Arisa Fariza, Gadis muda yang baru berusia delapan belas tahun, Jatuh cinta pada teman Om nya yang berusia Matang.
Bagaimana cara Risa mengejar cinta nya kepada Uncle tampan itu??! Usaha apa yang akan Arisa lakukan demi bisa mendapatkan perhatiannya ???!
Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Aira comel, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri
Izin pindah
Risa dan Ibra sekarang tengah ada di kediaman Miko, sang paman.. Risa tak ingin berpisah dari Miko, namun dia telah menikah, dan begitu pula Miko sangat merindukan Arisa, sejak kepulangan nya ke Indonesia, setelah kecelakaan pesawat itu, Arisa langsung menikah.
Sehingga ini kunjungan pertama nya ke rumah yang membesarkan dirinya sejak kecil.
" Om, Risa sangat rindu sama Om. Risa memeluk Miko erat, membuat Ibra menatap keduanya malas.
Sementara Miko tersenyum dan membalas pelukan keponakan kesayangannya dengan penuh kasih. Mata Miko menatap Ibra dan tersenyum mengejek.
" Apaan Lu Bra!! Mata Lu biasa aja, orang yang di peluk bini Lu itu Om nya sendiri!! Aneh Lu, jelas Miko membuat wajahnya Ibra semakin kesal, dan itu membuat Om dan keponakan itu saling tertawa.
Menjahili Ibra menjadi kesukaan Miko sekarang, karena Miko tau jika Ibra telah menjatuhkan hatinya pada seorang wanita, maka dia akan bucin akut dan pencemburu.
Ibra memelas menatap Istrinya, namun Risa membiarkan saja. Dia sungguh merindukan Om nya ini. Tapi karena kasihan, akhirnya Risa melepaskan pelukan nya pada Miko.
Ketiganya berbincang hangat, membahas pernikahan dadakan Mereka, yang menurut Risa dadakan, padahal semua telah di siapkan jauh-jauh hari oleh semua orang.
" Om, panggil Risa memeluk lengan sang paman. " Terima kasih untuk semua nya, Semua jasa Om dalam hidup Risa, akan selalu Risa kenang. Om itu segalanya bagi Risa, Pengganti kedua orang tua Risa yang telah tiada, Om berjuang untuk kebahagiaan Risa sampai Om lupa untuk bahagia diri sendiri.
Om mulai sekarang Risa membebaskan Om untuk mencari tambatan hati Om dan bahagia dengan nya.
Om Risa ingin lihat Om punya keluarga sendiri dan anak yang akan selalu menjaga Om dan mencintai Om kapan saja.
Risa memeluk Miko dengan air mata mengalir membuat Miko dan Ibra menjadi sedih.
Miko membalas pelukan itu dan mencium kening Risa. " Semua yang Om lakukan sudah seharusnya Om lakukan pada keponakan nya. Om sayang Risa, kita akan selalu berbahagia walaupun nanti kita punya keluarga masing-masing. Oia, Om izin ingin melamar wanita yang Om pilih, apa kamu izinkan?? Tanya Miko membuat kedua orang di sana terkejut.
Ibra menatap Miko, sahabat nya sejak kecil, sekarang akan melamar anak orang untuk di nikahi.
" Oia"?? Siapa Om gadis beruntung yang akan menjadi tante ku?? Arisa sangat terkejut dan ingin tau siapa wanita yang bisa menggoyahkan hati keras milik Miko.
Miko melihat kearah sepasang suami istri itu tertawa. " Kalian lucu banget sih, Oke Om jawab sebenarnya Om di jodohkan oleh rekan bisnis Om dengan putri nya. Nama wanita itu Ayana, dia anak Tuan Marvell, ucap Miko membuat Ibra dan Risa terkejut. Pasalnya wanita yang di sebutkan Ibra adalah wanita yang mengucapkan selamat atas pernikahan mereka, dan Ibra tau sekali siapa Tuan Marvell itu.
" Tuan Marvell "? Tanya Ibra dan Miko mengangguk. Ibra akhirnya tersenyum, baiklah Bro, jika kau membutuhkan bantuan kami, dengan senang hati kami akan membantu, apalagi Rangga dan Maikel, dia pasti sangat senang akhirnya seorang Miko akan melepaskan masa lajang nya.
Tapi bro?! Burung Mu masih bisa di pakai kan?? Canda Ibra membuat wajah Miko memerah karena malu sama Risa dan kesal.
" Mas, jangan aneh-aneh kalau ngomong " Aku ini Loh masih anak kecil, kesal Risa membuat Mulut Ibra terbuka karena geli mendengar ucapan Istrinya yang bilang masih kecil.
Masih kecil apaan, orang udah beberapa kali buat anak kecil, celetuk Ibra membuat Pipi Risa memerah karena malu.
Sedangkan Ibra hanya tertawa melihat istrinya itu ngambek.
Miko pun tertawa, sekarang keponakannya itu telah besar dan menjadi istri sahabatnya.
Ibra tenang sekarang, melihat bagaimana cara Ibra memperlakukan Risa dengan baik.
" Mik, kedatangan gue dan Risa ke sini, bukan cuma ingin saling ingin tau kabar, Gue izin mau ajak Arisa pindah ke rumah kita.
Gue udah siapin rumah, dan gue akan membawa Arisa ke sana.
Gue harap Lu setuju, karena kami ingin mencoba hidup mandiri, ucap Ibra.
Miko sangat terkejut karena secepat itu Ibra dan Risa akan pindah, namun mau bagaimana lagi, Risa telah jadi istri Ibra, semua tanggung jawab Risa telah di ambil alih Ibra sehingga tak ada alasan untuk Miko melarang mereka tinggal bersama.
" Ya baiklah, semua tanggung jawab Risa Gue serahkan pada Lu, jaga dia sayangi dan cintai. Gue enggak pernah menyakiti dia, Gue selalu menyayangi, Gue harap Lu pun sama bisa mencintai nya dan menyayangi sepenuh hati dan jiwa Lu.
Tapi kalian nanti bantu Gue buat melamar Ayana, pinta Miko.
Ibra mengangguk dan tersenyum begitu juga Risa. Sekarang Risa menuju kamar milik nya di rumah Miko. Kamar yang selama ini menjadi tempat tinggal ternyaman nya.
" Risa mengambil koper dan mengisi sebagian pakaian miliknya, dan apapun yang ingin dia bawa. Rumah Miko dan Ibra tidak terlalu jauh, sehingga kapan saja Risa bisa ke rumah ini untuk mengambil barang-barang Miliknya.
Sayang, panggil Ibra memeluk pinggang Risa. Risa yang sedang menata pakaian pun terkejut dengan kedatangan Ibra, namun Risa tetap melanjutkan rutinitas nya.
" Jangan banyak bawa pakaian, nanti kita beli yang baru. Oia sayang, ini kartu buat kamu, Kamu bebas menggunakan nya, semua nafkah untukmu aku isi ke kartu ini setiap bulan. Kamu gunakan untuk apapun, asal itu bisa membuat kamu senang.
Risa menerima sebuah kartu berwarna hitam, yang di berikan suaminya.
Kartu yang sangat di sukai oleh wanita mana pun, itu kini tergeletak di tangan Risa.
Risa mengangguk dan membalas pelukan suaminya penuh cinta.
Akhirnya keduanya berbaring dan terjadilah apa yang terjadi, mereka seolah melupakan jika ini rumah Miko bukan rumah mereka.
aku suka
Mampir thor🙋🙋