Dua ronde

"Ih dasar suami omes!!pikirannya jatah terus"omel Mia mencubit kencang pinggang suaminya

"Aww... sakit sayang, kamu tuh galak banget sih sama suami sendiri"meringis kesakitan seraya mengelus pinggangnya yang memerah akibat cubitan sang istri

"Makanya jangan omes! "timpal Mia

"Aku gak omes sayang, kan aku cuma saran aja biar kita bisa punya banyak anak"sambung Rafael membela dirinya sendiri

"Tau ah,aku laper mau sarapan!"dengan cepat Mia beranjak dari ranjang dan meninggalkan suaminya begitu saja

"Sayang tungguin aku juga mau sarapan! ya ampun,pasti istri gw ngambek deh "menarik nafas panjang dan memilih keluar kamar untuk menemui istrinya.

................

Meja makan

"Sayang jangan ngambek dong"bujuk Rafael yang kini sudah berada di samping istrinya yang sedang menyendok nasi goreng ke piringnya

"Aku lapar mau sarapan"ketus Mia tanpa melirik sang suami yang memasang wajah memelas

"Aku juga lapar, tapi aku gak mau makan sebelum kamu berhenti ngambek!"ancam Rafael yang sama sekali tidak berpengaruh untuk istrinya yang masih terus sibuk dengan acara sarapannya

"Yaudah kamu gak usah sarapan! "sambung Mia berniat mengerjai suaminya yang sudah tidak sabar untuk sarapan dengan menu nasi goreng kedukaan mereka berdua

"Nasi gorengnya enak lagi, masa iya harus nahan gak sarapan. Pasukan cacingku yang baik jangan demo dulu ya"batin Rafael

"Sayang emang tega liat suami sendiri kelaparan hemm? nanti kalo aku gak sarapan aku sakit, kalo aku sakit nanti ketampanan paripurna aku berkurang,kalo.."ucapnya menggantung karna mendapat tatapan tajam dari sang istri

"Mulai drama deh, kamu tuh pengusaha sayang bukan pemain sinetron jadi gak usah drama segala gak cocok "ketus Mia yang masih terus memandangi wajah suaminya intens

"Makanya kamu jangan ngambek dong"pinta Rafael merengek layaknya anak kecil minta mainan

Rafael terus saja memasang wajah memelas yang berhasil membuat istrinya lembut terhadapnya.

"Iya aku udah gak ngambek,sekarang kita sarapan ya"kata Mia dengan raut wajah imut andalannya

"Serius udah gak ngambek kan?"

"Iya suamiku yang paling bawel"

"Huft,akhirnya aku bisa sarapan dengan tenang"ucap Rafael sambil duduk di samping sang istri

"Kamu mau sarapan nasi apa roti sayang? biar aku ambilin ya"

"Aku mau nasi goreng dong pastinya "ucap Rafael cepat

"Selamat makan suamiku yang paling bawel"

"Selamat makan juga istriku yang galaknya ngalahin preman pensiun"

"Sayang"ucap Mia penuh penekanan

"Iya iya ampun,mending sarapan ya jangan ngambek lagi"

Setelah selesai sarapan Mia dan Rafael kembali ke kamar, karna baru menikah kedua orang tua mereka meminta Rafael untuk cuti selama sebulan dari kantor dan hanya fokus untuk memberikan mereka cucu.

"Sayang kamu gak bosen cuti sebulan? "tanya Mia pada suaminya yang kini sudah memeluknya di ranjang mereka

"Enggak dong,malahan enak aku bisa terus bareng sama istriku yang paling cantik ini"jawab manja Rafael yang mulai bertindak nakal terhadap istrinya

"Sayang ih,masih pagi udah nyosor aja!"kesal Mia saat lehernya kembali jadi sasaran omes sang suami

"Makanya jangan bikin aku tergoda terus dong"menghentikan aksi nakalnya dan kembali memeluk erat sang istri

"Siapa yang ngegoda kamu aja yang omes!

"Aku omes juga sama istri sendiri, kecuali sama tetangga sebelah baru kamu marah"menutup mulutnya cepat

"Aduh mampus gw, kenapa bisa keceplosan begitu sih! semoga istri gw gak ngambek lagi deh, kalau sampe ngambek bisa di suruh tidur di teras gw"gumam Rafael dalam hati

"Awas aja berani ngelirik wanita lain, aku langsung kandangin kamu"ancam Mia pada suaminya

"Emangnya aku ayam jago segala di kandangin!"

"Yaudah gak jadi di kandangin,tapi aku kardusin terus aku buang ke kali"ucap ngasal Mia yang mendapat tatapan tajam dari suaminya

"Emangnya aku anak kucing pake segala di kardusin! gak sekalian di karungin terus kasih umpan hiu "ketus Rafael masih menatap tajam sang istri

"Ide bagus tuh, pasti ikan hiunya senang aku kasih umpan yang tampan kaya kamu sayang"ucap Mia yang tak kalah ngasal yang membuat suaminya semakin kesal

"Tau ah, aku kesal sama kamu"melepaskan pelukannya dari sang istri dan tidur membelakangi istrinya

"Gitu aja ngambek sih sayang aku kan cuma bercanda aja tadi,lagian kasian ikan hiunya nanti malah sakit perut habis makan kamu"ledeknya yang berharap sang suami berhenti ngambek

"Tau ah, aku kesal sama kamu! "

"Sayang...maaf ya aku kan cuma bercanda"pinta Mia merengek

"Aku maafin tapi ada syaratnya"mulai membalikkan badannya dan menatap jail istrinya

"Udah kaya ngurus ktp segala ada syarat segala"

"Mau aku maafin atau enggak? kalo gak mau yaudah"kembali membelakangi istrinya

"Yaudah deh, apa syaratnya? "

"Kasih aku jatah pagi ini"ucap Rafael langsung memeluk erat tubuh istrinya

"Gak usah ngaco deh! ini tuh masih pagi sayang omesnya dikurangin kenapa sih! "omel Mia

"Emang kenapa kalau pagi? namanya juga pengantin baru maunya mesra terus kan? "tanya Rafael yang mulai menggoda istrinya

"Itu mah kamu aja yang omes, nanti malam aja ya aku masih cape sayang"pinta Mia yang terlihat memelas

"Ih ko nawar sih,emang lagi beli jengkol pake nawar segala! "

"Kamu tega liat aku kecapean emang? "sebisa mungkin memasang wajah memelas agar Rafael setuju dengannya

"Yaudah deh iya nanti malam, tapi dua ronde ya titik gak pake koma"tawar Rafael yang mendapat hela napas panjang sang istri

"Dikira lagi perlombaan kali ya segala pake ronde segala"ketus Mia yang sangat kesal mendengar ucapan omes sang suami

"Pokonya dua ronde sayang, apa masih kurang? yaudah lima ronde juga aku siap"ucap ngasal Rafael yang mendapat cubitan di pipinya

"Gak usah ngaco, dua ronde atau enggak sama sekali! "ancam Mia sambil mengubah posisinya menjadi tidur miring menghadap wajah suaminya

"Yaudah iya iya dua ronde aja aku udah seneng kok"mengecup sekilas bibir tipis milik Mia

"Sayang"panggil Mia mesra

"Apa sayang? katanya nanti malem tapi sekarang aja udah menggoda begini nanti pertahanan aku runtuh sayang"

"Ih siapa yang ngegoda sih, astaga omesnya udah level kecamatan sih ya jadi susah di hilangkan"

"Punya istri cantik gimana aku gak omes coba"

"Udah ah gak mau bahas itu, aku mau minta tolong boleh ya"pinta Mia sambil mengelus lembut wajah suaminya

"Sangat boleh istriku tercinta, kamu mau apa hemm? "

"Tolong cariin tukang urut sayang"

"Tukang urut?"

"Iya"

"Kamu kenapa?kamu sakit? "menyentuh kening istrinya memastikan

"Badan aku sakit semua dan kepala aku sedikit pusing sayang"

"Yaudah kita kedokter aja ya, biar kamu di periksa takut ada apa-apa sayang.Aku gak mau kamu sampai sakit"merubah posisinya menjadi bersandar di ranjang

"Enggak usah, aku cuma butuh di pijit aja kok"

"Tapi aku gak tau tukang pijit daerah sini sayang, kita kan baru pindah ke komplek ini"

"Yaudah deh gak usah, aku tidur aja siapa tau pusingnya bisa hilang"

"Aku aja yang pijitin ya, aku ambil minyak urutnya dulu"

"Emang kamu bisa sayang? "

"Apapun untuk istri aku tercinta pasti aku lakuin"beranjak dari ranjang dan mengambil minyak urut

Mia hanya tersenyum melihat perhatian besar dari suaminya itu.

"Semoga kita akan bisa selalu mesra seperti ini sayang"ucap Mia pelan

"Sekarang kamu ganti baju gih, pake baju yang kurang bahan hadiah dari mamah aja"

"Buat apa ganti baju? "tanya Mia bingung dengan ucapan suaminya

"Biar lebih gampang ngurutnya sayang, kalo kamu pake kaos gitu kan susah"

"Kamu pinter juga,yaudah deh aku ganti baju dulu ya"beranjak menuju toilet untuk ganti baju

Setelah selesai berganti baju, Mia keluar dari toilet hanya memakai lingeri seksi pemberian mama mertuanya.

"Kuatkan imanmu Rafael, Mia sexy banget pake baju itu lagi. Sabar sabar nanti malam juga dapat jatah"batin Rafael yang mencoba menahan diri melihat tubuh sexy sang istri memakai baju tidur yang di sebutnya sebagai baju kurang bahan.

"Aku udah ganti baju terus gimana? "tanya Mia dengan mimik wajah polosnya

"Yaudah sini,rebahan di samping aku sayang"

Mia hanya menuruti perintah suaminya, karna memang seluruh tubuhnya terasa sakit dan butuh pijatan.

"Sayang ini punggung kamu kenapa bisa memar begini sih? "pekik Rafael yang kaget melihat punggung istrinya yang memar

...Bersambung...

...Jangan lupa untuk kasih like, follow dan vote aku ya kakak,di tunggu jempolnya untuk like dan jari jemari lentiknya untuk komen.Stay safe and always happy all 🙏...

Terpopuler

Comments

Xaverine

Xaverine

hai Thor aku mampir balik😊 ceritanya bagus, tetap semangat ya 👍👍👍

2021-01-31

1

lihat semua

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!