NovelToon NovelToon
Menikah Karena Jebakan

Menikah Karena Jebakan

Status: tamat
Genre:Romantis / Fantasi / Tamat
Popularitas:1.4M
Nilai: 4.8
Nama Author: Encha

(Sequel Sebuah Pernikahan Hangat,, Kisah Cinta Leon dan Moza)

Bagaimana jadinya jika sebuah pernikahan terjadi hanya karena sebuah jebakan???


Up setiap hari minggu, senin, rabu, jumat

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Encha, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

MKJ"9

Lexa berjalan bersama Milea namun pikirannya entah kemana, antara ucapan Sesil juga Ucapan Nicol yang menuduhnya menjadi wanita simpanan padahal tanpa mereka tau Karel yang mengantarnya.

" Lex,, Lexa " Panggil Milea namun Lexa masih dengan lamunannya..

" Alexa " Ulang Milea menepuk pundaknya.

" Astaga Milea,, kenapa kaget aku tuh "

" Lo lagi mikirin apa sih, Ucapan Sesil tadi pagi"

Lexa terdiam, Milea tau bagaimana perasaan Lexa terhadap Nicol mereka sudah sangat dekat namun kini Nicol malah berpacaran dengan Sesil saudara tirinya.

" Aku cuma masih memikirkan untuk mencari tau semua kebenarannya, Aku gak mau kalau aku terus di tuduh "

Milea mengusap bahu Lexa, dia tidak tau jika berada di posisi Lexa saat ini mungkin dia sudah memutuskan untuk bunuh diri saja namun Lexa dia wanita yang kuat pasti bisa melewati semuanya.

" Nyonya " Sapa Rian berdiri di antara mereka.

" Loh Bukannya Karel bilang kamu sedang ada pekerjaan "

" Sudah selesai Nyonya dan Tuan meminta saya untuk menjemput Anda "

Lexa tersenyum dan menatap Milea,,

" Aku pulang dulu ya, kamu hati hati "

" Bye "

Rian Mengikuti Lexa berjalan keluar dan menuju mobilnya.

" Silahkan Nyonya "

" Makasih "

Setelah masuk Rian melajukan mobilnya, sementara di parkiran Nicol kembali melihatnya rasa sakit di hatinya begitu terasa antara perasaan cinta yang memang masih melekat di hatinya atau rasa benci karena kelakuan Lexa di luar.

" Sayang,, Hei " Ucap Sesil mengusap wajah Nicol.

" Kamu kenapa sih,, jadi kan anterin aku ke salon " Lanjutnya dan Nicol mengangguk.

 

Lexa terus berada di kamarnya setelah pulang kuliah tadi tanpa keluar bahkan dia melewatkan makan siang.

Sarni merasa takut jika terjadi sesuatu dengan istri Tuannya sudah pasti dirinya akan mendapatkan marah besar.

" Rian tunggu "

" Ya Bi,, Kenapa "

" Apa ternyata sesuatu dengan nyonya "

" Maksud Bi Sarni "

" Dari siang Nyonya sama sekali tidak keluar bahkan tidak makan apa pun, Saya takut jika Nyonya sakit dan Tuan pasti akan marah besar"

" Coba Bi Sarni ketuk pintunya siapa tau Nyonya tertidur "

Sarni mengangguk dan terus mencoba mengetuk pintu kamar Lexa namun sama sekali tidak ada jawaban darinya.

" Coba sekali lagi bi atau coba buka siapa tau tidak di kunci "

Sarni mencobanya namun tetap saja tidak ada jawaban dan pintu kamarnya pun terkunci.

" Saya telpon Tuan " Ucap Rian dan Sarni mengangguk.

********

Di perusahaan Karel sudah bersiap pulang, hari ini cukup membuatnya lelah dan memutuskan untuk pulang lebih awal namun tiba tiba ponselnya berdering,,

" Halo "

" Tuan Maaf saya mengangguk, Nyonya tidak keluar kamar sedari pulang kuliah dan melewatkan makan siangnya "

Leon langsung menutup ponselnya dan berjalan cepat, rasanya ada sedikit kekhawatiran pada dirinya.

Karel melajukan mobilnya dengan kecepatan tinggi berharap untuk bisa segera sampai rumah.

Sarni juga Rian terus mencoba memanggil Lexa namun tetap saja tidak ada jawaban dari dalam.

" Dimana dia " Ucap Karel yang sudah sampai

" Di- di dalam Tuan tapi saya panggil tidak ada jawaban " Ucap Sarni.

Karel mencoba mengetuk pintunya dan memanggil Lexa,,

" Alexa buka,, Alexa,, Ini saya buka Alexa " Ucap Karel namun tetap saja tidak ada jawaban.

Karel memutuskan untuk mendobrak pintu kamarnya,,

Brak..!!

Pintu terbuka dan Karel langsung berlari masuk tidak terlihat adanya Lexa di sana, bahkan balkon kamarnya pun tertutup.

Karel menatap kamar mandi dan terlihat pintu yang tertutup dia segera berlari mendekat.

" Alex '- pintu langsung terbuka saat Karel akan mengetuknya dan matanya membulat saat melihat Lexa yang sudah terbaring di lantai.

" Alexa bangun " Ucap Karel.

Karel langsung membopong tubuh Lexa dan membawanya keluar.

" Rian cepat siapkan mobil "

Mobil melaju dengan kecepatan tinggi, Karel terus menatap wajah Lexa yang berada di pangkuannya.

Hingga mobil sampai di depan Rumah Sakit, Karel akan menggendong tubuh Lexa namun Rian langsung melarangnya.

" Tuan "

" Kenapa kamu malah menahan saya "

" Maaf Tuan tapi di luar banyak Orang apa Tuan"

Karel menatapnya bahkan kabar tentang kembalinya ke Indonesia sudah di cium media dan mereka masih mengejarnya apa lagi jika mereka tau dirinya membawa wanita ke Rumah sakit.

" Shit ". Umpatnya langsung membuka jasnya untuk menutupi wajah Lexa.

" Kamu alihkan mereka "

" Baik Tuan "

Karel langsung membopong Lexa saat Rian berusaha mengalihkan beberapa wartawan yang ada di sana,,

" Kenapa Ini Tuan " Ucap Salah satu dokter yang langsung menghampirinya.

Karel tidak menjawab dan hanya menurunkan Lexa di atas ranjang,,

" Silahkan tunggu di luar Tuan, biar Dokter yang periksa "

Karel berjalan keluar,,

Dia akan menunggu di luar,,

Tidak lama Dokter keluar dan Karel langsung menghampiri,,

" Bagaimana keadaannya "

" Pasien hanya terlalu banyak pikiran dan stres saya sarankan untuk lebih baik sementara pasien jangan terlalu banyak pikiran, Saya sudah memberikan obat pada infusnya dan setelah habis pasien bisa pulang "

Karel mengangguk dan berjalan masuk, Matanya menatap Lexa yang terbaring dengan selang infus di tangannya.

" Aku dimana " Lirih Lexa membuka matanya

" Sudah sadar, Kamu di Rumah Sakit pingsan tadi di kamar mandi "

Lexa langsung akan beranjak namun karena tubuhnya yang masih lemah membuatnya akan terjatuh dan untungnya Karel langsung menangkapnya.

" Masih lemas kan terus ngapain bangun " Ucap Karel.

Lexa langsung kembali berbaring dan memegang kepalanya yang juga terasa pusing.

Karel terus menemaninya di sana, sebenarnya Lexa sangat tidak nyaman dengan Karel yang bersamanya dan terus menatapnya.

----

Lexa bersiap untuk pulang, Karel masih terus menatapnya,,

" Apa susah untuk meminta tolong "

Lexa menatap Karel yang memakaikan sandal di kakinya,,

" Makasih "

Mereka berjalan keluar namun Rian menghampiri mereka,,

" Tuan,, Semua wartawan tau jika Anda berada di Rumah Sakit ini "

" Shit "

...Karel menatap Lexa, dia kembali membuka Jasnya dan menutupi wajah Lexa dengan Jasnya,, ...

" Apa sih ini " Tolak Lexa

" Kamu diam, di luar banyak Wartawan sudah pasti akan banyak berita keluar besok pagi "

Lexa diam,, dia pun tidak mau ada gosip tentangnya, sudah begitu banyak masalah dalam hidupnya dan dia tidak mau jika kembali memiliki masalah.

Karel terus menutupi wajah Lexa dan mereka berjalan keluar,,

salah satu wartawan melihatnya,,

" Itu Dia Karel Juan "

" Iya Benar cepat cepat ambil gambar dan beritanya "

" Tolong kasih jalan Teman teman " Ucap Rian namun banyaknya wartawan membuatnya sedikit kewalahan.

Beberapa security pun membantunya hingga Karel dan Lexa berhasil masuk ke dalam mobil namun beberapa dari mereka berhasil mengambil fotonya.

Rian segera melajukan mobilnya,,

Lexa terus menatap dari jendela, dia tidak menyangka dengan situasi saat ini.

Sedangkan Karel, dia memijat pelipisnya.

" Kenapa begitu banyak wartawan dan mereka kenapa mengejar kita " Ucap Lexa menatap Karel.

Karel menoleh tanpa menjawab dan kembali memijat pelipis nya.

Lexa mencebikan bibirnya dan menatap keluar jendela,, laki laki di sampingnya memang bukan manusia.

Karel hanya meliriknya tanpa berniat untuk menjawabnya,,

1
Dede Bleher
kamu sudah gede dan sekarang ada pria yg tulus sayang sama kamu.
lupakan ayahmu dan mantanmu!
Dede Bleher
walaah itu tak pas atu Thor!
bule hrs dengan bule krna mereka 1 Negara.
Korea ya sm Korea jg pasangan nya biar tk pincang
Dede Bleher
beraat hidup mu.
begitulah seorang ayah ketika punya bini baru!
dia akan melupakan darah daging nya sendiri!
Mai
emg siapa juga yg mau kembali lagi ke nicko🤭🤭
sharvik
karel cm bsa ngancam trhdap sesilia .
Sri Yuliana
bagus
Qaisaa Nazarudin
Di sinopsisnya Udah END, Tapi ceritanya Kegantung..Apa gak ada lanjutannya thor?
Qaisaa Nazarudin
Mampos loe Nicol sudah berani ngusik Ale,Loe tanggung aja akibatnya sekarang..
Qaisaa Nazarudin
CKK udah terlambat, Ale sudah jadi MILIK SUAMINYA SEUTUHNYA..
Qaisaa Nazarudin
RASAIN TUH EMANG ENAK.. WKWKWKWK...💃💃💃💃
Qaisaa Nazarudin
Wahh udah MP aja,Tapi kok malah di skip sih..😂😂
Qaisaa Nazarudin
Jangan bilang Ortunya Karel ntar gak restuin pernikahan mereka..
Qaisaa Nazarudin
Alexa yg Bodoh dan Lemah,Tapi untungnya Karel dan Rian Bijak...
Qaisaa Nazarudin
Hanya di novel ada cewek BODOH dan BEGO seperti Alexa,Yg mau di manpaatin..🙄🙄🙄
Qaisaa Nazarudin
🙄🙄🙄🙄sodara terlaknut itu kamu Sesil..😡😡😡
Qaisaa Nazarudin
Good job Karel..Biar sadar diri tuh cowok,Baru tau nyesel sekarang..
Qaisaa Nazarudin
Kayak gak ada lelaki lain aja,merebut pria sodara sendiri,Kalo emaknya gak benar pasti anaknya juga gak bener..
Qaisaa Nazarudin
BUKAN KEJAM,KAMU ITU HARUS DI SADARKAN,KAMU ITU CEWEK LEMAH,CUMAN BISA NANGIS DOANG,DARI KAMU HARUS NANGISIN MASA LALU,MENDING POKUS SAMA SUAMI DAN MASA DEPAN KAMU..KALO KAMU LEMAH YG ADA KAMU DI TINDAS..🤦🤦
Qaisaa Nazarudin
Nah gitu dong,jangan diam aja..
Qaisaa Nazarudin
napa sih lexa,masih aja mikiran Nicol,Heran aku,ogeb..
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!