NovelToon NovelToon
Janda Perawan

Janda Perawan

Status: tamat
Genre:Romantis / Komedi / Tamat / Janda / Konflik Rumah Tangga-Pernikahan Angst / Keluarga / Romansa
Popularitas:3.6M
Nilai: 4.4
Nama Author: Putri_uncu

adelia kamila wanita berusia 23 tahun yang sudah menyandang status janda karena ditinggal suami yang baru satu jam menikahinya

kisah cintanya yang berakhir tragis saat baru sah menyandang status sebagai istri. dia bertekad untuk tidak lagi mengenal laki-laki lagi dalam hidupnya setelah apa yang menimpa dirinya

namun siapa sangka hujan badai telah berlalu kini munculah pelangi begitupun kisah cinta sejatinya datang
bermula pertemuan tak sengaja dengan niko sanjaya. siapa sangka adelia menemukan kembali rasa yang telah lama tak bertuan

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Putri_uncu, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Eps.3

flasback on

"ibu jangan tinggalkan adel bu, bu adel takut sendirian" tangis adel pecah kala melihat sang ibu terbujur kaku dihadapannya

"adel jangan begini nak kasihan ibumu berat langkahnya" pak zaki menggendong adel yang masih berusia sekitar tujuh tahun

suasana duka menyelimuti rumah adel. para tetangga dan juga saudara ikut menghantarkan kepergiannya sang ibu untuk terakhir kalinya

adel masih tetap menangis sesenggukan air matanya sudah hampit kering tapi dadanya masih terasa sesak

"sini mas biar mira yang gendong kasihan adelnya" ucap bu mira yng merupakan adik kandung dari ibu kinanti almarhum ibunya adelia

adel yang sering bertemu dengan tantenya itupun mau dibawa pupang dan dibujuk. bu mira sangat sayang pada adel hingga adel tak mau ditinggal pulang oleh tantenya

karena banyak tetangga yang menggosipkan akhirnya ibu dari pak zaki menjodohkan anaknya dan juga bu mira yang masih perawan diusia yang sudah cukup matang

awalnya pak zaki menolak dengan alasan tak bisa melupaka istrinya yang baru saja satu bulan meninggalkannya

namun melihat adel sangat dekat dengan tantenya pak zaki pun luluh dan mau menikahi adik dari almarhum istrinya

adel merasa sosok bu mira dapat menggantikan ibunya namun ternyata semua itu hanya sesaat. bu mira memang sudah mengincar pak zaki saat istrinya sudah sakit sakitan

bu mira membantu merawat sang kakak dan juga adel.untuk mencari perhatian kakak iparnya

tak lama berselang lahir lah adik adel yang dari bu mira. sejak saat itu perubahan pada ibu tirinya sekaligus tantenya sangat lah terlihat

terlebih setelah ibu dari pak zaki juga wafat. sikap bu mira bagaikan ibu tiri yang ada difilm

flasback off

adelia menuruti perintah ibunya meski seharusnya dia bekerja ditoko ayahnya. adel pernah mencoba melawan saat dirinya menginjak masa remaja

tapi bukannya pembelaan dari ayahnya yang didapat justru bu mira mengancam agar ayahnya mengusirnya jika berani melawan

adel yang saat itu belum tahu dunia luar karena hanya sekolah dan kuliah lah adel bisa keluar rumah

"ayo dek kakak antar" tanpa banyak kata adel menahan kesedihannya melihat baju yang dibelinya dengan hasil kerjanya kini orang lain yang memakainya

"maaf ya kak" adisti juga takut pada ibunya jadi tak berani membela kakaknya

"tak apa, ayo berangkat nanti telat" menangis pun tak akan bisa menghilangkan rasa sesak didada adel

dirinya hanya berharap suatu saat takdirnya akan berubah menjadi lebih baik

setelah mengantarakan adiknya ke salon kecantikan dan juga kesekolahnya adelia berangkat ke toko bunga untuk bekerja

adelia sudah mencoba melamar pekerjaan pada beberapa perusahaan tapi nyatanya sampai saat ini belum ada satupun panggilan yang diterimanya

"halo ayah, bibit bunganya sudah hampir habis adel yang kesana atau ada yang anter kesini yah" adel menghubungi ayahnya

"siang nanti ayah suruh orang untuk antar. kamu tetap disana saja jaga toko" ucap pak zaki

keluarga adel bukan orang yang kaya tapi juga orang yang kekurangan

"iya ayah, jangan lupa makan" ucap adel dan memutuskan panggilan telfonnya

hari ini toko cukup ramai dan datanglah sebuah mobil yang tidak terlalu mewah. keluarlah seorang wanita anggun dari mobil tersebut

"siang adelia bis bicara sebentar" ucap wanita paruh baya namun tetap cantik dengan balutan busana yang tergolong mahal

"tante! bisa ayo masuk kedalam saya buatkan minum dulu" ucap adel senang

"tidak perlu hanya sebentar saja, saya tidak masalah kamu mau menikah dengan rafa tapi kamu harus ikut dengan kami dan jangan berhubungan lagi dengan keluargamu apalagi bekerja ditempat seperti ini

"maaf gimana ya tante adel kurang paham" adel sedikit terkejut dengan penuturan dari calon mertuanya

"kalian langsung menikah saja dan tak ada resepsi. nanti semua saya yang biayain tapi setelahnya kamu harus berhenti dari pekerjaan yang kurang berkelas ini" perkataan ibu rafa menyayat hati adel

ingin rasanya adelia membalas perkataanya tapi masih dia tahan. rasa cintanya pada sang kekasih membuatnya rela berkorban

toh dirumah orang tuanya adel juga sudaj tak dianggap ada.

adel setuju jika nanti harus tinggal dirumah mertuanya dan mencari pekerjaan lainnya

satu minggu lagi waktu yang di inginkan ibu rafa. menurutnya buat apa mengulur waktu toh nanti akan menikah juga

1
Nania Nia
Luar biasa
MUl NO
Lumayan
Ti2N
Buruk
ros
adel bodoh
Elok Pratiwi
cerita ga jelas .... alur cerita ga jelas
Yashlaura
adel engga dikabari gitu?
tuti irawati: Zcacvv
total 1 replies
Frely Kulape Momongan
😆😆😆
Yani Mulyani
Luar biasa
Yani Mulyani
Lumayan
Yani Mulyani
Biasa
ping ping
kok Adel bego bnget sih ngirimin uang buat suami dan selingkuhan ny...yg tersiksa itu siapa sih...kok gk ad pintar2 ny ni Adel...KK author Adel ny d buat pintar..licik..cerdas dan gak mudah tertindas donk biar jera tuh Rafa sialan sama selingkuhan ny../Pray//Pray/
Erlinda
luar biasa ga masuk diakal cerita ini sorry Thor aq stop sampai disini
Erlinda
lihat aja begitu Adel udah kerja dan banyak uang pasti si Rafa akan merayu dan mengajak utk bersatu lagi dan parah nya si Adel yg bodoh ini pasti menyetujui dgn alasan cinta.
Erlinda
memang luar biasa goblok nya si Adel ini .novel ini kayak sinetron ikan terbang lg nampak nya yg disiksa disakiti tp ujung ujung nya memaafkan dan bersatu kenapa sih makin lama ga ada yg bermutu cerita novel ini sekarang.
Erlinda
suami an******Ng kau Rafa lelaki kayak gitu yg kau harap Adel..?..benar benar wanita super giblok
Erlinda
inilah yg aq malas selalu wanita nya dibikin bodoh dan bucin akut pada lelaki apalagi jelas jelas udah ga di hargai dan ditinggalkan tapi masih jg berharap. sumpah Thor aq paling benci wanita lemah dan lebay
Erlinda
udah lah Adel buang saja suami setan mu itu dan jujurlah sama sahabatmu mana tau dia bisa menolong utk mencarikan pekerjaan di perusahaan dan kamu pergi cari kontrakan yg jauh dari keluargamu yg ga punya hati itu .jgn pikirkan setan Rafa itu lg
Erlinda
ternyata Rafa banci kaleng juga dasar pecundang
Erlinda
pak Zaki terlalu lemah jd lelaki
Nadira Market
niken nyodorin niko ke adel kan karna niken gak tau kalo adel dah nikah. baca dari awal gak sih buk...
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!