NovelToon NovelToon
AYAHKU SEORANG DEWA

AYAHKU SEORANG DEWA

Status: sedang berlangsung
Genre:Reinkarnasi / Kelahiran kembali menjadi kuat / Budidaya dan Peningkatan / Balas dendam dan Kelahiran Kembali
Popularitas:2.4k
Nilai: 5
Nama Author: erik riswana

mu xian ,seorang kultivatior ranah dewa berteransmigrasi setelah mati terbunuh akibat perang antar alam yg sering terjadi antara dewa dewa terkuat ,salah satunya martial god mu xian yg secara tak sengaja terbunuh dalam pertempuran itu,jiwanya masuk kedalam tubuh seorang pria yg memiliki sifat pemalas ,pemabuk ,dan terlebih lagi dia mempunyai 2 anak yg masih sangat kecil, mampukah mu xian kembali ke alam dewa ,dan hidup bahagia dengan keluarga barunya yg telah mengisi jiwa kosong mu xian.

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon erik riswana, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

bab 16 penjelasan indentitas mediang istri

malam semakin dingin ,mu xian perlahan berjalan kembali menuju ye ziqing, dan menghilangkan perlindungan yuan sejatinya.

" sekarang sudah selesai, ayo kita kembali " kata mu xian berjalan menuju jalan utama yang sudah rata dengan tanah .

ye ziqing hanya menganggukan kepalanya ,dan mengikuti mu xian di belakangnya.

pikirannya masih berkecamuk tak tentu arah .

" ziqing aku ingin kamu merahasiakan tentang kekuatan diriku !" ujar mu xian berhenti dan duduk di sebuah batu yang cukup datar.

" kenapa ? apakah takut dengan keluarga zhao?"

mata ye ziqing menyipit, memikirkan kemungkinan akibat yang di timbulkan oleh mu xian.

" tidak ,hanya saja aku ingin hidup tenang ,dan juga menyaksikan pertumbuhan kedua putriku dengan aman ," jelas mu xian memandang langit malam penuh bintang.

pemandangan di bawahnya sangat indah ,kelap kelip lampu menyala sungguh indah bila di pandang dengan hangatnya api unggun dan daging panggang.

namun mu xian hanya mengagumi kehidupan manusia biasa ,tanpa ada beban maupun ancaman di sekelilingnya dan siklus kematian terlihat wajar juga teratur.

" apakah kamu menyesal?"

" tidak,! itu sudah jalan yang aku ambil selama ini "

" bisakah kamu menceritakan tentang kedua putrimu " ye ziqing merasa penasaran dengan kedua putri mu xian ,dan juga alasan kenapa mu xian menyelamatkan dirinya dari tuan muda zhao feng sedemikian rupa.

tersenyum, mu xian menatap ke kejauhan.

" kedua putriku masih berusia 5 tahun ,dan besok mungkin akan memulai belajarnya ,wajah dan temperamen sama seperti ibunya yang sudah meninggal .aku sama sekali tidak ada kemiripan dengan kedua putriku ," mengingat hal itu ,mu xian hanya bisa tertawa lirih .

" sejak kapan di tinggal oleh istrimu ?" dengan hati hati ye ziqing menatap ekspresi mu xian ,namun mu xian masih terlihat tenang .

" sejak kedua putriku berusia 1 tahun ,dan sekarang sudah 4 tahun kami di tinggalkan oleh mediang istriku " kata mu xian masih tersenyum tipis.

" dan penyebabnya adalah orang yang menculik dirimu ,zhao feng !" ucap mu xian melanjutkan.

wajah ye ziqing terlihat sedih setelah mendengar hal itu ,ia tak menyangka dulu zhao feng juga mengincar wanita yang sudah bersuami.

" aku turut berduka atas semua itu ,ngomong ngomong siapa nama istrimu ?"

" entahlah ,aku juga bingung, dalam nama pernikahan kami namanya shang nan er ,tapi dalam surat kematian namanya ,zhao nan er .entah mana yang asli aku tidak tahu " ucap mu xian menggelengkan kepalanya.

" shang naner ,zhao naner ! " ye ziqing berfikir sejenak dan tiba tiba berdiri seraya mengambil foto yang selalu di simpannya.

" apakah foto nya seperti ini ,?"

mu xian mengambil foto yang di berikan oleh ye ziqing dan menatap secara seksama foto tersebut.

mu xian ,melihat bahwa wanita dalam foto tersebut memang mirip dengan istrinya yang sudah meninggal dan juga mencocokan dengan foto yang juga ia bawa di sakunya.

" hah ,sama !"

ye ziqing juga melihat foto yang di keluarkan oleh mu xian.

" ini kan foto diriku saat bersama adikku ,di universitas "

mu xian menghela nafas, dan menyimpulkan bahwa nama istrinya sebenarnya adalah ye naner ,berasal dari keluarga yang sama dengan ye ziqing. namun ia masih bingung kenapa istrinya menggunakan dua marga nama yang berbeda.

" jadi ,kamu adalah kakak dari istriku ,!"

" ya ,namun aku tidak menyangka bahwa istrimu yang sudah meninggal itu adalah adikku yang selama ini aku cari " katanya dengan sedikit terisak .

" tapi kenapa naner menggunakan dua marga saat bersamaku ?"

" mungkin karena tidak mau merepotkan keluarga kami dan juga untuk menghindar dari para musuh keluarga, " ucapnya pelan.

akhirnya mu xian tahu ,mengapa naner meninggalkan dirinya dulu ,itu dengan maksud untuk menjauhkan dirinya dari para musuh keluarga yang entah apa yang di inginkan oleh para musuh keluarga .

" tapi di mana naner di makamkan?".

mu xian menggelengkan kepalanya tidak tahu .namun sorot matanya tajam .

" aku pasti akan mencari di mana naner di makamkan !" kata mu xian .

aura di sekitar berubah ,dan suasana hati mu xian terlihat kacau ,namun masih dipenuhi kesadaran diri .

" sebaiknya kita cepat pergi sebelum pagi menjelang !" saran ye ziqing menatap mu xian yang masih berdiri diam di depannya .

" baiklah ,!".

masuk kedalam mobil ,keduanya segera meninggalkan area kuil .namun apa yang terjadi kemudian membuat siapa saja yang melihatnya akan menjadi ketakutan dan wajah pucat.

lapangan di sekelilingnya tiba tiba berguncang sedikit dan retakan kecil perlahan menyebar ke segala arah .sebuah tangan muncul dari dalam tanah ,tampak berusaha meraih tanah dengan erat ,namun tangan itu tidak tampak normal seperti tangan pada umumnya ,terlihat kurus kering pucat ,kulitnya keriput dan banyak segala serangga menempel di tangan tersebut.

tak lama ,akhirnya sosok hitam kurus muncul ke permukaan tanah, bila di lihat dengan cermat ,terlihat seperti seorang pemuda yang baru berusia 21 tahun ,matanya memancarkan aura merah darah ,namun ia tidak berbicara hanya mengeluarkan suara samar dengung .

hissssdhh.....

mnggggg...

berjalan sempoyongan menuju ke arah timur ,dan retakan kedua hingga berjumlah tak terhingga muncul ,sosok yang sama keluar dari dalam tanah .dan merangsek ke arah timur bersama sosok kurus kering pertama tadi.

mu xian tidak tahu menahu tentang adanya anomali tersebut ,dan terus mengendarai mobilnya menuju arah kota tongzhou.

tak lama mereka sampai di gerbang kota tongzhou, belum terlihat banyak manusia yang beraktifitas ,hanya beberapa orang berjalan santai di depan gerbang tongzhou.

mobil mu xian terus melaju ke arah barat kota tongzhou, dengan tujuan aula beladiri keluarga ye ,dengan dua tujuan ,untuk mendaftarkan diri sebagai anggota aula beladiri kota tongzhou juga mengantarkan pulang ye ziqing yang sudah tertidur di samping mu xian.

brummmhhhh....

suasana di halaman rumah keluarga ye lengang,namun masih ada satu dua orang berkeliaran berkeliling di halaman rumah.

satu orang pria ,dan satu wanita tampak cemas dan juga khawatir terlihat di wajahnya.

mereka melihat kedatangan mobil mu xian yang masuk kedalam halaman rumah.

dan mu xian keluar , menyapa dua orang pria wanita paruh baya di depannya .

" selamat pagi paman ,bibi " sapa mu xian dengan tersenyum.

" ya ada keperluan apa tuan muda kemari ?"

" saya mau mengantarkan putri paman dan bibi !"

" hah ,putri !, siapa?"

" ye ziqing !"

kedua orang tua itu seketika terkejut dan langsung menanyakan di mana putri mereka berada ,

" sedang tertidur ,di dalam mobil ,".

kedua orang tua itu berpandangan, dan perasaan was was ,curiga muncul di mata mereka berdua .

," nak ,apakah kamu tidak berbohong pada kami, "

" sama sekali tidak !"

" bagaimana kamu tahu tempat tinggal kami ?"

" dari ye ziqing sendiri mengatakan, "

namun wajah kedua orang tua itu masih belum percaya ,terhadap perkataan mu xian .di saat mereka berdebat di dini hari ,ye ziqing terbangun dan keluar dari dalam mobil .

" ibu ayah ,apa yang sedang terjadi,?"

masih belum sadar, ye ziqing berjalan terhuyung ,ke arah kedua orang tuanya yang langsung terdiam senyap.

" nak ,apa yang kau lakukan pada putri kami !" dengan wajah merah pria paruh baya itu langsung mencengkeram kerah mu xian .

" ahh aku hanya mengantarkannya kembali ke rumah " ucap mu xian membela diri.

" tapi kenapa kondisi putriku seperti ini "

" ahh ayah apa yang kau katakan , semua itu hanya salah paham, kakak xian yang menyelamatkan aku dari para penculik itu." jelas ye ziqing mencairkan situasi yang terlihat tegang dan canggung.

wajah pria paruh baya itu melunak ,namun masih bertanya kepada mu xian bagaimana proses penyelamatan putrinya dari penculik.

mu xian menatap ke arah ye ziqing,

" kamu saja yang menceritakannya ,aku lelah ,ingin tidur terlebih dahulu ,"

tanpa berkata kata. mu xian masuk kedalam mobilnya ,dan langsung tertidur di kursi belakang.

" orang ini !"

1
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!