NovelToon NovelToon
Kehidupan Kedua

Kehidupan Kedua

Status: sedang berlangsung
Genre:Fantasi / Reinkarnasi / Balas Dendam / Identitas Tersembunyi / Kebangkitan pecundang / Fantasi Wanita
Popularitas:181.7k
Nilai: 5
Nama Author: Tiara Pratiwi

Catherine Sinclair, seorang wanita yang sangat berbakat dengan banyak identitas rahasia berasal dari salah satu keluarga kaya di negara Elarion dikhianati dan dibunuh oleh tunangan dan sahabatnya sendiri. Bahkan identitas rahasianya dicuri oleh sahabatnya untuk mencari ketenaran. Setelah merasakan kematian yang menyakitkan, Catherine mendapati dirinya berada di tubuh seorang wanita yang selalu dianggap aib keluarga, Annete Clairmont. Dengan menggunakan tubuh Annete, Catherine bertekad membalas semua orang yang menyebabkan kematiannya dan kematian Annete.
Akankah Catherine berhasil membalaskan dendamnya?
Tunggu novel terbaru aku rilis ya!
Jangan lupa subscribe, like, komen, share, dan kasih rating buat karya aku!
Supaya aku semakin semangat berkarya!

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Tiara Pratiwi, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Bab 1 Pengkhianatan Orang Terdekat

Catherine dilarikan ke rumah sakit karena kecelakaan mobil yang dialaminya.

Di ruang operasi, seorang dokter bedah yang mana adalah tunangan Catherine, Justin Miller berkata pada asistennya.

Justin:"Buat pemberitahuan kepada keluarga Sinclair bahwa Catherine dalam kondisi sangat kritis. Catherine berkata ingin mendonorkan jantungnya pada Brenda Cooper"

Catherine yang saat itu masih sadar walaupun tubuhnya sudah tidak bisa digerakkan, tapi dia bisa mendengar semua perkataan Justin.

Asisten Justin keluar untuk melakukan perintah Justin.

Tinggallah Justin berdua dengan Catherine di ruang operasi.

Catherine mengumpulkan segenap sisa kekuatannya untuk bertanya pada Justin.

Catherine:"Apa.. Maksud.. Perkataanmu.."

Justin:"Brenda berkata kau mencintaiku dengan segenap hatimu dan dia merasa cemburu. Kau tahu kan Brenda punya kelainan jantung, jadi aku akan mengambil jantungmu dan memberikannya pada Brenda"

Justin langsung menyobek kulit Catherine di area dada bahkan tanpa memberikan suntikan anestesi.

"Justin ingin mengambil jantungku hidup-hidup?!", jeritan hati Catherine.

Catherine:"Kalian.... Berdua...."

Michael Hayes, Justin Miller, dan Brenda Cooper adalah sahabat Catherine sejak kecil. Justin akhirnya menjadi tunangannya sejak 3 tahun yang lalu. Sedangkan Brenda adalah sahabat terdekat Catherine, saking dekatnya sampai orang-orang mengira mereka kakak adik.

Banyak hal yang tidak bisa Catherine ceritakan pada Michael dan Justin, tapi Catherine bisa membagikannya pada Brenda.

"Bagaimana bisa kedua orang terdekatku mengkhianati aku?", pikir Catherine.

Dalam waktu singkat, dada Catherine terbuka dan jantungnya yang masih berdetak terlihat.

Walaupun tubuh Catherine tidak bisa digerakkan bahkan suaranya hampir tidak bisa keluar, tapi Catherine masih hidup. Dadanya yang dirobek rasanya sangat menyakitkan.

Pintu ruang operasi dibuka dan masuklah Brenda.

Brenda:"Justin, biarkan aku yang melakukannya. Kau bisa keluar. Ada yang ingin aku katakan pada Catherine."

Catherine melihat ke arah Brenda.

Brenda mengenakan baju pasien rumah sakit. Wajahnya tampak pucat, Brenda tampak seperti wanita lemah dan polos tapi kata-kata yang dia lontarkan menghapus semua image itu.

Justin pun keluar dari ruang operasi meninggalkan Brenda dan Catherine berduaan.

Brenda:"Catherine, apa kau tahu kau sangat menyebalkan. Kau cantik, pintar, sukses, kaya, semua wanita ingin jadi sepertimu dan semua laki-laki menginginkanmu. Termasuk Michael Hayes dan Justin Miller. Tapi lihatlah aku bisa mengambil Justin darimu. Aku akan mengambil semuanya darimu. Apa yang menjadi milikmu akan menjadi milikku. Oiya apa kau tahu siapa yang membunuh orang tuamu? Itu ulahku aku dan Justin. Ah selain itu juga ada adik laki-lakimu, kami juga yang melemparnya ke laut untuk jadi makanan hiu! Tapi kami memalsukan semua bukti membuatmu dengan bodohnya percaya bahwa Michael yang melakukannya"

Brenda tertawa keras.

Catherine:"Kau.. Aku... Akan... Membunuh... Kalian..."

Brenda:"Pft! Kamu tidak akan bisa melakukannya"

Brenda mengeluarkan alat perekam suara dan mulai berbicara.

Brenda:"Namaku Catherine Sinclair, dengan ini aku menyatakan jika aku mati maka seluruh sahamku di Sinclair Group akan diberikan pada tunanganku, Justin Miller. Dan untuk Michael Hayes, sahabatku, aku harap kamu akan selalu menjaga Brenda menggantikan aku"

"Hmp! Justin hanya batu loncatan karena dia mudah dimanipulasi. Padahal Justin sangat terobsesi pada Catherine tapi karena rasa cemburu akan kepintaran dan kesuksesan Catherine dengan mudahnya aku masuk di antara mereka dan mencuci otaknya agar membenci Catherine. Memang benar kata orang-orang, rasa cinta dan benci itu hanya dipisahkan oleh dinding tipis. Orang yang sebenarnya aku inginkan adalah Michael Hayes. Justin tidak bisa dibandingkan dengan Michael", pikir Brenda.

Catherine sangat terkejut mendengarnya, suara Brenda terdengar seperti suaranya.

Brenda:"Ups sepertinya aku lupa mengatakan padamu, sebagai aktris aku banyak belajar cara menirukan suara dan gaya bicara orang lain. Meniru suaramu adalah hal yang mudah. Aku sudah sering berlatih untuk itu. Dengan ini, surat wasiatmu sudah aku buat"

Catherine ingin berteriak tapi suaranya sudah tidak bisa keluar.

Catherine ingin meraih Brenda dan membunuhnya tapi tubuhnya tidak bisa digerakkan.

Brenda mengambil scalpel dan melihat ke arah jantung Catherine yang masih berdetak.

Dengan cepat Brenda menusuk dan merobek-robek jantung Catherine.

Brenda kemudian tersenyum dengan polos di hadapan Catherine.

Brenda:"Selamat tinggal Catherine"

Catherine pun menutup matanya untuk selamanya.

Begitulah seharusnya yang terjadi.

Catherine Sinclair

Brenda Cooper

Justin Miller

Michael Hayes

1
Medi Setiawan
cepat up dong ka udah gk sabar
Nor Azlin
🤣🤣🤣🤣 angan2 menjadi impian tapi impian itu akan luruh bagai daun kering yang jatuh bergugiran begitu juga mimpi kalian berdua kerana dia buat semua itu kerana dia ingin si Anette itu bukan nya kamu dasar jalang ...lanjutkan thor
Nor Azlin
🤣🤣🤣🤣 angan2 menjadi impian tapi impian itu akan luruh bagai daun kering yang jatuh bergugiran begitu juga mimpi kalian berdua kerana dia buat semua itu kerana dia ingin si Anette itu bukan nya kamu dasar jalang ...lanjutkan thor
Nor Azlin
dasar jalang begitu lah dia selalu ada cara buat menjwrat mangsanya deh ...jangan ksmu mimpi lah justin kalau kamu mau Anette yah kerana jiwa kitty yang ada di raga Abette bodoh ...orang seperti mu tidak ingin dia lirik lah mau pun dulu atau sekarang kamu bukan cita rasa nya yah ...bodoh amat lah kalau Anette menilih mu sedang kan suami nya lebih tampan mampan kaya raya mau apa lagi dia yah mau memilih mu mimpi deh suuhh2 pergi jauh2 dari kehidupsn Anette yah kalau mau ambil aja si jalang martha itu deg 😂😂😂lanjutkan thor
Nor Azlin
Tunjukan semua bukti2 yang ada aja deh biar ansk sama bapak itu bungkam & ancam aja dengan rahsia susan yang kamu tau aja baru tau rasa ni ...dasar ayah yang bodoh jangan segan2 hancurkan ayah kandung mu sendiri juga kerana selalu melebihi anak orang lain dari anak nya sendiri deh ...hancurkan keogoan mereka fengan kenyataan yang ada biar mereka bungkan terutama ayahvmu itu ...lanjutkan thor
Nor Azlin
dasar bodoh kamu itu john anak mu sendiri kamu tidak pernah kamu rawat dengan berul malah kamu membela anak tiri mu itu yah ...Ayo Anette tunjukan bukti suspa yang bersalah biar dunia tau atau pun john tau siapa yang berbohong bodoh amat mau mengampuni nya lagi .jangan pernah merengan kan hukuman buat martha lagi biar tau rasa begitu juga john yah ...ayo owen bantu membersihkan nama Anette juga kebohongan si Martha tenrang diri my juga Anette yah biar kesalah pahaman ini terbuka umum semua tau siapa Martha yang sebenar nya ...lanjutkan thor
Nor Azlin
Rasa kan itu senjata mu memakan diri mu sendiri kan ...berani2 nya kamu berurusan dengan Anette a.k.a kitty yah baru tsu rasa kamu itu hukuman yang paling rengan kamu terima kan yah ...kalau ikitkan hati si owen kamu akan di kirim keluar dari negeri itu deh berani2 berbuat masalah yah ...lanjutkan thor
Nor Azlin
kenapa aja di suruh gituan aja deh hancurkan aja si martha nya kerana dia tidak akan tinggal diam lho jangan jadi seperti Anette yang dulu jadi lah Anetteyang bijak melawan deh kerana Anette yang asli terlalu mudah di tindas maka dia mati jadi kamu jangan lemah kerana itu akan menghancurkan mu ...kamu bongkarkan rahsia kedua ibu anak itu biar tau rasa ayah bodoh mu itu deh ada ayah pun tidak berguna malah membuat diri mu menderita aja ...semoga tifak ada lagi kesempatan yang ada buat si jalang martha membusy onar yah ...ayo owen jangan biar kan dia terlepas begitu aja deh ...lanjutkan thor
Nor Azlin
dasar jalang kalau begitu hancurkan aja deh si martha ini membuat sakit hati aja ...kanu owen jang pernah menghianati si Anette yah & jika itu terjadi kamu memang bodoh yah ...harap kamu mampus deh dengan si owen yah ...semoga hidup mu selamat yah martha nya ...lanjutkan thor
Lala Kusumah
ceritanya bagus seruuuu juga menarik, teruslah berkarya dengan karya-karyanya yang bagus lagi, semangat sehat ya 💪💪
Lala Kusumah
cantiknya Annete 👍😍😍
Diah Susanti
kita sama, kalau makan diluar aq selalu pesan makanan tanpa daun seledri/bawang
Nada dwi Yuandira
Luar biasa
NOiR🥀
creative gud job.. Catherine 👍
Dewi Wulandari
gambar akhir toor bagus
Dewi Wulandari
gilaa inimh keren bnget tjor
Ana Rusliana
Luar biasa
Diyah Pamungkas Sari
lambemu malu! pas d kantor owen meh bugil ra malu. malu2 in. kapok karma mu!!?
Lala Kusumah
good job Annete 👍👍👍
Nur Hasanah
thor upnya mana ...jgn lama2 dan yg banyak ya up...up...up
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!