NovelToon NovelToon
King Gabriel'S Girl

King Gabriel'S Girl

Status: sedang berlangsung
Genre:Teen / Time Travel / Cintapertama
Popularitas:7.8k
Nilai: 5
Nama Author: Sonya_860

"Ra, lo liat sahabat lo sakit Ra.. dia kehilangan lo disisinya. Gue nggak tahu kehidupan Gema di hari berikutnya tanpa lo di sisinya... Dia akan menjadi manusia versi apa, gue tahu lo capek, lo sakit, lo menderita dan lo pilih pergi dari neraka ini, keputusan lo tepat ra.."

"Tapi bagi Gema itu semua nggak tepat, dia akan jauh lebih sakit ketika lo nggak ada di sisinya lagi. Gue berharap Gema bisa menjalani hari - hari selanjutnya tanpa lo walaupun itu mustahil, dan gue berharap lo disana bahagia Ra... Dan sering - sering untuk datang ke mimpinya Gema Ra"

" Selamat tinggal Tiara Arabella.."

.
.
.
.
Jangan lupa ramaikan!
Yang ngak suka SKIP!!
Terima kasih~

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Sonya_860, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

BAB 33

"Wah rendang!" pekik Ara saat kotak bekal itu terbuka,

"Makan," ucapan singkat nya,

"Tapi aku udah bawa bekal sendiri kak King," ucap Ara dan lagi pasti banyak yang iri jika dia makan danging sementara mereka makan sayur dan tempe. Tidak adil!

"Buang."

"Hah?" Ara sunguh tak paham akan maksud dari ucapan yang di keluarkan oleh Gabriel yang terlalu singkat seperti hubungan Toni dan Tuti.

Gabriel menghela nafas nya, dia harus menjelaskan dan mengeluarkan kata - kata panjang untuk perempuan di depan nya? Dan sial nya dia...

"Aku tahu kamu tidak suka sayur pare Baby. Makan rendang itu dan jangan makan lagi bekal mu itu!" jelasnya dengan penuh penekanan, Gabriel dia langsung mengambil alih kotak bekal milik Ara yang Ara pangku.

"Ehh kak itu bekal Ara mau di apain kak?" pekik Ara,

"Buang" ucap Gabriel singkat, dia berdiri dan hendak melangkah,

"Jangan!" pekik Ara dia langsung berdiri dari duduk nya mengambil bekal milik nya dark tangan Gabriel.

"Jangan di buang kak sayang kalau di buang ini masih bisa di makan kok," ucap Ara, Gabriel menatap Ara dengan intens,

"Em, Pandu kamu suka sama pere kan?" tanya Ara pada cowok berbadan gempal yang duduk di depan nya.

Cowok itu menoleh ke belakang dan langsung di hadiahi tatapan tajam oleh Gabriel, "Su_ suka" jawab nya dengan gugup,

"Ini aku punya sayur pare buat kamu yah tenang aja belum aku makan kok sayur nya masih utuh, tapi nasi nya jangan bekas aku soal nya," Ara memberikan sayur milik nya ke Pandu,

"Ma_ makasih Ra" Setelah mengatakan itu Pandu langsung kembali membelakangi Ara, jujur rasa nya Pandu ingin pipis di celana kala terus mendapatkan tatapan maut dari Gabriel.

Sementara Ara dia hanya mengangukkan kepala nya walau pun tidak di lihat oleh Pandu, karena sudah membelakangi nya dulu.

Gabriel langsung menarik bekal yang ada di tangan Ara, bekal yang hanya berisi nasi dan beberapa potong tempe goreng.

"Kamu makan bekal itu, aku makan yang ini" ucap Gabriel,

"Tapi itu bekas Ara," cicit Ara, sangat tidak sopan jika memberikan makan orang lain bekas nya alias sisa makan nya.

"No problem" Gabriel langsung duduk di sebelah kiri Ara yang kosong dan langsung makan bekal milik Ara.

"Em rendang nya kita bagi dua ya kak.." Gabriel hanya diam menatap Ara yang tengah membagi rendang di bekal yang diri nya pegang.

Jadi Ara makan di bekal yang tadi di bawa oleh Gabriel yang berisi rendang, sementara Gabriel dia makan bekal yang di bawa oleh Ara yang sekarang hanya berisi tempe goreng dan nasi dan sekarang berisi rendang pemberian Ara.

Paham? Lanjut...

"Terima kasih baby," Ara hanya menganguk sekilas,

"Makan" ucap Gabriel, Ara mulai menyendok nasi dan rendang itu dan memakan nya dengan lahap hap hap hap..

"Enak?" tanya Gabriel,

Ara mengangukkan kepala nya, "Uwh ewnak sangat enak" ucap Ara di sela - sela mengunyah nya.

Sementara Kayla? Jangan di tanya dia yang duduk di sebelah kanan Ara menatap Ara dan Gabriel dengan wajah yang sulit di jelaskan, sunguh pemandangan macam apa ini??

"Gue diam jadi nyamuk mereka berdua? Gue di mana? Gue siapa? Gue jomblo!!!" batin Kayla menatap kesal drama kotak bekal percintaan sahabat baru nya ini. Sunguh menyebalkan!

Mereka berdua makan dengan sangat lahap terlebih lagi Ara, dan yah Ara tak mengangap Kayla yang tengah memperhatikan nya sedari tadi.

"Ra?? Lo jahat banget sih? Gue juga mau kali Ra rendang nya, gue mau rendang Ra, gue mau coba in rendang nya Ra!!" pekik Kayla dalam hati, dia ngiler melihat rendang yang mengoda di kotak bekal Ara.

Dia ingin sekali meminta pada Ara namun melihat tatapan Gabriel cowok yang duduk di sebelah Ara membuat Kayla mengurungkan keinginan nya, takut cuy..

"Ganteng sih tapi kayak malaikat maut serem gue liat nya , entah nemu di mana nih bocah cowok modelan kayak ginian. Lebih serem dari setan sama emak gue di rumah" batin Kayla.

"Sorry, lo ngelangar atu_"

1
Nur Hayati
ceritanya bagus, tapi saran aja, jangan terlalu berbelit-belit percakapan e Thor,, terlalu lebay jg
Nita Fitriani
karakter Ara tu jangan terlalu lebay lah tor, kan jiwa Tiara tu nggak lebay awalnya
My👑: 💪💪 iya
total 3 replies
Rahmat
penasaran pk dika tuh siapa y
My👑: hayo siapa hayoo🤭
total 1 replies
Haryati Atik Atik
mungkin tiara sama queena kembar y Thor jd kesukaanya sama
My👑: mungkin🤔🤔
total 1 replies
Haryati Atik Atik
Ikut 😭😭sian tiara Thor anak tak dianggap oleh ortu bejat moga karma menghampiri ortu tiara
My👑: iyah...
total 1 replies
Mamta Okta Okta
lanjut thor crazy up semangat 💪💪💪
My👑: Terima kasih udah mampir kak...💪😄🙏
total 1 replies
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!