NovelToon NovelToon
Janda Kembang

Janda Kembang

Status: tamat
Genre:Romantis / Tamat / Cintapertama / Patahhati / Janda / Tunangan Sejak Bayi / Kehidupan Manis Setelah Patah Hati
Popularitas:435.5k
Nilai: 5
Nama Author: Melisa

Aisyah seorang gadis lembut nan ramah, dihadapkan pada kenyataan harus menikah di umur yang sangat muda. Ia terpaksa menerima lamaran dari seorang pemuda yang katanya, hanya dialah seorang pemuda yang bisa menerima dirinya apa adanya.


Padahal kenyataannya berbanding terbalik seperti yang dikatakan oleh pemuda itu.


Aisyah terlahir dari seorang wanita yang mengalami gangguan jiwa. Ia dilahirkan oleh seorang ibu yang penyakitnya tiba tiba saja kambuh, jika ada orang yang menyebutnya sebagai wanita pembawa sial.


Aisyah mengalami ketidak Adilan ketika ia masih kecil sampai ia tumbuh remaja. Belum kering luka lama yang digoreskan karena ia terlahir dari seorang wanita gangguan jiwa, kini ia dihadapkan pada kenyataan, jika dirinya harus menyandang status janda diumurnya yang masih sangat muda.


Pernikahan nya harus kandas tepat dua hari pernikahan nya.


Inilah kisahnya.

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Melisa, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Masa lalu yang begitu kelam

Rani tercenung mendengar nasehat dari ibunya. Memang benar apa yang dikatakan nya, jika menikah dengan saudara, baik buruk pernikahan itu akan ada yang menggunjingkan.

Terlebih lagi, keluarga itu sangat dekat. Suatu saat terjadi kejadian yang tidak mengenakkan pastilah akan ribut. Karena apa? Karena kedua orang tua bersaudara. Masing-masing dari mereka akan membela anaknya.

Tidak menutup kemungkinan jika kejadian ini terjadi kepada Rani. Karena itu adalah fakta. Berbeda, jika menikah dengan orang lain.

Sekali putus maka akan putus. Misal menantu, jika sudah bercerai dari anaknya akan menjadi mantan menantu. Dan jika digunjingkan oleh orang lain, masa bodoh. Karena diapun tidak lagi di dalam keluarga suaminya itu.

Ini adalah fakta karena othor sendiri mengalami nya. Othor tidak jadi menikah dengan sepupu othor, dikarenakan Mama othor tidak setuju. ✌️ maaf othor nimbrung 😁

Rani masih setia menemani ibunya disana. Ia berbaring disebelahnya dengan tangan mengelus wajah ibunya yang terlihat sendu. Goresan kerut di dahinya, menandakan jika beliau sangat lah keras dalam berpikir.

Sesekali Rani menghela nafasnya. Mengapa begitu berat menerima keadaan ini. Disaat dirinya ada yang melamar, malah ibunya sendiri yang menolaknya.

Sangat sesak rasa di dadanya. Berulang kali Rani menghela nafasnya. Berharap, sesak yang ada di dada terangkat walau hanya sedikit.

''Haruskah aku jadi perawan tua?? Apakah benar, jika karena aku terlahir dari wanita gangguan jiwa akan sulit mendapatkan jodoh?? Bukankah jodoh itu cuma Allah yang tau?? Lalu mengapa setiap ada yang melamar, mereka selalu mengaitkan nya dengan ibu ku? Sehina itukah, gadis yang terlahir dari seorang wanita gangguan jiwa?? Aku sungguh heran dengan pemikiran masyarakat kita! Mengapa gangguan jiwa dilibatkan dalam hal jodoh?? Entahlah!'' desah Rani.

''Apa yang sebenarnya terjadi antara Pakde Rustam dan ayah? Ada masalah apa? hingga mereka ingin membunuh ayah? aku harus cari tau tentang masa lalu ini! hanya dengan cara ini aku bisa tau, ada rahasia apa antara Pakde Rustam dan juga ayah! aku harus masuk ke dalam keluarga itu, dengan cara menjadi bagian dari mereka. Semoga aku mendapat kan petunjuknya disana. Tapi sebelum aku benar-benar menerima lamaran dari bang Fatih, aku harus meminta petunjuk lagi kepada Allah, tentang keluarga nya. Ya, aku akan masuk kedalam keluarga itu. Ibu.. maafkan Rani, jika ini akan menyakiti ibu.. Rani hanya ingin tau, masalah apa yang sebenarnya terjadi diantara kalian!'' gumam Rani seraya menilik ibunya yang masih terbuai di alam mimpi.

Rani mengecup lembut dahi ibunya, setelahnya ia berlalu keluar untuk kedapur. Ia ingin membersihkan sisa-sisa makanan yang disediakan untuk tamu nya tadi.

Setelah selesai, ia kemudian kembali ke kamarnya untuk istirahat karena waktu sudah malam.

Keesokan paginya.

Seperti biasa, Rani bangun pagi-pagi sekali untuk membersihkan seluruh rumah, ia mulai dengan menyapu ruang tamu hingga ke dapur.

Setelah nya Rani, mencuci pakaian dirinya beserta ibunya. Sementara cucian direndam didalam ember, Rani memasak untuk sarapan pagi ia dan ibunya.

Rani membuatkan bubur untuk ibunya. Karena ia tau, jika ibunya itu masih sakit. Selesai memasak bubur, Rani memasak teri Medan yang ditumis dengan cabe hijau.

Serta sayurnya, bayam rebus. Setelah selesai masak, kemudian Rani mencuci pakaian yang tadi sudah di rendamnya.

Hampir satu jam Rani mencuci. Karena mencuci dengan manual harus dikucek dahulu, dan bilas hingga bersih. Ia mengambil ember dan meletakkan semua cucian tersebut untuk dibawa keluar. Setelah nya dijemur.

Saat menjemur ada seorang ibu-ibu yang menegur Rani.

''Lagi nyuci Neng??'' tanya ibu itu.

Rani menoleh dan tersenyum. Ia mengangguk. ''Iya, Bu.. Rani baru saja selesai mencuci pakaian ibu..'' imbuhnya, seraya tangannya terus bergerak menjemur pakaian ditali yang terbentang antara pohon jambu klutuk dan dinding rumahnya.

Ibu itu mengangguk, ''bagaimana dengan ibu mu, Nak?? Kemarin ibu mendengar ia histeris lagi, setelah sekian lama? Ada apa? Apakah kejadian dimasa lalu itu, mengganggu dirinya lagi??'' tanya nya pada Rani.

Rani menghela nafasnya. ''Iya, Bu.. ibu kembali kambuh saat kemarin melihat seseorang yang begitu dikenalnya, selama kian tahun Rani merawat ibu, tidak pernah sekalipun ia histeris seperti itu. Entah apakah penyebabnya, Rani pun tak tau..'' lirih Rani.

Hatinya begitu sakit, ketika ibunya kembali kambuh kemarin. Ibu yang ternyata tetangga Rani, adalah orang yang baik. Sejak ibunya Rani sakit seperti itu, ia selalu mendukung Rani dengan mensupport agar tetap kuat dan sabar dalam menghadapi ujian hidup.

Ibu Ina namanya. Beliau juga yang sering menjaga ibunya Rani, saat Rani ke sekolah. Dan juga beliaulah yang berjasa, selalu membantu Rani, dengan cara mengurus makan siang serta makan malam untuk ibunya.

''Kamu yang sabar ya, Nak.. semua ujian itu pasti ada hikmahnya! Allah tidak akan menguji seseorang, melebihi kemampuan kita! kamu masih ingat kan, Nak??'' tanya nya pada Rani.

Rani tersenyum dan mengangguk. ''Iya Bu.. Rani ingat, kok. Terimakasih ya Bu.. selama ini selalu mendukung Rani dalam setiap langkah Rani? Semoga Allah membalas kebaikan ibu dengan pahala yang berlipat ganda!'' ujar Rani.

Membuat Bu Ina tersenyum. ''Amiinn.. semoga ya, Nak! Ingat selalu pesan ibu! kamu harus tetap tenang dan sabar dalam keadaan apapun! jangan pernah mengeluh dan menyerah. Ingatlah, dibalik ujian yang menyakitkan pasti terselip kebahagiaan didalamnya. Hanya menunggu waktu yang tepat saja!'' imbuhnya lagi.

Rani mengangguk senang. Ia begitu senang, karena saat dirinya terpuruk masih ada orang baik yang selalu mensupport dirinya.

''Iya, Bu.. terimakasih!'' ucap Rani sambil terus menjemur pakaian ibunya.

''Ya sudah, ibu kembali ke kebun dulu, kayaknya bapak udah nunggu kopi buatan dari ibu, nih! Taulah aki-aki tua itu mengamuk, karena terlalu lama dengan minuman hitamnya! ibu pergi dulu Rani! jika ada apa-apa segera beritahu ibu! jangan sungkan! kita tetangga, Nak! jika bukan ibu yang menolong mu? lantas siapa lagi??'' ujarnya sambil terus berdiri dengan gelisah.

Rani tergelak. ''Ya.. Rani akan selalu mengingat itu! ayo Bu.. kopi hitamnya, nanti bapak ngambek loh.'' kelakar Rani.

''Celaka! bisa gawat jika aki-aki itu marah! bisa hancur semua tanaman ibu! ya sudah ibu pergi!'' ujarnya panik. Ia meninggalkan Rani disana yang masih tergelak melihat tingkah ibu Ina.

''Celaka! bisa habis aku ditangan nya! gara-gara kopi hitam, nyawaku yang jadi taruhannya.. hadeuhhh.. dasar aki-aki!'' umpatnya serta berjalan terburu-buru.

Walaupun begitu, Rani tetap masih bisa mendengar umpatan yang ditujukan untuk suaminya.

Rani sangat bersyukur, karena masih dipertemukan dengan orang baik seperti ibu Inah.

Terlepas dari masa lalu ibunya yang begitu kelam, masih ada hikmah dibalik kejadian itu. Sungguh, semua itu di luar batas kemampuannya.

Andai ibunya bisa berbicara sedikit tentang masa lalu itu, pastilah ia tidak akan penasaran seperti ini. Ia masih menduga-duga, ada kejadian apa dimasa lalu yang membuat ibunya gila serta ayahnya meninggal dunia.

💕

Kalau nggak nyambung.. maaf ya.. othor lagi nggak enak badan. puyeng nih kepala.

Semoga othor bisa selalu update ya.. othor akan kebut nulisnya.

Hadeeuuhhhh.. ini hidung kok meler sih.. haissshhh..

ssshhuuuttt..

hehehe

TBC

1
kimiatie
pelik juga Rani ini seorang yang plin plan gitu...cepat terjebak tidak belajar dari pengalaman..dia sendiri pernah di situasi sama tapi 🤦🤦🤦
sri parlina
aku bingung cerita iniThor. hati Rani dan Reza bisa berubah cpt tdk sesuai dgn ucapannya. bikin gregetan aja
Capricorn 🦄
k
Jihan Sansan
Bukannya harta kekayaan Rani sudah d jual ayahnya Rani?! Jadi ortunya Fatah tdk sempat memilikinya
Elia Fitri
Bismillah.

Assalamualaikum Thor lanjuuut...
Sativa Kyu
👍👍👍
Melisa Author: Terimakasih udah mampir 🙏🙏
total 1 replies
WaTea Sp
bagus
Melisa Author: Terimakasih udah mampir disemua cerita recehan aku ya Bunda 🙏🙏😘😘
total 1 replies
WaTea Sp
gakpapa...othor curhat wwwkkkkk
WaTea Sp
bener banget neh....cerita yg bagus ada nilai2 yg baik
Melisa Author: Terimaksih udah mampir bunda.. 🙏
total 1 replies
Rubiyanti
Luar biasa
uhuuyyyyyy
alisa reza lana
Meyda Fazilla Ashanum
lanjut Thor
Meyda Fazilla Ashanum
Assalamualaikum warahmatullahi wabarokatuh. ana mampir Nih Thor 😊
Melisa Author: Silahkan 🙏
total 1 replies
uhuuyyyyyy
semangaat rezaa
uhuuyyyyyy
waduh jgn" reza suka sama rani
Endang Werdiningsih
ohhhh baru tau kalo novel ini nyambung sama gilang baskhara si abg yg naksir janda anak 3 alisa febriyanti tohhhh...
Melisa Author: Kirain bacanya sepenggal. Ya udah ikutin terus ye? cerita ini semua sambung menyambung menjadi satu.. eh? 😄
Endang Werdiningsih: ngga sepenggal" sih kak author,,,cuma baru ngeh aja pas nyebut nama gilang baskhara....😄
total 3 replies
Yans
menarik
Melisa Author: Terimakasih udah mampir 🙏🙏
total 1 replies
Yans
mau lanjut baca ya thor
Risa Aprilia
mampir baca ya thor
Melisa Author: Silahkan! banyak pun tak apa.😄😄
total 1 replies
Siti Norsham
Jalan cerita yang menarik berlainan sekali. Tidak membosankan. Tahniah thor atas idea-idea cerita yang bagus. Pikiran thor tip top. Saya suka bangat karya yang begini.
Melisa Author: Terimakasih loh.. saya tersungging euuyy. 🤣 Ikutin terus cerita nya. Jangan lupa favorit, agar kamu tau jika season 2 udah rilis. Thank you very much 😘😘😘 lip lip sekebun tebu untukmu! 🤣🤣
total 1 replies
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!