NovelToon NovelToon
Permaisuri Antagonis Sang Kaisar

Permaisuri Antagonis Sang Kaisar

Status: tamat
Genre:Teen / Fantasi / Romansa Istana / Kerajaan / Tamat
Popularitas:1.7M
Nilai: 5
Nama Author: Lovely

>Lizkook Area

"Didalam novel, yang berhasil mendapatkan hati Kaisar adalah sang Selir. Tapi, jika aku yang memerankannya, maka akulah yang akan mendapatkan hati Kaisar! Sang Permaisuri! Aku berjaji, aku akan mengubah tokoh PERMAISURI ANTAGONIS ini menjadi tokoh PERMAISURI PROTAGONIS!!" ~Olive Delova



Oliv, ialah seorang mahasiswa yang gemar membaca buku novel. Hingga suatu hari, Oliv menemukan sebuah pertanyaan dihalaman terakhir yang ada pada novel tersebut. Dengan isengnya, Oliv menjawab pertanyaan itu dengan asal-asalan.

Keesokan harinya, Oliv terbangun ditempat yang berbeda. Tempat yang mewah, antik, elegant, dan tentunya sedikit.. Kuno?

Sialnya! Oliv malah masuk kedalam peran seorang Permaisuri yang jahat, angkuh, dan serakah. Jika bisa memilih, ia lebih ingin menjadi anggota bangsawan saja dan menjadi seorang dayang dari pada menempati raga Permaisuri yang Angkuh.

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Lovely, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Eps_22 (With Duke Robert)

NovelToon
•••
Malam hari telah tiba, Permaisuri Kate sengaja untuk pergi setelah Kaisar Max pergi terlebih dahulu.
Maxio Eloise [Kaisar]
Maxio Eloise [Kaisar]
Ratu
Maxio Eloise [Kaisar]
Maxio Eloise [Kaisar]
Jagalah dirimu diistana selagi aku tidak ada
Kate Eloise [Permaisuri]
Kate Eloise [Permaisuri]
Hmm
Maxio Eloise [Kaisar]
Maxio Eloise [Kaisar]
Kau masih marah?
Kate Eloise [Permaisuri]
Kate Eloise [Permaisuri]
Tidak
Kate Eloise [Permaisuri]
Kate Eloise [Permaisuri]
Pergilah! Selirmu pasti sedang menunggumu dikereta
Maxio Eloise [Kaisar]
Maxio Eloise [Kaisar]
Ratu, ak--
Raztha [Selir]
Raztha [Selir]
YANG MULIA!! //Berlari ke arah Max
Mendengar teriakan dari Lady Raztha, tentu mereka berdua mengalihkan pandangannya ke arah sumber suara.
Raztha [Selir]
Raztha [Selir]
Kenapa Yang Mulia lama sekali? 😟
Maxio Eloise [Kaisar]
Maxio Eloise [Kaisar]
Maaf Lady, aku sedang berbicara sebentar dengan Permaisuri
Raztha [Selir]
Raztha [Selir]
Apa membutuhkan waktu selama itu? ☹️
Maxio Eloise [Kaisar]
Maxio Eloise [Kaisar]
...
Kate Eloise [Permaisuri]
Kate Eloise [Permaisuri]
Pergilah! Nanti kalian telat
Raztha [Selir]
Raztha [Selir]
//Mengangguk setuju
Raztha [Selir]
Raztha [Selir]
Benar Yang Mulia! Ayokk!
Maxio Eloise [Kaisar]
Maxio Eloise [Kaisar]
Baiklahh
Maxio Eloise [Kaisar]
Maxio Eloise [Kaisar]
Aku pergi, Ratu //Menatap Kate
Kate Eloise [Permaisuri]
Kate Eloise [Permaisuri]
Hmm //Mengalihkan pandangannya
Maxio Eloise [Kaisar]
Maxio Eloise [Kaisar]
Selamat tinggal..
Kaisar Max mulai berjalan menjauh dari Permaisuri Kate. Jauh dilubuk hatinya, ia sangat ingin pergi bersama Permaisuri Kate, tapi sayangnya ia menolak untuk ikut.
Tak.. Tak.. Tak
NovelToon
Tak lama, setelah kepergian kereta milik Kaisar Max, datanglah kereta milik Duke Robert.
Kate Eloise [Permaisuri]
Kate Eloise [Permaisuri]
Tepat sekali!
Kate Eloise [Permaisuri]
Kate Eloise [Permaisuri]
Sesuai dengan jadwal yang ditentukan!
Happ!
Seseorang yang berpakaian rapih, turun dari kereta. Perlahan, ia mulai mendekati Permaisuri Kate.
Kate Eloise [Permaisuri]
Kate Eloise [Permaisuri]
Seperti yang dirumorkan..
Kate Eloise [Permaisuri]
Kate Eloise [Permaisuri]
Duke Robert..
Kate Eloise [Permaisuri]
Kate Eloise [Permaisuri]
Tidak kalah tampan dengan Kaisar! 😍
Tap.. Tap.. Tap
Langkah Duke Robert semakin dekat dengan Permaisuri Kate. Hingga, pria itu menghentikan langkahnya dihadapan Permaisuri Kate.
Robert Wallace [Duke]
Robert Wallace [Duke]
Permaisuri.. //Berjongkok
Robert Wallace [Duke]
Robert Wallace [Duke]
Izinkan aku menjadi partnermu malam ini //Mengulurkan tangannya
Kate Eloise [Permaisuri]
Kate Eloise [Permaisuri]
Aku mengizinkanmu, Duke //Menerima uluran tangan Robert
Robert Wallace [Duke]
Robert Wallace [Duke]
//Tersenyum
Robert Wallace [Duke]
Robert Wallace [Duke]
Mari..
Kate Eloise [Permaisuri]
Kate Eloise [Permaisuri]
//Mengangguk
Tepat dibelakang Permaisuri Kate, kedua dayang itu tengah tersenyum puas melihat rencana mereka berhasil.
Bethy [Countess]
Bethy [Countess]
Berhasil! 😍
Ophelia [Viscountes]
Ophelia [Viscountes]
Kerja bagus, Beth!
Bethy [Countess]
Bethy [Countess]
Tentu 😎
•••
NovelToon
1
Butterfly 🦋
Berdosa kau nih blue😭🤧
▪︎▪︎▪︎▪︎
cepu banget /Facepalm/
▪︎▪︎▪︎▪︎
nggak pernah bosan walau udah pernah baca /Smile/ terbaiklah kk author/Drool//Sun/
▪︎▪︎▪︎▪︎
halloooo mampir _'.'_-'.'-_'.'_/Smile//Grin/
✌︎ᵇᵗ🦋Ly: haloooo
total 1 replies
rub?
omaga my pacarr
my hoby
baca ulang
✧𝐕𝐄ᵃˡ✧
tapi lo suka kan
✧𝐕𝐄ᵃˡ✧
thor.....gak nyangka gue 😭😭
✌︎ᵇᵗ🦋Ly: hehe..
total 1 replies
✧𝐕𝐄ᵃˡ✧
dasar tukang gosip 😭😭
✧𝐕𝐄ᵃˡ✧
anjeng
Tu Giman
karya kamu bagus banget 🥰🥰🥰🥰
rara
😭😭
😭😭😭
😭😭😭🌚🌚
sih anjirrr 😭😭😭
kau ini 😑😑😑 ya blue
Dessy AD
sumpah ngakak bnget gue🤣
Ricka Monika
ada ya penculik oon 😄
Ricka Monika
melodi dr kamar kaisar🤭
Ricka Monika
akhirnya ketangkap juga permaisuri kacian deh ,hukuman menantimu 🤗
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!