NovelToon NovelToon
CINTA TAK PERNAH SALAH

CINTA TAK PERNAH SALAH

Status: tamat
Genre:Hamil di luar nikah / Cinta Terlarang / Identitas Tersembunyi / Tamat
Popularitas:38k
Nilai: 5
Nama Author: isti.n

CINTA TAK PERNAH SALAH,
semua sama di mata Tuhan, namun tidak semua beranggapan seperti itu, harta masih menjadi peringkat pertama dalam mencapai tujuan yang hakiki. begitu pun yang terjadi dengan Siska Angelica, dia harus berpisah dengan salah satu anak nya, karena di bawa dengan paksa oleh Ayahnya sendiri. Karena keluarga sang pria yang sudah merenggut kesucian nya tidak menginginkan wanita seperti dirinya menjadi bagian keluarga.

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon isti.n, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

CHAPTER 15

Happy reading 🥰

"Hm...mau bersenang-senang ya'?!

" Tunggu lah akuu," Keanu mengikuti Kenzo dan yang lainnya. dan berniat melanjutkan aksinya menjadi penguntit. Tidak lupaa, Keanu juga memesan kamar khusus yang berdekatan dengan Kenzo. Keanu pun memalsukan identitas nya agar tidak terlacak oleh Kenzo.

Sementara di kolam khusus...

"Ayo kak, kita berendam sama-sama," ucap Keyla dengan wajah gembira, lalu menarik tangan Kenzo.

"Eeiiits... tidak boleh..." Siska langsung menghadang langkah Keyla.

"Iiiih ibuuu, kenapa siiih?!

" Aku mau berendam sama kakak,"Gerutu Keyla yang masih saja memegang tangan Kenzo dengan erat.

"Tidak boleh.. kalian berbeda jadi tidak bisa satu kolam," Nasihat Siska, meskipun mereka masih kecil, Siska ingin Keyla tahu perbedaan itu. agar Keyla terbiasa dan mengetahui apa yang bisa dilakukan bersama dan yang tidak bisa di lakukan bersama. seperti saat ini, Keyla dan Kenzo tidak bisa satu kolam bareng karena perbedaan itu.

"Kita kaan sama buuu... sama-sama anak kecil, jadi boleh bersamaa," Keyla merasa tidak masalah bila satu kolam bersama kakaknya. Keyla tidak mengerti apa maksud perbedaan antara dirinya dan kakaknya. baginya kakaknya dan dirinya tidak berbeda.

"Keyla, apa yang ibu katakan benar, Keyla dan kakak tidak boleh satu kolam ya," Kenzo mencoba menberikan pengertian kepada Keyla adiknya secara perlahan, agar Keyla memahami perbedaan yang dimaksud ibu dan aunty.

"Baiklah kakak... tapi kakak sama siapa donk?! tanya Keyla, di saat dirinya memahami perbedaan yang dimaksud oleh Siska dan Jessica. ibunya dan aunty pasti satu kolam bersamanya, lalu Kenzo hanya seorang diri, siapa yang akan bersamanya?!

" Tentang... kakak tidak sendirian kok," Kenzo tersenyum karena Keyla kini mengkhawatirkan dirinya.

"Hmmmm... tidak sendirian??? Siska yang kini bertanya-tanya, siapa yang akan menemani Kenzo.

" Iya ibuu, kakek akan datang kesini kok," ucap Kenzo dengan tersenyum.

Kenzo sudah mendapatkan kabar bahwa kakeknya akan tiba di indonesia hari ini. dia juga sudah mendapatkan pesan langsung dari kakeknya. Kenzo pun mengajak kakeknya untuk bertemu di tempat ini. sekalian Kenzo langsung memperkenalkan keluarga nya yang sempat hilang.

"Kakek...

" Itu artinya dia adalah ayah dari si "brengsek" ituu!!! gumam Siska, mengingat Keanu membuat Siska sedikit geram dan mengepalkan tangannya.

"Ibu kenapa...?!

" Ibu baik-baik saja kan?! tanya Keyla saat melihat perubahan dari sikap ibunya.

"Emmm... ibu gak apa-apa nak," ujar Keyla lalu memeluknya. Keyla tidak harus tahu tentang apa yang ada dalam pikiran nya.

"Iya buuu... kakek orangnya baik kok, jadi ibu tidak perlu takut dan cemas," ucap Kenzo yang seakan tahu apa yang sedang Siska pikirkan.

"Iya kak, ibu hanya khawatir saja," Ujarnya, Siska belum pernah berjumpa dengan kakek Kenzo yang tidak lain adalah ayah Keanu. karena memang dirinya tidak terikat apapun dengan anaknya. hanya kesalahan besar yang membuat hidupnya kini seakan terikat dan tidak bisa lepas begitu saja.

"Ya sudah, aku akan keluar supaya para wanita bisa menikmati hari ini," Kenzo berpamitan kepada Siska, Jessica dan juga Keyla.

"Ibuuu..." Keyla menarik baju yang dipakai oleh Siska, sehingga membuat Siska melihat ke arahnya.

"Ya nak..." Siska pun menjawab panggilan Keyla lalu menurunkan tubuh nya, hingga kini dirinya sudah sejajar dengan Keyla.

"Kenapa?!

" Ada yang ingin kamu tanyakan sama ibu?! tanya Siska saat melihat Keyla yang seperti sedang memikirkan sesuatu.

"Siapa kakek yang di maksud oleh kakak?! tanya Keyla kepada Siska yang kini saling berpandangan dengan Jessica.

" Ibu tidak tahu nak, karena ibu juga belum pernah berjumpa dengan beliau," jawab Siska.

Ada rasa khawatir di dalam dadanya. Siska takut bila kakek Kenzo tidak akan mengizinkan dirinya untuk dekat dengan Kenzo lagi. mungkin yang lebih parah bila sangat kakek menyuruhnya untuk pergi dan meninggalkan Kenzo.

"Sudahlah, lebih baik kita sekarang berendam dan lupakan apapun itu, sejenak saja" Jessica menarik keduanya ke kolam, hari ini tidak boleh ada hal yang membuat mereka stres karena masalah masa lalu yang terus mengikuti sampai ke masa depan. seperti sebuah bayangan yang tidak bisa di hindari.

"Ok... aunty," Keyla tersenyum, dia pun langsung masuk ke kolam setelah mengganti pakaian nya.

Siska dan Jessica pun menyusul setelah menanggalkan semua pakaian mereka dan hanya menyisakan pakaian dalam saja.

"Waaaah benar-benar segar ya Buu, aunty..." ucap Keyla yang begitu menikmati nya.

"Heem... ibu jadi mengantuk" ucap Siska. aroma therapy lavender dan daun mint membuat tubuh nya rileks seakan beban yang ada di pundaknya hilang begitu saja. Dan dalam sekejap Siska sudah tertidur. untung saja kedua tangannya berpegangan pada pinggiran kolam.

"Laaah... tidur dia, dasar TUMOR..." ucap Jessica sambil menahan tawanya. melihat Siska yang malah terpejam saat berendam.

"Hihihi... ibu memang suka begitu ya aunty?! tanya Keyla kepada Jessica yang juga menyaksikan ibunya yang kini memejamkan matanya.

" Heem... ibumu ini memang gampang sekali tertidur, dibis... toilet... bahkan di sini" ungkap Jessica yang tersenyum kepada Keyla.

"Aunty...

Keyla memanggil Jessica dengan wajahnya yang lugu dan polos.

" Eh... kamu kenapa cemberut gitu?! tanya Jessica saat melihat perubahan mimik wajah Keyla.

"Aku lapeeer aunty..." jawab Keyla yang kini menempelkan tangannya di perut kecilnya,

"HAAAH... lapeeer lagi???

" Kamu kan sudah makan cukup banyak tadi?! tanya Jessica yang kini menggelengkan kepalanya tanda seakan tidak percaya dengan ucapan Keyla.

"Itukan tadi atuuuh aunty, sekarang ya sekarang...," jawab Keyla asal. padahal dia hanya ingin menemui Kenzo, kakaknya. meski hanya sebentar saja.

"Perutmu ini terbuat dari karet ya Keeey..." Jessica tidak habis pikir baru dua jam yang lalu, Keyla menghabiskan beberapa potong ayam dan juga makanan penutup.

"Haduuuh... aunty iniii, Keyla jadi makin laper aja dehh" Gerutu Keyla saat aunty nya terus saja mengoceh tidak jelas.

"Ok... kita cari makanan, tapi kita bangunkan ibu dulu ya" ucap Jessica yang kini mau tidak mau menuruti keinginan Keyla.

"Gak usah,.... kita berdua saja aunty" bisik Keyla. Keyla tidak yakin bila Siska akan mengabulkan keinginannya. ibunya lebih sulit untuk dibujuk dibandingkan auntynya yang selalu menuruti keinginannya.

"Baiklah, lagipula ibumu sedang tertidur, kasihan juga" Jessica melihat Siska yang begitu damai dalam tidurnya.

"Ayo aunty, awas pelan-pelan" keyla lalu turun dengan hati-hati lalu memakai baju handuk yang sudah disediakan.

" Anak ini haiss" Jessica mengikuti jejak Keyla. Setelah mereka selesai, mereka pun keluar dengan sangat pelan, tanpa alas kaki, Jessica juga tidak menutup pintunya dengan rapat. Agar Siska tidak terbangun dari tidurnya.

Sementara itu, Kenzo menemukan seseorang yang tengah mengintip di sebuah tembok, dimana di depan sana adalah kolam yang di pakai oleh Siska.

"Dad..., sudah kau temukan sesuatu" tanya Kenzo yang kini sudah berdiri di belakang Keanu.

..."Haahh..., kau ini, bagaimana bisa kau tau keberadaanku secepat ini? " Keanu selalu saja tertangkap basah oleh anaknya sendiri, dan ini untuk yang kesekian kalinya....

..."Daad.... kau meragukan kemampuanku" Kenzo tersenyum. Dia berencana menyatukan kembali orang tuanya, dan menyatukan keduanya dalam ikatan pernikahan, tentu saja setelah dirinya menyingkirkan benalu yang selama ini berusaha untuk menyingkirkannya. ...

"Ya., ya.., yaa....., si junior boy~" Keanu melihat seseorang sedang mendekat kepadanya.

Happy Reading🥰

1
✤͙❁͙⃟͙Z͙S͙༻Karisma Ad🕊️⃝ᥴͨᏼᷛ
Cerita yang sangat bagus kak, aku do'akan mereka cepat ketemu dan menjadi pasangan yang sangat bahagia 😇
✤͙❁͙⃟͙Z͙S͙༻Karisma Ad🕊️⃝ᥴͨᏼᷛ
kalau aku dengar nama nenek sihir pasti kebayang, wanita tua, hidung mancung, terus pakai topi yang di atasnya lancip, terus baju hitam dengan sapu lidi yang mengikutinya kemanapun ia pergi dan sekaligus membawanya terbang 🙈🏃‍♀️🏃‍♀️
✤͙❁͙⃟͙Z͙S͙༻Karisma Ad🕊️⃝ᥴͨᏼᷛ
yaampun memang anda adalah donatur terbesar di sekolah itu. tapi tidak seharusnya anda melihatkan status anda yang kaya itu. ingatlah jangan sombong, karena orang sombong hidupnya tidak akan ada orang yang benar-benar suka.
✤͙❁͙⃟͙Z͙S͙༻Karisma Ad🕊️⃝ᥴͨᏼᷛ
aku do'akan kalian bisa bertemu dan bisa hidup bahagian bersama dengan anak-anak kalain 🤲
✤͙❁͙⃟͙Z͙S͙༻Karisma Ad🕊️⃝ᥴͨᏼᷛ
yaampun kok sama kayak aku masih kecil, tapi sekarang sudah tidak 🙈🏃‍♀️🏃‍♀️
✤͙❁͙⃟͙Z͙S͙༻Karisma Ad🕊️⃝ᥴͨᏼᷛ
yaampun pasti perjuangan yang tidak akan di lupakan, apalagi melahirkan buah hati yang sangat di sayang 🤧
@MeG4 ⍣⃝క🎸N⃟ʲᵃᵃ𝓐𝔂⃝❥
luarbiasa, cerita seru banget, menarik untuk di baca terus, penulisan rapi,alur ga belibet aki suka bacanya, semangat terus thor
@MeG4 ⍣⃝క🎸N⃟ʲᵃᵃ𝓐𝔂⃝❥
dia itu anak mu yang hilang Siska,, coba perhatikan deh pasti ada kemiripan antara kenzo dan keyla
@MeG4 ⍣⃝క🎸N⃟ʲᵃᵃ𝓐𝔂⃝❥
wahh keyla bertemu dengan kakak kandung nya sendiri Kenzo
@MeG4 ⍣⃝క🎸N⃟ʲᵃᵃ𝓐𝔂⃝❥
wah si selly berencana melenyapkan kenzo ini, untung aja kenzo pinter, cb kalau dia makan pasti dia yg mati
@MeG4 ⍣⃝క🎸N⃟ʲᵃᵃ𝓐𝔂⃝❥
Sayang sama anak sih wajib tapi anak salah harus nya jangan dibela dong, kecil2 udh bisa semena mena apalagi kl gede kamu
ɴᴏᴠɪ
Ceritanya bagus dan menguras emosi ya pastinya, semoga aja Siska bisa berkumpul lagi sama anaknya ya dan jadi keluaega yang bahagia
ɴᴏᴠɪ
Siska itu anak kamu loh yg terpisah, pantes aja ya mereka langsung dekat krn ikatan batin sodara kembar
ɴᴏᴠɪ
pantes aja si ibu tiri itu ngotot mau melenyapkan Kenzo ya, dasar nenek sihir laknat 🤧🤧
@MeG4 ⍣⃝క🎸N⃟ʲᵃᵃ𝓐𝔂⃝❥
semoga Siska bisa menemukan kenzo, bagaimana pun seorang ibu akan selalu merindukan anak nya apalagi selama 5 thun belum pernah bertemu lagi, si selly matre banget sih, harus di bumi hanguskan tuh cwek model si selly
@MeG4 ⍣⃝క🎸N⃟ʲᵃᵃ𝓐𝔂⃝❥
dasar ibu dan anak sama keji nya, kalian egois banget ya memisahkan bayi yg baru lahir dri ibunya 😒
ɴᴏᴠɪ
Sebel ya kalo di sekolah ada bullying ,harusnya pihak sekolah juga bisa liat dulu awal masalahnya kayak gimana jangan maen kasih keputusan sepihak aja
ɴᴏᴠɪ
ikatan batin ibu dan anak pasti akan ada dengan sendirinya, yang sabar ya Siska suatu saat kamu pasti bisa ketemu lagi sama anak kamu si Kenzo dan bisa bahagia.
ɴᴏᴠɪ
Awal udh menguras emosi ya ,kog ada seh orang yang tega misahin anak dan ibunya 🤧🤧
☠ᵏᵋᶜᶟˢ⍣⃟ₛ ❤️⃟Wᵃfᴹᵉᶦᵈᵃℛᵉˣ🌍ɢ⃟꙰Ⓜ
cerita nya bikin emosi bikin mulut pingin ngomel,tapi bagus itu tandanya ceritanya bisa jadi magnet untuk menarik pembaca,tetep semangat berkarya ya Kaka💪
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!