Kesetiaan, sebuah kata sederhana namun bagi banyak orang itu adalah sesuatu yang sangat penting dan berharga.
Ketika kesetiaan sudah berada pada ambang batasnya, maka Pengkhianatan adalah hal yang akan mungkin terjadi setelahnya.
Kei, seorang pemuda yatim piatu yang kehilangan kedua orang tuanya karena kecelakaan pesawat.
Kehidupannya yang sulit dan pas2an membuat dirinya dikhianati teman, kekasih, dan kerabatnya.
Tapi tiba-tiba dia mendapatkan sebuah system yang merubah hidupnya.
*Dalam cerita ini banyak konten yang sedikit berlawanan dengan etika masyarakat kita ya guys. Tapi ini cuma fiksi dan karangan yang bertujuan untuk hiburan semata, jadi bijak-bijak dalam mengambil pelajaran dan kesimpulan dari cerita ini ya..
Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon RizSlide, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri
Bab 21
Mengingat hubungan Kei dan Budi yang yang sudah semakin akrab kini mereka sering mengobrol melalu chat tentang berbagai macam hal.
...[ Chat ]...
Budi : Ya gue sih terserah lu aja bro..
Kei : Ya kalo emang profitnya bagus gak masalah sih..
Budi : Game itu game Survival Battle Royal yang terkenal, gua yakin profitnya bagus, dari pada MoBa yang udah mulai sepi pemain itu..
Kei : Kira2 berapa biaya akuisisi sebagian sahamnya..?
Budi : Menurut informasi yang ada itu berkisar di angka 500 Juta USD..
.
Saat ini Kei sedang ingin mencoba peruntungannya di dunia saham bersama dengan Budi Taslim.
Mereka berniat mengakuisisi sebagian saham game Survival Battle Royal yang bertema tembak2an, yang sangat populer.
.
Kei : Itu berarti sekitar 7,5 Triliun ya..
Budi : Tepatnya tujuh triliun, lima ratus enam puluh dua miliar, rima ratus juta rupiah..
Budi : Itu kalau kita ikut perhitungan dolar perhari ini ya..
.
Budi sebenarnya hanya ingin menguji kekayaan Kei yang sebenarnya, dia berencana memasukan Kei kedalam circle para Elite Indonesia yang berkecimpung di dalam segala jenis bisnis di Indonesia dan Dunia.
Tentu untuk masuk kesana tidaklah mudah, karena tidak sembarangan orang bisa masuk ke circle orang2 itu.
Sementara itu Kei yang sedang duduk di sofa dekat kolam renang rumah barunya sambil menikmati Whiskey kesukaannya, sedang sendirian sambil berbalas chat dengan Budi.
"Kayaknya ini orang lagi pengen ngetes gua deh.."
"Tujuh triliun, kalo gua yang dulu bakal pingsan kali dengernya.."
"Tapi gua ikutin deh permainan lu koh, mayan buat nambah2 relasi.."
Ucap Kei sambil terus memandangi layar ponselnya itu.
.
Kei : Oke, gua ikut..
.
Koh Budi sampai tersedak karena terkejut mengetahui Kei benar2 menyetujui usulannya untuk bekerja sama mengakuisisi saham game online tersebut.
"Gila nih anak, duitnya sebanyak apa sih..?"
"Enteng banget dia nyetujuin duit sebanyak itu.."
.
Budi : Lu serius bro..?
Kei : Loh kalo lu bilang profitnya bagus sih oke2 aja gua koh..
Kei : Lagian siapa yang berani bertaruh maka dia yang menang kan..
Budi : Hahaha..
Budi : Boleh juga ungkapan lo, oke kita deal..
Kei : Oke, besok kita ketemu di Privilege aja..
Kei : Sekalian gua nengokin si Alya..
Budi : Oke, sampe ketemu besok bro..
Kei : Siap koh..
.
...
Keesokan harinya..
Kei tiba di Showroom Privilege mengendarai Ford Raptor miliknya, setelah parkir dia pun masuk ke dalam.
Ternyata yang membukakan pintunya adalah Alya..
"Selamat datang kak.." ucap Alya seraya tersenyum
"Pake kak segala kamu al, ngajak perang disini nih..?" ucap Kei seraya mengacak2 rambut Alya
"Aduuh, aku kan lagi kerja mas, jadi harus gitu SOP nya.." ucap Alya sambil merapikan rambutnya
"Yaelah, koh Budi juga tau kamu kenalanku, pasti gak masalah lah.." ucap Kei seraya tersenyum
"Huu dasar rese kamu mas.." ucap Alya seraya berjalan meninggalkan Kei sambil pura2 cemberut
"Loh hei, kok aku di tinggal.." ucap Kei seraya bergegas mengejar Alya
Kei pun diantar Alya langsung ke ruangan koh Budi untuk langsung bertemu, setelah masuk Budi langsung menyalami Kei dan mempersilahkan duduk.
Angel juga menyuguhkan secangkir kopi pada Kei seperti biasanya, berhubung Kei dan Budi sudah semakin akrab, Kei juga kerap mampir ke Showroom untuk membahas mobil Lamborghini Sian yang di pesannya.
"Jadi kurang lebih begitu lah bro.." ucap Budi
"Ya oke aja sih gua koh, kan udah gua bilang di chat kemarin, gua oke.." ucap Kei
"Oke lah, kalau gitu sekarang kita teken kontrak kerjasama, gua bakal ikut masukin dana 500M.." ucap koh Budi
"Oke.." jawab Kei
Singkatnya, mereka menandatangani kontrak kerja sama untuk akuisisi 10% saham perusahaan Grafton.Inc atas nama Budi Taslim.
Dan dari sana, nanti Budi akan menerima 35% dan Kei 65% dari keuntungan total saham yang mereka terima.
Setelah proses tanda tangan selesai mereka pun berjabat tangan dan di foto oleh Angel, mereka juga memiliki masing2 kontrak yang sama sebagai bukti.
"Oh iya, lu mau masuk grup BEI gak..?" tanya Budi sambil kembali duduk
"Grup apaan tuh..?" tanya Kei juga sambil kembali duduk dengan wajah penasaran
Budi menjelaskan kalau BEI adalah kepanjangan dari Bussines Elite Indonesia, itu adalah grup privat yang mana tidak sembarang orang bisa masuk ke dalamnya.
Intinya Budi sudah mengakui kemampuan finansial Kei dan berencana mengajaknya menjadi bagian dari circle mereka itu.
"Emang boleh? Gua masih umur segini loh koh, apa gak dikira ngelawak nanti..?" ucap Kei berpura2
Sejujurnya inilah tujuan awal Kei mendekati Budi, langkah awalnya adalah membeli mobil darinya untuk menunjukan kemampuan finansialnya.
Dan pembelian saham yang nantinya akan mereka lakukan hanyalah sebagai pelicin bagi Kei untuk masuk ke Circle itu, dan beruntung semua masih sesuai kendalinya.
"Nggak, gue udah diskusi sama orang2 disana, dan mereka setuju.."
"Yah kalo boleh jujur, kerja sama akuisisi saham yang kita tanda tangani tadi bagian dari tes buat lu juga sih.."
"Dan karena gue liat lu serius, makanya lu lulus tes masuk grup kita ini.." ucap Budi
...[ Budi 49 -> 64 Lp ]...
Kei yang tahu betul isi hati Budi dengan skill Mind Readingnya sama sekali tidak meragukan perkataan pria di hadapannya itu karena apa yang dia katakan semuanya jujur.
Terlebih poin kesetiaannya juga meningkat dan menghasilkan ExP untuk Kei, jadi bisa di bilang kalau mereka saling menguntungkan.
"Gitu ya, jadi ini cuma tes bua gua koh..?" ucap Kei
"Ya maaf kalo ini terkesan kurang mengenakan buat lu, tapi ya lu bisa ngerti lah.." kata Budi
"Iya iya, nyantai aja.." ucap Kei
Mereka pun kembali berbincang tentang langkah mereka selanjutnya untuk rencana akuisisi bisnis mereka itu.
..
Setelah cukup panjang, mereka pun mengakhiri pembahasan mereka dan kembali berbicara santai di sofa yang ada tengah Showroom.
"Jadi kapan Sian gua dateng koh..?" tanya Kei
"Gua dapet mobil itu di harga 57,5M yang jual mata duitan banget, tapi lu tenang, mobilnya kondisi mulus dan kilometer cuma 325Km.." ucap Budi meyakinkan
"Wah bagus dong, yaudah sisanya buat ngurus surat2 dan kebutuhan lainnya aja, trus kalo masih ada sisanya anggep aja itu uang terima kasih dari gua koh.." kata Kei sambil menghisap rokoknya
"Seriusan lu? Masih ada 2M lebih loh.." ucap Budi
"Emang gua keliatan lagi ngelawak apa ya.." kata Kei
"Hahaha gue demen nih, okeh malam ini party kita gimana..?" tanya Budi tertawa
"Lah gass gua mah.." ucap Kei sambil tersenyum
Terlihat keakraban Kei dan Budi sudah semakin baik, itu juga terbukti dari Loyalty Points budi yang sudah mencapai angka 60.
Kini Kei semakin pandai mengendalikan fikiran orang dan menggiring opini lawan bicaranya..
typo nih, kayaknya ngetik sambil ngantuk..😄😄
tunggu thor, aku kirim kopi biar semangat..
☕
semangat berkarya..
💪💪/Determined//Determined/
hampir kategori infinite ∞
mulai tnggal 30 dua hari sekali updatenya