NovelToon NovelToon
Pelukan Hangat Untuk Presdir Jeon

Pelukan Hangat Untuk Presdir Jeon

Status: tamat
Genre:Lizkook / Kehidupan di Kantor / Asmara / CEO / Tamat
Popularitas:1.7M
Nilai: 4.9
Nama Author: lizkook lovers

S1 Pelukan Hangat Untuk Presdir Jeon
S2 Pria Peliharaan Milik Nona Jeon
S3 My Hot Best Friend's Brother
S4 Kakak Sepupu Tampan, I Love You
=================================



"Aku ingin pelukan hangat."

Kira-kira apa yang akan kalian lakukan jika bos perusahaan yang terkenal sangat dingin tak tersentuh tiba-tiba meminta pelukan kepada kalian sambil merengek seperti anak kecil?

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon lizkook lovers, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Episode 10

NovelToon
••HAPPY READING••
•••
Pagi ini Alisya bangun lebih pagi dari biasanya. Itu semua karena Jeon yang semalam mengiriminya pesan peringatan.
Evan Sanders
Evan Sanders
Tumben udah bangun. [ Datang. ]
Evan Sanders
Evan Sanders
Eum...udah masak lagi. [ Duduk dan mencium bau masakan Alisya. ]
Alisya Claristy
Alisya Claristy
Bagus aku bangun pagi.
Alisya Claristy
Alisya Claristy
Jika tidak, mungkin kamu akan sarapan mie instan lagi.
Evan Sanders
Evan Sanders
( Nyengir. )
Evan Sanders
Evan Sanders
Nih, kunci mobil lo. [ Menaruh kunci mobil dimeja. ]
Alisya Claristy
Alisya Claristy
Kok ada sama kamu?
Evan Sanders
Evan Sanders
Semalem ada yang nganterin ke sini, tapi lo udah tidur.
Alisya Claristy
Alisya Claristy
Oh, thanks ya.
Evan Sanders
Evan Sanders
Hem. [ Mengangguk. ]
========================
•••
Alisya senang karena hari ini dia datang lebih awal, jadi ia bisa mengobrol dengan Nara sebentar sambil menunggu Jeon datang.
Alisya Claristy
Alisya Claristy
[ Mengusap perut Nara. ]
Alisya Claristy
Alisya Claristy
( Mata berbinar. )
Kinara Amoury
Kinara Amoury
( Terkekeh. )
Kinara Amoury
Kinara Amoury
Kamu sangat menggemaskan.
Alisya Claristy
Alisya Claristy
( Tidak mendengarkan. )
Alisya Claristy
Alisya Claristy
[ Mengangkat wajah. ]
Alisya Claristy
Alisya Claristy
Masih lama ya?
Kinara Amoury
Kinara Amoury
Apanya?
Alisya Claristy
Alisya Claristy
Baby lahir.
Kinara Amoury
Kinara Amoury
Masih beberapa bulan lagi.
Alisya Claristy
Alisya Claristy
[ Mengangguk paham. ]
Kinara Amoury
Kinara Amoury
Besok mau ikut aku membeli peralatan baby tidak?
Alisya Claristy
Alisya Claristy
[ Mengangguk semangat. ]
Alisya Claristy
Alisya Claristy
Besok aku senggang.
Alisya Claristy
Alisya Claristy
Hari minggu aku punya banyak waktu.
Kinara Amoury
Kinara Amoury
Bagus kalau begitu.
Kinara Amoury
Kinara Amoury
Kita pergi ke salon setelah berbelanja.
Alisya Claristy
Alisya Claristy
[ Mengangguk semangat. ]
Kinara Amoury
Kinara Amoury
Aku akan mengenalkan kamu dengan adikku.
Kinara Amoury
Kinara Amoury
Dia pasti senang bisa berkenalan dengan kamu.
Alisya Claristy
Alisya Claristy
Tentu, aku juga senang.
*Tak...Tak...Tak...
Suara langkah kaki membuat keduanya menghentikan obrolan dan langsung berdiri untuk menyambut kedatangan sang bos.
Kinara Amoury
Kinara Amoury
Selamat pagi Presdir. [ Sedikit membungkuk. ]
Alisya Claristy
Alisya Claristy
Selamat pagi Presdir. [ Sedikit membungkuk. ]
Jeon Jeykey Agatha
Jeon Jeykey Agatha
[ Mengangguk pelan. ]
Jeon Jeykey Agatha
Jeon Jeykey Agatha
Alisya. ❄️
Alisya Claristy
Alisya Claristy
Siap, Presdir.
Jeon Jeykey Agatha
Jeon Jeykey Agatha
[ Masuk ke dalam ruangan. ]
Alisya Claristy
Alisya Claristy
( Segera menyiapkan jadwal Jeon. )
Kinara Amoury
Kinara Amoury
Semangat. [ Menepuk bahu Alisya. ]
Alisya Claristy
Alisya Claristy
[ Mengangguk pelan. ]
*Tok...Tok...Tok...
Alisya mengetuk pintu sebentar, lalu membukanya dan masuk setelah di perintahkan.
Alisya Claristy
Alisya Claristy
Jam 10, anda ada rapat pembangunan hotel baru dengan CEO perusahaan JJM Company dan KSJ Company.
Alisya Claristy
Alisya Claristy
Jam 12 siang, anda ada rapat dengan klien dari Jepang sekaligus makan siang bersama.
Alisya Claristy
Alisya Claristy
Dua jam setelahnya, anda harus memeriksa pembangunan hotel kita di pusat kota.
Alisya Claristy
Alisya Claristy
Setelahnya, jam 5 sore anda ada janji temu dengan mister Thomas.
Jeon Jeykey Agatha
Jeon Jeykey Agatha
Hari ini jadwal ku sangat padat. ❄️ [ Mengusap wajahnya. ]
Alisya Claristy
Alisya Claristy
Benar, Presdir.
Jeon Jeykey Agatha
Jeon Jeykey Agatha
Baiklah, kamu bisa keluar sekarang.❄️
Jeon Jeykey Agatha
Jeon Jeykey Agatha
Datang kembali setengah jam sebelum meeting dengan JJM dan KSJ Company. ❄️
Alisya Claristy
Alisya Claristy
Baik Presdir, saya pamit undur diri.
Jeon Jeykey Agatha
Jeon Jeykey Agatha
[ Mengangguk. ]
Alisya Claristy
Alisya Claristy
[ Keluar. ]
Jeon Jeykey Agatha
Jeon Jeykey Agatha
( Menghela nafas. )
~Bersambung~
1
taegishee🎀
gak ada hubungan apa-apa selain atasan dan bawahan emang boleh cemburu gak jelas gitu? 😭
Revyna Melinoera
lu aja sini gua gantung
violetana
satunya lagi bayi bajang🙃
violetana
mah dukun pun kalah Thor kalo ini obatnya
violetana
kasihan
violetana
stecu abis buang muka Aaa~
violetana
apa lagi nanti, di tunggu aja ya
violetana
kalo udah cinta ada aja akalnya, selagi ada kesempatan ya diambil dong
violetana
kebanyakan nonton son horeg itu al, marahin aja gpp kok
violetana
hadeh....
violetana
dunia serasa milik berdua, kamu cuma ngontak
violetana
*ikut menolehz

hallo 🤓
violetana
setelah hidup selama ini baru tau kalau "hormat 45" itu 45°
violetana
batu mana ya... biar sadar gitu
violetana
aduh gelap bgt Thor
violetana
kata 'saya' ganti 'silahkan ' nggak sih biar formal lisya
violetana
kasihan anak orang itu🥲
violetana
typonya kejauhan
Nazma Zahiyalatifa
cara naikin level gimana?
taegishee🎀: pake tangga kak, di jamin langsung naik
total 1 replies
laurencer?
Thor kalo ngantuk tidur dulu
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!