NovelToon NovelToon
Pria Autisme Itu Adalah Suami Ku

Pria Autisme Itu Adalah Suami Ku

Status: tamat
Genre:Obsesi / Dijodohkan Orang Tua / Tamat
Popularitas:45.5k
Nilai: 5
Nama Author: NisfiDA

Elwin Jenaro Redman seorang pria yang berusia 30tahun, namun kehidupannya begitu sangat menyedihkan sekali.

Elwin dinyatakan mengidap penyakit Autisme sehingga membuat dirinya diasingkan oleh kedua orang tuanya.

Walaupun dia memiliki wajah yang begitu tampan namun karena penyakitnya itu membuat kedua orang tuanya mengurungnya terus didalam kamar, dia tidak diperbolehkan keluar dari kamar itu apa lagi untuk berkumpul dengan mereka.

Dia adalah putra satu-satunya dari pasangan Danu dan Agita, akan tetapi mereka mengatakan dia adalah hanyalah beban hidup.

Namun disuatu ketika, Danu memaksa putranya untuk menikahi salah satu gadis dari sahabatnya gadis itu bernama Rissa Amanda Soraya dia berusia 25tahun memiliki wajah yang begitu cantik dan hati yang lembut.

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon NisfiDA, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Perubahan Sangat Bagus

" Bagaimana dok hasilnya?" tanya Farrel

" Sepertinya banyak ada perubahan selama ini dari Tuan Elwin"

" Perubahannya seperti apa?"

" Dia sudah bisa mengerti tentang arti kehidupan bersama, dan juga dia bisa mengontrol emosinya. Saya sangat terkejut melihat dia bisa berinteraksi dengan seseorang, bahkan dulu jangankan ingin berinteraksi melihat saja dia sudah mengamuk. Sepertinya adik anda benar-benar merawatnya dengan tulus hati sehingga membuatnya begitu banyak berubahnya"

Farrel tersenyum saat mendengar ucapannya Dokter memuji Rissa. Memang benar selama Elwin bersama Rissa sangat terlihat berbeda sekali.

Dari tampilannya hingga yang lainnya, dulu walaupun dia bisa mandi sendiri tetapi tampilannya begitu kusam sekali.

Berbeda dengan sekarang, tampilan sangat rapi dan bersih serta wajahnya benar-benar begitu tampan sekali.

Jika orang tidak mengetahui bahwa dia memiliki penyakit Austime, mungkin dia menjadi incaran para wanita lainnya.

" Jadi apa penyakitnya bisa hilang dok?" tanya Farrel karena penasarannya

" Penyakitnya tidak bisa hilang, hanya saja yang terpenting dia bisa mengontrol emosinya. Tetapi yang salah lihat dari Tuan Elwin, jika seseorang mencoba untuk mengganggu orang terdekatnya mungkin dia akan mengamuk"

" Maksud Dokter, jika seseorang mengganggu istrinya?"

" Benar, dia akan membelanya dan mengamuk dia tidak peduli bahwa dirinya bukan orang normal seperti lainnya. Tetapi ingat jangan meremehkan emosinya orang autisme karena itu sangat berbahaya. Apa lagi jika seseorang ingin melaporkan atau menahannya itu tidak bisa karena dia sedang sakit"

Farrel terdiam saat mendengar ucapannya Dokter, yang dikatakan Dokter itu sangat benar. Sering terjadi saat Elwin sedang marah dia benar-benar tidak bisa mengontrol dirinya.

" Jadi saya sarankan, anda harus mengatakan kepada adik anda untuk mengontrol emosinya agar dia tidak melukai seseorang"

" Baik dok nanti saya akan sampaikan kepada adik saya"

" Baiklah, kita kembali kontrol dibulan depan ya semoga semuanya baik-baik saja. Ingat untuk diperhatikan emosinya jangan sering dipancing apa lagi orang terdekatnya diganggu maka dia akan marah"

" Baik dok saya mengerti, kalau begitu kami pergi dulu dok. Terima kasih"

" Sama-sama tuan"

Farrel membantu Elwin bangun dari duduknya, lalu mereka keluar dari ruangan Dokter tersebut. Saat keluar dimana Farrel mencoba berbicara kepada Elwin.

" Kamu sudah dengar sendiri bukan apa yang dikatakan Dokter?" tanya Farrel kepada Elwin

Elwin menganggukkan kepalanya.

" Apa yang dikatakan Dokter?"

" A-aku harus mengontrol e-emosiku"

" Benar, kamu harus mengontrolnya"

" Tapi sulit bagiku"

" Kenapa?"

" Karena j-jika seseorang mengganggu R-rissa a-aku akan sangat m-marah sekali, karena bagiku R-rissa adalah segalanya untukku"

Farrel terdiam, bukan hanya Elwin yang marah jika Rissa diganggu. Bahkan Farrel juga begitu tentunya saja bukan pemikiran Elwin saja bagi Farrel dan Ferry Rissa adalah segalanya dalam kehidupan mereka.

Itulah mengapa mereka tidak ingin memiliki pasangan hidup, karena belum tentu ada yang bisa mengerti tentang keadaan Rissa.

Pastinya akan susah jika mereka ingin terlalu peduli kepada Rissa, bahkan saat ini mereka berdua yang menghidupi Rissa karena kekurangan Elwin tidak bisa membuatnya bekerja.

Makanua dari itu, Farrel dan Ferry menolak untuk mencari pasangan karena sangat fokus kepada Rissa.

" Kamu memang sangat benar, aku pun juga begitu tidak bisa melihat orang selalu menindas Rissa. Itu akan membuatku menjadi sangat marah sekali. Karena bagiku Risaa adalah segalanya dalam hidupku yang dititipkan oleh mendiang Mamaku"

1
Andini Dwi pertiwi
seruu kaa makasih yaa udh buat cerita sebagus iniii, aku bantu promosi in ke temen aku yaa, sayangg sebagus ini blm ramee, smngtt❤
🥑⃟🔮S⃟M icaaaa🐐
akhirnya tamat horaa happy ending konfliknya
Aditya hp/ bunda Lia
weeeeh, ... tamat yah happy ending konfliknya gak berat makasih thor 🙏
🥑⃟🔮S⃟M icaaaa🐐
lanjutttt kaaaaa
Aditya hp/ bunda Lia
selamat Elwin .. Rissa udah jadi mommy and Daddy dan kalian duo kakak hebat udah jadi uncle yah ...
Aditya hp/ bunda Lia
waduh hati2 juga jangan sampe kecelakaan thor
🥑⃟🔮S⃟M icaaaa🐐
lanjutttt kaaaaa
yumi chan
thor mdh2an erwin bisa mnjd ayh yg siaga ..
🥑⃟🔮S⃟M icaaaa🐐
lanjuttt kaa
yumi chan
thor jgn smpk ferry kmbli sm wanita jlng kyk alea thor...jgn smpk ferry terjbk dgn wanita jlng kyk alea thor biarkn dia mndrtia karna ke slhn dia sndri
Aditya hp/ bunda Lia: setuju mbak ... ada niat apa si alea ini keukeuh banget mau bicara sama Ferry apa emang cuma mau minta maaf doang?
total 1 replies
🥑⃟🔮S⃟M icaaaa🐐
enak aja pergi di saat susah. dan kembali setelah merasakan sakit maksudnya apa coba
piah Hasan
is is.. ditiap novel yg aku baca kok perempuan yg ninggalin tunangan atau pcrnya nikah sm yg lbh kaya pas cerai pasti mau balek lgi ke mantan pcr.. gak ada malu swmua ya perempuannya.. 😃
yumi chan
enk aja pergi disaat ssh...mau kmbli di saat sng..alea2 otk km perlu di cuci sm pemutih..dsr permouan jlng..ferry km jgn smpk terjbk dgn otnk iblis alea...tndng jauh2 wanita otk djl kyk alea
Aditya hp/ bunda Lia
makan tuh tampang tampan mapan kaya dan sukses tapi kalo disakiti terus emang Enang ... karma neng itu teh ... 😜
Aditya hp/ bunda Lia
kamu ... siapa kamu??
🥑⃟🔮S⃟M icaaaa🐐
lanjutt kaaa
🥑⃟🔮S⃟M icaaaa🐐
gils ada yak yang ga terima kalo anak nya autisme sumpahh parah amat yakk
yumi chan
good jod thor
🥑⃟🔮S⃟M icaaaa🐐
lanjuttt kaaaa
🥑⃟🔮S⃟M icaaaa🐐
lanjutt kaa
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!