NovelToon NovelToon
GERHANA CINTA

GERHANA CINTA

Status: sedang berlangsung
Popularitas:481.5k
Nilai: 4.6
Nama Author: Reni Susilawati

rayna seorang gadis manis yang terjebak dalam pernikahan dengan seorang pira yang di kaguminya semenjak lama,,arjuna sesosok pria tampan dan mapan yang sangat terpaksa harus menikahi rayna sahabat dari adiknya sendiri karna permintaan sang mama karena ingin membalas budi kebaikan rayna terhadap keluarganya trus bagaimana dengan kekasihnya..??ikuti kisah selajutnya akankah pernikahan rayna bertahan lama akankah hati arjuna terbuka dengan segala kebaikan rayna atau memilih pergi bersama wanita yang di cintainya
ini novel pertama masih belajar mohon dukungannya terimakasih,,,,,,, 😇😇

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Reni Susilawati, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

kejutan

Sabtu pagi terlihat Rayna sedang duduk santai di teras rumah dan Juna sedang sibuk mencuci mobil miliknya, tanpa mereka sadari ada seorang tetangga yang datang menghampiri.

"Permisi,,, maaf mengganggu pagi-pagi"

"iya ada apa mba" sapa Rayna penuh ramah.

" Ini aku mau minta tolong,, kran wastapel dapur ga bisa di tutup takutnya nanti malah banjir ke rumah kalo terus-terusan kebuka,, bisa minta tolong masnya ga?"

Wanita itu bernama Mita,tetangga baru. Dia seorang janda beranak satu,yang baru beberapa minggu ini menempati rumah di sebelah rumah Juna dan Rayna.

"Ohh ya sebentar mba suami saya cuci tangan dulu"

Tidak lama kemudian Juna pun bergegas menuju rumah tetangganya itu tidak berselang lama kran wastapel di rumahnya sudah bisa di perbaiki.

"Ini mba kran ya sudah bisa di pakai lagi, kalo gitu saya permisi dulu"

"Terimakasih ya mas, maaf udah menganggu pagi-pagi. oh ya kenalkan saya Mita masnya siapa namanya?"

"Juna,, dan yang di rumah itu istri saya Rayna"

"Ohh begitu,, salam kenal ya mas Juna juga buat mba Rayna sekali lagi terimakasih udah bantuin saya".

" iya sama-sama mba,, maaf saya permisi dulu"

Juna pun akhirnya berlalu pergi meninggalkan rumah tetangganya.

"Ganteng banget,,, sayang udah punya istri ucap Mita"

"Gimana Bang udah selesai,, "

"Udah,,,cuma benerin kran wastapel doang"

Tidak terasa waktu beranjak sore kegiatan mereka pun di rumah hanya sekedar kegiatan suami istri seperti biasanya,, mereka lebih suka menghabiskan waktu dirumah sambil nonton film bersama atau sekedar masak bareng di dapur.

"Abang mau pake baju apa buat reuni malam ini apa ada tema tertentu atau bebas? tanya Rayna sambil memilih-milih baju untuk suaminya"

"Ga ada tema apa-apa bebas"

Rayna pun akhirnya memilihkan kaos pendek berwarna navy di balut jas dan celana jeans warna gelap tidak lupa ia menyiapkan sepatu sport bermerk.

Kesan santai tapi terlihat macho dan gagah, setelah selesai Rayna pun bergegas masuk ke kamar mandi setelah Juna yang terlebih dahulu mandi.Tidak lama kemudian saat Rayna keluar ia melihat suaminya sudah rapi dengan pakaian yang ia pilihkan hatinya bergetar.

"Betapa tampanya dia,, apa benar dia suamiku?"

Rayna malah terpaku menatap ke arah Juna matanya tidak bisa berkedip melihat Juna yang terlihat semakin menawan.Juna yang menyadari sikap istrinya seperti itu perlahan berjalan mendekati tubuh istrinya, di ciumnya bibir Rayna sampe ia terkaget.

"Abang.. "

"Apa,, kenapa terpesona sama ketampanan abang ya sampe bengong dari tadi"ledek Juna pada Rayna.

Rayna tersipu malu apa yang dikatakan Juna memang benar adanya, ia pun jadi malu terlihat seperti wanita bodoh. Tapi dalam hatinya ia merasa bersyukur sekali bisa menjadi istri seorang Arjuna.

Waktu menunjukan pukul 19.00 malam waktunya Rayna dan Juna berangkat Rayna memakai baju dress pendek berlengan panjang warna biru langit tidak lupa ia cepol rambutnya di padu dengan makeup yang tidak terlalu mencolok Rayna terlihat sangat manis.

Sesampainya di ballroom salah satu hotel ternama Juna mulai mengedarkan pandanganya mencari teman-temanya.Ini acara reuni akbar pastinya berbagai angkatan akan kumpul menjadi satu cukup sulit untuk menemukan kawan-kawan seangkatanya.

"Bang mewah banget acarana,, dekornya aja kaya hajatan mau kawinan padahal cuma reunian kalo aku reuni sama temen-temen sekolah dulu cuma acara makan-makan di rumah itupun aku yang masak hee.. hee.."

Juna tersenyum mendengar cerita polos istrinya itu.Tidak lama kemudian

Juna lu apa kabar,,?"

Beberapa kawan Juna mulai datang menghampiri mereka terlihat sangat akrab, ada juga di antara mereka teman-teman wanita mereka ikut berkumpul.

"Gila lu makin keren aja, sama siapa lu kesini?"

Belum sempat Juna menjawab tiba-tiba beberapa teman-temanya menarik tangan Juna untuk ikut bergabung bersama teman yang lain, saat Juna melihat ke arah Rayna ia hanya menganggukan kepalanya mengisyaratkan tidak apa-apa ia menunggu disini.

Terlihat Juna memang laki-laki penuh pesona banyak di antara teman wanitanya yang berselfi ria bersama dirinya.Rayna tersenyum melihat suaminya seperti magnet yang menyedot perhatian di area ballroom.

"Banyak sekali teman-teman bang Juna kalo sampai dia ga datang mungkin aku yang akan merasa bersalah, tak apalah kalo saat ini aku terabaikan yang penting abang bahagia bisa bertemu dengan teman-temanya"

Sesekali Juna melirik ke arah meja istrinya ia melihat Rayna sedang tersenyum ke arahnya.

Waktu bergulir sampe tidak terasa dua jam sudah mereka di sana, acara demi acara mereka lalui mulai dari tukar kado menyanyi berdansa sampe mengenang segala tingkah laku sewaktu di sekolah gelak tawa bahagia terpancar dari semua orang yang hadir tidak terkecuali Juna dan Rayna.

"Maaf sebelumnya minta waktunya sebentar"

seorang panitia yang berdiri persis di tengah panggung seperti akan mengumumkan sesuatu.

"Sebelum acara makan malam di mulai,akan ada sebuah kejutan buat seseorang disini.Maaf buat yang namanya di panggil mohon kiranya hadir di panggung ini"

Sorak sorai membahana di ruangan ballroom hotel kiranya kejutan apa yang akan di sampaikan.

"Untuk pak Arjuna Wira Mahendra di persilahkan untuk naik ke atas panggung".

Rayna yang mendengar nama suaminya di sebut langsung mengedarkan pandanganya, ia melihat Juna dengan gagahnya berjalan mendekati panggung.

Terdengar teriakan para wanita menyebut-nyebut nama Juna.

"Juna l love U"

"Juna aku padamu"

Dan masih banyak lagi sebutan-sebutan yang di tunjukan untuk suaminya itu.

"Pak Juna ternyata banyak penggemarnya juga ya,, kita juga mau dong pak di gemari wanita-wanita cantik canda MC panitia"

Juna hanya tersenyum mendengar pujian dari MC tersebut.

"Oke biar tidak terlalu lama mungkin pa Juna juga sudah tidak sabar ingin tahu kejutanya apa mari kita padamkan lampu sebentar ya"

Tiba-tiba lampu pun padam,hening sesaat tidak lama kemudian MC memberikan aba-aba untuk menghidupkan kembali lampu ballroom hotel.

"Oke untuk kawan-kawan semua kita hitung sama-sama kejutan apa yang akan pak Juna Terima. satu, dua, tiga"

"KEJUTAN" lampu pun kembali menyala.

Juna terkejut dan terdiam ia tidak percaya menatap ke arah gadis yang ada di depan matanya, dengan sebuah senyuman manis tersungging di bibirnya dan tanpa menunggu lama dia pun memeluk Juna dengan penuh rasa rindu.Tepuk tangan dan sorak sorai menyadarkan Juna ia sedang tidak bermimpi bertemu lagi dengan wanita yang pernah ia cintai.Amanda dia telah kembali.

"Sayang aku merindukanmu bisik Amanda"

Tubuh kokoh Arjuna terlihat lemas tidak bertenaga ia mulai goyah setelah melihat Amanda ada di depanya.

Tanpa ia sadari ia pun memeluk tubuh Amanda mereka saling berpelukan.Terlihat rasa rindu satu dengan yang lain begitu membuncah, Juna seakan lupa kalo dirinya telah beristri.

Di bawah sana Rayna terlihat tampak meremas jari-jari tanganya, hatinya begitu sakit melihat pemandangan penuh haru dan romantis antara Juna dan Amanda,seakan ia terlupakan setelah kehadiran Amanda.Di lihat dari manapun Amanda memang jauh terlihat lebih cantik dan mempesona di banding dengan dirinya.Mereka memang pasangan serasi. Ia takut Juna akan mengingkari janjinya dan kembali pada Manda.

"Manda sudah kembali cintanya bang Juna sudah kembali,, aku hanya orang ketiga dalam hubungan mereka haruskah aku yang mengalah"

1
iyandri Rini
ceritanya hampir mirip Rembulan, penulisnya sama?
Itha Fitra
cerita ny krng greget
Yati Yati
laki gak da ahlak gak mikir kelakuanya gak becus bukanya selidikin dulu itu lngsung gak puya otak
Reni Susilawati
Kecewa
Tifani Putri
Setelah sekian lama tdk up ...akhirnya up lagi ...semangat .....d tungguh upnya lagi
Tifani Putri
kok lama banget up nya thor...
d tunggu up nya lagi ....semangat
Reni Susilawati: mksih ya atas supportnya.. 🤗🤗
total 1 replies
Risma Panggabean
lanjut thor
zia mumtaz
juna begonya kelewatan...
Hofan Putra Jaya
mana kelanjutanx
Hofan Putra Jaya
sayang cerita gak lnjut
Sudi Abil
dr awal yg mkn hati hanya rayna
cinta tp nyakitin
rayna di butakan cinta...hadeuh
Reni Susilawati
maaf banyak typo nulisnya berhubung up tengah malam.. mata sepet tapi maksa pengen nulis😁😁
Tutiks
lanjut lagi up nya
Tifani Putri
next...jangan lama upnya
Tutiks
lanjut lagi up nya
Anita Almantik
bagus lah kk
manda ny udah d singkirkn kk
Hofan Putra Jaya
teruskan ceritax aku suka
Tutiks
lanjut lagi up nya
Reni Susilawati
terimakasih 🤗🤗
agasaka
smngt berkrya kdsng lpa unk comen sking serunya
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!