NovelToon NovelToon
Cintai Aku Suamiku

Cintai Aku Suamiku

Status: tamat
Genre:Romantis / Action / Nikahmuda / Tamat
Popularitas:313.3k
Nilai: 5
Nama Author: Andyni

Kisah seorang wanita yang memperjuangkan rumah tangganya dari wanita lain. Mampukah Intan mempertahankan rumah tangganya?
Dan mampukah intan menghadapi sikap suaminya yang selalu kasar padanya?
Ikuti kisahnya.......

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Andyni, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Bab 11 Tak Seperti biasa

****Selamat Membaca****

Pagi ini intan melakukan tugasnya sebagai seorang istri meski sakit yang ia rasakan akibat perbuatan rayhan semalam tak membuat intan jadi lupa akan tugasnya.

Hari ini Rayhan tak berangkat kerja. dia turun dari kamarnya hanya memakai boxer dengan wajah bantalnya rayhan menatap intan terlihat seperti habis menangis. " Kamu menangis tan?" Tanya rayhan. Itan yang di tanya hanya menggeleng tak ingin menjawab. "Kamu kenapa sich intan.!" ucap rayhan sambil menyomot gorengan yang ada dalam piring. " Kalau kamu kelelahan kita pakai jasa ART saja ya?"saran rayhan. Intan masih diam. " Tann kamu kok diam! kesambet apa ya?!" Kata rayhan berfikir.

" Tan sini deh, duduk deketan aku mau cerita. " ucap rayhan menarik lengan intan yang membuat intan terduduk di pangkuan rayhan. "Kok aroma tubuh intan persis dengan bidadari yang aku ti****i semalam" batinnya. " Kalau mau cerita gak harus kayak gini kan mas?" Intan berusaha bangkit. Rayhan hanya terdiam bengong dalam lamunannya sendiri. " Kalau benar semalam itu intan berarti itu bukan mimpi dong. " "Mas RAYHAN turunkan aku" tegur intan sambil menepuk kedua tangannya membuat rayhan tersadar. " Oh ya, maaf" bukannya melepaskan rayhan makin mengeratkan pelukannya pada pinggang intan. " Mas lepasss sakiitt tau. " ungkap intan mulai jengah. Perlahan rayhan mulai meraba punggung intan mengecupya

"Cup" Tan semalam aku mimpi indah banget. mau tau apa itu tan?" masih meraba dan tangan jahilnya mulai me**** s dua bukit milik intan." Intan yang menyadari kelakuan rayhan langsung beranjak bangkit. Rayhan yang kaget dengan tingkah intan reflek menarik tubuh intan lagi. "jangan kemana" aku belum selesai cerita". ucap rayhan. "Bisa gak ceritanya gak pake meluk* apalagi mer****b geli mas. " Kata intan tak terima.

"Suka* akulah kamu itu masih istriku, wajar dong kalau aku mau meluk, mer****b atau bahkan ber****t denganmu di sini. " Papar rayhan tak mau kalah. " Iya sekarang sampai 6 bulan kedepan mas, setelah itu mas akan menceraikan aku. " bentak intan geram. Mendengar kata cerai entah mengapa membuat dada rayhan sakit, sangat sakit malah. kemudian rayhan melepaskan intan dari pangkuannya. " Baiklah ayuk sarapan dulu." sambungnya datar.

Intan yang melihat kelakuan rayhan jadi makin bingung. dalam diam mereka menyantap makanannya. Sesekali intan menatap rayhan yang tak memperdulikannya. Dalam benak rayhan "Enak saja mau cerai setelah kamu dapatkan perj****k ku., aku harus segera membuat rayhan junior biar intan gak pergi dariku. ho ho ho" senyumnya dalam hati. " Mas Rayhan tak apa aku tinggal. aku harus berangkat kerja.!" pamit intan. "Aku antar tunggu sebentar." ucap rayhan bergegas menaiki tangga. "Tapi mas, gak perlu aku bisa berangkat sendiri naik ojol." seru intan. "Apa? ojol itu cowok tan, gak bisa mulai sekarang kamu hanya boleh di antar revan dan aku saja.! sudah duduk dulu." ucapnya melanjutkan langkah.

Di dalam kamar rayhan menyikap selimut dan di sana terdapat bercak darah yang tak lain milik intan. "Kamu milik ku tan, dan hanya milikku selamanya. ". gumamnya sambil tersenyum.

Kemudian rayhan mulai membersihkan diri dengan cepat tak sampai 15 menit rayhan telah siap.

" Ayo berangkat, aku sudah siap!" ajak rayhan pada intan. Intan yang masih terpana melihat penampilan santai rayhan namun terlihat sangat mempesona di mata intan. " I iya ayuk. " jawab intan gugup.

BERSAMBUNG......

gimana nihhh ceritanya kakak🙏🏻☺ maaf masih amatir bantu like komen dan vote ya kak gratis kok biar aku makin semangat....

1
Hasanah
klau gak slah di bab atas Dea dan Revan udah nikah atau AQ slah ya😀
Hr sasuwe
👍
pipi gemoy
kan ingatan sudah kembali, kenapa nga pulang ke rumah ya😂
apa lupa alamat sendiri 👻
pipi gemoy
nga di USG bisa tau itu kembar 😯😯😯😯
pipi gemoy
mampir Thor
Harwanti Jambi
katanya gk cinta
Runik Runma
seru
Ketut Mariani
jangan ada pelkor thor intan dan rayhan
lena
Luar biasa
Andyni: terima kasih
total 1 replies
Andyni
mksihkak
Andyni
maaf kak kemarin itu udah buntu 😥😥😁
Safa Almira
gantung
Niwayan Padmini
is ok Thor namanya juga belajar 💪
Yudith Lahay
Good
Andyni: mksih hadirnya
total 1 replies
Niwayan Padmini
menarik lnjut
Firgi Septia
cocoknya mukanya cocok jadi teman intan yaitu Dea mukanya kalem TDK cocok dengan sisil si jalang pelakor🤣🤣
Firgi Septia
kebalik thor muka Dea cocoknya untuk Sisil kan kelihatan muka pelakor gatal ganjen🤣🤣
Andyni: iya nanti di balik ya kak 😁😁😁
total 1 replies
Firgi Septia
mustinya minta maaf dulu Reyhan sama istrimu dan mau mulai dari awal bukan lanjut gitu tanpa minta maaf gimana istrimu mau terima kamu klo begitu terus
Firgi Septia
intan mustinya tegas biar suamimu TDK berbuat seenaknya TDK merasa selama ini berbuat salah
Firgi Septia
dasar TDK nyadar jg sebelumnya sdh bersikap kasar dan sdh selingkuhi intan belum lagi sdh perkosa intan/Scream//Scream/
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!