NovelToon NovelToon
Savior : The Nightmare World

Savior : The Nightmare World

Status: tamat
Genre:Action / Fantasi / Komedi / Sci-Fi / Misteri / Tamat
Popularitas:278.8k
Nilai: 5
Nama Author: Ao

27 juli 2027. Hari dimana kebangkitan Dunia Nightmare World dimulai. seorang siswa bernama Ao mulai menyadari bahwa ada yang tidak beres di kepalanya, Seperti ada bisikan – bisikan yang menandakan akan ada mimpi buruk yang akan menghantuinya. Dan tepat saat jam 12 siang, Nightmare World pun dimulai. Dunia mengalami Gempa yang dasyat dan menghancurkan dunia yang damai sebelumya. Dunia yang penuh dengan Zombie dan Monster pun dihadapi oleh Ao dan kawan – kawannya ! selama beberapa hari pun mereka bertahan hidup diluar sana, menghadapi zombie – zombie dan monster –Monster yang berkeliaran, nyawa demi nyawa teman – teman mereka pun berterbangan. Sampai Team Vermelia Rose datang menjemput mereka ! beberapa dari mereka pun diselamatkan dan mereka dibawa oleh paskan Vermelia Rose ke sebuah Negara bernama Zenexter. Ao dan kawan - kawannya pun bertahan hidup disana dan mencari cara mengakhiri dunia mimpi buruk ini.

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Ao, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

New Hope

Di malah hari ini, aku masih terbangun dengan secangkir teh di depanku, sambil duduk di atas kursi dan melihat langit. Langit yang begitu indah dengan bintang – bintang yang bersinar.

“malam ini pun, langit tetap indah”

Walaupun pada malam hari, Zombie – zombie itu masih berkeliaran di jalan, sepertinya mereka sudah kehilangan kesadaran dengan rasa lelah mereka dan bisa berjaga setiap waktu.

“berarti….keluar di malam hari juga sama berbahayanya”

“em…..Ao !?”

Tiba – tiba bu maya datang menghampiriku sambil membawa secangkir teh.

“bu maya !? ….apa aku membangunkan mu ?”

“mana mungkin lah….aku Cuma terbangun sejenak dan ingin minum sesuatu yang hangat”

Akhirnya kami minum bersama di meja dekat jendela ini sambil menatap langit bersama.

“sulit tidur ya ?”

“begitulah….Terlalu banyak yang terjadi hari ini”

“kau harus tetap kuat Ao ! jika kau tumbang….itu akan berakibat ke yang lainnya”

“dari awal aku ingin bertanya, kenapa ibu memaksaku memimpin mereka ?”

“karena…..ibu tau kau peduli terhadap mereka bukan ?”

“emm !?”

“ibu juga sudah mengenalmu selama 2 tahun ini, tentu saja ibu tau sikap dan tekad mu”

“begituya……tapi, Gara – gara aku kurang kompeten. Kita sudah kehilangan banyak orang. Aku juga tidak tau mereka yang masih di atap sekolah selamat atau tidak”

“Ao, Jika kau berfikir semua yang kau lakukan akan berjalan sempurna di dunia yang seperti ini. Kau memang masih bocah ternyata”

“ehhh ?”

“hadapilah kenyataannya Ao ! dunia yang seperti ini memang sulit untuk melihat ke depan. Kita tidak tau apa yang terjadi terhadap kita. Tapi, kita tidak ingin memilih jalan untuk diam saja bukan ?”

“emmm…..ibu benar, Tinggal 2 hari lagi sampai kita diselamatkan. Sampai titik itu, kita harus tetap berjuang sekuat tenang”

Dia mendekat dan menaru cangkir kosong itu di depanku.

“nah…itulah kata – kata yang ingin ku dengar dari mu. Sudahya aku mauuuuu tidur lagi. Titip cangkirnya ya”

“iya iya”

Bu maya pergi meninggalkanku untuk kembali tidur di ruangannya.

“berjuang sampai akhir kah……em ?”

Saat aku melihat ke luar jendela, Sepertinya aku melihat sesuatu yang menyala seperti 2 lampu berwarna merah….namun 2 lampu itu bergerak menuju belakang gedung besar itu…..

“apa itu ?” apa ada seseorang ? sudahlah, lebih baik aku mencoba untuk tidur”

Aku menutup jendela dan mencoba kembali tidur.

Hari pun berlalu, tinggal 1 hari lagi untuk team penyelamat datang. Sesuai apa kata bu maya kemarin. Aku tidak bisa sedih begitu saja, Aku harus tetap semangat agar tidak membebani yang lainnya juga.

“emm….Pagi Karin !”

“ehhh…..Ao…..kau bangun pagi sekali ya ?”

“ya….kau kemarin bangun pagi juga bukan ?”

“biasanya aku begadang di depan leptop seharian….tapi karena kondisi yang seperti ini…aku jadi tidur terlalu cepat”

“begitu ya….ngomong – ngomong apa bu jili sudah bangun tadi ?”

Kami membuat ruang bioskop menadi tempat tidur..…dan ruang laki – laki berada di bioskop 2 dan perempuan di bioskop 4.

“sepertinya dia masih tertidur”

“bisakah aku minta bantuan mu untuk membangunkannya ?”

“emmm…sebenarnya kemarin aku juga yang membangunkannya…tapi tadi saat aku ingin membangunkannya, dia bilang “emmm…tunggu ao saja datang membangunkanku”

seperti itu ?”

“………..ta…tapi itu berarti aku harus masuk ke ruang tidur perempuan dong !”

“ya….kurasa tidak ada masalah karena mereka tidak ada yang tidur sambil telanjang….”

“…..be…begituya…..”

Bagai mana ini, apa aku tunggu sampai bangun saja ya......emm…..tunggu !?

“se….setidak nya….maukah kau menemaniku membangunkannya !?”

“!!!”

“emm ?”

Entah kenapa sepertinya dia terdiam sejenak dan wajahnya memerah.

“ba….baiklah…..aku temani….”

“ok…ayo !”

Kami berdua berjalan menuju bioskop 4 dan Karin membuka pintu ruangan itu.

“emmm…ada apa ? ayo masuk“

“ehh….ahhh…iya”

aku merasa seperti melakukan sebuah kejahatan. Dan benar saja…semua masih tertidur termasuk bu maya dan bu jili, akupun mencoba membangunkan bu jili dengan suara pelan.

“bu jili….ayo bangun….kita harus memeriksa Rika dan Leo….”

“…..emmm…..Pergilah !.....em…em…”

Bu jili masih mengigau dan sulit untuk dibangunkan. Akupun bertanya kepada Karin.

“ba…bagaimana ini ?"

“emm….mungkin kau membangunkanya kurang keras"

“baiklah…..Bu jili !! Bangun !! Bangun !!”

Bu jili perlahan membuka matanya dan sepertinya dia akan bangun.

“emmm…”

“ahh…..bu jili !”

“GYAAA !! PEMERKOSA !!”

“ehh !!!”

Semua siswa seketika bangun dan membuat kehebohan seisi bioskop !

“Ao !?!?”

“Kenapa kau masuk ke ruang perempuan !!!”

“Mesum !!”

“KYAAA !! KELUAR !!”

Aku dilepari barang – barang dan langsung saja lari ke luar ruangan.

“hah…..hah….sudah kuduga ini ide yang buruk……emm !?”

Karin keluar dari ruangan perempuan dengan santainya sambil ada sebuah panci yang mendarat di kepalannya.

“……….”

“ahh…...maaf ya…..kau jadi kena lempar juga ya”

“………Ao !?”

“emm…...iya ?”

“………Mesum !”

“JANGAN IKUT – IKUTAN !”

Setelah kesalah pahaman terjadi, akhirnya Karin memberi tau ke semua siswa kalau aku hanya mau membangunkan bu jili untuk melakukan pemeriksaan ke Rika dan Leo.

“tolong lah bu jili….jika minta dibangunkan jangan berteriak seperti itu !”

“ahahah…..maaf ya Ao….aku tadi lagi bermimpi tiba- tiba kau muncul dan membuatku kaget”

“memangnya mimpinya seperti apa ?”

“emmmm….mau tau ?”

“mungkin lebih baik tidak !”

Saat kami masuk ke ruang pengobatan sementara, kami hanya melihat Rika yang sudah duduk di kasurnya. Namun Leo menghilang.

“eh ? Rika ! Dimana Leo !”

“kalau mecari Leo dia, ah !”

Tiba tiba Leo muncul dari toilet dan sepertinya tanganya sudah tidak diperban lagi, sepertinya dia sudah benar – benar pulih.

“Leo !”

“Team Pelindung Leo Vermelio….akan kembali bertugas !”

“senang sekali melihat semangat mu itu Leo !”

“ya….aku tidak bisa terus – terusa tidur disini…sementara ka ted sudah berjuang untuk kita”

Leo juga berasal dari club karate….dia sama hebatnya dengan ka ted, kekuatan dia sangat dibutuhkan di kondisi seperti ini.

“kalau begitu mohon bantuannya ya Leo”

“Sama – sama Ao !”

“kalau begitu aku mau memeriksa Rika dulu…kalian berdua tunggulah di luar”

“Seandainya aku bisa sembuh cepat seperti ka Leo...aku pasti sudah berdiri dari tempat tidur ini”

“bersabarlah Rika, kuyakin kau juga akan sembuh besok”

“terimakasi atas semangatnya Ao !”

“baiklah.….ayo kita keluar Leo”

Kami berdua keluar dari ruangan, membiarkan bu jili merawat rika.

“ku dengar….Arisa dan Ayano sudah terinfeksi”

“…..i…iya….”

“padahal Ayano hanya terkena cakaran saja….tapi ternyata tetap saja ya…”

“ya….kita harus lebih berhati – hati”

“terlebih lagi…apa kau tadi malam terbangun ?”

“ehh…iya”

“berarti kau mendengarnya juga ya ?”

“mendengar apa ?”

“kau tiak mendengarnya ? jam berapa kemarin kau masih terbangun ?”

“aku tidur sekitar jam 1an”

“begitu ya….berarti tadi malam kau tidak mendengarnya”

“makanya kubilang mendengar apa?”

“karena kalian tidur di bioskop yang kedap suara…berbeda dengan ku dan Rika yang tidur di ruangan kesehatan…dan juga saat tidur, aku selalu membuka jendela dan suara gaduh itu terdengar jelas."

“suara gaduh ?”

“ya…sekitar jam 2 pagi kemarin…ada yang membuat keributan di sekitar mall ini…yang kudengar seperti bunyi barang – barang yang terbanting dan dobrakan sebuah pintu”

“………”

“ada apa”

“apa ini perbuatan seseorang ya !?”

“memang nya kenapa ?”

“tadi malam sebelum tidur juga. Aku melihat ada 2 lampu menyala berwarna merah di sekitar mall ini”

“……Ao….kita harus memeriksannya….”

“kau benar…tinggal 1 hari lagi sampai team penyelamat datang…kita harus tetap mengamankan teman – teman kita”

“kau benar !”

“baiklah…ayo berkumpu !l”

“ok !”

Tinggal 1 hari lagi kami akan diselamankan, aku kan lakukan apapun untuk menjaga teman – temanku. Karna Harapan kami sudah sangat dekat.

to be continued.....

1
bysatrio
Puncak komedi! Sialan emng., wkwkwk
bysatrio
Dia yg nyebarin virusnya, atau dia yg nuntun ao? Seenggaknya dia tau beberapa rahasia., mari lanjutkan
bysatrio
Bagus ceritanya, fantasi tinggi dengan moral manusia yang masih lazim, ga langsung op di awal. Cerita bagus, lanjutin thor.
Lucas( Crazy God)
hmm Pandora..
Lucas( Crazy God)
waittttt whatt?? chainsaw man in RE 4?!!
Mr. GR
MC nya lemot dan penakut, banyak mikir . Udah dikasi peringatan tp malah kaya orang gila
Ao Yudarame: masih Cupu MC nya di awal2 mah
total 1 replies
R A C H A E L
lu buat cerita yg kyk gmna si thor
Ao Yudarame: entahlah, cuma menuangkan semua yang ada di isi kepala 😅
total 1 replies
oioi siapa
'Darimana kau mendapatkan title seperti itu!!'
oioi siapa
"Karin, kelas satu C"

"........"

"Eh? sudah?"
AA Cyberc
semangat kak
Blue
apa sih ga jelas mc nya diem aja cuma grgr perintah cuihh
AA Cyberc
kok baru upload kakak
tamatin aja kak,biar kakak ada karya,aku selalu nunggu cerita ini kak, penasaran endnya gimana,pliss tamatin ya kak🙏🙏
AA Cyberc: wkwkkwkw sabar ya
Ao Yudarame: iya, ada beberapa masalah yang datang bertubi2, tapi pasti di tamatin ko 👍
total 2 replies
Bagaikan keras sakti
Pusing pala
Bagaikan keras sakti
Berjumpa lagi dengan Dunia putih
Bagaikan keras sakti
Mantap
Bagaikan keras sakti
Ayo pake pernapasan api
AA Cyberc
jngn patah semangat thor ya
gw akan selalu menanti up darimu
AA Cyberc
lnjt
Istriny Jungwhan😌
lanjut kak
Ao Yudarame
di usahakan secepat nya 👍
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!