NovelToon NovelToon
Belenggu Hasrat Kakak Ipar

Belenggu Hasrat Kakak Ipar

Status: tamat
Genre:Romantis / Misteri / Contest / Patahhati / Perjodohan / Nikahkontrak / Kriminal / Detektif / Beda Usia / Cinta Terlarang / Pihak Ketiga / POV Pelakor / Tamat
Popularitas:30.9M
Nilai: 4.9
Nama Author: hye seung "eva"

Kisah di paket secara lengkap misteri, hasrat, cinta, kesedihan, amarah bercampur aduk menjadi satu.

karya ini orisinil by eva Hye Seung,yang berani menjiplaknya mati saja ke laut

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon hye seung "eva", isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Mimpi di masa lalu yang terus berulang

Dimalam yang kelam ketika hujan gerimis mulai membasahi bumi, sebuah mobil tampak melaju dengan kecepatan penuh menembus sepiny jalanan pinggiran kota Paris, seorang gadis tampak panik didalam mobil nya sambil mengendarai kendaraan nya.

Masih teringat satu perkataan teman nya sore tadi.

Kau tidak akan percaya ini Emilia, laki-laki memperkosa mu 5 tahun yang lalu tiba-tiba datang mencari diri mu.

A..ap?

Dia membawa seorang anak kecil yang di Yakini nya sebagi putra surogasi mu.

Tidak..tidak...

Emilia tampak ketakutan, ingatan nya saat dia diperkosa begitu mengerikan, ketika tubuh nya di jamah oleh laki-laki yang sama sekali tidak dia ketahui wajah nya, dia ingin sekali berteriak, menangis dan memberontak tapi seluruh tubuhnya seolah-olah lumpuh sama sekali tidak bisa di gerakkan.

Seseorang meletakkan obat penenang didalam minuman nya, malam itu menjadi kenangan paling mengerikan dalam hidupnya.

Dia benci aroma laki-laki yang berada di atas nya, bahkan laki-laki.itu menyebut nama 1 perempuan dari balik bibirnya.

"Elis"

Nama itu terdengar begitu mengerikan di balik telinga emila, gadis itu ingin sekali memaki dan marah, ingin sekali berkata aku bukan diri nya.

Tapi suara itu bahkan sedikit pun tidak mau keluar dari bibirnya.

Hingga keesokan paginya, orang-orang memindahkan tenaga tubuhnya entah kemana, berbulan-bulan hidupnya bagai dipenjara. Tertidur seperti layak nya di dalam ruangan kaca, yang terus di infus dengan sesuatu yang membuat dia kenyang dan tidur secara bersamaan.

Satu pagi ketika dia bangun, dia menjadi manusia paling linglung didalam hidupnya, seperti orang bodoh dengan seluruh tulang-tulang tubuh nya yang terasa kaku, lalu saat dia menatap tubuhnya sendiri didepan cermin, bagian perutnya seolah-olah baru saja di belah oleh seseorang kemudian ditutup kembali dengan sempurna, garis halus itu Terlihat samar-samar di area perutnya.

Lalu setiap kali melihat anak-anak disekitar nya, Emilia merasa sesuatu didalam dirinya seolah-olah menghilang entah kemana.

Hingga malam ini tiba-tiba teman baik nya berkata, laki-laki itu mencarinya membawa seorang bocah berusia 4 tahun.

Emilia mulai menghitung waktu, dengan tangan gemetaran dia berfikir apa mungkin? mungkinkah? mungkinkah seseorang atau bahkan laki-laki itu memanfaatkan dirinya?.

Namun sesuatu di luar akal sehat nya terjadi, tiba-tiba seseorang mencoba mengejar dirinya, mencoba untuk menghabisi nyawa nya sebelum di bertemu laki-laki itu dan anak kecil itu.

Saat ini orang itu berada tepat dibelakang nya, melaju dengan kecepatan penuh mengejar laju mobil nya selama beberapa waktu.

"Tuan Seseorang mencoba mengejar ku"

Emilia bicara melalui handphone nya dengan seseorang, di terus memacu mobil nya menembus jalanan.

"Aku berada tidak jauh di hotel Val Girard"

Ucap Emilia lagi.

Hingga saat melihat lampu merah, Emilia mencoba untuk memutar, tapi dari arah kanan tahu-tahu ada sebuah mobil yang masuk menerobos ke arah nya, Emilia berusaha menghindar tapi mobil di belakang nya menghantam mobil nya dengan begitu kencang.

Citttttt

Kiiiiitttt

suara gesekan rem terdengar memekakkan telinga.

Brakkkkkkk

brakkk

Hantaman keras terdengar di seluruh penjuru jalanan pinggiran kota Paris.

"Ha....ahhh...."

Emilia tersentak dari mimpi buruk nya, nafas nya terdengar tersengal-sengal, keringat dingin membasahi seluruh tubuh dan wajahnya.

Seketika Emilia menangis didalam diam.

Dia fikir Kenapa kejadian itu terus menjadi mimpi yang terus menghantui nya.

1
Randa Ku Depresi
ok kak
Q1n9 Yu3R
Luar biasa
Mama Ai
Kecewa
Mama Ai
Buruk
Ulum Miftaa
keren
Agen One: Mampir kak, judulnya Iblis penyerap darah🙏
total 1 replies
Irma
Luar biasa
Bunda
mama
Kiember Liea
kelihatannya ada salah paham
Dysha♡💕
dimana ini bacanya?
Miss Berry: masih di noveltoon atau mangatoon kk, cari aja judul TERJEBAK BIRAHI DUDA GILA. Jangan lupa mampir di novel PUTRI PERAWAN MILIK DADDY dijamin bikin jedug jeder bacanya
total 1 replies
Dysha♡💕
Luar biasa 👍🏻
Dysha♡💕
Ngakak sumpah🤣🤣
Dysha♡💕
emre dan Elma membuat cerita tidak begitu tegang,,tambah seru👍🏻
Dysha♡💕
sumpah author nya hebat👍🏻
Dysha♡💕
suka banget sama cerita kaya gini,hot penuh misteri dan teka teki dan juga ngga bertele tele👍🏻
Yani Basith
keren .. udah 2x baca .. tp alurnya slalu lupa .. ky baca dr awal .. smooooth banget penyelesaian teka tekinya .. tiba2 ngeh setelah jauh .. pokonya keren pooooll
Gktau
Luar biasa
shila fardell
Lumayan
Yayuk Susilowati
aq curiga ini nesya , trd dady nya atw paman kedua emre ahhhhh pusing
Yayuk Susilowati
suami mana suami kuuuu. haredangggg
Yayuk Susilowati
😂😂😂😂
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!