NovelToon NovelToon
SESAL USAI TALAK

SESAL USAI TALAK

Status: tamat
Genre:Romantis / Teen / Misteri / Contest / Patahhati / Tamat
Popularitas:1.5M
Nilai: 4.9
Nama Author: Naffia Inthan

Benar kata pepatah, penyesalan memang selalu datang terakhir (belakangan).

Hal serupa terjadi kepada Evan satria.
Dengan gelap mata Evan tega mentalak tiga Byanca Almahera. Istri yang baru beberapa hari ia persuntingnya.

Ke salah pahaman Evan terhadap Byanca, membuat rumah tangga yang baru saja akan di mulai tersebut hancur sekatika.

Akan kah mereka bisa kembali bersama?
Mampukah takdir merubah semuanya?

Ikuti cerita selengkapnya : SESAL USAI TALAK

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Naffia Inthan, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Part 18 KENAPA JADI SEPERTI INI?

Byanca tengah mengemudikan mobilnya menuju arah jalan rumahnya. Perasaan Byanca kini sudah lebih baik. Setelah membagi cerita kepada dua sahabatnya itu, Byanca merasa lebih lega.

30 Menit kemudian, Byanca sudah sampai di dekat rumahnya, Byanca menghentikan laju mobilnya ketika melihat banyak kerumunan orang di depan rumahnya.

Dari pakaian mereka seperti wartawan, karna diantara mereka banyak yang membawa kamera, sepertinya untuk mengriport.

Byanca mengambil ponsel dari dalam tasnya, dia terlihat menelpon seseorang.

"Aduuh kok gak diangkat sih!" gerutu Byanca, sambil terus mencoba lagi menelpon mamahnya, untuk menanyakan ada apa sebenarnya.

Beberapa kali mencoba menelpon mamahnya, namun nihil Byanca sama sekali tak mendapat jawaban dari mamah Lyli, mamah Lyli tak mengangkat telpon dari Byanca.

Byanca tak putus asa, ia menelpon kembali, namun kali ini ia menelpon ke telpon rumahnya.

"Ayo dong angkat"

Tak lama kemudian akhirnya sambungan telpon terhubung.

"Hallo, ada yang bisa saya bantu?" suara di dalam telpon tersebut, sepertinya yang mengangkat telpon tersebuta salah asisten rumah tangganya.

"Hallo bibi, ini Byanca bi, mamah ada di rumah gak bi?" tanya Byanca.

"Oh non, kirain siapa! Ada non, sebentar saya panggilan dulu nyonya!"

"Iya cepat.."

"Hallo by, kamu dimana sayang?" tanya mamah Lyli di dalam sambungan telpon tersebut, suara mamah Lyli terdengar penuh kekhawatiran serta panik.

"Byanca ada di dekat rumah mah, mah kenapa di depan rumah banyak orang?"

"By kamu jangan keluar mobil dulu, sebaiknya kamu jangan pulang kerumah dulu, kamu pulang ke apartemen aja ya sayang. Mereka itu wartawan!"

"Wartawan mah?"

"Iya by, kabar tentang perceraian kamu dan Evan sepertinya sudah di ketahui publik, dan mereka kesini pasti mencari kamu untuk meminta klarifikasi masalah itu!"

"Kok mereka bisa tau mah? Mereka tau dari siapa bukankah yang mengetahui masalah ini hanya kelurga kita dan keluarga mas Evan!"

"Iya sayang, mamah juga tidak tau! Mamah juga kaget pas tadi mamah liat di depan rumah kita banyak wartawan, dan di tv juga berita tentang masalah kamu dan Evan menjadi trending topik sayang."

"Apa mah? Siapa yang melakukan semua ini mah?"

"Tidak tau sayang, kamu tenang ya sayang, kamu jangan banyak pikiran, untuk sementara kamu tinggal dulu di apartemen ya sayang. Biar mamah dan papah yang akan menyelesaikan masalah wartawan-wartawan ini."

"Iya mah, terima kasih ya mah. Maaf gara-gara aku mamah dan papah jadi banyak masalah"

"Tidak sayang ini semua bukan salah kamu, kamu jangan memikirkan hal ini ya!"

"Baik mah"

"Ya sudah kamu ke apartemen saja ya sayang istirahat, nanti mamah dan papah akan menyusul kamu kesana"

"Baik mah!"

Sambungan telpon pun terputus, Byanca kembali memasukan ponselnya kedalam tas, lalu menyalakan kembali mobilnya menuju apartemen.

"Ya tuhan, kenapa jadi seperti ini?" lirih Byanca, sambil mengemudikan mobilnya, air mata Byanca kembali membasahi pipinya.

***

Papah Jonathan terlihat panik, saat mendengar kabar anak buahnya bahwa di kediamannya banyak wartawan.

Papah Jonathan bergegas meninggalkan kantornya, untuk segara pulang, karna khawatir dengan kondisi anak dan istrinya.

Sebelum itu papah Jonathan sudah menyuruh anak buahnya untuk membereskan dan mengusir wartawan-wartawan yang mendatangi rumahnya itu.

Dan tak lupa papah jonathan juga menyuruh orang kepercayaannya untuk mencari tau siapa yang sudah memberitahu publik tentang masalah perceraian Byanca dan Evan.

Dangan wajah yang panik, papah Jonathan mengemudikan mobilnya dengan kecepatan tinggi, agar segara sampai di kediamannya.

Saat diperjalanan tiba-tiba ponsel papah Jonathan berbunyi, papah Jonathan menurunkan laju kecepatan mobilnya, lalu mengangkat telpon yang masuk kedalam ponselnya itu.

Panggilan tersebut ternyata dari mamah Lyli, yang mengabarinya tentang wartawan-wartawan yang ada di depan rumah mereka.

"Halo mah!"

"Pah cepat pulang, disini banyak wartawan Pah, mamah bingung harus bagaimana?" Suara mamah Lyli terdengar sangat panik di sana.

"Mah, mamah tenang dulu ya mah, papah lagi diperjalan untuk pulang!"

"Cepat ya Pah!"

"Iya mah, pokoknya mamah jangan keluar ya, biar papah saja yang menghadapi wartawan-wartawan itu."

"Iya pah tapi cepat ya Pah!"

"Iya sayang iya. Oh iya Byanca bagaimana?"

"Byanca sudah aman Pah, Byanca sudah mengetahui semua ini, dan Byanca mamah suruh untuk tidak pulang dulu kerumah, mamah menyuruh Byanca untuk sementara tinggal di apartemen kita saja!"

"Oke mah, keputusan ya bagus! Kalau begitu mamah disana tenang ya, papah sebentar lagi pulang oke"

"Iya pah!"

Lalu papah Jonathan memutuskan sambungan telpon tersebut, dan melajukan mobilnya dengan kecepatan tinggi sekali.

Bersambung...

Jangan lupa dukung author dengan like, comen dan Votenya.

Terima kasih.

1
angel
Evan sendiri egois ..gk trima byanca jg dijebak tp main talak2 aj tanpa cr bukti
angel
enak banget ya jd laki ..gk suka langsung talak ..perempuan ibarat keset...baru tau sgt gampangnya utk menceraikan istrinya di dlm ...
ovi
👍👍👍👍
Tiwik Firdaus
berati malah evan yang melakukan hubungan badan dengam orang lain kan itu karma kamu yang wzktu itu menuduh bianca
Tiwik Firdaus
sukurin tau evan karma
Tiwik Firdaus
sukurin makanya bibir itu buag ngomong yang baik2 aja mudah ngomong talak aja
Tiwik Firdaus
kamu akam menyesal seumur hidup evan setdlah ini
Tiwik Firdaus
ngak dikirim keluar negeri saja papa jonathan suruh cari kerja disana
Tiwik Firdaus
bener banget bianca kamu harus bangkit kembali dan buktikan kamu bisa bahagia tanpa lelaki bodoh seperti evan
Tiwik Firdaus
bianca juga goblok pergi ngak minta ijin dulu sama evan suaminya bisr evan tau kalau dia pergi mama mertua yang jahat itu
Tiwik Firdaus
yang benar yang mana nanya kok kadang anita kadang silvia membingungkan sedangkan sekretaris evan juga silvi
evita vita
bianka bodoh jg knp g bilang keorgtu bahwa kehotel itu bersama mm Anita
evita vita
tinggalkan aja laki bodoh itu,,ms org kaya yg cerdas g bisa menyelidiki
evita vita
bapaknya evan yg bego sdh tau ank tiri dan istri ga beres ko dpelihara
Novi Anjar
sampai episode 19 ini ceritanya bagus
ada satu dua tipo itu biasa, tidak mengurangi alur ceritanya
semangaaat Thor 🙏
Rari
Talak Tiga masih bisa langsung rujuk? Adakah dalilnya?
Tati Suwarsih Prabowi
evan modus!!!
Tati Suwarsih Prabowi
masa bru nikah bbrp hari sdh hamil?
gee
frees??
Hasnawati Latif
SMG Bianca TDK hamil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!