NovelToon NovelToon
BADGIRL Mɪʟɪᴋ KETOS

BADGIRL Mɪʟɪᴋ KETOS

Status: tamat
Genre:Romantis / Tamat / Ketos
Popularitas:579.6k
Nilai: 4.8
Nama Author: Najmu Laila

WARNING!
Cerita ini hanya fiksi mohon bijak dalam menanggapi,Dan mohon jangan tiru adegan yang tidak layak.Jadilah pembaca yang bijak.

______________________

Fira Alexander,Gadis cantik bergelar badgirl di sekolahnya,Tidak ada yang berani berteman dengannya.Melihat sifatnya yang nakal dan berandal.Namun,Ada satu pemuda yang diam-diam menyukainya bernama Vian Wijaya,Sang ketos yang sering menghukumnya,Bagaimanakah perjalanan hidup mereka?Baca aja!!

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Najmu Laila, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Bersatu.

Fira mengeryit heran,Apakah kelima gadis di hadapannya sedang merencanakan sesuatu.Karna menurutnya orang seperti Yuna tidak mungkin mau tunduk pada orang lain terlebih lagi Fira.

"Kalian berlima sehat?"Fira menatap satu persatu gadis itu dengan senyuman miringnya.

"Kami sehat,Walaupun masih sakit bekas tadi."Ucap Laras dengan wajah sedikit kesal.

Dug!

"Jangan memasang wajah seperti itu."Bisik Aulia dengan takut sambil membenturkan pundaknya pada Laras.Laras pun terdiam dan langsung merubah ekpresinya.

"Kalian yakin mau jadi anak buah gw?"Tanya Fira dengan senyuman sinisnya,Yuna pun mendongak dengan wajah malu.Hari ini benar-benar hari memalukan untuknya.

"Kami semua yakin,Tolong terima kami."Ucap Yuna menunduk malu.

"Tatap wajah gw."Ucap Fira tersenyum.Yuna memalingkan wajahnya dengan kesal,Gadis itu rasanya ingin menghilang sekarang.

"Yuna,Jangan gitu nanti kita ketahuan...rencana kita bisa gagal."Bisik Sonya pada Yuna yang berada di sebelahnya.Yuna pun memberanikan diri menatap wajah menyebalkan Fira.

"Gw mau jadi anak buah Lo,Gw yakin sama keputusan gw."Ucap Yuna menatap tajam Fira,Fira pun tersenyum miring.

"Oke,Mulai sekarang Lo semua jadi anak buah gw."Ucap Fira tersenyum,Kelima gadis itu langsung mendongak dengan wajah senang.

...----------------...

Lira tersenyum membayangkan pemuda yang tadi sempat ia tabrak,Wajah tampan yang dingin itu membuatnya tak bisa berhenti tersenyum.

"Dia kenapa?"Ninda menatap lira dengan bingung,Kini mereka masih didalam kelas.

"Jangan-jangan dia keserupan."Ucap Felia ketakutan.

"Tutup mulut beg* Lo itu,Ngomong jangan asal!."Kesal Marsela.Marsela berpindah duduk di dekat lira.

"Lo kenapa?"Tanya Marsela,Kali ini ia harus bersikap baik,Karna sepertinya lira bisa menjadi lawan yang sepadan dengan Fira.

"Sela,Gw butuh bantuan Lo!"Ucap Iira menatap binar Marsela,Gadis itu pun mengeryit,Namun segera tersenyum.

"Lo perlu bantuan apa?Kami siap bantu."Ucap Marsela tersenyum remeh.

"Tolong bantu gw Deket sama cowok ganteng dingin yang ada di sekolah ini."Ucap lira meremas kedua pundak Marsela,Marsela pun menutupi kegeramannya.

"T-Tunggu,Siapa yang Lo maksud?"Ucap Marsela bingung sambil melepaskan tangan lira dari tubuhnya.Gadis itu benar-benar kuat.

"Besok pokoknya Lo harus bantuin gw!"Ucap lira dengan semangat,Ketiga gadis di hadapannya hanya menatap dengan wajah bingung.

......................

Fira pulang seperti biasa,Motornya kini sudah terparkir apik di halaman rumahnya,Namun keadaan rumahnya masih tetap sama,Yaitu sepi di tambah lagi kemarin kembar baru saja pulang membuat rumah itu sepi,Dengan Steven yang jarang di rumah,Serta Bianka yang sedang bertugas.Hanya para pembantu yang sibuk yang menghiasi rumah mewah itu.

"Non,Udah pulang...bibi udah masak nih."Ucap bi inah tersenyum,Ia tahu betul perasaan anak majikannya itu,Dulu Fira bahkan anak yang sangat cengeng,Entah mengapa gadis itu sekarang terlihat sangat berpower.Mungkin Karna ia sudah terbiasa hidup seperti ini.

"Oke bi!"Jawab Fira langsung duduk di meja makan tanpa melepas tas yang masih melekat di punggungnya.

"Non,Sini tasnya biar bibi taruh."Belum sempat BI Inah menyentuh tas itu,Fira segera mengambil tas itu dan meletakannya asal.

"Biarin aja bi,Oh yaa...bibi udah makan?"Fira berbicara sambil mengunyah.

"Sudah non."Jawab BI Inah.

"Oh..."Raut wajah Fira terlihat ceria,Namun mata itu seakan kosong.

"Non,Tuan dan nyonya akan segera pulang beberapa hari lagi,Non...bisa bertemu mereka."Ucap BI Inah menatap Fira penuh iba.Bibir itu menyinggung kan sebuah senyuman.

"Makasih bi,Makanannya enak."Ucap Fira kembali menyangkil tasnya menaiki tangga menuju kamarnya.Pandangan BI Inah tak lepas dari gadis itu.

"Non,Bibi cuma berharap non gak sedih lagi."Gumam BI Inah menatap kepergian Fira.

TBC

like dan komen.

1
Araaa
/Scowl/
Jennifer Jatam
Luar biasa
Jennifer Jatam
Lumayan
Faiqotul Izzah
mobil aja banyak yg ga kepakek kaya sepatu aja,
Hazel
Luar biasa sekali ceritanya sangat bagus
Hazel
Lumayan
Qaisaa Nazarudin
Lha HARTA mulu dlm otak picik kamu,Bukannya kebahagiaan isteri dan Anak2 yg di no satu kan..Ckk🤦🤦🤦
Qaisaa Nazarudin
Kasian banget nyokapnya Vian,Punya suami gila kek gitu,kenapa gak mintak cerai aja,
Qaisaa Nazarudin
Wkwkwkwkwk yang ada loe yg di permainkan oleh Fira..
Qaisaa Nazarudin
Calon korban Fira,Menyerah diri mintak di kuliti..🤣🤣🤣😜😜
Qaisaa Nazarudin
Main keroyok aja bangga, Sekarang malah Malu-Maluin..
Qaisaa Nazarudin
Diih ngaku2 gak malu nih anak angkat..
Qaisaa Nazarudin
Sekarang Vilan sama sopirnya sudah di singkirkan,Harusnya bapaknya dulu yg di singkirkan,Biar alurnya To The Point gak bertele-tele..
Qaisaa Nazarudin
Boss d ngan anak buah sama2 pandai berakting sama2 liciknya..🤣🤣🤣
Qaisaa Nazarudin
WKWKWKWKWK kita liat sekarang siapa yg jadi tersangka..Fira loe lawan,Gak tau aja kamu gimana liciknya Fira..🤣🤣🤣😜😜
Qaisaa Nazarudin
wkwkwwkkwk kenapa? Baru tau takut loe? Tadi aja sok soan mau ngancurin orang..🤣🤣🤣💃💃💃
Qaisaa Nazarudin
Pede banget,Aku yang malah gak SABARAN ngeliat detik-detik KEHANCURAN mu...wait and see...🤣🤣🤣🤣
Qaisaa Nazarudin
Loe yg hidup monoton,ngapain ngajak2 orang..ckck kasian banget kisah hidup loe,Di jadiin boneka ma bokap sendiri..
Qaisaa Nazarudin
Gaya pacaran Vian dan Fira paling sedih yg pernah ku baca,Saling Cinta tapi harus bersikap kayak gak kenal,kayak orang asing..Benar2 GILA tuh bapaknya Vian..
Qaisaa Nazarudin
Aku suka Cerita novel ini bagian Fira dan dan Vian juga teman-teman sekolahnya doang,Alur bokap/kakaknya Vian juga Mommy nya Fira aku gak suka,,ke tiga Orang itu sama2 GILA ...
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!