NovelToon NovelToon
You'Re Mine

You'Re Mine

Status: tamat
Genre:Romantis / Badboy / Cinta Dramatis Yang Sedih / Selingkuh / Cinta Terlarang / POV Pelakor / Tamat
Popularitas:28.7M
Nilai: 4.9
Nama Author: mommy tree

Bagi Lea Richard pria paling brengsek dan menyebalkan di dunia adalah Bara Klopper. Tapi kenapa hatinya justru mencintai pria itu? Pria yang sudah memiliki seorang istri yang sangat cantik bernama Arneta.


Sedangkan bagi Bara Klopper wanita yang selalu membuat hati dan tubuhnya panas hanyalah Lea Richard, bagi Bara wanita yang bernama Lea Richard adalah miliknya! Tidak ada yang boleh memiliki Lea selain dirinya.



"Kau harus mau menjadi istriku!" Bara Klopper.


"Aku tidak sudih menjadi istri keduamu!" Lea Richard.


Akankah hubungan keduanya yang sempat menjauh selama beberapa bulan itu akan kembali terjalin? Ataukah akan berpisah untuk ke-dua kalinya dan untuk selamanya?

Follow Ig ~ mom_tree_17

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon mommy tree, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Part 4

Pertahanan yang selama ini Lea buat untuk tidak menangis sejak dirinya menginjakkan kaki di Jakarta, hancur tak bersisa saat ia terus di pojokan oleh perasaannya pada sosok Bara.

"Kau tahu Damian? Aku mencintai pria brengsek itu dan berharap dia akan mengejar ku ke Jakarta. Tapi lihat apa yang aku dapatkan? Justru kabar pria itu yang sudah menikah dengan Arneta" Lea terus menangis tanpa peduli saat ini ia berada di tempat umum.

"Lea... " Damian memeluk wanita itu, ia merasa bersalah karena sudah membuat Lea menangis.

"Kenapa Damian? Kenapa aku tidak bisa melupakannya? Si brengsek itu terus berada di hatiku, walaupun aku tahu pria itu tidak akan pernah menjadi milikku." Lea terus menumpahkan kesedihan yang selama ini ia pendam.

"Menangis lah Lea kalau itu bisa membuatmu merasa lega." Damian mengusap punggung Lea dengan perlahan, membiarkan wanita itu menangis sepuasnya di dalam pelukannya.

Sementara itu di seberang jalan yang tidak jauh dari tempat Lea dan Damian berada, tampak seseorang yang tengah duduk di dalam mobil mewahnya, sedang menatap keduanya dengan sorot mata yang tajam dan aura yang mematikan. Tangannya mengepal dengan erat dan rahangnya mengeras menandakan orang tersebut tengah menahan emosinya.

"Tuan apa aku harus bertindak?" tanya pria yang duduk di kursi depan, saat melihat kemarahan di wajah tuannya.

"Jangan!" pria itu terus menatap Lea dan Damian yang masih berpelukan. "Ini belum waktunya, dan sekarang lebih baik kita kembali ke apartemen!"

Pria yang duduk di kursi depan itu menganggukkan kepalanya, lalu memerintahkan supir untuk meninggalkan tempat tersebut.

"Lea Richard." Gumam pria itu saat mobil yang ia tumpangi melewati wanita tersebut. "Sebentar lagi kau akan menjadi milikku kembali." Ia menarik satu sudut bibirnya, menampakkan aura dingin dan mematikan di wajah tampannya itu.

*

*

"Bagaimana?" tanya Alana saat melihat kedatangan Lea.

"Kencannya gagal." Sahut Lea dengan lesu sembari duduk di atas sofa, merebahkan tubuhnya yang terasa lelah karena habis menangis dengan durasi yang sangat lama.

"Gagal? Kok bisa?" Alana menghampiri Lea dengan raut wajah penuh tanya.

"Di restoran tadi ada Damian, dan pria itu sama sekali tidak memberikan kesempatan bagi aku dan Adrian untuk berbicara."

"Damian?" Alana diam sembari menautkan kedua alisnya. "Lea kau bilang Damian mencintaimu bukan?" tanya Alana.

"Ya," Lea menganggukkan kepalanya.

"Kau pernah berpikir tidak? Jika orang yang membuat para pria yang berkencan denganmu menghilang tanpa kabar adalah Damian?"

"Apa?" Lea langsung menegakkan duduknya. "Jadi kau menuduh Damian?"

Kini gantian Alana yang menganggukkan kepalanya.

"Tidak mungkin Damian pelakunya."

"Kenapa tidak mungkin?" Alana mengerutkan keningnya.

"Damian itu pria yang baik, dan dia bukan pria yang memiliki kekuasaan untuk menekan dan mengancam seseorang." Jelas Lea.

"Kalau bukan Damian, apa mungkin Bara?" tanya Alana dengan sedikit menggoda Lea.

"Dia lagi," Lea menggelengkan kepalanya. "Mana mungkin si brengsek itu melakukan hal tersebut, kau lupa dia itu ada di Paris dan sudah menikah dengan Arneta."

"Tidak ada yang tidak mungkin di dunia ini Lea Richard! Siapa tahu Bara ternyata menyadari kalau sebenarnya dia mencintaimu, dan bisa jadi pria itu ada di Jakarta dan secara sembunyi-sembunyi mengintai dirimu." Alana menggerakkan tangannya seperti kucing yang sedang mencakar.

"Dan aku akan menjadi pelayanmu selama satu bulan, jika apa yang kau ucapkan itu benar." Lea tertawa sinis karena sampai kiamat tiba, Bara tidak mungkin ada di Jakarta apalagi pria itu sadar mencintai dirinya.

"Benarkah?" pekik Alana dengan wajah yang bahagia saat melihat anggukkan kepala Lea. "Kau harus tepati janjimu itu!"

"Ya, dan sekarang aku mau istirahat." Lea pun pergi dari ruangan tersebut.

Meninggalkan Alana yang sedang asik membayangkan jika Lea menjadi pelayannya, dan selama satu bulan itu Alana bisa memerintah Lea dengan sesuka hatinya.

"Bara Klopper aku tidak mengenalmu, tapi aku mohon datanglah ke Jakarta." Pinta Alana dalam doanya.

1
lia rahma
duh kok ceritanya bagus lagi nih, lanjut dah mo baca cerita yg lainnya/Drool/
Muna Junaidi
Simpan kembali thorrr
lestari budirahayu
aih Lea ini gimana sih ...
Qaisaa Nazarudin
CINTA PALA LOE..BERESKAN DULU ARNETA,BARU NGOMONG CINTA..KEHIDUPAN RT MU AJA GAK GAK BENAR MASIH MAU NGOMONG CINTA..LEA JUGA TERLALU CEPAT BAPER DAN GOYAH,DI GOMBALIN DIKIT AJA UDAH MELELEH..🙄🙄🙄
Qaisaa Nazarudin
NAH KAN KALO KAU SADAR SAMA2 BERPENGARUH,GAK MUNGKIN LAG PERUSAHAAN KELUARGA MU TIBA2 BISA BANGKRUT,GAK MASUK AKAL..
Qaisaa Nazarudin
Nah kan..Itulah tujuannya bikin Perusahaan Ortu Lea BANGKRUT,Hanya karena OBSESInya Ke Lea..
Qaisaa Nazarudin
kalo emang BANGKRUT itu ufah pasti ulahnya Bara..
Qaisaa Nazarudin
BUKU/SURAT NIKAH... Ckk Bara emang Licik..
Qaisaa Nazarudin
BARA KALO EMANG INGIN MENDAPATKAN LEA, HARUSNYA JUJUR DENGAN APA YG SUDAH TERJADI,BUKANNYA MAIN PETAK UMPET DAN TARIK ULUR GINI,YANG LEA BUKANNYA SENENG MALAH MAKIN BENCI,DIA PIKIR KAMU MEMPERMAINKANNYA..SIAPAPUN YG BERADA DIPOSISI LEA AKAN PIKIR YANG SAMA..
Qaisaa Nazarudin
Tenang aja Lea itu BUKAN anaknya Bara..
Qaisaa Nazarudin
Yang ada Bara malah keenakan tuh dapat pemandangan bagus..🤣🤣
Qaisaa Nazarudin
Bara cuman bikin totol doang,gak sampai ke yang lainnya..Apa kamu gak bisa merasakan sakit apa gak dibagian bawah kamu itu?
Qaisaa Nazarudin
Ckkk aneh saat Lea cuman di sentuh pria lain malah marah2,Lha apa kabar dengan dia sendiri yang sudah menikah dengan perempuan lain..ckk gila..
Qaisaa Nazarudin
Tau aja Bara setiap kali Lea bikin kencan buta,
Qaisaa Nazarudin
Aelah udah ditolak berkali2 masih aja ngotot,kayak gak punya harga diri aja..
Qaisaa Nazarudin
Gimana mau suka dan cocok sama yg lain kalo dihati dan mata mu hanya ada Bara...
Qaisaa Nazarudin
Udah pasti itu ulahnya Bara api😂😂
Qaisaa Nazarudin
tanya sama semut2 kecil yg berbaris di dinding🤣🤣🤣
Qaisaa Nazarudin
Mampir thor,,Walau dah baca tapi aku lupa alurnya,makanya ku baca ulang lg..🙋🙋😁😁
Dyah Oktina
😂😂😂😂😂😂😂😂 kasihan bara..
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!