NovelToon NovelToon
Cinta Bukan Sedarah

Cinta Bukan Sedarah

Status: sedang berlangsung
Genre:Cintapertama
Popularitas:15.8k
Nilai: 5
Nama Author: miss ning

Selby dan Bagas saling mencintai dalam diam. Saat Bagas menyatakan cinta Selby menolak karena berpikir mereka saudara sedarah.

Padahal mereka bukan sedarah. Akankah hal itu bisa terungkap?

Akankah ibu dari Bagas mengungkap rahasia yang selama ini dia simpan rapat?

Dapatkah Bagas dan Selby bersatu.(Disarankan baca lebih dulu novel Benih Kakak Iparku.)

Baca kisah mereka hanya di Mangatoon/Noveltoon.

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon miss ning, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Bab 33

Kecewa

Selby sungguh kecewa dengan Bayu. Ia tidak menyangka papanya masih bersikeras tidak merestui hubungannya dengan Bagas.

Sakit

Rasanya sakit. Tapi tidak berdarah.

Sekarang Selby tahu apa yang harus ia lakukan. Benar kata Bagas. Dan atau tanpa restu Bayu ia tetap akan menikah dengan Bagas. Sebab Selby tahu ia anak perempuan di luar nikah. Bahkan sampai maminya meninggal pun Bayu tidak pernah menikahi ibunya.

“Jangan dipikirkan.”

Selby menoleh ke arah Bagas. Pria itu menggenggam tangan Selby. Memberi kekuatan dan semangat untuk gadis yang ia cintai.

Selby mengangguk.

Lalu diam sejenak. Beberapa detik berlalu ia berkata. “ Kita akan tetap menikah walau tanpanya.”

“Tentu.” Jawab Bagas dengan mantap.

Bagas mencium punggung tangan Selby. Lalu pria itu membelai lembut pipi Selby. Menatap gadis itu dengan lembut. Tatapan yang penuh dengan cinta yang mendamba.

Pria itu mencintai Selby. Bagas benar-benar menginginkan Selby. Ia ingin memiliki gadis itu seutuhnya.

Huh

Rasanya Bagas tidak sabar menanti hari itu tiba. Hari dimana ia mengucap janji suci bersama Selby. Tidak dapat di bayangkan betapa bahagianya dia. Memiliki wanita yang dia idamkan selama ini.

Oh Selby

“Aku sudah tidak bisa menahan Selby. Kau membuatku tersiksa. Setiap bersamamu aku sekuat tenaga menahan diri. Kau tahu rasanya sangat pusing dan menyiksa.”

Bagas terlihat frustasi. Dia menghela nafas panjang.

Selby mengerti. Ia tersenyum lembut menatap Bagas lalu menghadiahi pria itu dengan kecupan singkat di pipi.

Cup

“Aku tahu. Bersabarlah hari itu pasti tiba.”

“Dan aku akan balas dendam dengan caraku. Kau harus bersiap dari sekarang.” Bisik Bagas di dekat daun telinga Selby.

Kata-kata Bagas membuat Selby merinding ditambah hembusan hangat dari Bagas membuat tubuhnya meremang.

“Cium lagi. Tapi disini.” Tunjuk Bagas pada bibirnya.

Selby menggeleng pelan. Lalu perlahan mendekat menempelkan bibirnya dengan bibir Bagas.

Dengan lembut Selby mencium Bagas. Pria itu kurang puas ia pun memegang tengkuk Selby untuk memperdalam ciumannya. Decaban demi decapan terdengar saat kedua bibir itu saling menikmati satu sama lain.

Huh huh

Cukup lama ciuman itu berlangsung. Membuat Selby hampir kehabisan nafas. Bagas terlihat sangat mendamba. Setelah cukup mengambil nafas ia menatap Selby lalu kembali mencium gadis itu.

Bagas memeluk pinggang Selby. Membuat mereka lebih dekat dan merapat tanpa jarak.

Hangat

Dada Selby menyentuh tubuh Bagas. Meskipun terhalang oleh baju tetapi rasanya tetap hangat.

Bagas gemas.

Rasanya ingin meremas benda itu. Terasa kenyal dan padat. Sangat pas di tangan. Membayangkan itu membuat sesuatu mengetat di balik celana.

Oh Tuhan

Milik Bagas sudah berdiri kokoh dan mengeras seperti batu. Sekuat tenaga ia menahan, tubuhnya benar-benar tidak bisa diajak kompromi.

“Shit.” Pria itu mengumpat.

Tangannya gatal. Ia harus mengakhiri ini. Ia tidak bisa. Ia takut lepas kendali. Ia takut tidak bisa mengontrol diri.

Selby terkejut saat tiba-tiba Bagas melepaskan diri. Ada sesuatu yang keras. Selby baru saja menyentuh benda

itu di balik celana Bagas.

“Selby.” Bagas menggeram.

Tidak tahukah Selby kalau Bagas sudah mati-matian menahan itu.

“Maaf.”

“Sudahlah. Ayo pergi.”

Selby merasa kasihan tetapi ia tetap pada prinsipnya tidak akan melakukan itu sebelum sah sebagai suami istri. Ia hanya tidak ingin mengikuti jejak maminya. Ia akan berusaha menjadi perempuan baik.

Di balik dinding seorang wanita mengepalkan tangannya hingga kuku-kukunya terlihat memutih. Ia benci melihat kemesraan Bagas dan Selby. Seharusnya ia yang ada diposisi itu bukan Selby.

“Awas kau Selby.” Kesalnya.

**

Seminggu berlalu

Hari ini Selby akan menemui seseorang. Ia sangat rindu dengan pria ini. Pria yang ia cintai. Pria yang memberinya kasih sayang. Kemarin Selby memberi kabar bahwa ia akan menikah satu minggu lagi. Dan dengan jet pribadinya pria itu langsung terbang ke Indonesia untuk menemui Selby.

Pria itu ingin tahu siapa lelaki yang berani mempersunting anak angkatnya. Ia harus tahu seperti apa lelaki itu? Kuat atau tidak? Mampu melindungi Selby atau tidak? Pria itu tidak akan menyerahkan Selby pada pria sembarangan.

“Daddy.”

Selby berlari memeluk Dalton. Seorang mafia dari Italia. Pria itu ayah angkat Selby. Ia tidak memiliki istri atau anak. Pria itu pernah mencintai seseorang tetapi meninggal karena tertembak peluru. Musuh Dalton berhasil membunuh kekasihnya dan sejak saat itu hatinya mati bersama dengan sang kekasih untuk selama-lamanya.

“Ternyata kau sudah besar dan cantik. Pantas saja ada lelaki yang berani melamar mu.”

Saat Dalton mengangkat Selby sebagai anak waktu itu Selby baru berusia 5 tahun. Selby kecil membantunya lolos dari musuh saat di Korea. Ia menyembunyikan Dalton sehingga pria itu selamat.

Dalton langsung menyukai Selby. Ia pun mencari tahu siapa Selby. Dan seperti apa kehidupan Selby.

Merasa kasihan dengan hidup Selby, Dalton pun mengangkat dia sebagai anak. Setiap bulan ia memberi nafkah kepada Selby tanpa sepengetahuan Selly. Sejak saat itu Selby banyak belajar ilmu beladiri termasuk menembak dan memanah.

“Dad, kau tidak boleh menyusahkannya.”

“Aku tidak janji.”

**

Suasana nampak tegang. Disana Dalton duduk. Dihadapannya berdiri Bagas dan Selby. Dalton menatap Bagas dari ujung kaki hingga ujung kepala. Pria itu seolah memindai kelayakan Bagas untuk Selby.

Jika Bagas terlihat tenang berbeda dengan Selby yang terlihat tegang. Ia takut Dalton tidak menyukai Bagas. Ia takut Bagas dipersulit oleh Dalton. Pria itu sama-sama mencintai dirinya. Dua -duanya ingin yang terbaik untuk Selby.

“Jadi kau calon suami Selby.”

“Dan tuan ayah angkat Selby.”

“Dia sudah cerita?”

Bagas mengangguk. Baru semalam ia tahu jika Selby memiliki ayah angkat. Tidak main-main Ayah angkat Selby seorang mafia dari Italia yang sangat terkenal Dalton Sanderford.

“Kau punya apa mau menikahi putriku?”

Bagas tersenyum. Pertanyaan itu sering ditanyakan kepada calon menantu jika ingin melamar putri mereka.

“Semua yang aku miliki akan aku berikan kepada Selby.”

“Kau yakin?”

“Iya.”

“Apa yang kau punya?” tanya Dalton sambil menyalakan sebatang rokok. Mulutnya terasa pahit jika tidak merokok dalam waktu dua jam.

“Perusahaan, mobil,rumah, tabungan dan semua property atas namaku akan aku rubah atas nama Selby.”

“Kau tidak takut jadi miskin setelah menikah dengan Selby?”

Bagas menggeleng dengan tegas. Ia tidak takut miskin. Satu hal yang paling ia takuti adalah kehilangan Selby.

“Tenyata kau tahu diri juga anak muda. Pantas Selby memilihmu, pasti ia tahu kau salah satu pendiri Trison Mega trust kan?”

Selby melihat Bagas. Menatap pria itu dengan tanda tanya. Bagas menggenggam tangan Selby. Ia tahu arti tatapan itu. Ia sangat paham Selby.

“Nanti aku jelaskan.”

“Kau memang harus menjelaskannya.”

Trison Mega Trust adalah Perusahaan raksasa yang didirikan oleh tiga anak muda berbakat. Mereka tidak pernah tampil di depan. Tetapi semua orang tahu pemilik Trison adalah tiga anak muda yang berbakat. Dua diantaranya kembar yaitu Zain dan Zean. Satu lagi yaitu Bagas.

“Jadi kau tidak ingin berpikir ulang untuk menyerahkan Trison kepada Selby?”

“Tidak. Apapun yang membuat Selby bahagia aku akan memberikannya. Termasuk Trison Mega Trust.”

1
Irna Elvianti
semoga kena karma macam Selly si penyu
𝕊𝕚𝕥𝕚 𝕄𝕒𝕣𝕚𝕪𝕒𝕥𝕦𝕟
semoga kenak penyakit kamu bayu
💘💘@Reen@💘💘
Rajin2 up thor../Rose//Rose//Rose/
Irna Elvianti
kapan tobatnya si penyu ini sih😬
ˢ⍣⃟ₛ 𝐀⃝🥀J💜⃞⃟𝓛§𝆺𝅥⃝©Adinѕ⍣⃝✰
dasar bodoh bayu dan sangat yakin hidupmu akan terjamin karena sudah punya 30% saham Trison, apakah Selby begitu bodoh liat saja nanti.

wah dalton akhirnya muncul ayo bikin bsyu menyesal dan malu
Ani Basiati
kau yang akan menyesal bayu
Yulia
lagian Selby anak d luar nikah ,,yg harus nikahin wali hakim bukan bapak biologis nya
Ani Basiati
lanjut thor
ˢ⍣⃟ₛ 𝐀⃝🥀J💜⃞⃟𝓛§𝆺𝅥⃝©Adinѕ⍣⃝✰
jangan mau Selby,masih ada wali hakim yg bisa nikahkan kamu.
duh kemana si dalton ko GK muncul
ˢ⍣⃟ₛ 𝐀⃝🥀J💜⃞⃟𝓛§𝆺𝅥⃝©Adinѕ⍣⃝✰: kalo bisa up lagi
total 2 replies
Ani Basiati
lanjut thor
Yulia
semangat othor 💪
Anonymous
👌
Ani Basiati
lanjut thor
Yulia
Lily pasti lg hamidun🤭
ˢ⍣⃟ₛ 𝐀⃝🥀J💜⃞⃟𝓛§𝆺𝅥⃝©Adinѕ⍣⃝✰
bahkan dalton yg bukan ayah kandungnya begitu sayang pada Selby dia memberikan kasih sayang yg tulus walaupun dia tau dia bukan ayh kandungnya.
Ani Basiati
lanjut thor
𝕊𝕚𝕥𝕚 𝕄𝕒𝕣𝕚𝕪𝕒𝕥𝕦𝕟
keren bagas
Ani Basiati
vidio lili kasih ke bayu biar sadar suapa lili sbnrnya
Yulia
Bayu kapan tobatnya 🙄
𝕊𝕚𝕥𝕚 𝕄𝕒𝕣𝕚𝕪𝕒𝕥𝕦𝕟
semoga hamil.
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!