NovelToon NovelToon
Kakak Ku Suami Ku

Kakak Ku Suami Ku

Status: sedang berlangsung
Genre:cintapertama / nikahmuda / istri ideal
Popularitas:20.8k
Nilai: 5
Nama Author: mamel

Siti Lalita mulia (18th) gadis SMA cantik dan ceria , ramah dan penyayang, selalu di manjakan kakak nya , Muhammad Nizar (21th).
yang lita ketahui Nizar adalah kakak kandung nya , tapi siapa sangka kalau mereka adalah suami istri , orang tua nya lah yang menikah kan mereka secara rahasia tanpa di ketahui Lita ,yang pada saat itu baru ber usia 14 tahun , dan mereka merahasiakan. nya sampai sekarang ,
baca yukk gimana kelanjutan cerita Lita dan Nizar
seee you guysss
selamat membaca 🌺

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon mamel , isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

teman baru

Tok tok tok

" Nizar ada Raka sama Adam di depan ," panggil nenek di luar ,

Lita gelagapan langsung lompat dari pangkuan suaminya ,

" kenapa sayang , kaget yaaa, hahaha , gak bakalan ada yang liat ko , gak ada yang berani masuk tanpa seijin mas ke sini ," ucap Nizar tertawa melihat muka panik istrinya ,

" heheh , udah sana samperin " ucap Lita mendorong pundak Nizar ,

" ayo kamu juga ikut , mas kenalin sekalian," ucap nya merangkul Lita ,

Mau tak mau Lita ikut ke luar kamar , melihat ada dua orang lelaki yang sedang duduk di sopa ,

" maaf nungguin lama ustad ," ucap Nizar duduk di sopa bersama Lita , Lita hanya menunduk.

" iya santai aja lah , kita kita ngerti ko ye nggak ?" ucap Raka dengan gaya nya bertanya ke Adam,

Adam hanya cengengesan mengangguk , Lita tersenyum malu mencubit paha suaminya pelan ,

" jangan gitu antum ka , bini ane malu ," Nizar ikut tertawa ,

" kenalin sayang , ini temen temen mas, yang agak usil ini ustad Raka , dan yang paling kalem ini ustad Adam . " ucap Nizar menunjuk satu satu sahabat nya ,

" salam kenal dek Lita , moga betah Yo jadi istrinya ustad Nizar yang banyak penggemar nya , heheh," ucap Raka cengengesan,

" dam temen antum bener bener ya ," ucap Nizar hendak maju , tapi di tarik lagi oleh Lita ,

" bercanda lah tads , sensi sekali ," jawab Raka , tangan nya di geplak oleh Adam ,

," lucu sekali ustad Raka , kenalin aku Lita ," ucap Lita cengengesan melihat interaksi ketiga lelaki di depan nya .

pantas Nizar selalu membicarakan istrinya ternyata aslinya emang secantik dan se lembut ini , pikiran kedua nya , melihat senyum dari istri sahabat nya yang sungguh membuat siapa pun adem melihat nya ,

" ngomong ngomong ada apa nih , sampe nyamperin ke sini , ganggu pengantin baru aja ," ucap Nizar , mengalihkan pandangan kedua sahabatnya yang menatap istrinya bengong ,

," mau silaturahmi aja, kenapa Ndak boleh ?"tanya Raka menatap sinis ke arah Nizar ,

" is antum ini , di jaga dikit lah wibawanya di" Adam kembali memukul tangan Raka ,

Nizar hanya geleng-geleng kepala , sudah biasa .

" sakit lah , kdrt Mulu nih ," ucap Raka mengusap lengan nya yang sedikit kebas

" kenalin istri antum , ke si naya aja tads biar ada temen nya , mereka kan seumuran juga , pasti klop lah ," ucap Adam , memberi saran , Naya ini adik nya Adam yang juga mondok di pesantren ini .

," boleh , ajak Naya nya kesini dam ," ucap Nizar setuju , Lita menengok ke arah suaminya , Naya ini siapa pikirnya istri dari ustad Adam kah ,

" mau mas kenalin ke adik nya ustad Adam sayang ? Anak nya receh banget soalnya mudah bergaul gitu," tanya Nizar menatap istrinya , mengusap pelan puncak kepala Lita ,

"ehem uhuk uhuk " Raka kembali berulah , pura pura batuk melihat keromantisan di depan nya

"di minum ustad , " Lita malah meladeni ustad Raka ,

" biarin dek , dia emang banyak tingkah nya ," ucap Adam , sudah capek meladeni sahabat somplak nya ,

," gimana mau ?" tanya Nizar

," boleh mas, Naya nya ada di sini emang?" tanya Lita ,

" ada , dia mondok juga di sini , baru lulus kayak kamu, paling ngelanjutin kuliah di sekitaran sini , sekalian deh tuh , tanya tanya soal kuliah ," ucap Adam menimpali , Nizar ikut mengangguk ,

" boleh, emng nya aku masih boleh ikut kuliah mas," tanya Lita , dia pikir setelah menikah pokusnya hanya rumah dan suami ,

" ya boleh sayang, siapa yang ngelarang , mau kamu kuliah sampe S2 pun mas setuju , " ucap Nizar men rangkul pundak istrinya.

" astaghfirullah halajim ya Allah lindungi mata hamba ," ucap Raka histeris , lagi lagi melihat keromantisan Nizar dan Lita

" berisik sekali antum ini , coba zar cari lakban biar ane lakaban tuh mulutnya ," ucap Adam sewot , telinga nya sampai berdengung mendengar suara Raka ,

," is tega bener " ucap Raka , sinis ke arah Adam , tapi kembali cengengesan melihat ke arah Lita , yang tersenyum.

" jangan liatin dia dek , makin menjadi entar " ucap Nizar menutup mata istrinya ,

obrolan terus berlanjut , Lita senang orang orang di sini menerima dia dengan baik, kecuali Aqila tentunya ,

Sudah pukul 11 siang , Adam dan Raka sudah kembali ke tempatnya , Lita dan Nizar duduk di meja makan , istrinya kelaparan katanya ,

," mau makan pakai apa dek , " tanya Nizar melayani Lita , ada banyak masakan di depannya , ada ayam kecap , udang asam pedas, capcay , dan tempe mendoan.

," udang aja sama tempe mendoan nya satu mas," ucap Lita , ngiler melihat menu masakan kali ini .

" ayo makan bismilah ," ucap Nizar menyuapi istrinya makan dan baru menyuapi untuk dirinya sendiri ,

" kakek nenek nggak ikut makan mas ,?" tanya Lita , sedari tadi tak melihat kakek maupun nenek

" nggak dek , biasanya mereka makan nanti habis solat Jum'at, " jawab nya telaten menyuapi istri kesayangannya.

," berarti kita ngeduluin dong , nanti di marahin nggak ," Lita melotot lucu ,

" hahah ya nggak lah , laper kan nggak bisa di tahan , " ucap Nizar tertawa melihat ekspresi wajah Lita .

" aku nanti ikut mas ke mushola jangan ,?" tanya Lita , sebab belum paham kegiatan di sini .

" nggak sayang , biasanya kalo hari Jumat , semua perempuan nggk ikut ke mushola , solat masing masing di kamarnya , baru solat ashar nanti ikut jama'ah lagi ," ucap Nizar memberi minum Lita , makanan habis tak tersisa , satu piring berdua itu rasanya sungguh enak apalagi sambil di suapi heheh .

Lita mengangguk , keduanya kembali ke kamar karna Nizar harus mandi untuk melaksanakan solat Jum'at berjamaah di mushola ,

Lita menunggu suaminya di sopa sambil scrol tiktok , baju Koko sudah ia siapkan di atas kasur begitu juga dengan sarung peci , tasbih , juga wewangian yang biasa suaminya pakai .

Tiba tiba dia kangen mama papa dan juga kedua sahabatnya.

" rasanya pengen pulang , kangen mama papa " ucap nya lirih ,

Ceklek

Pintu kamar mandi terbuka , suaminya berjalan menghampiri , rambutnya basah dan air nya menetes ,

" sayang tolong keringin rambut mas dong , " ucap Nizar membawa hairdryer, menyerahkan nya ke tangan istrinya ,

Lita menaruh handphone nya di sopa , menerima hairdryer, dan mencolokan nya ,

" sini duduk di bawah , " ucap Lita , menyalakan dan mulai mengeringkan rambut harum suaminya ,

" wangi banget mas " ucap Lita , mengusap dan menghirup rambut kering Nizar .

" makasih ya ," ucap Nizar mengarahkan kepalanya ke wajah istrinya ,

" heem sama sama ," ucap Lita memegang pipi Nizar.

" pakai baju nya mas , dingin nanti masuk angin," ucap Lita menunjuk baju di atas kasur ,

" kan ada kamu yang nga ngetin ," ucap Nizar genit , mengedipkan sebelah matanya ,

pipi Lita bersemu merah , mesum sekali suaminya .

" pakein sayang " Nizar menyodorkan baju Koko ke arah Lita , Lita bangkit dan memakaikan baju nya , di dalamnya di lapisi kaos putih tipis , Lita dengan telaten mengurusi suaminya ,

" udah mas , udah rapih , ganteng , wangi lagi " ucap Lita puas ,

," makasih , " cup , Nizar mencium kening istrinya ,

Pengeras suara dari mushola sudah terdengar

" sana wudhu dulu mas , " Lita menyuruh Nizar yang sedari tadi duduk di samping nya ,

" iya ," ucap nya bangkit ke kamar mandi ,

" mas ke mushola dulu ya sayang , nanti kalo lama kamu ngobrol aja sama nenek , atau kalo mau keliling asrama sini juga boleh ," ucap Nizar , tak ingin istrinya kebosanan di dalam kamar ,

" iya mas ," jawab Lita mengangguk ,

Nizar ke mushola dengan kakek , hari ini dia yang akan mengimami solat Jum'at,

Lita membereskan kamar , yang sebenernya sudah rapih dan wangi , tapi karna tak ada kegiatan ya sudah dia cari cari ,

ia mengambil wudhu dan mulai solat Dzuhur di kamarnya , dan di lanjut membaca surah Al Kahfi, suara di mushola masih terdengar ,

Lita keluar kamar dan tidak mendapati seorang pun di dalam rumah, tapi ada suara nenek yang mengaji di kamarnya ,

ia memilih keluar rumah , melihat lihat sekitar

Ada dua perempuan yang hendak lewat di depan rumah , dan mereka berhenti menyapa Lita

" assalamualaikum kak Lita ," ucap keduanya ceria , kentara sekali muka keduanya yang berbinar menatap Lita ,

" waalaikumsalam, habis dari mana? Atau mau kemana? " tanya Lita , inisiatif mengajak ngobrol karna aura keduanya positif di mata Lita .

" habis dari luar kak, nyari tempat kuliah yang cocok , kenalin nama aku Naya dan ini temen aku Maya ," ucap Naya berkenalan dengan Lita ,

" oh iya , salam kenal ya , kamu adik nya ustad Adam ya ," tanya Lita mengingat nama Naya yang di sebutkan suaminya ,

" iya kak ,ko tahu heheh " ucap nya tertawa ,

" muka mereka emang mirip kan kak ," timpal Maya , memang muka adam dan Naya itu mirip sekali .

" iya , mirip banget ,udah dapet tempat kuliahnya ?" tanya Lita ,

" belum ada yang cocok , nanti Senin mau lihat lihat lagi ,mumpung masih lama kan masuk kuliah nya juga ," jawab Naya ,

" aku ikut boleh nggak , mau kuliah juga ?" tanya Lita, siapa tau ada yang cocok pikirnya .

" boleh kak ikut aja ," ucap Maya , Naya mengangguk setuju ,

" kak kita pamit ya , mau shalat dulu ," pamit Naya , melihat dari arah mushola sudah banyak yang bubar solat Jum'at.

" iya , makasih ya ," ucap Lita , menatap kedua nya

" sama sama assalamualaikum," jawab keduanya , dan mulai berjalan ke arah asrama putri ,

" waalaikumsalam," jawab Lita , tersenyum mengingat kedua sahabatnya nya , kangen

" nggak boleh melow gini ah , nanti mas Nizar liat " batin nya , tak bisa bohong ia merindukan sahabat nya .

...****************...

makasih udah selalu suport author , see you

1
efvi ulyaniek
ini kenapa jd macet..othornya kemana nih...
Tami Mblem II
kok gak lanjut
efvi ulyaniek
kok tumbdn dr kmrn ga up
Tami Mblem II
iki kih pagi² suguhane bukan kopi malah yang bikin panas dingin 🤣🤣
efvi ulyaniek
sekitaran sini....tempat tinggal mama papa nya nizar kan beda ma pondokan nizar 2jam perjalanan kan...kok ini sekitaran sini....
Tami Mblem II
ayo lanjut semangat thor aq menanti karya mu 🤣🤣
Eva Yanti
heheh iya kak , dari sore kemarin sampe siang ini Wifi-nya rusak jadi baru di benerin , maaf ya baru bisa up 🙏
efvi ulyaniek
biasa nya up sehari sampe 3x kok kmrm cm sekali...moga lita perginya ga lama ...ga lucu lho kl sampe benrran kepisah sampe lahiran
efvi ulyaniek
lita nya masih labil jd gampang bgt dipengaruhi tanpa gau prnjeladannya sama sekali...emmmmmmm
efvi ulyaniek
lha..lha..maksudnya...nizar punya istri lain
efvi ulyaniek
ku kirim bunga aja lah
Eva Yanti
makasih , ikutin terus kisah kehidupan Lita dan Nizar,
kim veeya
Luar biasa
efvi ulyaniek
mampir...baca sekilas kok menarik... lihat up hariannya ok lah...bs dilanjut ..soalnya suka males baca on going yg up nya lama bgt kl up rutin masih ok lah
Iqlima Al Jazira
next thor
VagaBond
Melanjutkan cerita ini lebih baik daripada menyesal nanti!
ChopSuey
Gak bisa dijelaskan dengan kata-kata betapa keren penulisan cerita ini, continue the good work!
Devina Elsa nescaya
thor anak kk gw namanya nizar
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!