Langkah Dara terhenti. Ia menoleh dengan bingung. “Ada lagi yang perlu saya lakukan?”
Ziel menggeleng, lalu berdiri dan mendekat. Tangan besarnya tiba-tiba meraih pergelangan tangan Dara, membuat gadis itu tersentak. “Temani aku makan. Aku nggak bisa makan sendiri,” ucap Ziel pelan, nada suaranya se...
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 105 Episodes
Takdir Di Balik Dosa
48. Kehamilan Simpatik
Comments
Dwi Winarni Wina
Akhirnya ziel mulai mengingat samar2 gadis yg dinodai itu dara...
coba tante diandra tidak bilang pasti ziel tidak sindrome couvade kehamilan simpatik merasakan mual muntah dan sangat sensitif bau2 dan berada dkt dara ziel jd sangat nyaman...
sebaiknya jujur aja keluarga ziel pasti akan kasih jalan solusinya.....
2025-02-06
2
Anitha Ramto
Yes!Ziel refleks langsung mengingat soso gadis itu..Dara,, benar Ziel gadis itu adalah Dara,,makanya kamu ga bisa jauh dari Dara..karena Dara sedang mengandung benihmu Ziel...ayo Ziel ceritakan yang sebenarnya ke keluargamu mumpung lagi ngumpul
2025-02-06
2
Mrs.Riozelino Fernandez
yuhuuuuu.... akhirnya samar samar Ziel mulai sadar Ya klo ada yang gak beres antara dia dan Dara...ayoo Ziel kamu harus bicara dari hati ke hati dengan Dara...bukankah kamu juga punya perasaan ma Dara...
2025-02-06
2