Aku tidak menduga, Suami yang aku cintai selama ini ternyata bermain gila di belakang ku,
Rumah tangga ku yang kubangun dengan kokoh, harus hancur karena datangnya orang ke tiga dalam rumah tangga ku,
Dia berhasil merebut suami ku,
dan sampai dengan tega nya dia juga membuat ku harus berpisah,
penceraian yang tidak pernah aku fikirkan, tapi sekarang aku harus menerimanya.
Dan sayangnya..
Di saat aku ikhlas berdamai dengan keadaan, mencoba melepas semuanya, memulai hidup yang baru,
Cobaan datang kembali saat aku mengetahui aku hamil anak dari suamiku.
Haruskah aku menggugurkannya..???
Atau harus menerima semua ini dan melupakannya lagi..???
TIDAKKKK...!!!!
Aku bukan tuhan yang mempunyai sabar yang tinggi..
Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon RuQi, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri
BAB 7
Cerry adamson, mata hijau dengan rambut pirang coklatnya membuat Cerry menjadi cewek tercantik di kampusnya dulu, banyak yang mengejar ngejar Cerry, tapi satupun tak ada yang berhasil membuat Cerry terpesona,
Menjadi anak tunggal membuat Cerry tidak bisa banyak bermain dengan teman temannya, bahkan saat kuliah Cerry lebih menghabiskan waktu di dalam kelas dari pada di luar,
awal bertemu dengan Angga saat Cerry melihat Angga yang hampir terserempet mobilnya, awalnya hanya kasihan pada Angga yang kehilangan kekasihnya, tapi kelembutan Angga membuat Cerry perlahan lahan menyukai Angga yang hanya seorang pegawai cafe,
Orang tua Cerry tidak mempersoalkan kekurangan Angga, bahkan orang tua Cerry membiayai semua pendidikan Angga di luar negri bersama Cerry sampai lulus sarjana,
2 tahun berpacaran dengan Cerry, Angga memberanikan diri melamar Cerry, Cerry yang merasa senang menerima lamaran Angga, hingga 3 bulan kemudian mereka menikah,
Tahun pertama mereka menikah Angga sangat perhatian dan baik sama seperti dulu bertemu, sampai pernikahan ke tiga tahun, Cerry harus kehilangan orang tuanya karena kecelakaan pesawat,
Dan saat itu juga, Angga sedikit Berubah padanya, Cerry merasa Angga semakin jauh darinya, yang selalu memberi kabar, ntah kenapa sekarang jarang sekali memberi kabar, tak jarang Angga tidak pulang kerumah, kadang Cerry menunggu sampai tengah malam di ruangan tamu hingga tak jarang Cerry tertidur di sofa ruang tamu,
Semakin hari semakin cuek dan dingin Angga pada nya, tak jarang keributan kecil pun menjadi besar, Angga sekarang menjadi keras kepala dan selalu suka marah marah tak jelas pada cerry
Sampai malam di mana cerry harus menelan pahitnya kehidupan, di saat orang yang dia cintai lebih dari 6 tahun itu membawa mantan pacarnya yang sedang hamil anak dari suaminya,
HANCURRRR...
Yaaaa...
wanita mana yang tidak hancur saat menerima suaminya mencintai wanita lain yang dulu pernah bilang bilang cinta padanya,
SAKITTTT....
Itu yang di rasakan Cerry, air mata mungkin bisa meluapkan sedikit emosi pada diri Cerry, tapi dendam dan penghinaan ini tidak bisa Cerry terima, harus ada balasan yang setimpa untuk mereka,
Bohong bila kalian bilang baik baik saja, tak ada perempuan yang akan baik baik saja melihat suaminya bermesraan dengan wanita lain,
Dan Cerry, dia bukan tuhan yang mempunyai sabar yang tak terhingga, dia hanya wanita yang rapuh dan butuh kasih sayang...
kehidupan Cerry berubah seketika, harus hidup berdampingan dengan kekasih suaminya di satu atap, sampai percekcokan kecil yang selalu di besar besarkan Angga, hingga perlahan perhatian dan cinta Angga dia berikan sepenuhnya untuk kekasihnya dan calon anaknya,
******
Hallo guys.. ini novel ke2 ku, banyak yang aku revisi, soalnya alurnya suka lupa karena kerjaan yang menumpuk segunung, mungkin ini bakal up sehari sekali, tapi kalo ga capek ya bisa 2 kali sehari atau lebih, doain ya semoga RuQi selalu kuat dan sehat, biar bisa lanjut up..
Jangan lupa juga buat kalian yang udah baca novel
"ISTRI YANG DI HIANATI KARENA ORANG KETIGA"
jangan lupa mampir juga ke novel aku yang satunya, yang berjudul "INDIGO" Karya RuQi
baca kisah aku di sana, semoga kita bisa saling sayang dan saling kenal... tetap support aku ya kakak kakak semua... lopp loop buat semua penggemar Novel INDIGO dan DERITA ISTRI KARENA ORANG KETIGA💕💕💕