NovelToon NovelToon
Menikah Karena Jebakan

Menikah Karena Jebakan

Status: tamat
Genre:Romantis / Fantasi / Tamat
Popularitas:1.4M
Nilai: 4.8
Nama Author: Encha

(Sequel Sebuah Pernikahan Hangat,, Kisah Cinta Leon dan Moza)

Bagaimana jadinya jika sebuah pernikahan terjadi hanya karena sebuah jebakan???


Up setiap hari minggu, senin, rabu, jumat

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Encha, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

MKJ"28

Sementara tidak jauh terlihat sepasang mata yang terus menatap kearah mereka.

Jadi,, Alexa menikah dengan Karel apa itu Karel Juan?!.

Dia adalah Anabel salah satu mahasiswi di sana yang juga bekerja sebagai salah satu wartawan Kabar Berita.

Dia pun tersenyum berhasil mendapatkan siapa wanita yang bersama Karel dua kali di Rumah sakit.

Dia segera mengambil ponselnya dan menulis semua informasi yang dia dengarnya.

 

Lexa menatap tangannya yang sedikit memar membuat Rian terus menatapnya,,

" Nyonya tangan Anda "

" Ini hanya memar sedikit gak papa, Makasih ya "

" Sama sama Nyonya "

" Aku ke kelas "

" Silahkan Nyonya "

Rian terus menatap Lexa hingga masuk ke dalam kelasnya dia pun segera merogoh saku celananya dan menghubungi seseorang.

Sementara hampir semua menatap Lexa mereka saling berbisik,

" Mereka pada kenapa sih " Ucap Lexa heran

" Alexa,, Lo harus lihat grup Kampus sekarang " Ucap Milea membuat Lexa mengambil ponselnya dan matanya membulat kala dirinya menjadi tanding topik di sana bahkan foto dirinya bersama Karel beberapa waktu lalu pun kembali diunggah.

" Ini,, Siapa yang tulis berita semua ini " Ucap Lexa

" Jadi semua benar, Suami kamu Karel Juan "

Lexa menatap Milea, Mungkin sudah saatnya Milea tau siapa sebenarnya suami nya.

" Ya itu benar "

" Astaga " Teriak Milea membuat mereka menatapnya dan Milea hanya tersenyum sambari menutup mulutnya.

" Bisa dikecilin bukan suaranya? "

" Sorry,, Astaga Alexa,, Jadi selama ini Lo wanita yang bersama Karel pantas saja aku merasa tidak asing "

" Lagian kenapa sih,, B aja kali Mel "

" Dasar kamu ya,, Siapa lagi cewek yang gak mau dekat apalagi menjadi istri Karel Pengusaha Muda, Ganteng tajir melintir lagi,, Dia baru aja datang ke Indonesia dan kamu bisa langsung dekat bahkan menikah dengannya,, Aku juga mau dong di jebak tapi dengan laki laki seperti Karel "

" Lebay Kamu,, Biasa saja " Ucap Lexa dengan kembali mengusap pergelangan tangannya

" Tunggu Tangan kamu kenapa "

" Gak Papa kok " Ucap Lexa sengaja menutupinya

" Kamu gak bisa bohong,, Apa Karel KDRT sama kamu? "

" Huss,, sembarangan,, Karel bahkan sangat baik sama aku,, "

" Terus kenapa tangan kamu sampai seperti itu"

" Ceritanya panjang nanti aku ceritain "

Milea mengangguk namun matanya terus menatap Lexa yang terus mengusap tangannya, sudah pasti itu sangat sakit.

 

Kini Lexa bersama Milea berada di Kantin,, Milea sangat emosi dengan apa yang sudah Nicol lakukan kepada sahabatnya.

" Kurang ajar banget sih dia, gak tau dia yang salah kenapa malah sekarang mau balikan dasar gila "

Lexa tersenyum melihat sahabatnya, Milea memang sangat peduli dan menyayanginya.

" Alexa,, Aku- Aku minta maaf " Ucap Nicol membuat Lexa dan Milea menatapnya

" Lo,, " Ucap Milea menatap dan menunjuk Nicol.

" Gue gak ada urusan sama Lo "

" Lexa,, Aku minta maaf,, Aku gak sengaja melakukan itu tangan kamu,, "

Lexa langsung menarik tangannya,,

" Itu memar,, Kita obati "

Nicol kembali akan menggenggam tangan Lexa namun langsung Lexa hempaskan.

" Lepas " Ucap Lexa semakin emosi dengan tingkah Nicol yang seenaknya saja.

" Alexa pliss,, Aku hanya akan mengobati tangan kamu "

Plak..!!!

Lexa langsung menampar Nicol, rasanya sudah tidak bisa sabar dengan tingkah Nicol yang seenaknya saja.

" Kamu benar benar ya,, Aku sudah sangat sabar dengan semua tuduhan kamu saat itu dan kini setelah semua kebenaran terungkap kamu seenaknya saja bertingkah,, Dimana hati dan perasaan kamu Nicol " Ucap Lexa dengan air mata yang menetes di wajahnya.

" Apa dulu kamu mau dengar penjelasan aku Hah, Kamu dengan gampangnya langsung menilai aku wanita tidak baik padahal kita sudah saling kenal dari kecil , Mulai sekarang jangan pernah ganggu aku lagi " Ucap Lexa langsung berjalan pergi.

" Pengecut..!! " Ucap Milea langsung berlari mengejar Alexa.

" Lexa tunggu " Ucap Milea namun Lexa terus berlari.

Hatinya sangat sakit, di saat dulu dirinya masih mengharapkan Nicol percaya dengannya namun Nicol malah mengecap dirinya wanita tidak baik dan di saat dirinya mulai melupakannya malah Nicol kembali mendekatinya.

Bruk..!!!

Lexa menabrak seseorang membuatnya akan terjatuh namun dengan cepat tubuhnya langsung di tarik hingga Lexa tidak terjatuh.

Lexa menatap seseorang yang kini sangat dekat dengannya dia adalah Karel suaminya,,

Dengan perasaan campur aduk Lexa langsung berhambur memeluknya, menangis dalam dekapan laki laki yang sudah selalu menemaninya,,

Milea terdiam bahkan dia menatap tidak percaya dengan apa yang dia lihat sekarang,, Bukan hanya dirinya namun juga beberapa mahasiswi di sana pun menatap takjub dengan ketampanan Karel.

Namun di sisi lain mereka merasa sangat iri dengan keberadaan Alexa yang sangat dekat dan malah menjadi istri dari laki laki yang sangat di idamkan oleh kaum hawa.

Rian langsung menghubungi Karel dan menceritakan semuanya, hingga akhirnya Karel langsung memutuskan untuk langsung menuju Kampus dan menemui Alexa.

Karel sangat khawatir dengan keadaan Gadis Kecilnya.

" Aku mau pulang " Ucap Lexa dalam dekapan suaminya dan Karel hanya mengangguk.

Karel melepaskan pelukannya dan menggandeng tangan Lexa berjalan keluar melewati segerombolan mahasiswi yang terus menatap mereka.

 

Mereka sudah dalam perjalanan namun Lexa hanya terus terdiam,,

Karel meliriknya dan terlihat memar di pergelangan tangan Lexa membuat rahangnya mengeras,,

Ciit,,,

Karel langsung menghentikan mobilnya membuat Lexa kaget dan hampir terbentur,,

" Astaga Karel " Ucap Alexa namun Karel malah menatapnya.

" Ke- kenapa kamu Lihatin aku "

Karel masih terdiam namun tangannya langsung mengambil kotak P3k yang berada di jok belakang.

Lexa terus menatapnya hingga Karel mengoleskan salep pada pergelangan tangannya,,

" Aw,, pelan pelan " Ucap Alexa

" Sorry,, "

Lexa menatap Karel yang berubah bahkan dia terlihat menahan marah.

" Maaf " Ucap Lexa membuat Karel mendongak

Karel memejamkan matanya dan kembali menatap Lexa yang menunduk, rasanya sangat sakit melihat wanita yang telah masuk dalam hidupnya seperti ini.

" Sorry aku tidak bisa menjaga mu tadi "

Lexa mendongak saat mendengar Karel mengucapkannya, dan wajahnya pun telah berubah tidak terlihat menahan emosi.

Tanpa Lexa sadari Karel langsung menariknya dan memeluknya dangat erat.

" Hati aku sangat sakit melihat kamu seperti ini"

Deg...,!!

Lexa kaget dengan apa yang baru saja Karel ucapkan.

Karel melepaskan pelukannya dan menatap tajam wajah cantik Lexa yang juga menatapnya,,

Astaga Jantungku,,, Batin Lexa dengan tatapa Karel kepadanya.

Lexa kembali kaget saat Karel menggenggam kedua tangannya,,

" Alexa,,,,

**********

^^^Wow.. Wow.. Wow..^^^

^^^Apa yang bakal Karel Katakan kepada Alexa ya???^^^

^^^Yups,,^^^

^^^Terus ikuti kelanjutan ceritanya,, ❤❤^^^

1
Dede Bleher
kamu sudah gede dan sekarang ada pria yg tulus sayang sama kamu.
lupakan ayahmu dan mantanmu!
Dede Bleher
walaah itu tak pas atu Thor!
bule hrs dengan bule krna mereka 1 Negara.
Korea ya sm Korea jg pasangan nya biar tk pincang
Dede Bleher
beraat hidup mu.
begitulah seorang ayah ketika punya bini baru!
dia akan melupakan darah daging nya sendiri!
Mai
emg siapa juga yg mau kembali lagi ke nicko🤭🤭
sharvik
karel cm bsa ngancam trhdap sesilia .
Sri Yuliana
bagus
Qaisaa Nazarudin
Di sinopsisnya Udah END, Tapi ceritanya Kegantung..Apa gak ada lanjutannya thor?
Qaisaa Nazarudin
Mampos loe Nicol sudah berani ngusik Ale,Loe tanggung aja akibatnya sekarang..
Qaisaa Nazarudin
CKK udah terlambat, Ale sudah jadi MILIK SUAMINYA SEUTUHNYA..
Qaisaa Nazarudin
RASAIN TUH EMANG ENAK.. WKWKWKWK...💃💃💃💃
Qaisaa Nazarudin
Wahh udah MP aja,Tapi kok malah di skip sih..😂😂
Qaisaa Nazarudin
Jangan bilang Ortunya Karel ntar gak restuin pernikahan mereka..
Qaisaa Nazarudin
Alexa yg Bodoh dan Lemah,Tapi untungnya Karel dan Rian Bijak...
Qaisaa Nazarudin
Hanya di novel ada cewek BODOH dan BEGO seperti Alexa,Yg mau di manpaatin..🙄🙄🙄
Qaisaa Nazarudin
🙄🙄🙄🙄sodara terlaknut itu kamu Sesil..😡😡😡
Qaisaa Nazarudin
Good job Karel..Biar sadar diri tuh cowok,Baru tau nyesel sekarang..
Qaisaa Nazarudin
Kayak gak ada lelaki lain aja,merebut pria sodara sendiri,Kalo emaknya gak benar pasti anaknya juga gak bener..
Qaisaa Nazarudin
BUKAN KEJAM,KAMU ITU HARUS DI SADARKAN,KAMU ITU CEWEK LEMAH,CUMAN BISA NANGIS DOANG,DARI KAMU HARUS NANGISIN MASA LALU,MENDING POKUS SAMA SUAMI DAN MASA DEPAN KAMU..KALO KAMU LEMAH YG ADA KAMU DI TINDAS..🤦🤦
Qaisaa Nazarudin
Nah gitu dong,jangan diam aja..
Qaisaa Nazarudin
napa sih lexa,masih aja mikiran Nicol,Heran aku,ogeb..
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!