NovelToon NovelToon
Menyetarakan Diri Dengan Para Dewa

Menyetarakan Diri Dengan Para Dewa

Status: sedang berlangsung
Genre:Sistem / Epik Petualangan
Popularitas:796
Nilai: 5
Nama Author: Space Celestial

Menara yang Misterius yang sudah berdiri dan berfungsi sejak sangat lama.

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Space Celestial, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Bab 21

[Selamat datang di Lantai 2.]

Sofia melihat semua Regular berbagai species dari pria dan wanita, dia juga melihat ras manusia tetapi dia berpikir bahwa ras manusia yang menjadi reguler, mayoritas adalah penghuni menara Ilahi.

Semua Regular yang berhasil lolos dan selamat pada ujian lantai 1 masing-masing mendapatkan imbalan sebesar 10,000 Points.

Sofia melihat dari jauh bahwa Shawn dan kelompok-nya juga lolos.

'Sepertinya Shawn dan June sudah mendapatkan Imbalam mereka berada di posisi ke 2 dan 3 pada peringkat ujian lantai 1.'

Sofia merasakan mana dan aira yang sangat kuat dari kejauhan, tidak hanya Sofia tetapi semua para Regular yang baru saja sampai di lantai 2 juga merasakannya.

Mereka melihat seorang pria yang kekar dan berotot, 6'4 ft tall, rambut warna cokelat, mata cokelat, ganteng, 6 pack abs, 27 tahun, dan memakai armor merah yang futuristik dsri atas ke bawah, mukanya juga ditutupi helm.

"Hello everyone my name is Michael. Aku adalah Test Administrator kalian di lantai 2."

Semua Reguler terkejut dan berbisik mendengar bahwa orang di depan mereka adalah seorang Ranker.

"Tes administrator katanya?"

"Hebat, ini baru pertama kalinya aku melihat seorang Ranker dari dekat."

"Gila, dia mempunyai aura yang kuat."

Semua Regular yang merupakan penghuni menara berbisik melihat seorang Ranker tetapi beberapa manusia yang berasal dari luar menar bingung apa itu Ranker termasuk tim Shawn.

"Ranker... Bukankah itu yang dikatakan Sofia tadi di ruang bos barraganda?" Kata Tyson.

"Betul, tapi kita masih beluk tahu apa itu Ranker."

Marco juga bingung dengan kata Ranker dan melihat di sekitarnya, mayoritas orang berbicara atau berbisik dengan kata-kata kagum dan hormat dari mulut mereka.

"Kita harus mencari tahu apa maksud dari kata Ranker."

Karen mengatakan bahwa mereka harus mencari tahu detail lebih dalam tentang menara Ilahi, dari ras, sistem, lantai, bahkan detail kecil-pun. Shawn sudah tahu apa itu Ranker karena sebelum regresi dia tahu betul apa itu Ranker dan status mereka di menara.

"Tapi, dia juga bilang bahwa dia adalah Tes Administrator, apa artinya itu?"

"Mungkin itu gelar atau status untuk orang yang menjaga aturan tes di setiap lantai Menara."

Shawn tahu betul apa itu Tes Administrator tetapi dia tidak memberi tahu mereka dengan detail karena itu akan membongkar identitasnya sebagai Regresor.

Tim Shawn menganggap perkataan Shawn masuk akal karena gelar Tes Administrator cocok dengan perkataan dia.

"Baiklah, sekarang kalian berbarislah dan lewati pintu scanner satu persatu untuk melakukan scanning dan mendapatkan identifikasi kalian sendiri dalam memanjat menara. Identitas kalian tidak aka ditunjukkan kepada yang lain dan aka bersifat Private."

Michael memberi mereka perintah dan semau orang kemudian berbaris untuk di scan satu per satu melewati pintu scanner.

Sofia berdiri di tengah barisan, tidak terburu-buru. Napasnya tenang, pandangannya lurus ke depan. Meskipun di sekitarnya terdengar gumaman kekaguman dan percakapan pelan antar Regular, dia tidak terpengaruh. Baginya, ini hanyalah satu langkah lagi dalam perjalanan panjang—langkah kecil menuju puncak Menara Ilahi.

‘Ranker, ya…’ pikir Sofia.

Dulu, Sofia juga adalah seorang Ranker dan memasuki Ranking sistem menara. Sofia ingat bahwa ads banyak sekali Ranker yang berada di Ranking sistem dan bahkan di mengetik namanya di Ranking sistem dan dia berada paling bawah sekali lalu ke depannya Sofia tetap berlatih dan menyerap ilmu daru buku atau informasi lain agar Ranking dia sendiri naik.

Ranker akan menjadi Immortal atau mendapatkan kehidupan abadi saat mereka mencapai latai 200 dan lulus 'Final Trial' atau 'Ujian Akhir', jadi melihat Michael yang masih muda dan terlihat seperti orang yang berumur 20-an bukanlah hal yang mengejutkan.

Penghuni menara di seluruh 200 lantai tahu ini sejak mereka 5 tahun dan di TK, kecuali orang-orang yang berasal dari luar menara.

Langkahnya maju selangkah. Kini hanya tersisa beberapa orang di depannya sebelum gilirannya tiba.

Sofia bisa merasakan hawa panas dari mesin pemindai, suara lembut listrik yang bergema pelan, dan sinar biru kehijauan yang memancar dari celah di sisi portal logam besar tersebut.

Sementara itu, di belakangnya, tim Shawn berdiskusi pelan.

"Ini… semacam sistem keamanan, ya?" bisik Tyson.

"Sepertinya bukan hanya keamanan. Aku rasa ini mencatat lebih dari sekadar identitas," gumam June sambil memperhatikan detail pintu pemindai. "Mungkin status, statistik, riwayat pertarungan, atau bahkan afinitas mana kita."

"Dan bisa jadi… ini juga menetapkan peran atau jalur profesi kita dalam menara," tambah Karen.

Shawn diam, hanya memperhatikan dengan mata tajam. Ia mengingat proses ini dengan sangat jelas dari kehidupannya sebelumnya. Di lantai 2-lah, untuk pertama kalinya para Regular secara resmi terdaftar sebagai 'pendaki' Menara Ilahi, bukan hanya sebagai peserta ujian, tapi sebagai eksistensi yang diakui sistem menara.

Dan pada saat itulah, kata "Ranker" pertama kali benar-benar memiliki makna dalam konteks mereka.

Ranker merupakan salah satu objektif yang ingin dicapai oleh Shawn dan kali ini dia akan sampai ke puncak menara dan menjadi seorang Ranker, tidak sepertidi kehidupan dia sebelumnya.

“Berikutnya.”

Suara lembut tapi jelas menggema dari sisi pemindai. Sofia mengangkat wajahnya. Gilirannya telah tiba.

Langkahnya mantap. Ia masuk melewati portal logam, dan seketika sinar biru menyelimuti tubuhnya.

[SCANNING…]

[IDENTIFIKASI REGULER DIPROSES]

[STATUS DIPERIKSA…]

[DATA: SOFIA CARSON]

[LEVEL: 55]

[STATUS: VALIDATED]

[SELAMAT DATANG, REGULAR]

Sinar biru meredup, dan Sofia melangkah keluar. Tak ada perubahan fisik yang terjadi padanya, tetapi di dalam pikirannya, dia bisa merasakan sesuatu telah beresonansi. Sebuah simbol yang berbentuk bulatan emas yang melingkar dengan mata di tengahnya, muncul sebentar dalam visinya, lalu menghilang.

Itu adalah simbol Menara. Bukti bahwa dia kini resmi terdaftar.

Sofia berdiri di samping, menunggu anggota lain menyusul. Ia melirik ke arah Michael yang masih berdiri tegak dengan tangan bersilang di depan dadanya, memperhatikan setiap Regular yang melewati pemindaian.

Sofia juga tahu kalai semua penghuni menara sudah melihat dan mendegar cerita atau video Apocalyptic events dan fenomena besar di menara sudah terjadi di masa lalu dan mungkin masa kedepannya akan terjadi lagi.

Bahkan jika semua penghuni Menara Ilahi, Regular, dan Ranker akan melihat nama, usia, ras, kemampuan, dan gelarmu saat kamu mendaki Menara Ilahi. Ketika mereka melihat statusmu sebagai ras dewa, ras iblis, ras dewa, ras naga, ras alien, dan sebagainya. Usiamu 10724, usiamu 873. Kamu tidak memiliki kekuatan dan sihir, memiliki kemampuan yang dapat menghancurkan alam atau dunia bawah atau menyegel entitas atau lebih. Kamu memiliki senjata ilahi, teknologi canggih, atau hal-hal destruktif lainnya. Semua penghuni menara akan memandangnya dengan acuh tak acuh, biasa saja, dan membosankan. Karena semua penghuni Menara Ilahi, Regular, dan Ranker telah melihat semuanya. Mereka telah melihat kehancuran alam semesta, ribuan lubang hitam meledak, Necromancy, Tentara ratusan ribu tentara bayangan, ratusan ribu Robot diisi dengan senjata laser dan rudal, Mesin dan sihir untuk pergi ke dimensi lain dan Mesin Waktu, Dungeon, Sihir Waktu, Keabadian, Keilahian, Iblis, Sihir Iblis, Ditindas, Menginjak-injak yang lemah, korupsi, sistem korupsi, Orang-orang busuk, Keadilan Mutlak, Kematian. Manipulasi, Penipu, Pengendali pada skala global, Galaksi, dan universal. Perang Dewa vs Iblis, Pesawat Luar Angkasa, AI, Setelan lapis baja yang dapat terbang ke luar angkasa, Kombinasi setelan lapis baja dengan kekuatan sihir yang kuat, Hovercraft, mobil terbang dan hoverbike terbang, sihir Ilahi, kekuatan elemental, sihir luar angkasa, teleportasi, penerbangan, seniman bela diri yang dapat menghancurkan planet, perang pada skala universal, alam-alam hancur, Ciptaan pada Segalanya, Penghancur pada Segalanya. Jadi jika ada sesuatu atau seseorang yang datang dari luar ke dalam Menara Ilahi, mereka tidak akan terkejut, karena segala sesuatu yang tidak mungkin menjadi mungkin di dalam Menara Ilahi.

Lalu, satu per satu, anggota tim Shawn masuk.

June melangkah terlebih dahulu. Ragu di wajahnya hanya bertahan sesaat sebelum ia menarik napas dan masuk ke dalam portal logam. Sinar biru kembali menyala, menyelimuti tubuhnya sepenuhnya.

[SCANNING…]

[IDENTIFIKASI REGULER DIPROSES]

[DATA: JUNE HEART]

[LEVEL: 28]

[STATUS: VALIDATED]

[SELAMAT DATANG, REGULAR]

June keluar dengan napas sedikit lega. Wajahnya masih tegang, tetapi tatapannya kini lebih fokus, lebih siap. Di belakangnya, Tyson menggantikan posisinya. Lalu Karen. Marco. Hingga akhirnya, Shawn melangkah maju.

Ia melangkah ke dalam portal dengan tenang, seolah tak ada hal yang mengejutkannya lagi. Tak ada keraguan di matanya. Hanya ketenangan dari seseorang yang telah mengalami proses ini sebelumnya.

[SCANNING…]

[IDENTIFIKASI REGULER DIPROSES]

[DATA: SHAWN KRUGER]

[LEVEL: 46]

[STATUS: VALIDATED]

[SELAMAT DATANG, REGULAR]

Shawn keluar dan melihat statusnya sendiri yang lebih tinggi daripada sebelum regresi, karena di kehidupan dia sebelumnya dia bahkan tidak mencapai level 15.

Sisa tim Shawn melewati pintu scanner dan teridentifikasi sebagai pendaki menara.

"Perhatian!" Suara Michael menggema di udara, mengguncang lamunan para Regular.

"Sekarang, kalian semua sudah terdaftar. Sistem telah mengenali kalian sebagai bagian dari menara ini. Selanjutnya, adalah ikuti saya untuk menjelaskan instruksi selanjutnya tentang Lantai 2."

1
Ayari Khana
Terpana😍
Android 17
Sangat kreatif
【Full】Fairy Tail
Jlebbbbb!
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!