Restu

Nyonya Anita pergi dari kediaman Yuda dengan perasaan hancur dan juga terluka. Sebagai seorang ibu, tentu saja dia merasa telah gagal dalam mendidik putri semata wayangnya hingga sang putri terjerumus dalam lingkaran se*s bebas yang telah dia saksikan dengan kedua matanya sendiri.

Harapan yang terla...

Terpopuler

Comments

Gavin Bae

Gavin Bae

awal cerita saya auka ceritanya disitu saya melihat betapa cinta dan setianya adrian kepada calista.sampai 2 ibunyapun ditentang.tamun kekecewaan saya mulai terasa ketika adrian tdk tahan godaan ketika melihat amanda telanjang.disitu sudah kelihatan kalau cinta adrian tdk sebesar yg digembar gemborkan adrian.cinta bisa dihianati oleh hawa nafsu.perseljngkuhan dan penghianatan terjadi karena tdk kuatnya menahan godaan.kalau saat itj yuda tdk masuk sudah dipastikan amanda dan adrian akan melakukan penghianatan itu.disitu yg membuat saya kecewa.anda membuat cerita sangat mengecewakan bagi saya thor.disini anda menjadikan pemeran laki2nya sebagai laki2 yg dibilang setia tdk dan dibilang laki2 tdk setia juga tdk.plin plan anda thor.cobalah anda menjadikan adrian laki2 yg benar2 setiap kepada istrinya.jangan setia hanya dimulut saja tapi ditindakan juga.digoda oleh siapapun,dan disuguhkan tubuh telanjangpun seharusnya adrian tak tergoda sedikitpun.malahan jijik melihatnya.itu bagus jadinya.

2024-02-03

0

Dara Muhtar

Dara Muhtar

Alhamdulillah Amanda dan Yuda ahirnya menikah juga moga menjadi pasangan yang Sakinah Mawaddah dan Warahmah Selamat buat kalian berdua 🤗 dan buat Autornya Makasih banyak juga dongg atas karyanya yang simple padat dan ndak bertele tele...bagus banget ceritanya 👍🙏🙏

2023-01-14

1

Puja Kesuma

Puja Kesuma

perjuanganmu berhasil yudha...akhirnya kamu di terima jd menantu momy anita...
tp papinya amanda gk pernah nongol thor😁😁😁

2022-12-21

1

lihat semua

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!