NovelToon NovelToon
My Handsome Bodyguard

My Handsome Bodyguard

Status: sedang berlangsung
Genre:Cintapertama / Balas dendam dan Kelahiran Kembali
Popularitas:4.9k
Nilai: 5
Nama Author: ernila

"doorr..... suara tembakan beserta suara teriakan di iringi isakan dan tangisan menggema di sebuah mansion megah di pusat kota j.

" seorang anak kecil mengintip di balik pintu kamar nya dengan menutup mulut, tangannya mengepal kuat dengan mata nya yang sudah basah, " mami.. papi.... hiks hiks..
" liat saja, kalian semua akan mati di tanganku sendiri... " gumam anak kecil tersebut sebelum pingsan.

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon ernila, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

masa lalu arsh

" arsh, bagaimana?... apa bella mau menikah dengan mu?... " tanya tuan riky pada arsh yang sedang sibuk dengan pekerjaan nya.

" aku belum melamarnya,jadi tidak tahu deh dia mau atau tidak. " jawab arsh dengan santai.

" dasar bodoh, cepet lamar dia, jangan sampai semua yang kita dapatkan hari ini akan sia-sia, kau kan tahu si gibran itu hanya di vonis penjara satu tahun..., dan jika dia keluar, kita semua tamat, dia bisa saja kembali mengambil perusahaan ini kembali, mengingat betapa liciknya dia. " geram pak riky saat mengingat tuan gibran yang dulu mengambil semua harta keluarga nya, hingga membuat abang dan kakak iparnya menjadi pembantu di mansion mereka sendiri karena ulah gibran.

" iya om, om nggak usah khawatir, aku akan melamar bella di hari kelahiran nya sekaligus di hari kematian papi dan mami. " ucap arsh membuat pak riky sedikit terkejut dengan plan keponakan nya itu.

" kamu serius arsh?.... " tanya pak riky, arsh sedikit menganggukkan kepalanya tanda mengiyakan pertanyaan dari pak riky.

"terserah kamu ajalah, kamu aja yang atur... " setelah mengatakan itu pak riky langsung pergi keluar dari ruangan arsh.

" tok... tok... tok....

" tuan....!!... panggil bima asisten nya arsh.

" masuk bim.... " arsh mempersilahkan bima masuk.

" kenapa?.. tanya arsh saat melihat asisten nya itu sudah berdiri di depan meja kerja nya.

" ada seorang wanita yang memaksa ingin bertemu dengan anda tuan.... " jelas asisten nya tersebut.

" siapa?... tanya arsh yang penasaran dengan wanita itu.

" nona angelina carlisle tuan.... " jelas bima kembali.

" siapa dia?... tanya arsh yang memang tidak mengenal siapa itu angel.

" emmm.... dia model yang sedang naik daun tuan.... " jelas bima kembali...." masak sekelas angel dia nggak kenal sih, hidup di jaman apa dia... " gumam bima dalam hati.

" terus, apa urusan nya saya dengan dia, apa pihak kita pernah bekerja sama dengan model??... " tanya arsh yang langsung mendapatkan gelengan kepala dari bima.

" emmm... tapi katanya dia teman SMA anda tuan, dan kalau sekarang tuan tidak mau bertemu dengan nya, saya takut nanti akan menjadi masalah, soalnya nona angel sangat berpengaruh di bidang entertain, jadi saya takut ini akan menjadi masalah kedepannya bagi kita tuan.... " ucap bima memperingatkan akan masalah yang mungkin saja bisa terjadi ke depan nya bagi PT BEL QUEEN.

"teman SMA?..... " arsh mengingat kembali, apakah dia pernah punya teman saat SMA.

" tapi saya tidak punya teman saat SMA, teman cowok aja nggak punya, apalagi cewek.... " ucap arsh membuat bima reflek mengelus-elus dadanya karena syok dengan bos barunya itu.

" ternyata tuan arsh lebih aneh dari tuan andre... " batin bima mengingat bos dulunya yaitu pak riky yang juga tak jauh berbeda dari arsh, yaitu sama-sama dingin dan tidak berperasaan.

" brukkk.... suara pintu terbuka membuat kedua orang yang sedang berbicara itu terkejut.

" maaf tuan, kami tidak mampu mencegahnya untuk tidak masuk... " ucap kedua security tersebut yang merasa bersalah dan juga takut akan tatapan mata arsh, bima yang mengerti situasi langsung membawa kedua security itu untuk keluar dari ruangan arsh, begitupun dengan dirinya, dia juga pergi dari ruangan arsh untuk meninggalkan bella dan arsh agar bisa berbicara dengan tenang.

" arsh menatap lama ke arah perempuan yang ada di depan nya, setelah lama mereka saling menatap, bella mengeluarkan suara untuk menghentikan ketegangan di antara mereka.

" hay baby, I miss you.... " angel sedikit membusungkan dadanya yang memperlihatkan setengah dari gunung kembar itu, dia berjalan ke arah meja kerja nya arsh, dimana tempat lelaki itu sedang berdiri di sana.

" arsh masih tidak bergeming, bahkan di saat angel mengelus lembut bidang dada nya, arsh menangkap tangan angel ketika dia hendak memegang wajah nya.

" kenapa?... tanya angel dengan suara yang terlihat di lembut lembutin.

" kamu gila ya?.... " tanya arsh pada angel.

" no baby.... jawab angel kembali hendak memegang arsh.

" dengar..... aku sudah melupakan semua tentang mu, bahkan namamu, wajahmu dan apapun yang ada pada dirimu aku sudah melupakan semua nya, tapi aku akui, sekarang kamu terlihat jauh lebih sexy daripada waktu itu, tapi kamu juga tahu kan, waktu itu sesuatu yang terjadi pada kita adalah kesalahan dan saat itu aku mabuk... sebaiknya kamu segera menjauh dariku sekarang.... " arsh mendorong bella menjauh darinya.

" kamu lupa namaku? heuh.... kamu bukan lupa, hanya saja kamu tidak mau tahu tentang ku kan.....??.... " tanya angel merasa kesal pada arsh.

" sudahlah angel.... itu hanya masalalu, setelah sekian lama kenapa baru sekarang kau menemuiku, lagipun waktu itu bukan hanya aku yang pertama bagimu kan?..." tanya arsh yang sudah ingat kejadian dulu saat dia ML dengan angel, dan menurutnya saat itu angel sudah tidak perawan meskipun waktu itu dia melakukan nya dalam keadaan mabuk.

" memang itu bukan hal yang pertama bagiku arsh, tapi itu adalah hal yang terakhir untuk ku, bahkan setelah melakukan itu dengan mu, aku sudah tidak berhasrat sama sekali dengan lelaki lain... " jelas angel pada arsh yang terlihat frustasi.

" terus apa mau mu sekarang?.. apa kau pikir aku akan bertanggung jawab,, lagipun kau juga tidak hamil kan?.... " ucap arsh membuat bella menyunggingkan senyuman nya.

" arsh, kau memang tidak mengenalku, bahkan kau tidak mengenaliku saat kemarin kita bertabrakan di Lobby perusahaan nya bella... " jelas angel membuat arsh sedikit mengingat kejadian saat dia menabrak seorang wanita di perusahaan nya bella, dan saat itu dia tidak sempat membantu wanita itu karena dia sedang buru-buru.

" tadi kau tanya apa mauku kan?.... aku mau kau menjadi milikku arsh, setelah sekian lama aku mencintaimu, dan sekarang aku tidak akan melepaskan mu lagi.... " kata angel membuat arsh sedikit mengerutkan keningnya.

" apa setelah melihat ku kaya kau baru menemuiku? kenapa tidak dari dulu saja kau menemuiku, kenapa tidak setelah kita melakukan itu, kenapa saat itu kau malah kabur dari ku, apa kau semalu itu karena Making love dengan lelaki miskin yang kerjaan nya hanya menjaga seorang anak konglomerat. " ucap arsh panjang lebar.

" arsh... entah kau tidak tahu atau pura-pura tidak tahu, saat itu aku pergi bukan karena keinginan ku, tapi om mulah yang ada di balik semua ini, dia yang menjauhkan aku darimu, namun aku bersyukur, kalu bukan karena dia, mungkin saja aku tidak akan menjadi model terkenal seperti ini... " jelas angel membuat arsh sedikit terkejut.

" maksud mu om riky?... " tanya arsh yang langsung mendapatkan anggukan kepala dari angel.

" aku tahu semua tentang rahasia mu arsh, kau tidak usah takut... " bisik angel di telinga arsh, setelah itu dia langsung meninggalkan arsh yang terlihat kebingungan atas kedatangan nya yang tiba-tiba.

" siapa angel?.... kenapa dia ada kaitannya dengan om, apa yang om rencanakan sebenarnya...? '"gumam arsh dalam hati.

1
Jihan Hwang
sepertinya ada udang dibalik batu nih...
mampir juga dikaryaku ya jika berkenan/Smile//Pray/
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!