duduk di sofa sembari menatap lekat boneka yang berada di tempat tidurnya. " Aku pernah mempunyai boneka ini, tapi kapan? " ucap Layla bingung.

Layla mengambil ponselnya lalu hendak menelepon sang ibunda. " Halo sayang? kenapa? " ucap Moana di panggilan.

" Ibu, ibu boleh fotoin foto pas aku ulang tahun umur ke 8 tahun? yang ada bonekanya " ucap Layla.

" Baiklah, nanti ibu kirim " ucap Moana lalu Mematikan panggilannya. Layla masih menatap boneka itu dengan tajam.

Ting..

Layla membuka pesan dari ibunya lalu melihat foto itu dengan jelas, sesuai dugaan di foto itu terdapat foto dirinya dan boneka yang mirip dengan yang diberikan oleh Felix.

" Boneka ini?! Boneka ini memang sudah ada sejak aku umur 8 tahun " ucap Layla bingung. " Tapi bagaimana Felix mendapatkan nya?! " gumam Layla.

" Layla.. " ucap Felix di ambang pintu. Layla tergelojak kaget lalu menoleh ke arah Felix sembari membuang ponselnya.

Felix menaikkan alisnya lalu menghampiri Layla. " Apa yang kau sembunyikan? " tanya Felix tajam.

" T-Tidak ada, Aku ingin menanyakan sesuatu kepadamu " ucap Layla tergesa. " Pertanyaan tentang apa? " tanya Felix.

" Dari mana kau mendapatkan boneka ini? " ucap Layla tajam. " Tentu saja membelinya " ucap Felix.

" Bohong, boneka ini sudah ada sejak aku umur 8 tahun " ucap Layla sembari menunjuk bonekanya. " Mungkin hanya mirip " ucap Felix. " Tidak mungkin Felix! ini sangat mu- "

" Shh, Berhenti lah berkata yang tidak jelas. Pergilah bersiap " ucap Felix tajam. " Kemana? " tanya Layla.

" Makan malam di luar " ucap Felix tersenyum tipis. " Malas, kenapa tidak dirumah saja? " tanya Layla malas.

" Biarkan aku mencari wanita lain kalau begitu " ucap Felix hendak melangkah pergi. " Apa maksudmu?! Baiklah aku ikut!! " ucap Layla tergesa.

Felix menoleh lalu menyeringai, " Baiklah, segera bersiap " ucap Felix lalu melangkah pergi.

Layla menoleh ke arah boneka itu lalu segera masuk ke dalam walk in closet untuk berganti pakaian.

*

Layla keluar dari kamar nya lalu hendak turun dari tangga tetapi pandangan nya teralih kepada pintu yang sedikit terbuka.

" Ruangan apa itu? aku tidak pernah melihatnya " ucap Layla melangkah menuju ruangan itu.

Layla hendak masuk ke dalam ruangan itu tapi tangannya di Cengkram oleh seseorang. Layla terdiam bergidik ketakutan.

" Layla! sedang apa kau disini?! aku tidak mengizinkan mu untuk masuk ke sana!! " Bentak Felix tajam.

Layla melepaskan cengkraman nya. " Aku hanya ingin melihat dalam nya?! " ucap Layla tajam.

" Tidak! aku tidak akan mengizinkan mu, Makan malam dibatalkan! " ucap Felix. Layla membelak lalu melangkah pergi.

" Jika memang di batalkan jangan bilang dari awal!! manis di awal tapi pahit di akhir!! " ucap Layla tajam.

" Hey! arghh brengsek!! " Teriak Felix dengan marah.

*

*

Layla berada di kamarnya menangis sesegukan. " Manis di awal tapi pahit di akhir!! " gumam Layla menangis.

Tok

Tok

Tok..

" Nyonya, ayo ke bawah Tuan Felix sudah menunggu di ruang makan untuk makan malam " ucap Bi emma mengetok pintu.

Layla menoleh lalu menangis lagi dan lagi, " Aku tidak mau bi!! biarkan dia makan malam sendiri " ucap Layla.

" Nyonya, bibi antarkan makan malam saja kalau begitu ya? " tanya Bi emma. " Tidak mau bi!! biarkan aku mati kelaparan. mending aku pergi balap motor daripada disini " ucap Layla.

Bi emma menghembuskan nafasnya lalu melangkah kembali ke ruang makan. " Bagaimana? " tanya Felix datar.

" Nyonya tidak mau makan Tuan " ucap Bi emma merasa Khawatir. " Ck, jika aku sudah pergi siapkan makanan untuknya " ucap Felix sembari memijit pelipisnya yang terasa nyeri.

Felix bangkit dari kursinya lalu melangkah pergi tapi sebelum itu Felix menoleh ke arah Bi emma. " Aku pergi bi, beritahu pada gadis nakal itu aku akan pulang larut malam " ucap Felix lalu melangkah pergi.

" Baik Tuan " ucap Bi emma segera menyiapkan makanan untuk Layla.

*

*

" Sepertinya kau sedang mempunyai masalah? " tanya Evano yang sedang bersandar di mobil.

" Kau mau ikut? " tanya Felix tajam. " Kemana nih? " tanya Evano. " Minum " jawab Felix. " Boleh " ucap Evano masuk ke dalam mobil lalu diikuti dengan Felix.

Ketika sampai di club malam Felix segera turun dari Mobil lalu melangkah masuk.

" Pesan 4 botol alkohol " ucap Felix kepada bertander perempuan yang berada di sana. " Kau yakin menghabiskan alkohol itu? " ucap Evano.

" Yakin " ucap Felix menjawab. Seorang bertander perempuan segera memberikan 4 botol alkohol kepada Felix.

" Apa kau perlu hiburan tuan? " ucap Bertander itu sembari memperlihatkan payu dara nya.

" Ck, wanita murahan aku tidak perlu hiburan karna aku sudah mempunyai hiburan di rumah ku sendiri " ucap Felix tajam.

bertander itu segera bergidik merinding laku segera pergi dari hadapan Felix dengan tergesa gesa.

Beberapa menit kemudian Felix sudah di ambang khayalan yaitu merasa mabuk. " Layla.. " gumam Felix di mabukannya.

Evano menggeleng lalu segera mengambil ponselnya dan menelepon Layla. " Halo nyonya? Tuan Felix mabuk nyonya " ucap Evano.

" Dia mabuk karna ku? " tanya Layla tajam. " Sepertinya nyonya, tadi Tuan Felix sempat melontarkan nama nyonya " ucap Evano.

" Bawa dia pulang saja Evan " ucap Layla lalu Mematikan panggilannya. Evano memasukkan ponsel nya lalu membawa Felix ke mobil.

*

*

Evano membawa Felix masuk ke dalam mansion dengan lelah. Layla menoleh ke arah pintu lalu menghampiri Felix.

" Sepertinya Tuan perlu direndam air dingin nyonya " ucap Evano. " Bawa Felix masuk ke dalam kolam renang " ucap Layla.

*

*

*

Bersambung...

1
Metana
Layla nih demen banget ngilang/Joyful/
Metana
ya gpp punya mantan kekasih, lagian kan kamu istri sahnya, sang pemilik hati felix/Kiss/
Metana
karena Layla tuh, eeh gak enak ngomongnya, Layla itu kelemahan yang paling menonjol di mta musuhmu itu. Semua orang pasti kalau mau jatuhin orang pasti mencari sisi lemahnya. Udah Layla ini cewk pasti dipandang mudahlah buat mereka
Metana
puas sekali aku dengarnya/Facepalm/
Febriana Saputri
semoga cepet sehat kak
Febriana Saputri: sama² kak
Tomat _ merah: terimakasih /Smile/
total 2 replies
Serenarara
Mau dong jadi menantunya.
Febriana Saputri
terimah kasih sudah update, kalo bisa sering² update ya kak.
Tomat _ merah: baik kak, jadi pembaca setia aku terus ya /Smile/
total 1 replies
Nyonya Mafia
mampir ya kakak
Tbn.999
ceritanya bagus kak/Smile//Smile/tetep semangat

jangan lupa mampir kak
shabiraalea
seruu kak, semangatt lanjut 🫶🏻🫶🏻
shabiraalea
wahh ceritanya bagus kak 🫶🏻🫶🏻, semangatt kak
Tomat _ merah: terimakasih /Smile/
total 1 replies
𝓡𝓲𝓿𝓮𝓵𝓵𝓮 ᯓᡣ𐭩
seruu, semangat terus buat kk authorrr /Determined/
𝓡𝓲𝓿𝓮𝓵𝓵𝓮 ᯓᡣ𐭩
menarik ceritanya! tulisannya juga rapii nyaman dibacaa ⭐
Mamah Dewi
Lanjuttt
Mamah Dewi
ngeriii bngttt
Mamah Dewi
Semangattt
Metana
yah kan namanya juga istrinya ya kali gak peduli
Metana
cepat sembuh Layla/Cry/
Metana
apa ini? mimpikah, baru aja saling terbuka
Metana
akankah unboxing?
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!