NovelToon NovelToon
POSESIF HUSBAND (CEO kejam jatuh cinta)

POSESIF HUSBAND (CEO kejam jatuh cinta)

Status: sedang berlangsung
Genre:Romantis / Cintapertama / Cintamanis / Patahhati
Popularitas:44.5k
Nilai: 5
Nama Author: Rahayu ningtiyas Bunga kinanti

spin of novel Mr. Arogant

Alexander Yudista Miller. laki-laki yang menjabat sebagai CEO, calon pengurus perusahaan milik sang ayah. Alex terkenal dengan ketampanannya dan juga kekejamannya jika menghukum.

di balik wajah tampan Alex, laki-laki itu memiliki rahasia yang besar. perjalanan cintanya tidak sebaik kehidupannya. ia terpikat dengan seorang wanita yang sebenarnya ia hanya menginginkan anak dari wanita itu.

bagaimana kisah mereka? apakah mereka akan saling jatuh hati atau sebaliknya? skuyy langsung baca aja.

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Rahayu ningtiyas Bunga kinanti, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

BAB 17

Setelah puas menatap tempat di mana seorang gadis yang membuatnya tertarik sesaat, Alex kembali ke dalam mobil dan kembali menjalankan mobil dengan kecepatan di atas Rata-rata seperti saat ia pergi dari markas tadi.

dengan kecepatan di atas rata-rata tidak membutuhkan waktu yang lama untuk sampai di Mansion keluarganya. setelah memarkirkan mobil Alex segera masuk ke dalam Mansion dengan tergesa-gesa.

laki-laki itu memanggil sang ayah dengan perasaan kesal dan juga bingung, laki-laki itu berteriak di lantai bawah. Alex terus memanggil sang ayah hingga laki-laki itu keluar dari kamar.

"Dad! daddy! aku butuh berbicara dengan mu! " teriak Alex di lantai bawah.

Xavier yang sudah menunggu putranya pulang keluar dari kamar dan langsung berjalan menuju kantornya.

Alex yang melihat sang ayah berjalan menuju kantor, langsung mengikuti langkah sang ayah dengan cepat. sesampainya di ruang kantor. Xavier duduk dan menyalakan rokoknya.

sedangkan Alex berdiri tepat di hadapan sang ayah dengan wajah kesal dan bingung sekaligus. sungguh masalah ini benar-benar membuatnya kesal, terlebih ini memiliki sangkut pautnya kepada masa lalu sang ayah dan ibunya.

"apakah kau meninggalkan dendam di masa lalu? " tanya Alex to the point.

Xavier sudah menduga jika ini akan terjadi, putra sulungnya menyadari masalah ini ada sangkut pautnya kepada dirinya. entah dia juga tidak tahu kenapa bisa ada orang yang memendam dendam kepadanya.

"aku tidak meninggalkan dendam apapun, entahlah mungkin saja itu adalah seseorang yang menyukai mommy mu secara diam-diam namun terlanjur mommy sudah bersama daddy, " jelas Xavier.

"a-apa maksudmu? " tanya Alex tidak mengerti.

sungguh Alex benar-benar tidak mengerti akan permasalahan percintaan ayahnya, terlebih ia juga sendiri tidak mengerti soal percintaan. dan juga kenapa orang itu baru membalas dendam? apakah karena masih sakit melihat mommy nya sudah bersama daddy nya.

"astaga, kau sudah hampir berusia kepala tiga kenapa tidak mengerti akan hal ini? oh ayolah kau sudah dewasa, " ucap Xavier mengejek.

"hey, masih lama untuk ku mencapai usia kepala tiga! toh aku juga tidak membutuhkan wanita di samping ku mereka hanya akan membuatku kerepotan terkecuali mommy dan Scarlett, " sahut Alex kesal.

"bodoh! jika ibumu mendengar perkataan mu itu mungkin kau akan di caci maki olehnya dan juga ibumu pasti menginginkan cucu cepat atau lambat! kau sebagai putra tertua harus memberikan itu cepat atau lambat! "

"akhh sudahlah, kembali ke perbincangan awal kenapa kau malah menjadi mempermasalahkan perihal percintaan ku! "

"hey ini juga masalah serius bodoh! "

"sudahlah, sebaiknya kau perketat penjagaan Mansion dan juga perketat penjagaan mommy, Scarlett biarkan aku saja yang menjaganya, " ucap Alex mulai serius.

"tidak perlu kau mengatakan itu aku juga akan melakukan itu! dan juga kau tidak perlu menjaga Scarlett biar aku saja yang menjaga mereka... ini sebagai tanggungjawab ku sebagai ayah dan suami, " jawab Xavier serius.

"apa kau yakin? jika memang begitu aku akan serahkan ini kepadamu, sisanya biar aku saja yang urus, "

"bagus, kalau begitu sebaiknya kau kembali ke kamar mu sebelum adikmu itu terbangun dan tidak mendapati dirimu di sampingnya, "

setelah mendengar perkataan sang ayah, Alex segera pergi dari ruang kantor sang ayah dan meninggalkan Xavier sendiri di sana. Xavier yang di tinggal sendiri merenung ia kembali mengingat ke masa lalu sebenarnya ia memiliki musuh dengan siapa?

karena tidak mengingat jika ia memiliki musuh di masa lalu, Xavier kembali ke kamar untuk menemani sang istri tidur. sedangkan Alex yang sudah kembali ke kamar melihat Scarlett yang masih tertidur pulas.

laki-laki itu menghampiri adiknya dan mencium kening wanita itu, setelah itu Alex segera menuju ruangan kecil di mana itu adalah perpustakaan yang ia buat, sesampainya di sana laki-laki itu duduk dan membuka laptop.

Alex kembali melihat laporan yang di berikan oleh Zergan dan asisten nya secara bersamaan. laki-laki mengecek laporan itu hingga waktu hampir dini hari.

**************

matahari sudah mulai bersinar, Alex sudah bersiap dengan pakaian Kantornya. hari ini ia kembali bekerja tadi sebelum ia mandi ia sudah menyuruh Scarlett untuk kembali ke kamarnya sendiri.

Alex memang masih sering tidur bersama namun jika waktunya untuk membersihkan diri mereka akan menyuruh salah satunya untuk keluar atau menyuruh untuk kembali ke kamar mereka masing-masing.

Alex yang sudah siap langsung turun dan menuju ruang makan berada. Alex sampai di ruang makan dan melihat sudah ada mommy dan daddy nya sedangkan Scarlett belum selesai bersiap.

"sarapan dulu sebelum kau kembali bekerja, " ujar Nesa sambil menyiapkan sarapan untuk suaminya.

"baiklah mommy, " sahut Alex.

mereka semua sarapan dengan tenang kecuali Scarlett yang belum juga keluar dari kamar membuat Alex kebingungan, namun saat hendak melihat adiknya di kamar mommy nya berucap jika gadis itu tengah libur sekolah dan mungkin sekarang sudah kembali melanjutkan tidurnya.

"di mana Scarlett kenapa belum juga keluar? " tanya Alex.

"sudah biarkan saja, paling adikmu itu kembali tidur, " ucap sang mommy.

"oh ya, Zergan pulang hari ini dah mungkin besok ia akan sampai, " ucap Nesa memberi tahu.

💘💘💘💘💘💘💘💘💘💘💘💘

halo guys author bawah rekomendasi nih dari kak VHENDIE dengan judul novel ASA DI UJUNG LEMBAYUNG jangan lupa mampir ya guys.

Menapaki Jejak di Madyapada yang penuh cerita yang tak terduga, sesosok Rehan dengan beribu harap dalam benak dan Sejuta mimpi dalam sepi, meniti asa pada cahaya senja, menitip doa pada Sang Penguasa Semesta.

Berharap bisa bersanding dengan Rena perempuan anggun berparas rupawan dan berdarah Ningrat yang baik hati, seutas senyum ramah selalu menghiasi wajahnya, namun dalam riangnya tersimpang selaksa pilu yang membiru.

1
Ya Ya
Udah juli ini kok blm up lg. Sudah gak nulis lagikah??
kinan: lanjut kok say, sabar yah
total 1 replies
Rahajeng Kumaladewi
lanjut dong kak
julia elisabeth rini purwanti
👍👍👍👍👍👍👍
Yunerty Blessa
smoga cepat terungkap..
Yunerty Blessa
smoga ada cinta diantara mereka..
lanjut
Nok Waeni
lanjut dong kak, jangan lama-lama upnya
Rahayu
lanjut dong kak
baiq fathiyatirrohmi
semoga Alex menikah siri dlu ma Carla, supaya tidak terjadi zina. lanjut Thor 👌 ceritamu ku tunggu selalu 🥰
kinan: siapp kaka
total 1 replies
baiq fathiyatirrohmi
semangat Thor 💪💪💪 ku tunggu ceritamu selanjutnya 🥰
Fatma Kodja
rasanya tidak rela Carla yang baik hati harus menikah dengan Josua, apalagi didepan umum saja sudah bercumbu dengan kekasihnya, benar" tidak punya moral, lalu kenapa orangtuanya Carla tidak menyelidiki Josua sebelum menjodohkan dengan anak mereka, karena belum menikah aja Josua sudah menunjukkan sifat buruknya
kinan: mewheheh di bab selanjutnya akan di perjelas kenapa di jodohkan ya
total 1 replies
Fatma Kodja
udah Clara lupakan Josua, laki" yang suka celup sana sini, mendingan empas aja ke laut, karena ada jodohmu yang lebih baik yang akan mencintaimu dengan tulus dan bahkan memiliki sifat posesif
kinan: do'akan dan nanti kan episodenya aja ya
total 1 replies
Fatma Kodja
wah kayaknya dr Carla jodohnya Alex, apalagi momynya Alex kayaknya mau menyelidiki siapa yang menolong Alex ☺️☺️☺️☺️
kinan: waahhh, semoga aja ya
total 1 replies
Merpati_Manis (Hind Hastry)
👍👍👍👍
Merpati_Manis (Hind Hastry)
lanjut,, semangat dik Kinan sayang, sukses selalu 🤗
kinan: terimakasih kak
total 1 replies
Enis Sudrajat
Semoga sukses, keren!🙏❤️
Nok Waeni
lanjut dong kak, jangan lama²
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!