NovelToon NovelToon
Bad Pregnancy

Bad Pregnancy

Status: tamat
Genre:Tamat / One Night Stand / Hamil di luar nikah / Nikah Kontrak / Percintaan Konglomerat
Popularitas:7.6M
Nilai: 4.9
Nama Author: Mommy_Ar

Malam istimewa yang seharusnya menjadi saksi pernyataan cinta, nyatanya pupus dan terganti dengan sebuah malam panas yang tanpa di sengaja.

Bagaimana kisah selanjutnya? Ikuti terus kisah anak kedua dari Kaisar Nolan dan Kiara.

Jangan lupa, follow IG : @Mommy_Ar29 dan Tiktok @Mommy_ar95

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Mommy_Ar, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Bab 11

...~Happy Reading~...

Brukk!

Mendengar suara bentakan dari ayah nya, seketika membuat tubuh Claudia langsung ambruk dan pingsan. Terlebih saat ini dirinya sedang berbadan dia, jadilah ia semakin rentan akan segala hal.

"Stive! Apa yang kamu lakukan! Dia putri mu!" seru bunda Ella yang baru saja masuk ke ruang kerja suami nya dan melihat suami nya hendak mengangkat tubuh putri nya.

"Aku tidak tahu Sayang!" kata sang ayah menggelengkan kepala.

"Apanya yang tidak tahu! Jelas jelas kamu membentak nya. Sudah ku katakan dari awal, kau boleh memarahi nya tapi tidak boleh menyakiti nya. Kamu juga tahu bagaimana dia sejak kecil, kamu sendiri yang memanjakan dia, dan sekarang kamu juga yang membuat nya seperti ini!" omel nya panjang lebar sambil terus mengekor di belakang suami nya yang akan membawa putri mereka ke dalam kamar.

"Sudahlah, jangan marah marah terus. Kepala ku sudah pusing!" keluh ayah Stive dengan perlahan meletakkan putri nya di atas tempat tidur, "Lebih baik kamu hubungi Clayton, agar membawa dokter kemari!" imbuh nya.

Belum sempat bunda Ella menghubungi anak sulung nya, tiba tiba orang yang akan ia hubungi sudah tiba dan ikut masuk ke dalam kamar putri nya.

"Tuh, langsung suruh saja anaknya sendiri!" cetus bunda Ella yang masih kesal kepada suami nya, lantaran sudah membuat putri kesayangan nya pingsan.

"Claudi kenapa Bun?" tanya Clayton yang tak laok adalah kakak dari Claudia, anak sulung dari pasangan Stiven Arthajaya dan juga Daniella Larasati.

(Yang belum baca kisah mereka, bisa mampir dulu di judul 'My Psycho Husband')

"Pingsan, karena di bentak sama ayah kamu!" jawab bunda Ella tanpa menatap ke arah putra nya.

"Aku akan menghubungi dokter. Kamu disini saja menunggu Claudia sadar. Dan kamu Clay, ikut ayah!" ujar ayah Stive langsung mengajak anak sulung nya untuk berbincang di ruang kerja nya.

"Kau mengenal nya!" ucap ayah Stive to the point seraya memberikan sebuah foto gambar kebersamaan Claudia dengan Kiano.

Tentu saja Clayton sangat mengenal laki laki itu. Dia adalah adik dari sahabatnya, batin Clayton dalam hati.

"Adik kamu mabuk di Bali! Dan sepertinya mereka melakukan one night stand di sana!" imbuh ayah Stive yang lagi lagi membuat mata Clayton membulat dengan sempurna.

"Apakah ayah yakin, kalau Kiano yang sudah—"

"Kau pikir siapa lagi? Jelas jelas kau sendiri lihat bagaimana mereka saat memasuki kamar Hotel! Adik kamu sudah tidak memakai pakaian yang sama seperti saat dia pergi!" ucap ayah Stive mengepalkan tangan nya kuat.

"Tapi, bukankah pacar Claudia itu Andrew? Kenapa bisa dengan Kiano?" gumam Clayton masih tidak percaya.

"Laki laki itu sedang berselingkuh. Bukankah sudah ku katakan sejak awal, laki laki itu bajingan! Adik kamu saja yang bodoh tidak mau mendengarkan ayah! Ckckxk!" decak laki laki paruh baya itu semakin kesal saat mengingat bagaimana dulu putrinya lebih membela kekasih nya daripada dirinya.

Berulang kali Stive mengatakan kepada Claudia bahwa Andrew bukan laki laki baik. Laki laki itu hanya memanfaatkan putrinya saja, namun Claudia kekeuh dan tetap memilih berhubungan dengan Andrew dengan cara Backstreet.

Maka dari itu Stive memilih untuk diam dan angkat tangan. Namun, meski begitu, dirinya selalu menempatkan beberapa orang penjaga untuk selalu mengikuti kemana pun putri nya pergi.

"Clayton akan menemui dia Ayah!" ucap Clayton setelah menarik napas nya panjang, lalu ia segera pamit kepada ayah nya dan kembali menuju kamar Claudia untuk melihat keadaan adik nya.

...~To be continue......

1
Nur Syamsi
ya dijelasin Kiano sebab musababnya shg terjadi ....
Nur Syamsi
temui saja Clau, Krn Kiano jg puding Tdk tau kamu sbnarnya dia mau tanggung jawab tp dia Tdk tau kamu dimna, Sampe dia memutuskan pacarnya demi kesalahan yg Tdk disadarinya
Nur Syamsi
sebaiknya Kiano terus terang pada Fayyana ttg gadis yg mabuk dan salah orang
Istianah
Luar biasa
Watik Baran
Lumayan
fitri 3333
baru mampir,ko lucuu 😂
Juniarsih Hariany
mantap 👍👏
cleo ngy
Luar biasa
Siti Masripah
lucu
Siti Masripah
/Facepalm/
suryani duriah
Luar biasa
Anisatul Azizah
udah bener tindakanmu beberapa bulan lalu ini, lalu sekarang apapun alasannya tiba2 mau diajak ketemu dg harapan mau membahas hubungan kalian lagi, hadeeeh
Anisatul Azizah
masih ketar ketir aja sih dg semua kata manismu disaat hati masih meragu. Gimana nanti kalau ketemu Fayya?
Anisatul Azizah
sampai di titik ini, aku g suka dg laki ini. Bahkan masih dewasa Claudi.
Anisatul Azizah
tak kira udah beneran ikhlas
Anisatul Azizah
yg sabar ya Ki, Clau masih ababil
Anisatul Azizah
bisa2nya seorang dikter punya pemikiran seperti ini😔
Tatun Tania
Luar biasa
Onah Sukaedah
alhmdulillah ..ga JD meninggoy
muji ati
Lumayan
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!