'Don't cry'
Luois selalu datang setiap kali Ghina menangis dan butuh seseorang untuk bersandar.
Setelah putusnya hubungan dengan sang mantan kekasih Ghina memulai kembali kehidupannya dengan menjadi sekretaris dari Louis yang merupakan anak dari teman ayahnya.
Dalam waktu singkat mereka dekat dan dalam waktu singkat pula Louis mencintai Ghina hingga ingin menikahinya.
Ghina setuju dan mereka menikah meskipun hati Ghina belum sepenuhnya untuk Louis, tapi pria itu mengatakan bahwa dia akan menunggu.
Menunggu hingga Ghina mencintai.
Apa cinta itu benar-benar bisa tumbuh di hati Ghina?
Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Wida Dwi Oktafiani, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri
Dalam Dekapannya Komentar