NovelToon NovelToon
Gadis Jenius Penuh Rahasia

Gadis Jenius Penuh Rahasia

Status: tamat
Genre:Identitas Tersembunyi / Wanita Karir / Balas Dendam / Tamat
Popularitas:664.4k
Nilai: 4.8
Nama Author: Tiara Pratiwi

Lilith Everhart, seorang gadis cantik yang diadopsi oleh pasangan dokter terkenal di dunia kembali ke negara asalnya, Amerion untuk membalaskan dendam pada orang-orang yang bertanggung jawab atas kematian orang tuanya. Orang pertama yang dicurigai sebagai dalang adalah paman dan bibinya. Merekalah yang saat ini menguasai rumah dan perusahaan Everhart Company yang dibangun oleh mendiang ayahnya. Dalam perjalanannya, tanpa sengaja dia menolong seorang laki-laki yang terluka parah. Dalam keadaan setengah sadar, laki-laki itu berkata, "Siapa kamu? Berikan nomormu, aku akan membalasmu nanti". Lilith menjawab,"Tidak perlu." lalu pergi sebelum akhirnya laki-laki itu kembali tidak sadar. Ternyata laki-laki itu adalah Damien Blackwood, orang terkaya di Amerion yang menguasai 70% bisnis yang ada di Amerion sekaligus penguasa dunia bawah di Amerion. Suatu hari dalam sebuah pesta topeng, mereka kembali bertemu, akankah mereka saling mengenali satu sama lain?

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Tiara Pratiwi, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Bab 8 Pesta Topeng dan Lelang Terbesar

Pukul 19.00

Kota Lost Angel

Di sebuah hotel bintang 6 akan diadakan pesta topeng sekaligus lelang terbesar di Amerion tahun 2025. Diantar menggunakan roll royce, dengan mengenakan gaun dan topeng berwarna emas, Lilith memasuki acara tersebut.

Lilith datang ke acara ini bukan untuk membeli sesuatu atau berpesta tapi untuk menemukan Damien Blackwood.

Saat pindah ke mansion Everhart, Lilith menyadari kalau gelang pemberian ayahnya hilang dan kemungkinan gelang itu ada pada pria yang ditolongnya malam itu.

Lilith mengecek cctv hotel saat pria itu pergi dan mencari identitasnya berdasarkan wajahnya. Dan ternyata pria itu adalah Damien Blackwood, pria terkaya yang menguasai 70% bisnis yang ada di Amerion. Lilith meretas Blackwood Company untuk mendapatkan jadwal pria itu.

Lilith juga meminta grup hackernya untuk mencari tahu lebih detail tentang lahan di Summerfield yang dimenangkan oleh Blackwood Company karena dia sedang mempertimbangkan untuk menjalin kerjasama dalam proyek Blackwood Company atas lahan itu.

Lilith memutuskan naik ke lantai 2 agar bisa melihat lebih jelas semua orang di Ballroom untuk menemukan pria itu. Pria itu sangat tampan dan punya aura kuat seharusnya tidak sulit untuk ditemukan di antara orang sebanyak ini.

Sesuai dengan tema acara, dalam pesta ini, peserta tidak menggunakan nama asli tapi nama samaran.

Lilith memutuskan menggunakan nama Lily saat masuk ke pesta. Meskipun tidak menggunakan nama asli tapi peserta harus membawa surat undangan asli dari penyelenggara. Ada barcode khusus dan berbeda di setiap undangan yang bisa menunjukkan keaslian. Warna kartu undangan yang berbeda juga untuk membedakan peserta VVIP, VIP, dengan peserta lainnya.

Tidak disangka, Lilith melihat Hendrik dan Sasha datang juga ke pesta ini. Dia berharap mereka tidak mengenalinya. Lilith kemudian meminta red Boa dan yellow phyton mengawasi mereka, merekam semua aktifitas dan pembicaraan mereka yang mencurigakan.

Tepat sebelum acara dansa dimulai, Lilith juga menemukan pria yang dia cari, Damien Blackwood yang juga menggunakan setelan suit berwarna gold.

Bisa couple gitu yak 😆

Akhirnya lilith pun mulai berjalan mendekatinya.

Lilith :"Apa anda tertarik untuk berdansa 1 lagu dengan saya, Mr?"

Damien merasa tidak asing dengan suaranya

Damien :"Baiklah"

Mereka pun menuju lantai dansa dan alunan lagu mulai mengalun. Begitu tubuh mereka berdekatan, Damien bisa mencium aroma bunga yang manis dan segar dari tubuh wanita itu. Begitu juga Lilith bisa mencium aroma kayu dan mint dari tubuh pria itu.

Damien tidak terlalu suka berdekatan dengan wanita salah satu alasannya adalah karena bau parfum mereka yang menyengat dan sangat mengganggu. Tapi kali ini dia merasa nyaman dengan aroma tubuh wanita ini. Membuatnya terus ingin mendekat. Damien yakin ini wanita yang menolongnya hanya dari suara dan baunya.

Damien :"Apa aku mengenalmu?"

Lilith :"Aku akan langsung berterus terang, gelang milikku hilang malam itu. Seharusnya kamu memilikinya.

Damien :"Jadi benar kamu. Kamu tidak meninggalkan identitas apapun jadi aku tidak bisa mengembalikannya. Apa nama lilith yang terukir di gelang itu nama aslimu? Berdasarkan data penduduk Amerion, ada lebih dari 100ribu orang dengan nama lilith, bagaimana aku harus mencarimu. Kamu bahkan menghilangkan seluruh kedatanganmu di hotel itu"

Lilith :"apa kamu membawanya?"

Damien :"Tidak"

Lilith :"Dimana aku bisa mengambilnya?"

Damien :"berikan nomormu, aku akan menghubungimu nanti"

Kemudian mereka berjalan menuju balkon untuk bertukar nomor, tiba-tiba saja pintu balkom terbuka dengan keras dan Justin masuk. Justin terkejut melihat Damien bersama seorang wanita dan mereka terlihat bertukar nomor ponsel. Apalagi Justin juga sempat melihat mereka berdansa.

Justin :"Hai!"

Lilith :"Hai"

Damien :"Mau apa kau kesini?"

Justin :"Aku hanya ingin mengingatkan lelang akan segera dimulai di ruangan lain. Aku dengar ada set perhiasan Queen of Ocean akan ada di lelang."

Justin melihat ke arah lilith

Justin:"Siapa namamu nona? Perkenalkan namaku Justin, aku sahabat pria ini. Sejak kapan kamu mengenal Damien, aku belum pernah mendengar Damien dekat dengan wanita mana pun"

Lilith :"Bukannya di sini dilarang menyebutkan nama asli?"

Justin :"tidak masalah itu cuma nama panggilan. Ada ratusan ribu Justin di Amerion!"

Lilith: "Namaku lilith dan aku tidak dekat dengan pria ini"

Damien :"Apa kau tertarik mengikuti lelang?

Lilith :"Iya."

Lilith melihat red boa melintas di depan pintu balkon dan menyusulnya.

Lilith :"Aku duluan, aku ke sini bersama teman."

Setelah lilith keluar

Justin :"sejak kapan kamu tertarik dengan wanita? Aku pikir kamu gay!"

Damien :"jangan sembarangan bicara! Dia wanita yang menyelamatkanku, aku hanya ingin membalas budi bukan tertarik padanya"

Mereka berdua kemudian berjalan ke arah ruang lelang.

1
Bunda Cica
Luar biasa
Kusuma Ningsih
kasih jodoh ya biar tambah seru
Laila Wahda
bagus bahasanya tersusun dengan rapi mengetik an nya tidak banyak yg lewat
Puch🍒❄
fotonya pertama kali liat udah kurang suka tp pas liat berkali2 di liat2 lama2 kok jd manis ya si damien2 ini ya wak😚
shena
🤭
FHR
Isadora beruntung tertolong, harusnya sadar apa yang dilakukan salah...
apajalah
🍁🍁🍁🍂
Sumiyati
nora ko mukanya tua banget thor
apajalah
🍂🍁🍂👌🍁🍂
Qaisaa Nazarudin
Bagus,Jangan mau ditindas,Dia yg berulah,Kalian yg menanggung akibatnya..
Qaisaa Nazarudin
Ngancaaaamm teruuuusss...yang ada udah tersebar juga...
Qaisaa Nazarudin
Wkwkwkwkwk definisi SENJATA MAKAN TUAN...
Dania
misi min
Dania
misi
Maryana Fiqa
klu aku, visual Damien kurang menarik itu terlalu muda,klu untuk cewenya pas segitu umur 20 thn
mutiara sandi
san aku bahagia.. yg bru novel nya judul apa thor
Ds Phone
kan dah jadi ti
Ds Phone
dah nak melekat lah tu
Ds Phone
mana tahu lepas tu jatuh cinta
Ds Phone
teruk sekali orang jahat tu buat
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!